Anda di halaman 1dari 4

KUESIONER MINAT KARIR MENGGAPAI CITA-CITA (Pasca)

OLEH YOSE SATYANEGARA (1806202525)

1. Cita-Cita ku kelak jadi:


Insinyur & Wiraswasta

2. Tokoh idola inspirator cita-cita Anda, bila ada tuliskan: Jack Ma


Apa yang membuat Anda terinspirasi:
dia tokoh yang terus mengalami penolakan jatuh bangun pada awal menginjak karir namun dia
terus bangkit dan mengambil pelajaran tidak berhenti dan gentar dengan kekalahan, seorang
risk taker, karena menurut dia ketakutan akan membawa ke dalam kegagalan.

3. Kelak dalam meniti karir, Anda ingin dikenal sebagai (ahli):


Saya ingin sekali menjadi ahli dalam bidang manajemen pada dunia maritim dan juga ingin
merintis usaha sendiri sebagai wiraswasta.

4. Anda Masuk PS Teknik Mesin/Perkapalan atas: kehendak sendiri

5. Selama Mahasiswa, selain belajar saya juga aktif dalam:


➢ organisasi: Keagamaan, IPTEK.
➢ kegiatan menambah uang saku: Scholarship Hunter serta ingin sambilan desain grafis

6. Selepas lulus ST, langkah lanjut yang akan Anda lakukan: melamar pekerjaan dan sambal
bekerja juga ingin merintis bisnis dan jika ada kesempatan dana yang memadai ingin
melanjutkan studi S2

7. Khusus bagi yang ingin Studi Lanjut, alasan: Secara realistis ingin menambah penghasilan serta
jabatan pekerjaan dan juga menambah pengetahuan ke level yang lebih expert

8. Bidang Perkerjaan yang Anda minati:


Manufaktur, Pelabuhan, dan Bisnis Kuliner

tbM/KS/02’21
9. Bidang Keinsinyuran yang Anda Minati:
a. teknik dan manajemen industri, manufaktur, pengolahan, dan proses produk;
b. pembangunan, pembentukan, pengoperasian, dan pemeliharaan aset.

10. Apakah Saudara membaca materi paparan sebelum jam kuliah terjadwal tersebut ?
Sejujurnya tidak secara detail namun sekilas membaca saja. (IYA)

11. Apakah Saudara menyimak dan memahami materi paparan tersebut ?


Tidak secara menyeluruh, namun Sebagian besar (IYA)

12. Apakah materi paparan relevan dengan informasi Minat Karir Pasca ST ?
(IYA)

tbM/KS/02’21

Anda mungkin juga menyukai