Anda di halaman 1dari 2

BAHASA INDONESIA : LATIHAN 3 EJAAN DAN TATA KALIMAT

DOSEN PENGAMPU : DR.-ING. SUWARTANTI

TANGGAL : 5 OKTOBER 2020

 Perbaiki kalimat-kalimat berikut sehingga menjadi kalimat baku dan efektif


 Perbaiki juga kalimat-kalimat tersebut, apabila terdapat ada kesalahan ejaan
 Kerjakan dan kirimkan dalam bentuk file pdf.
 Simpan nama file dengan aturan sebagai berikut: NIM_Latihan03, contoh:
20505241001_Latihan03.

1. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah berat jenisnya kayu Jati lebih besar daripada
berat jenisnya kayu Meranti.
Perbaikan:

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui berat jenis kayu jati dan kayu meranti.

2. Penelitian ini yang menggunakan sambungan jenis bibir miring berkait dengan jenis pengunci berupa
baut, pasak kayu dan pasak bambu.
Perbaikan:

Penelitian ini menggunakan sambungan jenis bibir miring berkait, dengan pengunci berupa baut,
pasak kayu, dan pasak bambu.

3. Sambungan kayu adalah sambungan di mana dua atau lebih papan kayu di ikat secara bersamaan
dengan menggunakan alat sambung mekanik seperti paku, baut, konektor atau menggunakan alat
sambung berupa perekat struktural.
Perbaikan:

Sambungan kayu adalah sambungan di mana dua atau lebih papan kayu di ikat bersamaan,
menggunakan alat sambung mekanik atau alat sambung berupa perekat struktural.

4. Meskipun kebutuhan kayu dengan panjang dan dimensi besar sangat banyak karena ukuran yang
tersedia dipasaran terbatas sehingga memerlukan sambungan.
Perbaikan:

Meski kebutuhan kayu berdimensi besar banyak, ukuran yang tersedia dipasar terbatas sehingga
memerlukan sambungan.
5. Pengujian kadar air dan berat jenis dapat disimpulkan bahwa kayu jati memiliki kadar air yang cukup
tinggi dibandingkan dengan kayu glugu dan meranti.
Perbaikan:
Hasil dari pengujian kadar air dan berat jenis, kadar air kayu jati lebih tinggi dibanding kayu kelapa
dan kayu meranti.

Anda mungkin juga menyukai