Anda di halaman 1dari 2

LKPD

Tujuan
Pada kegiatan ini, Saudara dapat menjelaskan isi informasi laporan percobaan
Membaca dan menyimpulkan ragam model teks laporan percobaan (variasi
pengklasifikasiandan pendeskripsian)

Membuat Sabun Mandi dari Lidah buaya

Simpulan

Sabun lidah buaya sangat ramah lingkungan dan mudah dibuat. Selain itu juga terbukti
bermanfaat bagi tubuh karena membuat tubuh bersih dan lebi segar.

Alat dan bahan :

 Lidah buaya
 Pisau
 Pewangi
 Saringan
 Sendok sayur
 Air Panci

Hasil :

Sabun dari lidah buaya selesai dibuat setelah melewati langkah di atas. Kamu bisa menggunakan
kapan saja. Untuk mandi dan lainnya. Selain bisa menjadi sabun, lidah buaya juga dapat dibuat
untuk sampo dan berbagai makanan.

Langkah-langkah :

a. Cuci lidah buaya hingga bersih


b. Potong lidah buaya kecil-kecil
c. Peras lidah buaya yang sudah dipotong hingga seratnya keluar.
d. Tambahkan aiar sedikit
e. Tambahkan pewangi secukupnya
f. Aduk sampai semua tercampur
g. Setelah campuran itu mengembang jika ingin sabun cair, campuran tersebut sudah bisa
digunakan
h. Jika ingin sabun batangan masukan campuran tersebut ke dalam cetakan lalu masukan ke
dalam lemari pendingin
i. Keluarkan sabun yang ada di dalam lemari pendingin, dan sabun dari lidah buaya siap
dipakai
Tujuan :

Sabun menjadi kebutuhan manusia karena biasa digunakan untuk mandi atau membersihkan
diri .

Banyak orang yang memilih membeli sabun yang ada dipasaran. Padahal ada cara membuat
sabun sendiri menggunakan liday buaya. Tujuannya adalah tentunya kita mengetahui bahwa
bahan yang digunakan alami sehingga akan terjamin keamanannya.

1. Susunlah treks laporan percobaan tersebut menjadi teks laporan percobaan yang padu dan
efektif
2. Apa tujuan penulisan teks laporan percobaan?
3. Sebutkan struktur teks laporan percobaan?
4. Jelaskan 5 makna kata beserta contoh!
5. Sebutkan perbedaan sinonim dan antonim beserta contoh

Anda mungkin juga menyukai