Anda di halaman 1dari 2

PEMERIKSAAN GOLONGAN

DARAH DAN RHESUS


No. Dokumen :
018/PC-DIR/SK/I/2019
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit : 2 Januari 2019 PT. ALINKA HEALTH CARE

Halaman : 1/2

PANACEA Dr. Erica Lukman,


CLINIC Sp.THT-KL, MQIH

Pengertian Pemeriksaan masa perdarahan (BT) adalah untuk melihat


terhentinya perdarahan secara spontan dan secara intrinsik
berhubungan dengan fungsi trombosit.
Tujuan Untuk mengetahui lamanya perdarahan setelah penusukan pada
cuping telinga atau dibawah lipatan siku bebas vena dan
terhentinya perdarahan tersebut secara spontan secara intrinsik
yang bertalian dengan fungsi trombosit.

Kebijakan SK Direktur Panacea Clinic Nomor : 018/PC-DIR/SK/I/2019


tentang Jenis-Jenis Pemeriksaan Laboratorium Yang Tersedia di
Panacea Clinic
Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43
Tahun 2013 tentang Cara Penyelenggaraan Laboratorium Klinik
Yang Baik
Prosedur Cara Duke
1. Bersihkan anak daun telinga dengan alkohol 70% dan
biarkan kering.
2. Tusuk pinggir anak daun telinga dengan lancet.
3. Jika terlihat darah mulai keluar nyalakan stopwatch.
4. Isap tetes darah yang keluar tiap 30 detik memakai kertas
saring.
5. Mencatat waktu darah tidak keluar lagi.

Diagram Alir
Persiapan pasien dan petugas
Cara Duke

Mencatat waktu darah tidak keluar lagi.

Unit terkait Laboratorium

Anda mungkin juga menyukai