Anda di halaman 1dari 1

NASKAH SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP

TAHUN AKADEMIK 2020-2021

MATA KULIAH : BAHASA INDONESIA


PRODI :
SEMESTER/UNIT : II/ 1IA, 1IB, 1IC, & 1ID
HARI/TANGGAL : / 2021
DOSEN PENGUJI : NIA ASTUTI, M.Pd.

Jawablah pertanyaan berikut dengan benar dan jujur!

1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan ragam bahasa dan faktor-faktor yang menimbulkan ragam
bahasa beserta contoh! 
2. Jelaskan fungsi Bahasa Indonesia jika dihubungkan dengan penggunaannya pada bidang anda!
3. Apakah yang dimaksud dengan ejaan? Jelaskan
4. Berikan pendapamu dengan contoh bagaimana tata cara penulisan kata depan, kata
ulang, kata majemuk dan gabungan kata yang mendapat satu imbuhan dan dua imbuhan
serta tata cara penulisan partikel pun dan lah!
5. Perbaiki kalimat berikut menjadi sebuah kalimat efektif serta dengan memperhatikan tanda baca
dan ejaan!
a. Sungguh sangat bener-benar menderita anak itu.
b. Hadirin serentak berdiri ketika mereka menyayikan lagu indonesia raya.
c. Banyak yang menyangka kalau dia itu seorang programmer.
d. Saran yang di kemukakan olehnya akan dipertimbangkan oleh kami.
e. kejadian pagi hari tadi membuatku bener-benar menyesal
f. Ketika berwisata ke cipanas, rudi membeli pisang ambon.
g. bulan ini akan diadakan musyawarah gubernur se-Indonesia.
h. Jakarta, ibu kota Republik Indonesia, berhawa panas.
i. Tubagus Chasan Chohib, ayahanda gubernur banten, ratu Atut Chausyah meninggal dunia di
rumah sakit Sari Asih, Serang
j. P. Ari Subagio M. Hum sedang mengambil S-3 di ugm

Anda mungkin juga menyukai