Anda di halaman 1dari 2

TUGAS 1 EKONOMI MANAJERIAL : DEMAND-SUPPLY-EQUILIBRIUM

Studi Kasus

1. Dalam Hukum Permintaan dijelaskan bahwa semakin rendah tingkat harga suatu barang akan
semakin banyak barang tersebut yang diminta, dan sebaliknya. Mengapa pada saat hari raya
harga-harga barang semakin naik tetapi permintaan juga semakin bertambah. Jelaskan mengapa
!

2. Sebutkan momen-momen / peristiwa-peristiwa di sekitarmu yang tidak sesuai atau tidak


mengikuti hukum permintaan atau penawaran !

3. Apakah adanya kemajuan teknologi juga berpengaruh terhadap hukum permintaan dan
penawaran !

1
4. Diketahui fungsi permintaan (Demand) P = 8 – Qd , dan fungsi penawaran (Supply) P = 2 + Qs.
5
Tentukan titik keseimbangan pasar dan gambarkan kurvanya.

Penyelesaian

Jawaban ditulis dalam lembar ini juga, bisa diketik atau tulis tangan. Jika ditulis tangan maka
discreen shot lalu paste (max. 2 MB). Jawaban disubmit melalu fitur di el Unibi sebelum batas waktu
yang telah ditentukan.

Nama : Devy Novianti

Kelas : MN3A (Karyawan)

NPM : 19211012

Jawaban!

1 . Hukum permintaan berlaku saat ceteris paribus( faktor lain selain harga dianggap tetap)
saat hari raya, kebutuhan konsumen terhadap barang2 juga meningkat ( intensitas
kebutuhan itu faktor non harga, sehingga hukum permintaan tidak berlaku) jadi meskipun
harga naik, permintaan juga naik karena kebutuhan meningkat.
2 . Saat Hari Raya Idul Fitri dan Idul Adha, saat Hari Natal, saat Imlek dan saat adanya pasar
malam tradisional.
3 . Tentu saja berpengaruh,tp terhadap hukum penawaran.karna semakin tinggi teknologi
yang digunakan dalam memproduksi barang maka kualitas dan jumlah barang hasil produksi
bertambah dan berpengaruh pada naiknya jumlah penawaran.
TUGAS 1 EKONOMI MANAJERIAL : DEMAND-SUPPLY-EQUILIBRIUM

1
4 . 4 . Dik : Pd = 8- Q , Ps = 2 + Q
5
Dit = Keseimbangan pasar ?
Pd = Ps
1
= 8- Q = 2+ Q
5
1
-Q – Q=2–8
5
-1,2 Q = -6
Q = -6/-1,2
Q=5
Subtitusikan nilai Q -> Fungsi untuk mengetahui nilai P ?
P=8–Q
P=8–5
P=3
Jadi keseimbangan pasar nya = (5,3)

5 Q

Anda mungkin juga menyukai