Anda di halaman 1dari 2

UJIAN AKHIR SEMESTER

SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS


Dosen: Dr.rer.nat. Ir. H. WAHYUNI ILHAM, MP

Senin, 27 April 2020

Waktu : 10.00 – 12.00 WITA (GIS kelas B)

Jawablah soal-soal secara dibawah ini secara hati-hati berdasarkan perhitungan berdasarkan bahan yang
telah disediakan?

1. Hitunglah berapa meter Panjang sungai dan Jalan yang berada dalam Wilayah Kajian?
a. Berapa meter sungai yang masuk dalam liputan Citra Satelit tersebut (Kelas_a.img) ?
b. Buatlah dengan Teknik Buffering di wilayah kajian diluar liputan citra tersebut dengan
gradasi 60 M, 125 M dan 350 M pada wilayah Sungai tersebut? Tampilkan label
jaraknya.
c. Buatlah seluruh bagian Jalan pada wilayah kajian tersebut dengan 2 kriteria gradasi yaitu
jalan besar dan jalan kecil?

2. Hitunglah berapa luas semua jenis penutup lahan yang ada dalam liputan citra dan tampilkan
berdasarkan tipe keterangannya? Berapakah sisa luas areal masing-masing jika setiap areal
tersebut dikurangi areal buffer dengan jarak 250 meter? Tampilkan label jaraknya.

3. Berapa hektar luas masing-masing penutupan lahan pada areal liputan citra satelit?

Kirim file2 jawaban saudara ke email:


Wahyuni.ilham@ulm.ac.id

Bahan-bahan penunjang analisis :

 Wilayah kajian
 Wilayah jalan
 Penutupan lahan (lc_ks)
 Sungai
 Citra IKONOS kelas_a

Anda mungkin juga menyukai