Anda di halaman 1dari 3

FORM PENGENDALIAN AKTUALISASI

Nama Peserta : Marliana Yunita, S.Kep., Ners


NIP : 198503012020122002
Jabatan : Perawat Ahli Pertama
Satuan Kerja : RS Jantung dan Pembuluh Darah Harapan Kita
Kegiatan 5 : Melakukan uji coba pelaksanaan draft SOP dan pemberian video SOP
kegiatan penerimaan pasien baru di era pandemi COVID-19 di GPII
Lantai 5 Rawat Inap Dewasa RSJPDHK
Waktu Rancangan : Tanggal 23-29 Mei 2021 dan berlanjut ditanggal 30 Mei-5 Juni 2021
Waktu Pelaksanaan : Tanggal 3-9 Juni 2021
No Penyelesaian Kegiatan Catatan Mentor Paraf Mentor
.
1. Tahapan Kegiatan :
a. Menyiapkan pasien dan ruangan GPII Lantai 5
RSJPDHK
b. Mengikutsertakan semua perawat yang bekerja
di GPII Lantai 5 untuk melakukan uji coba
draft dan pemberian video SOP kegiatan
penerimaan pasien baru di era pandemi
COVID-19 di GPII Lantai 5 RSJPDHK
c. Keseragaman bahan dan metode yang dipakai
dalam kegiatan penerimaan pasien baru di era
pandemi COVID-19 di GPII Lantai 5
RSJPDHK
d. Mengawasi pelaksanaan kegiatan penerimaan
pasien baru di era pandemi COVID-19 di GPII
Lantai 5 RSJPDHK bersama Mentor, Kepala
Unit GPII Lantai 5, dan Kepala Instalasi GPII
2. Output Kegiatan Terhadap Pemecahan Isu :
Pelaksanaan uji coba draft dan video SOP
kegiatan penerimaan pasien baru di era pandemi
COVID-19 di GPII Lantai 5 RSJPDHK berjalan
lancar
3. Keterkaitan Substansi Mata Pelatihan :
a. Pelayanan Publik (Partisipatif, Transparan,
Responsif, Efektif dan Efisien, Tidak
Diskriminatif)
b. Whole of Government (Komunikasi,
Koordinasi, dan Kolaborasi)
c. Akuntabilitas :
(Konsistensi, Tanggung Jawab) terdapat pada
saat pemakaian keseragaman bahan dan
metode yang dipakai dalam kegiatan
penerimaan pasien baru di era pandemi
COVID-19 di GPII Lantai 5 RSJPDHK
d. Nasionalisme :
(Kemanusiaan, menghargai, profesionalisme)
terdapat pada saat menyiapkan pasien dan
ruangan, menggunakan bahan dan metode yang
dipakai dalam kegiatan penerimaan pasien baru
di era pandemi COVID-19 di GPII Lantai 5
RSJPDHK
e. Etika Publik :
(Senyum, Salam, Sapa, Sopan, Santun)
terdapat pada saat mengikutsertakan semua
perawat yang bekerja di GPII Lantai 5 untuk
melakukan uji coba draft dan pemberian video
SOP kegiatan penerimaan pasien baru di era
pandemi COVID-19 di GPII Lantai 5
RSJPDHK
f. Komitmen Mutu :
(Efektif, Kinerja Berorientasi Mutu dan
Berorientasi Kepuasan Pelanggan) terdapat
pada saat menyiapkan ruangan, mendorong
keseragaman bahan dan metode yang dipakai
dalam kegiatan penerimaan pasien baru di era
pandemi COVID-19 di GPII Lantai 5
RSJPDHK, dan menjalankan fungsi
pengawasan secara efektif untuk mengawal
keterlaksanaan kegiatan, serta memfokuskan
kegiatan pada kepuasan pasien
g. Anti korupsi :
(Jujur, Peduli, Tanggung Jawab) terdapat pada
saat memberikan informasi secara benar
kepada pasien, melaksanakan penggunaan
bahan dan metode yang dipakai dalam kegiatan
penerimaan pasien baru di era pandemi
COVID-19 dan tetap mengawasi jalannya
pelaksanaan kegiatan penerimaan pasien baru
di era pandemi COVID-19 di GPII Lantai 5
RSJPDHK bersama Mentor, Kepala Unit GPII
Lantai 5, dan Kepala Instalasi GPII
4. Kontibusi Terhadap Visi Misi Organisasi :
Kegiatan melakukan uji coba pelaksanaan draft
SOP dan video penerimaan pasien baru
berkontribusi terhadap pencapaian visi RSPDHK
yaitu menjadi Pusat Kardiovaskular Setara Asia
Selain itu, uji coba draft SOP dan video
penerimaan pasien baru berkontribusi utama
terhadap pencapaian misi RSJPDHK nomor
enam yaitu memberikan kepuasan bagi pasien
dan peserta pendidikan atau pelatihan tenaga
kesehatan yang diikuti dengan visi :
 Nomor tiga (meningkatkan riset dan
pengembangan teknologi kardiovaskular)
 Nomor empat (meningkatkan profesionalisme
SDM)
Hal ini dicapai dengan terlaksananya uji coba
draft dan video SOP kegiatan penerimaan pasien
baru di era pandemi COVID-19 di GPII Lantai 5
RSJPDHK
5. Penguatan Nilai Organisasi :
Dalam kegiatan ini memperkuat pencapaian nilai
organisasi yang utama adalah competence
(RSJPDHK harus memiliki dan
mengembangkan kompetensinya dibidang
kardiovaskular lewat pelayanan, pendidikan,
dan riset yang berkualitas tinggi) dan bisa
berimbas pada dua nilai lainnya :
 Reliability (RSJPDHK akan mengedepankan
kualitas demi menjadi rumah sakit yang paling
dipercaya oleh seluruh pihak
 Excellence (RSJPDHK berkomitmen
memberikan pelayanan unggul yang
berorientasi pada kebutuhan pasien)

Jakarta, 11 Juni 2021

Ade Priyanto, S.Kep., Ners, Sp.KV


NIP : 196391311988021001

Anda mungkin juga menyukai