Anda di halaman 1dari 1

PETUNJUK PENILAIAN UJIAN PRAKTEK SENAM

SDN MANDAM TAHUN AJARAN 2018-2019

SENAM SKJ

 Standar Kompetensi
4. Mempraktikan ketrampilan gerak ritmik terstruktur secara beregu dan menggunakan
music dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya.
 Kompetensi Dasar
4.1. Mempraktikan ketrampilan gerak ritmik diorientasikan pada arah, ruang dan
waktu secara beregu menggunakan musik dan nilai yang terkandung di dalamnya.

 Indikator
1. Mampu melakukan gerak senam irama secara berurutan
2. Mampu memperbaiki kesalahan gerak senam irama

Metode Penilaian
a. Nilai Maksimal : 100 skor
b. Kriteria Penilaian : a. Penguasaan Teknik Gerakan
b. Semangat
c. Keserasian
c. Aspek yang dinilai
1) Sikap Awal = 2
2) Gerakan Pemanasan Nilai Maksimal = 30
3) Gerakan Inti Nilai Maksimal = 50
4) Gerakan Pendinginan Nilai Maksimal = 10
5) Keseragaman irama gerakan Nilai Maksimal = 8
Jumlah = 100

Anda mungkin juga menyukai