Anda di halaman 1dari 2

“IT IS BETTER TO BUY LOCAL PRODUCTS THAN PRODUCTS IMPORTED FROM OTHER

COUNTRIES.”

Seperti yang kita ketahui, masyarakat di Indonesia sangat suka membeli produk luar negeri
dibandingkan produk dalam negeri. Menurut saya, hal ini dilakukan mereka ,karena mereka
sudah tahu mengenai harga, kualitas, dan merek pada produk yang dijual didalam negeri.
Namun, beberapa tahun belakangan ini, produk lokal dari Indonesia mulai meramaikan pasar
perdagangan, hal ini dikarenakan semakin berkembangnya teknologi dan informasi yang
semakin canggih, membuat produk lokal bisa mudah diketahui oleh masyarakat.
Seharusnya, kita sebagai masyarakat Indonesia bangga terhadap produk lokal yang kita miliki,
dengan cara kita membeli, memakai dan bangga akan produk itu sendiri. Namun, jika dilihat
pada faktanya, masih sedikit masyarakat yang bangga dan cinta akan produk nya sendiri, tapi
tidak menutup kemungkinan, bahwasannya semakin berkembangnya zaman, perlahan semakin
banyaknya masyarakat lokal, khususnya generasi millennial yang berani membeli, memakai dan
membanggakan produk lokal. Ada 2 alasan penting, mengapa kita sebagai masyarakat lokal,
lebih baik membeli produk lokal dibandingkan membeli produk luar negeri.
Yang pertama, pentingnya harga dan kualitas yang dimiliki produk lokal. Kualitas produk lokal
tidak jauh berbeda dengan produk luar negeri. Malah, bisa dibilang, produk dalam negeri
memiliki kualitas barang yang sangat bagus, dengan harga yang lebih murah dibandingkan
dengan harga produk luar negeri.
Yang kedua, keaslian dan mendorong kemajuan ekonomi dalam negeri. Jika dilihat pada
faktanya, kebanyakan produk luar negeri lebih mudah ditiru dan dipalsukan, sedangkan produk
lokal, tidak mudah untuk dipalsukan. Maka dari itu, keaslian yang dimiliki oleh produk lokal
lebih terjaga daripada produk luar negeri. Kemudian, produk lokal juga dapat meningkatkan
pendapatan ekonomi dalam negeri, hal ini dibuktikan dengan banyaknya permintaan ekspor yang
meningkat. Kegiatan ekspor merupakan salah satu kegiatan yang bisa menambah pemasukan
keuangan negara,dimana setiap barang yang akan diekspor keluar negeri, ada pajak yag harus
dibayarkan, kemudia pajak tersebut masuk ke pemasukan keuangan negara.
Jika kita lihat kembali pada faktanya, masyarakat masih sangat minim dalam membeli dan
memakai produk lokal, padahal banyak sekali sebenarnya keuntungan dalam membeli dan
memakai produk lokal. Sangat penting rasanya, kita sebagai masyarakat lokal harus bangga dan
cinta terhadap produk nya sendiri, serta kita juga harus memperkenalkan dan mempromosikan
kepada negara lain, bahwa produk lokal yang kita miliki tidak kalah bagus kualitas dan mutu nya
dengan produk luar negeri. Saya sangat setuju, lebih baik membeli produk lokal daripada produk
luar negeri. Maka dari itu, ayo, kita sebagai masyarakat lokal harus mencintai dan bangga
terhadap produk dalam negeri.
I will giving my arguments about
“IT’S BETTER TO BUY LOCAL PRODUCTS THAN PRODUCTS IMPORTED FROM
OTHER COUNTRIES.”
As we know, Indonesians are very fond of buying local products compared to domestic products.
In my opinion, this is done by them, because they already know about the price, quality, and
brand on products sold in Indonesia. However, in recent years, local products from Indonesia
began to enliven the trading market, this is due to the development of increasingly sophisticated
technology and information, making local products can be easily known by the public.
Supposedly, we as Indonesians are proud of the local products that we have. However, when we
viewed in fact, there are still few people, who are proud and love their own products. There are
two good reasons why we, as a local community, are better off buying local products than buying
products overseas.
Firstly, the importance of the price and quality that local products have. The quality of local
products is not much different from foreign products. In fact, local products have a very good
quality of goods, with a cheaper price compared to the price of foreign products.
Secondly, authenticity and encouraging economic progress in the country. When we viewed in
fact, most overseas products are easier to replicate and counterfeit, where as local products, are
not easy to counterfeit. Therefore, the originally owned by local products is more maintained
than foreign products. Then, local products can also increase domestic economic income, this is
evidenced by the increasing demand for exports.
If we look at the fact, people are still very minimal in buying and using local products, but there
are many advantages in buying and using local products. It’s very important that we, as a local
community should be proud and love with our local products, and also we have to introduce and
promote to other countries, that the local products have good quality. I strongly agree, it’s better
to buy local products than overseas products. Therefore, we as a local community should be
proud and love of our local products.

Anda mungkin juga menyukai