Anda di halaman 1dari 45

LAPORAN HASIL KEGIATAN

PRAKTEK SISTEM GANDA

PADA

TOKO ISTANA BALITA


JL TEUKU CIK DITIRO NO.35, PONTIANAK

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat


Mengikuti Ujian Akhir Nasional

DISUSUN OLEH :

NO NAMA SISWA NIS KELAS/JURUSAN


1. SERLI 5313 XII / AKUNTANSI
2. ANGGIE HANNA 5293 XII / AKUNTANSI
3. VENI 5318 XII / AKUNTANSI
4. YOWAN 5322 XII / AKUNTANSI
5. DION 5298 XII / AKUNTANSI
6. STIVANUS 5314 XII / AKUNTANSI
7. SUSANTO JAPLIE 5315 XII / AKUNTANSI
8. BUDI BANGSA 5295 XII / AKUNTANSI

LEMBAGA KESEJAHTERAAN IBU DAN ANAK


SMK LKIA PONTIANAK
TAHUN AJARAN 2016/2017
LAPORAN HASIL KEGIATAN
PRAKTEK SISTEM GANDA

PADA

TOKO ISTANA BALITA


JL. TEUKU CIK DITIRO NO.35, PONTIANAK

DISUSUN OLEH :

NO NAMA SISWA NIS KELAS/JURUSAN


1. SERLI 5313 XII / AKUNTANSI
2. ANGGIE HANNA 5293 XII / AKUNTANSI
3. VENI 5318 XII / AKUNTANSI
4. YOWAN 5322 XII / AKUNTANSI
5. DION 5298 XII / AKUNTANSI
6. STIVANUS 5314 XII / AKUNTANSI
7. SUSANTO JAPLIE 5315 XII / AKUNTANSI
8. BUDI BANGSA 5295 XII / AKUNTANSI

DISAHKAN OLEH :

KETUA JURUSAN AKUNTANSI, GURU PEMBIMBING,

HARWANTI, SE. JUHARDI HANAFI, S.pd.

KEPALA SMK LKIA

Drs. ASWAD
LAPORAN HASIL KEGIATAN
PRAKTEK SISTEM GANDA

PADA

TOKO ISTANA BALITA


JL. TEUKU CIK DITIRO NO.35, PONTIANAK

DISUSUN OLEH :

NO NAMA SISWA NIS KELAS/JURUSAN


1. SERLI 5313 XII / AKUNTANSI
2. ANGGIE HANNA 5293 XII / AKUNTANSI
3. VENI 5318 XII / AKUNTANSI
4. YOWAN 5322 XII / AKUNTANSI
5. DION 5298 XII / AKUNTANSI
6. STIVANUS 5314 XII / AKUNTANSI
7. SUSANTO JAPLIE 5315 XII / AKUNTANSI
8. BUDI BANGSA 5295 XII / AKUNTANSI

DISAHKAN OLEH :

TOKO ISTANA BALITA, PEMBIMBING PRAKTEK,

Ir. KUSMITI TJANDRA SELLY SEPTIANI


KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa,


karena atas rahmat dan karunia-Nya, akhirnya penulis dapat menyusun laporan
ini, laporan ini disusun sebagai hasil dari pelaksanaan Praktek Sistem Ganda
(PSG) siswa yang dilaksanakan pada tanggal 20 Juni s/d 20 Agustus 2016 di Toko
Istana Balita Pontianak sebagai salah satu persyaratan untuk mengikuti Ujian
Akhir Nasional Tahun Pelajaran 2016/2017.

Dalam penyusunan laporan ini, tentunya kami mendapat dukungan dari


pihak sekolah yang telah bekerja sama dengan toko dimana tempat Praktek Sistem
Ganda ini dilaksanakan, untuk itu kami menyampaikan rasa terima kasih yang
sebesar-besarnya kepada:

1. Ibu Ir. Kusmiti Tjandra selaku Pimpinan Toko Istana Balita Pontianak.
2. Bapak Drs. Aswad selaku Kepala Sekolah SMK LKIA Pontianak.
3. Ibu Rini Triyani,S.pd. selaku Waka Kurikulum SMK LKIA Pontianak,
sekaligus ketua pelaksanaan Praktek Sistem Ganda 2016.
4. Bapak Rachmad,SE selaku Waka Kesiswaan SMK LKIA Pontianak.
5. Ibu Selly Septiani selaku Pembimbing Praktek Sistem Ganda beserta
seluruh karyawan Toko Istana Balita.
6. Bapak Juhardi Hanafi,S.pd selaku Guru Pembimbing SISGA.
7. Ibu Harwanti,SE selaku Ketua Jurusan Akuntansi.
8. Seluruh Dewan Guru, Staf Karyawan, dan rekan-rekan siswa-siswi Praktek
Sistem Ganda SMK LKIA Pontianak.
9. Kedua orang tua kami yang telah banyak mendukung kami.

Kami menyadari bahwa masih banyak terdapat kekurangan dalam


menyusun laporan kegiatan sistem ganda ini, oleh karena itu kami mengharapkan
kritik dan saran yang sifat mendukung.

Kami mengucapkan terima kasih kepada pihak yang membantu membuat


laporan kegiatan Sistem Ganda ini, kami juga berharap agar laporan ini dapat
dipergunakan sebaik mungkin.

Pontianak, 20 Agustus 2016


DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL.............................................................................................. i
HALAMAN PENGESAHAN SEKOLAH .......................................................... ii
HALAMAN PENGESAHAN INSTANSI ........................................................... iii
KATA PENGANTAR .......................................................................................... iv
DAFTAR ISI ........................................................................................................ v

BAB I PENDAHULUAN
A. DASAR PELAKSANAAN PRAKTEK SISTEM GANDA ..................... 1
B. TUJUAN PRAKTEK SISTEM GANDA .................................................. 3
C. TUJUAN PENULISAN ............................................................................. 5

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN


A. STRUKTUR ORGANISASI PERUSAHAAN ......................................... 7
B. PEMBAGIAN TUGAS ............................................................................. 9
C. TATA TERTIB PERUSAHAAN ............................................................ 12

BAB III LAPORAN KEGIATAN SISWA

BAB IV PENUTUP
A. KESIMPULAN ....................................................................................... 19
B. SARAN SARAN ..................................................................................... 20
BAB I
PENDAHULUAN

A. DASAR PELAKSANAAN PRAKTEK SISTEM GANDA

Pendidikan Sistem Ganda yang diterapkan di sekolah kejuruan atau


SMK adalah suatu metode penyelenggaraan pendidikan yang memajukan
proses pembelajaran siswa di sekolah dalam peroses penguasaan keahlian
produktif melalui bekerja langsung di dunia usaha.

Sebagai siswa SMK LKIA Pontianak, harus mengikuti proses


pembelajar dengan bekerja langsung di dunia usaha sesuai dengan jangka
waktu yang di tentukan oleh sekolah. Dalam praktek kerja langsung ini,
siswa ditempatkan untuk belajar praktek kerja di perusahaan-perusahaan.

Dipilihnya Toko Istana Balita ini, sebagai mitra sekolah yang


merupakan penyelenggaraan pendidikan Sistem Ganda dan diharapkan
pihak toko dapat memberikan pelatihan bagi siswa-siswi yang praktek
tentang teknis dan cara-caranya sehingga dapat menjadi sumber belajar
bagi siswa-siswi.

B. TUJUAN PRAKTEK SISTEM GANDA

Tujuan Praktek Sistem Ganda ini adalah sebagai dasar atas


pedoman siswa untuk terjun ke lapangan kerja setelah lulus sekolah nanti,
karena siswa mendapatkan pengalaman kerja pada praktek tersebut,
apabila tidak ada Praktek Sistem Ganda ini maka siswa akan kesulitan
dalam mengerti dengan kegiatan yang akan mereka laksanakan nantinya
setelah lulus dari sekolah.

Dengan adanya Praktek ini siswa dapat mengetahui perkembangan


era globalisasi di dalam dunia kerja baik di perusahaan industri,
perusahaan dagang, perusahaan jasa. Adanya tujuan dari pelaksanaan
Praktek Sistem Ganda adalah sebagai berikut:

1. Untuk menambah pengetahuan dan pengalaman siswa-siswi di dalam


dunia kerja.
2. Memperkenalkan dunia kerja atau usaha kepada siswa-siswi.
3. Memotivasi siswa-siswi untuk lebih kreatif dan inovatif dalam dunia
kerja.
4. Memperkokoh hubungan keterkaitan dan kesepadanan antara SMK
dan Industri.
5. Agar siswa-siswi mempunyai keahlian di dunia industri kerja.

C. TUJUAN PENULISAN

Praktek Sistem Ganda ini memiliki pengaruh yang besar karena


suatu bekal yang sangat berharga yaitu pengalaman dalam bekerja disuatu
perusahaan, maka dari itu untuk melaksanakan program ini dengan baik
diwajibkan untuk menyusun laporan. Adapun tujuan penulisan laporan ini
antara lain sebagai berikut :

1. Agar siswa/i dapat melaporkan tugasnya selama mengikuti Praktek Sistem


Ganda ini dengan bertanggung jawab.
2. Penulisan laporan dipergunakan untuk memenuhi syarat ujian akhir
nasional bagi siswa/i SMK LKIA Pontianak.
3. Sebagai sumber untuk mengetahui peningkatan pengalaman kerja yang
diperoleh siswa/i selama di perusahaan tersebut.
4. Sebagai sumber bagi sekolah dan para siswa/i untuk mengenal perusahaan
yang terkait.
5. Agar siswa-siswi saat lulus dapat memahami arti dunia kerja.
BAB II
GAMBARAN UMUM TOKO ISTANA BALITA

A. STRUKTUR ORGANISASI TOKO ISTANA BALITA

Toko Istana Balita didirikan pada tahun 1996 dan di pimpin oleh
Ir.Kusmiti Tjandra. Awalnya Toko Istana Balita hanya mempunyai 1 ruko dengan
jumlah karyawan 2 orang, kemudian pada tahun 2003 Toko Istana Balita
berkembang menjadi 2 ruko dengan jumlah karyawan 4 orang dan sekarang Toko
Istana Balita sudah berkembang menjadi 4 ruko dengan jumlah karyawan 13
orang dan dikenal oleh semua masyarakat Pontianak.

Toko Istana Balita ini bergerak di bidang perlengkapan bayi dan anak
yang terletak di Jl.Teuku Cik Ditiro No.35, Pontianak. Toko Istana Balita semakin
berkembang karena berkat kesuksesan pemimpin dan karyawannya.
Adapun struktur organisasi Toko Istana Balita Pontianak adalah sebagai
berikut :

PIMPINAN
Ir.KUSMITI TJANDRA

WAKIL

KASIMO SULAIMAN

KEPALA BAGIAN 1 BENDAHARA KEPALA BAGIAN 2

SELLY SEPTIANI ERNA JULIANTI

KASIR 1 KASIR 2

SUSI RAMAYANTI EKA AGUSTINI

SHIFT PAGI SHIFT SIANG

1. PENITIPAN : ANGGA 1. PENITIPAN : SANUSI


2. BAJU ANAK2 LAKI-LAKI : RITA 2. BAJU ANAK2 LAKI-LAKI : ELLA
3. BAJU ANAK2 PEREMPUAN : MAYA 3. MAINAN : SUSI LOWATI
4. BAJU BAYI : FENI 4. BAJU BAYI : HERLINA
B. PEMBAGIAN TUGAS

Dari struktur organisasi tersebut, maka rincian tugas masing-


masing bagian adalah sebagai berikut :

1. Pimpinan
Bertugas memeriksa pekerjaan karyawan.
2. Wakil
Bertugas bagian pemasukan dan pengeluaran barang perlengkapan bayi.
3. Kepala bagian 1
Bertugas sebagai pengadaan dan pengeluaran perlengkapan bayi,
bertanggung jawab atas stock yang ada digudang, dan bertanggung jawab
atas kerja dan tugas karyawan.
4. Kepala bagian 2
Bertugas menginput barang atau data yang masuk, membuat bon
penjualan, serta menerima pesanan dari sales yang bekerja sama di Toko
Istana Balita.
5. Bendahara
Bertugas sebagai kepala kasir, serta melakukan pembukuan dan
pengeluaran uang.
6. Kasir
Bertugas melakukan transaksi-transaksi yang ada di dalam Toko Istana
Balita.
7. Karyawan
Bertugas menjalankan tugas yang sudah diberikan dan mentaati peraturan
yang telah di tetapkan.
C. TATA TERTIB TOKO ISTANA BALITA

Adapun tata tertib dan jam masuk yang berlaku di Toko Istana
Balita pada saat ini adalah sebagai berikut :

1. Jam Kerja
a. Shift pagi : 07.30-14.30
b. Shift siang : 14.30-20.30
2. Tata tertib karyawan
a. Jika karyawan baru yang masih dalam masa percobaan sering absen,
maka perusahaan tidak dapat menerima karyawan tersebut menjadi
karyawan tetap di Toko Istana Balita.
b. Karyawan yang absen tanpa kabar (tidak mengirim surat izin absen)
selama beberapa hari/lewat dari 3 hari, maka karyawan tersebut
dinyatakan mengundurkan diri (berhenti).
c. Perilaku baik, sopan dan rajin.
d. Mengerjakan tugas masing-masing dengan baik.
e. Tidak boleh meninggalkan tempat tanpa izin.
f. Wajib berpakaian rapi dan sopan.
g. Tugas piket secara bergantian sesuai jadwal yang sudah ditetapkan.
h. Dilarang main handphone saat bekerja.
BAB III

LAPORAN KEGIATAN SISWA

LEMBAGA KESEJAHTERAAN IBU DAN ANAK


SMK LKIA PONTIANAK
Jalan Jend. Ahmad Yani No. 05 Telp. (0561) 744634 Pontianak

JURNAL KEGIATAN SISGA


Nama Siswa : SERLI
Kelas : XII KN 2
Tempat Praktek : TOKO ISTANA BALITA
Alamat :JL.TEUKU CIK DITIRO NO.35, PONTIANAK

URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS


NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
1. 20 Juni 2016 07.30-14.30 Pembagian tempat jaga stock Selly
Mengenal tempat penyimpanan stock
Mengenal stock yang dipajang
2. 21 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
3. 22 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Mengambil barang di stock
4. 23 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Memajang stock
5. 24 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Memasang sensor pada pakaian
6. 25 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Merapikan stock barang
7. 26 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Membungkus kado
Packing barang
8. 27 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
Merapikan stock barang
9. 28 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
10. 29 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani konsumen Selly
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBAGI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
Menjaga stock
11. 30 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani konsumen Selly
Memasang sensor pada pakaian
12. 1 Juli 2016 14.30-21.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
13. 2 Juli 2016 14.30-21.30 Melayani konsumen Selly
Packing barang
14. 3 Juli 2016 14.30-21.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
Merapikan stock barang
15. 4 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Memajang stock
16. 5 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
Mengambil barang di stock
17. Tanggal 6-7 Juli 2016 Liburan Idul Fitri - -
18. 8 Juli 2016 10.00-04.00 Memindahkan stock kembali ke tempanya Selly
Menurunkan stock dari gudang
19. 9 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Menghitung stock barang
20. 10 juli 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
11-18 Juli 2016 Pindah sementara ke Anak Sekolah
21. 11 Juli 2016 14.30-21.00 Pembagian posisi tugas Selly
Bagian menerima pesanan nama
Bagian stock lokasi sekolah
22. 12 Juli 2016 14.30-21.00 Menerima pesanan nama Selly
Mengambil stock lokasi sekolah
Packing barang dibagian kasir
23. 13 Juli 2016 14.30-21.00 Menerima pesanan nama Selly
Mengambil stock lokasi sekolah
Packing barang dibagian kasir
24. 14 Juli 2016 14.30-21.00 Menerima pesanan nama Selly
Mengambil stock lokasi sekolah
25. 15 Juli 2016 14.30-21.00 Menerima pesanan nama Selly
Mengambil stock lokasi sekolah
26. 16 Juli 2016 14.30-21.00 Menerima pesanan nama Selly
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
Packing barang dbagian kasir
27. 17 Juli 2016 14.30-21.00 Menerima pesanan nama Selly
Mengambil stock lokasi sekolah
Packing barang dibagian kasir
28. 18 Juli 2016 14.30-21.00 Packing barang dbagian kasir Selly
Mengambil pesanan jahitan di kantor
29. 19 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
30. 20 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
31. 21 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Mengambil barang digudang
32. 22 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Membungkus kado
33. 23 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
34. 24 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Menyusun stock yang dipajang
35. 25 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
36. 26 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
37. 27 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Menyimpan stock
38. 28 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Mengambil barang di gudang
39. 29 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock, packing barang
40. 30 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
Mengambil barang di stock
41. 31 Juli 2016 07.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Memasang sensor pada pakaian
42. 1 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
43. 2 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
44. 3 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani konsmen Selly
Menjaga stock
45. 4 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Menyusun stock
46. 5 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Packing barang
47. 6 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Memasang sensor pada pakaian
48. 7 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Tekgan barang
49. 8 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Memajang stock
50. 9 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
51. 10 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
52. 11 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Tekgan barang
53. 12 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Hitung stock barang
54. 13 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
55. 14 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Memajang stock
56. 15 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Menyusun stock
57. 16 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Tekgan barang, menyusun stock
58. 17 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Tekgan barang
59. 18 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Tekgan barang
60. 19 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Tekgan barang
61. 20 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Perpisahan sama Boss dan karyawan
ISTANA BALITA & ANAK SEKOLAH
LEMBAGA KESEJAHTERAAN IBU DAN ANAK
SMK LKIA PONTIANAK
Jalan Jend. Ahmad Yani No. 05 Telp. (0561) 744634 Pontianak

JURNAL KEGIATAN SISGA


Nama Siswa : ANGGIE HANNA PUTRI T.
Kelas : XII KN 2
Tempat Praktek : TOKO ISTANA BALITA
Alamat :JL.TEUKU CIK DITIRO NO.35, PONTIANAK

URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS


NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
1. 20 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
2. 21 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Membungkus Kado
3. 22 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Memajang barang, Packing
4. 23 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
5. 24 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Membungkus kado
6. 25 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
7. 26 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
8. 27 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
9. 28 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
10. 29 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
11. 30 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
12. 01 Juli 2016 14.30-21.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
13. 02 Juli 2016 14.30-21.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
14. 03 Juli 2016 14.30-21.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
Packing, Memasang Sensor
15. 04 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
16. 05 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
17. 06-07 Juli 2016 LIBUR - -
LEBARAN
18. 08 Juli 2016 10.00- 16.00 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Memasang Sensor,Menghitung Stock
19. 09 Juli 2016 07.30-14.30 Pindah ke Toko ANAK SEKOLAH Selly
Packing barang, Pesan Nama
20. 10 Juli 2016 07.30-14.30 Pindah ke Toko ANAK SEKOLAH Selly
Packing barang, Pesan Nama
21. 11 Juli 2016 14.30-21.00 Pindah ke Toko ANAK SEKOLAH Selly
Packing barang, Pesan Nama
22. 12 Juli 2016 14.30-21.00 Pindah ke Toko ANAK SEKOLAH Selly
Packing barang, Pesan Nama
23. 13 Juli 2016 14.30-21.00 Pindah ke Toko ANAK SEKOLAH Selly
Packing barang, Pesan Nama
24. 14 Juli 2016 14.30-21.00 Pindah ke Toko ANAK SEKOLAH Selly
Packing barang, Pesan Nama
25. 15 Juli 2016 14.30-21.00 Pindah ke Toko ANAK SEKOLAH Selly
Packing barang, Pesan Nama
26. 16 Juli 2016 14.30-21.00 Pindah ke Toko ANAK SEKOLAH Selly
Packing barang, Pesan Nama
27. 17 Juli 2016 14.30-21.00 Pindah ke Toko ANAK SEKOLAH Selly
Packing barang, Pesan Nama
28. 18 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
29. 19 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
30. 20 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
31. 21 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
32. 22 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
33. 23 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
34. 24 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
35. 25 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
36. 26 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
37. 27 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
38. 28 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
39. 29 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
40. 30 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
41. 31 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
42. 01 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
43. 02 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
44. 03 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
45. 04 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
46. 05 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
47. 06 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
48. 07 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
49. 08 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
50. 09 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
51. 10 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
Packing, Memasang Sensor
52. 11 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
53. 12 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
54. 13 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
55. 14 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
56. 15 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
57. 16 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
58. 17 Agustus 2016 LIBUR KEMERDEKAAN - -
INDONESIA
59. 18 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Packing, Memasang Sensor
60. 19 Agustus 2016 IJIN KARENA - -
SAKIT
61. 20 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani pembeli,Membersihkan toko Selly
Menyusun stock, Packing
Perpisahan sama Big Bos dan Seluruh
Karyawan ISTANA BALITA dan
ANAK SEKOLAH
LEMBAGA KESEJAHTERAAN IBU DAN ANAK
SMK LKIA PONTIANAK
Jalan Jend. Ahmad Yani No. 05 Telp. (0561) 744634 Pontianak

JURNAL KEGIATAN SISGA


Nama Siswa : VENI
Kelas : XII KN 2
Tempat Praktek : TOKO ISTANA BALITA
Alamat :JL.TEUKU CIK DITIRO NO.35, PONTIANAK

URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS


NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
1. 20 Juni 2016 14.30-21.30 Pembagian Stock Selly
Mengenal Bagian Stock
2. 21 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani Konsumen Selly
Menjaga Stock
3. 22 Juni 2016 14.30-21.30 Menjaga Stock Selly
Melayani Konsumen
4. 23 Juni 2016 14.30-21.30 Pasang Sensor Pada Baju Dan Celana Selly
Menempelkan Harga Pada baju
Melayani Konsumen
5. 24 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani konsumen Selly
Bersih-bersih toko
6. 25 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani konsumen Selly
Memasang sensor pada baju
7. 26 Juni 2016 14.30-21.30 Menempelkan harga pada barang Selly
Melayani konsumen
Menjaga stock
8. 27 Juni 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
Menempelkan harga pada baju dan celana
9. 28 Juni 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
Memasang sensor pada baju dan celana
10. 29 Juni 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
Memasang sensor pada baju dan celana

URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS


NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
11. 30 Juni 2016 07.30-14.30 Bersihkan Toko Selly
Melayani konsumen
12. 1 Juli 2016 07.30-14.30 Memasang tekgan pada baju bayi Selly
Melayani konsumen
13. 2 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
Menembak harga pada baju bayi
14. 3 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan Toko Selly
Melayani konsumen
Menembak harga pada sepatu bayi
15. 4 Juli 2016 14.30-21.30 Melayani konsumen Selly
Packing barang
16. 5 Juli 2016 14.30-21.30 Melayani konsumen Selly
Bungkus kado
17 6 Juli – 7 Juli 2016 Libur Lebaran - -
18. 8 Juli 2016 10.00-16.00 Melayani konsumen Selly
Membantu packing barang
19. 9 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Bungkus kado
20. 10 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Pindah ke ANAK SEKOLAH tanggal 11 Juli s/d 17 Juli 2016
21. 11 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Membantu packing barang
22. 12 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Menerima pesanan nama
23. 13 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Membantu packing barang
24. 14 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Menerima pesanan nama
25. 15 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Membantu packing barang
26. 16 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Menerima pesanan nama
27. 17 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Membantu packing barang
28. 18 Juli 2016 07.30-12.00 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
29. 19 Juli 2016 07.30-12.00 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
30. 20 Juli 2016 07.30-12.00 Bersihkan toko Selly
Membantu Hitung stock
31. 21 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Membantu Hitung stock
32. 22 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Memajang stock
33. 23 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Bungkus kado
34. 24 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Packing barang
35. 25 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Packing barang
36. 26 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
Packing barang
37. 27 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
38. 28 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
39. 29 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Memasang tekgan pada baju bayi
40. 30 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Packing barang
41. 31 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
42. 1 Agustus 2016 14.30-20.30 Bersihkan toko Selly
Membantu packing barang
43. 2 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Membungkus kado
44. 3 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Packing barang
Bersihkan toko
45. 4 Agustus 2016 14.30-20.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
46. Tanggal 05, 06, 07, 08 IJIN karena sembayang kubur.

URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS


NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
47. 9 Agustus 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
48. 10 Agustus 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Packing barang
49. 11 Agustus 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Membantu menempelkan harga
50. 12 Agustus 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
Packing barang
51. 13 Agustus 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Memasang tekgan pada baju
52. 14 Agustus 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Membantu menghitung stock topi
53. 15 Agustus 2016 14.30-20.30 Memajang pakaian pada stock Selly
Melayani konsumen
54. 16 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Membungkus kado
55. 17 Agustus 2016 LIBUR KEMERDEKAAN - -
INDONESIA
56. 18 Agustus 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Menjaga stock
Melayani konsumen
57. 19 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
Membantu packing barang
58. 20 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Membungkus kado
Menjaga stock
Perpisahan sama Boss dan karyawan
ISTANA BALITA & ANAK SEKOLAH

LEMBAGA KESEJAHTERAAN IBU DAN ANAK

SMK LKIA PONTIANAK


Jalan Jend. Ahmad Yani No. 05 Telp. (0561) 744634 Pontianak

JURNAL KEGIATAN SISGA


Nama Siswa : YOWAN
Kelas : XII KN 2
Tempat Praktek : TOKO ISTANA BALITA
Alamat :JL.TEUKU CIK DITIRO NO.35, PONTIANAK
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
1 20-06-2016 14:30-20:30 Pengenalan stock baju Selly
2 21-06 2016 14:30-21:00 Jaga stock baju anak-anak Selly
Membersihkan toko
3 22-06-2016 14:30-21:00 Packing barang Selly
Membersihkan toko
4 23-06-2016 14:30-21:00 Jaga stock baju anak-anak Selly
Membersihkan toko
5 24-06-2016 14:30-21:00 Menyusun barang baru Selly
Membersihkan toko
6 25-06-2016 14:30-21:00 Memasang sensor baju anak wanita Selly
Membersihkan toko
7 26-06-2016 14:30-21:00 Memajang baju anak anak Selly
Membersihkan toko
8 27-06-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Jaga stock
9 28-06-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Packing barang
10 29-06-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Memajang baju anak-anak
11 30-06-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Memasang sensor baju
12 01-07-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Jaga stock
13 02-07-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Tembak harga
14 03-07-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
15 04-07-2016 14:30-21:30 Memajang baju anak anak wanita Selly
Membersihkan toko
16 05-07-2016 14:30-21:30 Jaga stock baju Selly
Membersihkan toko
17 06-07 Juli 2016 - Libur lebaran - -
18 08-07-2016 14:30-20:30 Jaga stock baju Selly
Membersihkan toko
09-18 juli 2016 pindah ke ANAK SEKOLAH
19 09-07-2016 14:30-20:00 Bagian menerima pesanan nama Selly
Membersihkan toko
20 10-07-2016 14:30-20:30 Packing barang Selly
Membersihkan toko
21 11-07-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Bagian menerima pesanan nama
22 12-07-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Packing barang
23 13-07-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Bagian menerima pesanan nama
24 14-07-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Packing barang
25 15-07-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Bagian pesanan menerima nama
26 16-07-2016 07:30-14:30 Membersihkn toko Selly
Packing barang
27 17-07-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Bagian menerima pesanan nama
28 18-07-2016 14:30-20:30 Bagian menerima pesananan nama Selly
Membersihkan toko
29 19-07-2016 14:30-20:30 Bagian menerima pesanan nama Selly
Membersihkan toko
30 20-07-2016 14:30-20:30 Packing barang Selly
Membersihkan toko
31 21-07-2016 14:30-20:30 Bagian menerima pesanan nama Selly
Membersihkan toko
32 22-07-2016 14:30-20:30 Jaga stock baju Selly
Membersihkan toko
33 23-07-2016 14:30-20:30 Memasang sensor baju Selly
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
Membersihkan toko
34 24-07-2016 14:30-20:00 Memajang baju anak anak Selly
Membersihkan toko
35 25-07-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Menembak harga
36 26-07-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Packing barang
37 27-07-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Jaga stock
38 28-07-2016 07:30-14:30 Membersihan toko Selly
Jaga stock
39 29-07-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Pasang sensor
40 30-07-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Memajang baju anak anak
41 31-07-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Jaga stock
42 01-08-2016 14:30-20:00 Jaga stock baju anak-anak Selly
Membersihkan toko
43 02-08-2016 14:30-20:30 Packing barang Selly
Membersihkan toko
44 03-08-2016 14:30-20:00 Jaga stock baju anak-anak Selly
Membersihkan toko
45 04-08-2016 14:30-20:30 Menyusun barang baru Selly
Membersihkan toko
46 05-08-2016 14:30-20:00 Memasang sensor baju anak wanita Selly
Membersihkan toko
47 06-08-2016 14:30-20:30 Jaga stock baju anak-anak Selly
Membersihkan toko
48 07-08-2016 14.30-20.30 Jaga stock baju anak-anak Selly
Membersihkan toko
49 08-08-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Jaga stock
50 09-08-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Packing barang
51 10-08-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Memajang baju anak-anak
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
52 11-08-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Jaga stock
53 12-08-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Tembak harga
54 13-08-2016 07:30-14:30 Membersihkan toko Selly
Jaga stock
55 14-08-2016 14:30-20:00 Jaga stock baju anak-anak Selly
Membersihkan toko
56 15-08-2016 14:30-20:30 Packing barang Selly
Membersihkan toko
57 16-08-2016 14:30-20:00 Jaga stock baju anak-anak Selly
Membersihkan toko
58 17-08-2016 LIBUR HARI KEMERDEKAAN - -
INDONESIA
59 18-08-2016 14:30-20:00 Memasang sensor baju anak wanita Selly
Membersihkan toko
60 19-08-2016 14:30-20:30 Jaga stock baju anak-anak Selly
Membersihkan toko
61 20-08-2016 14.30-20.30 Jaga stock baju anak-anak Selly
Membersihkan toko
Perpisahan sama Boss dan karyawan
ISTANA BALITA & ANAK SEKOLAH
LEMBAGA KESEJAHTERAAN IBU DAN ANAK
SMK LKIA PONTIANAK
Jalan Jend. Ahmad Yani No. 05 Telp. (0561) 744634 Pontianak

JURNAL KEGIATAN SISGA


Nama Siswa : DION
Kelas : XII KN 2
Tempat Praktek : TOKO ISTANA BALITA
Alamat :JL.TEUKU CIK DITIRO NO.35, PONTIANAK

URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS


NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
1. 20 Juni 2015 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
2. 21 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
3. 22 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
4. 23 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
5. 24 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
6. 25 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
7. 26 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
8. 27 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
9. 28 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
10. 29 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
11. 30 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
12. 01 Juli 2016 14.30-21.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
13. 02 Juli 2016 14.30-21.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
14. 03 Juli 2016 14.30-21.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
Membersihkan toko, jaga penitipan
15. 04 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
16. 05 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
17. 06-07 Juli 2016 LIBUR Selly
LEBARAN
18. 08 Juli 2016 10.00- 16.00 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
19. 09 Juli 2016 07.30-14.30 PINDAH KE TOKO ANAK SEKOLAH Selly
Membersihkan toko, pesan nama
20. 10 Juli 016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
21. 11 Juli 2016 14.30-21.00 PINDAH KE TOKO ANAK SEKOLAH Selly
Membersihkan toko, pesan nama
22. 12 Juli 2016 14.30-21.00 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
23. 13 Juli 2016 14.30-21.00 PINDAH KE TOKO ANAK SEKOLAH Selly
Membersihkan toko, pesan nama
24. 14 Juli 2016 14.30-21.00 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
25. 15 Juli 2016 14.30-21.00 PINDAH KE TOKO ANAK SEKOLAH Selly
Membersihkan toko, pesan nama
26. 16 Juli 2016 14.30-21.00 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
27. 17 Juli 2016 14.30-21.00 PINDAH KE TOKO ANAK SEKOLAH Selly
Membersihkan toko, pesan nama
28. 18 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
29. 19 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
30. 20 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
31. 21 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
32. 22 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
33. 23 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
34. 24 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
35. 25 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
36. 26 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
37. 27 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
38. 28 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
39. 29 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
40. 30 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
41. 31 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
42. 01 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
43. 02 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
44. 03 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
45. 04 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
46. 05 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
47. 06 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
48. 07 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
49. 08 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
50. 09 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
51. 10 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
Membersihkan toko, jaga penitipan
52. 11 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
53. 12 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
54. 13 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
55. 14 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
56. 15 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
57. 16 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
58. 17 Agustus 2016 LIBUR KEMERDEKAAN - -
INDONESIA
59. 18 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
60. 19 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
61. 20 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
Perpisahan sama Big Bos dan Seluruh
Karyawan ISTANA BALITA dan
ANAK SEKOLAH

LEMBAGA KESEJAHTERAAN IBU DAN ANAK


SMK LKIA PONTIANAK
Jalan Jend. Ahmad Yani No. 05 Telp. (0561) 744634 Pontianak

JURNAL KEGIATAN SISGA


Nama Siswa : STIVANUS
Kelas : XII KN 2
Tempat Praktek : TOKO ISTANA BALITA
Alamat :JL.TEUKU CIK DITIRO NO.35, PONTIANAK

URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS


NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
1. 20 Juni 2015 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
2. 21 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
3. 22 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
4. 23 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
5. 24 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
6. 25 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
7. 26 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
8. 27 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
9. 28 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
10. 29 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
11. 30 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
12. 01 Juli 2016 14.30-21.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
13. 02 Juli 2016 14.30-21.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
14. 03 Juli 2016 14.30-21.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
Membersihkan toko, jaga penitipan
15. 04 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
16. 05 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
17. 06-07 Juli 2016 LIBUR - -
LEBARAN
18. 08 Juli 2016 10.00- 16.00 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
19. 09 Juli 2016 07.30-14.30 PINDAH KE TOKO ANAK SEKOLAH Selly
Membersihkan toko, pesan nama
20. 10 Juli 016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
21. 11 Juli 2016 14.30-21.00 PINDAH KE TOKO ANAK SEKOLAH Selly
Membersihkan toko, pesan nama
22. 12 Juli 2016 14.30-21.00 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
23. 13 Juli 2016 14.30-21.00 PINDAH KE TOKO ANAK SEKOLAH Selly
Membersihkan toko, pesan nama
24. 14 Juli 2016 14.30-21.00 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
25. 15 Juli 2016 14.30-21.00 PINDAH KE TOKO ANAK SEKOLAH Selly
Membersihkan toko, pesan nama
26. 16 Juli 2016 14.30-21.00 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
27. 17 Juli 2016 14.30-21.00 PINDAH KE TOKO ANAK SEKOLAH Selly
Membersihkan toko, pesan nama
28. 18 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
29. 19 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
30. 20 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
31. 21 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
32. 22 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
33. 23 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
34. 24 Juli 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
35. 25 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
36. 26 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
37. 27 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
38. 28 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
39. 29 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
40. 30 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
41. 31 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
42. 01 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
43. 02 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
44. 03 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
45. 04 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
46. 05 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
47. 06 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
48. 07 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
49. 08 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
50. 09 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
51. 10 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
Membersihkan toko, jaga penitipan
52. 11 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
53. 12 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
54. 13 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
55. 14 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
56. 15 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
57. 16 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
58. 17 Agustus 2016 LIBUR KEMERDEKAAN - -
INDONESIA
59. 18 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
60. 19 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
61. 20 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani Pembeli,Memasang Sensor Selly
Membersihkan toko, jaga penitipan
Perpisahan sama Big Bos dan Seluruh
Karyawan ISTANA BALITA dan
ANAK SEKOLAH

LEMBAGA KESEJAHTERAAN IBU DAN ANAK


SMK LKIA PONTIANAK
Jalan Jend. Ahmad Yani No. 05 Telp. (0561) 744634 Pontianak

JURNAL KEGIATAN SISGA


Nama Siswa : SUSANTO JAPLIE
Kelas : XII KN 2
Tempat Praktek : TOKO ISTANA BALITA
Alamat :JL.TEUKU CIK DITIRO NO.35, PONTIANAK

URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS


NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
1. 20 Juni 2016 14.30-21.30 Pembagian Stock Selly
Mengenal Bagian Stock
2. 21 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani Konsumen Selly
Menjaga stock
3. 22 Juni 2016 14.30-21.30 Menjaga stock Selly
Melayani Konsumen
4. 23 Juni 2016 14.30-21.30 Pasang Sensor Pada Baju Dan Celana Selly
Menempelkan Harga Pada Barang
5. 24 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani Konsumen Selly
Menjaga stock
6. 25 Juni 2016 14.30-21.30 Bersih-bersih toko Selly
Melayani konsumen
7. 26 Juni 2016 14.30-21.30 Memasang sensor pada baju Selly
Menempelkan harga pada barang
8. 27 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga stock
9. 28 Juni 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
10. 29 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Memasang sensor pada baju dan celana
11. 30 Juni 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
12. 1 Juli 2016 07.30-14.30 Memasang sensor pada baju dan celana Selly
Bersihkan toko
13. 2 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan Toko Selly
Melayani konsumen
Memasang sensor pada baju dan celana
NO TANGGAL WAKTU URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
14. 3 Juli 2016 07.30-14.30 Membantu memasang sensor pada baju Selly
Melayani konsumen
15. 4 Juli 2016 14.30-21.30 Menembak harga pada baju bayi Selly
Melayani konsumen
16. 5 Juli 2016 14.30-21.30 Membantu memasang sensor pada baju Selly
Melayani konsumen
17. Tanggal 6-7 juli 2016 Libur Lebaran - -
18. 8 Juli 2016 14.30-21.30 Melayani konsumen Selly
Membantu packing barang
19. 9 Juli 2016 14.30-21.00 Menjaga penitipan di ANAK SEKOLAH Selly
20. 10 Juli 2016 14.30-21.00 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
21. 11 Juli 2016 07.30-14.30 Pindah ke ANAK SEKOLAH Selly
Bersihkan toko, Jaga penitipan
22. 12 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
23. 13 Juli 2016 07.30-14.30 Pindah ke ANAK SEKOLAH Selly
Bersihkan toko, Jaga penitipan
24. 14 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
25. 15 Juli 2016 07.30-14.30 Pindah ke ANAK SEKOLAH Selly
Bersihkan toko, Jaga penitipan
26. 16 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
27. 17 Juli 2016 07.30-14.30 Pindah ke ANAK SEKOLAH Selly
Bersihkan toko, Jaga penitipan
28. 18 Juli 2016 14.30-20.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
29. 19 Juli 2016 14.30-20.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
30. 20 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Memajang baju
31. 21 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Jaga penitipan
32. 22 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Jaga penitipan
33. 23 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
34. 24 Juli 2016 14.30-20.30 Paking barang Selly
Melayani konsumen
35. 25 Juli 2016 07.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Bersihkan toko
36. 26 Juli 2016 07.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Bersihkan toko
37. 27 Juli 2016 07.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Bersihkan toko
38. 28 Juli 2016 07.30-20.30 Membantu tekgan pada baju bayi Selly
Melayani konsumen
39. 29 Juli 2016 07.30-20.30 Paking barang Selly
Membantu menembakan harga pada baju
40. 30 Juli 2016 07.30-20.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
41. 31 Juli 2016 07.30-20.30 Bersihkan toko Selly
Membantu tekgan pada baju bayi
42. 1 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga penitipan
43. 2 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Membantu menembakan harga pada baju
44. 3 Agustus 2016 14.30-20.30 Packing barang Selly
Melayani konsumen
45. 4 Agustus 2016 14.30-20.30 Menjaga penitipan Selly
Melayani konsumen
46. 5 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Membantu menempelkan harga
47. 6 Agustus 2016 14.30-20.30 Membantu tekgan pada baju bayi Selly
Melayani konsumen
48. 7 Agustus 2016 14.30-20.30 Menjaga penitipan Selly
Melayani konsumen
49. 8 Agustus 2016 07.30-14.30 Membantu tekgan pada baju Selly
Bersihkan toko
50. 9 Agustus 2016 07.30-14.30 Membantu menghitung stock sepatu Selly
Bersihkan toko
51. Tanggal 10 Juli 2016 Ijin karena Sakit
52. 11 Agustus 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Menghitung stock mainan
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
53. 12 Agustus 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
54. 13 Agustus 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Menjaga penitipan
55. 14 Agustus 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
56. 15 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga penitipan
57. 16 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Membantu tekgan pada bayi
58. 17 Agustus 2016 LIBUR KEMERDEKAAN - -
INDONESIA
59. 18 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Membantu tekgan pada baju
60. 19 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Membantu tembak harga pada sepatu
61. 20 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Membantu tekgan baju bayi
Perpisahan sama Boss dan karyawan
ISTANA BALITA & ANAK SEKOLAH

LEMBAGA KESEJAHTERAAN IBU DAN ANAK


SMK LKIA PONTIANAK
Jalan Jend. Ahmad Yani No. 05 Telp. (0561) 744634 Pontianak
JURNAL KEGIATAN SISGA
Nama Siswa : BUDI BANGSA
Kelas : XII KN 2
Tempat Praktek : TOKO ISTANA BALITA
Alamat :JL.TEUKU CIK DITIRO NO.35, PONTIANAK

URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS


NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
1. 20 Juni 2016 14.30-21.30 Pembagian Stock Selly
Mengenal Bagian Stock
2. 21 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani Konsumen Selly
Menjaga stock
3. 22 Juni 2016 14.30-21.30 Menjaga stock Selly
Melayani Konsumen
4. 23 Juni 2016 14.30-21.30 Pasang Sensor Pada Baju Dan Celana Selly
Menempelkan Harga Pada Barang
5. 24 Juni 2016 14.30-21.30 Melayani Konsumen Selly
Menjaga stock
6. 25 Juni 2016 14.30-21.30 Bersih-bersih toko Selly
Melayani konsumen
7. 26 Juni 2016 14.30-21.30 Memasang sensor pada baju Selly
Menempelkan harga pada barang
8. 27 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga barang yang dipajang
9. 28 Juni 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
10. Tanggal 29 Ijin Karena Sakit - -

11. 30 Juni 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly


Memasang sensor pada baju dan celana
12. 1 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
13. 2 Juli 2016 07.30-14.30 Memasang sensor pada baju dan celana Selly
Bersihkan toko
14. 3 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan Toko Selly
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
Melayani konsumen
15. 4 Juli 2016 14.30-21.30 Membantu memasang sensor pada baju Selly
Melayani konsumen
16. 5 Juli 2016 14.30-21.30 Menembak harga pada baju bayi Selly
Melayani konsumen
17. Tanggal 6-7 Juli Libur Lebaran - -
18. 8 Juli 2016 14.30-21.30 Melayani konsumen Selly
Membantu packing barang
19. 9 Juli 2016 14.30-21.30 Melayani konsumen Selly
Memasang sensor
20. 10 Juli 2016 14.30-21.00 Jaga penitipan di ANAK SEKOLAH Selly
21. 11 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
22. 12 Juli 2016 07.30-14.30 Pindah ke ANAK SEKOLAH Selly
Bersihkan toko, Jaga penitipan
23. 13 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
24. 14 Juli 2016 07.30-14.30 Pindah ke ANAK SEKOLAH Selly
Bersihkan toko, Jaga penitipan
25. 15 Juli 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
26. 16 Juli 2016 07.30-14.30 Pindah ke ANAK SEKOLAH Selly
Bersihkan toko, Jaga penitipan
27. 17 Juli 2016 07.30-14.30 Pindah ke ANAK SEKOLAH Selly
Bersihkan toko, Jaga penitipan
28. 18 Juli 2016 14.30-20.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
29. 19 Juli 2016 14.30-20.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
30. 20 Juli 2016 14.30-20.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
31. 21 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Memajang baju
32. 22 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Jaga penitipan
33. 23 Juli 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Paking barang
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
34. 24 Juli 2016 14.30-20.30 Paking barang Selly
Melayani konsumen
35. 25 Juli 2016 07.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Bersihkan toko
36. 26 Juli 2016 07.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Bersihkan toko
37. 27 Juli 2016 07.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Bersihkan toko
38. 28 Juli 2016 07.30-20.30 Membantu tekgan pada baju bayi Selly
Melayani konsumen
39. 29 Juli 2016 07.30-20.30 Paking barang Selly
Membantu menembakan harga pada baju
40. 30 Juli 2016 07.30-20.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
41. 31 Juli 2016 07.30-20.30 Bersihkan toko Selly
Membantu tekgan pada baju bayi
42. 1 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga penitipan
43. 2 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Membantu menembakan harga pada baju
44. 3 Agustus 2016 14.30-20.30 Packing barang Selly
Melayani konsumen
45. 4 Agustus 2016 14.30-20.30 Menjaga penitipan Selly
Melayani konsumen
46. 5 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani kosumen Selly
Membantu menempelkan harga
47. 6 Agustus 2016 14.30-20.30 Membantu tekgan pada baju bayi Selly
Melayani konsumen
48. 7 Agustus 2016 14.30-20.30 Menjaga penitipan Selly
Melayani konsumen
49. 8 Agustus 2016 07.30-14.30 Membantu tekgan pada baju Selly
Bersihkan toko
50. 9 Agustus 2016 07.30-14.30 Membantu menghitung stock bantal Selly
Bersihkan toko
51. 10 Agustus 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
52. 11 Agustus 2016 07.30-14.30 Melayani konsumen Selly
URAIAN SINGKAT MENGENAI PEMBERI TUGAS
NO TANGGAL WAKTU
PEKERJAAN YANG DIKERJAKAN NAMA PARAF
53. 12 Agustus 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
54. 13 Agustus 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Menjaga penitipan
55. 14 Agustus 2016 07.30-14.30 Bersihkan toko Selly
Melayani konsumen
56. 15 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga penitipan
57. 16 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Membantu tekgan baju bayi
58. 17 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Menjaga penitipan
59. Tanggal 18 Agustus 2016 Ijin karena Sakit - -
60. 19 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Membantu tekgan pada baju
61. 20 Agustus 2016 14.30-20.30 Melayani konsumen Selly
Membantu tembak harga pada mainan
Perpisahan sama Boss dan karyawan
ISTANA BALITA & ANAK SEKOLAH

BAB IV

PENUTUP

A. KESIMPULAN
Praktek Sistem Ganda merupakan proses belajar di sekolah dengan
mewajibkan siswa-siswi kerja langsung di dunia usaha yang bermanfaat
besar, bagi siswa-siswi yang menjalankan PSG akan menambah
keterampilan dan kemampuan kerja.
Selain melakukan Praktek Sistem Ganda yang diselenggarakan
pada tanggal 20 Juni s/d 20 Agustus 2016 di Toko Istana Balita No.35 ,
maka kami simpulkan bahwa :
1. Didalam Toko Istana Balita terdapat kedisiplinan dalam melaksanakan
tugas dan tanggung jawab.
2. Didalam Toko Istana Balita terdapat kerjasama yang baik antara
pemimpin dan karyawan.
3. Cara kerja karyawan di Istana Balita sangat efektif dan efisien dalam
melakukan pekerjaannya.
4. Barang-barang di Toko Istana Balita sangat rapi dan di gunakan
dengan baik dan benar.
5. Kebersihan di Toko Istana Balita selalu di jaga.

Pada Praktek Sistem Ganda ini fakta yang digunakan di lapangan


menunjukan bahwa seseorang yang udah masuk dunia kerja dituntut untuk
memiliki :

1. Inisiatif dan kreatifitas saat berkerja.


2. Kemampuan untuk mengatasi berbagai masalah.
3. Memiliki rasa kerjasama satu sama lain.
4. Motivasi yang tinggi serta loyalitas terhadap perusahaan.
5. Kejujuran , kedisiplinan ,dan kemandirian dalam bekerja.
6. Keterampilan dalam bekerja.
7. Mempunyai kemampuan dalam bekerja.
8. Dapat meyakinkan konsumen dalam bekerja.
B. SARAN

Setelah melaksakan Praktek Sistem Ganda yang diselenggarakan


pada tanggal 20 Juni s/d 20 Agustus 2016 di Toko ISTANA BALITA
Jl.Teuku Cik Ditiro No.35 , maka kami memberikan saran sebagai berikut:

1. Penetapan seorang siswa-siswi harap disesuaikan dengan


jurusan yang bersangkutan.
2. Siswa-siswi yang melaksanakan PSG ini diharapkan membawa
nama baik sekolah perusahaan manapun tempat ditetapkan.
3. Siswa-siswi yang melaksanakan Praktek Sistem Ganda dapat
melaksankan tugas-tugas dengan baik, aktif dan tuntas.
4. Dalam melaksanakan PSG ini diharapkan agar siswa-siswi
menaati segala peraturan yang ada pada perusahaan atau kantor
yang ditempatkan.
5. Penetapan siswa-siswi disuatu perusahaan harap disesuaikan
dengan tempat tinggal siswa-siswi yang bersangkutan.
L
A
M
P
I
R
A
N
DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai