Anda di halaman 1dari 7

SEMINAR PROPOSAL

MEMAKANAI TARIAN TIONG BALENG PADA MASYARAKAT DESA SERINUHO KECAMATAN TITEHENA
KABUPATEN

KLARA BANUNG KOTEN


1701090009

Pembimbing I Pembimbing II

Dr. Andreas Ande, M.Si Drs. Joni J. A Ninu, M.Pd


NIP: 1962101 0198903 1 004 NIP: 19650628 1999103 1 002
LATAR BELAKANG
•Tarian Tiong Baleng merupakan tarian syukuran usai panen sehingga harus dilakukan upacara syukuran
dikebun sambil menari sepanjang malam yang melibatkan semua warga kampung.
•Tarian ini hampir sama dengan tarian dolo-dolo. Para penari membentuk lingkaran. Tarian ini dilakukan
dengan gerakan menghentakan kaki maju dan mudur, berjalan memutar dan diiringi dengan syair-syair adat.
• Para penari laki-laki mengenakan kain sarung tenun ikat dan bertelanjang dada, sedangkan perempuan
mengenakan sarung tenun ikat yang dipadukan dengan baju lengan panjang berwarna hitam yang disulam
bermotif khas (labu senuji). Laki-laki mengenakan ikat kepala semacam mahkota yang terbuat dari anyaman
marak (daun lontar) berbentuk lingkaran dan disekelilingnya dipasangi bulu-bulu ayam serta memegang kayu
panjang yang dilapisi bulu-bulu ayam. Para perempuan memegang sapu tangan di kedua tangan yang
dikibaskan saat menggerakan tangan maju mundur mengikuti irama hentakan kaki para penari dan bunyi
retung (giring-giring) pada pergelangan kaki.
• Lagu yang dinyanyikan bercerita tentang ucapan syukur kepada leluhur atau Lewotanah dimana saat menari
di kebun syairnya mulai dinyanyikan di hering era, tempat pertama dilakukan ritual adat. Sesudah menari
dilanjutkan dengan menari keliling lumbung padi dan terakhirnya ditarikan di tempat luas disekitar oring
(pondok) selama semalam sambil melantunkan lagu-lagu pujian dan syair ucapan syukur.
lanjutan.........................................

•Tiong Baleng merupakan salah satu tarian yang berasal dari Desa Serinuho yang masih ada saat ini ditengah
zaman yang semakin canggih dan modern. Tarian Tiong Baleng biasanaya dibawakan oleh orang tua sebab
anak muda bisa menari akan tetapi tidak bisa melantunkan syairnya.
•Sebagai generasi penerus masyarakat Desa Serinuho kita perlu menjaga keaslian dari tarian Tiong Baleng.
Hal ini berkaitan erat dengan pelestarian tarian tersebut dikhawatirkan jika tidak diadakan suatu inovasi
untuk melestarikannya, salah satu ikon berharga masyarakat Desa Serinuho dapat dilupakan oleh masyarakat.
Rumusan masalah
1. Bagaimana peran Tarian Tiong Baleng di desa Serinuho Kecamatan Titehena Kabupaten Flores Timur?

2. Bagaimana proses pelaksanaan Tarian Tiong Baleng di Desa Serinuho Kecamatan Titehena
Kabupaten Flores Timur?

3. Nilai-nilai apa sajakah yang terkandung dalam tarian Tiong Baleng di Desa Serinuho
Kecamatan Titehena Kabupaten Flores Timur?
TUJUAN KEGUNAAN

1. Untuk mengetahui pelaksanaan tarian


Tiong Baleng di Desa Serinuho Kecamatan
Titehena Kabupataen Flores Timur.
2. Untuk mengetahui upaya-upaya
melestariakn Tarian Tiong Baleng di Desa 1. Manfaat praktis
Serinuho kecamatan Titehena 2. Manfaat teoritis
3. Untuk mengetahui nilai-nilai yang
terkandung dalam tarian Tiong Baleng di
Desa Serinuho Kecamatan Titehena
Kabupaten Flores Timur.
TINJAUAN PUSTAKA

Masyarakat Makna Kebudayaan


METODE PENELITIAN

Teknik
Jenis Lokasi
informan Sumber data pengumpulan Analisis data
penelitian penelitian
data

primer wawancara
Desa
Pendekatan
Serinuho
kualitatif Kecamatan
Titehena

Sekunder observasi

Studi
dukumen

Anda mungkin juga menyukai