Anda di halaman 1dari 13

PENUGASAN INDIVIDU AGENDA 3

Nama Peserta : Bonus Ria Pribadi, S.Pd

NIP : 198611262020121003

No.Daft.Hadir/ Kelp : 07 / 1

Latsar CPNS Angk. : 113 Golongan : III

Tempat Latsar : BPSDMD Provinsi Jawa Tengah

Jabatan/ Instansi : Ahli Pertama Guru Kelas / SDN Celep 3 Kedawung

1. Analisis APKL ke dalam sumber isu (Manajemen ASN, Pelayanan Publik, atau Whole of
Government)

No Isu Sumber isu

1. Belum optimalnya evaluasi pembelajaran jarak jauh Manajemen ASN


(PJJ) bagi peserta didik kelas I di SD Negeri Celep 3
Pelayanan Publik
Kedawung
2. Kurang efisiennya penilaian hasil belajar peserta didik Manajemen ASN
kelas I di SD Negeri Celep 3 Kedawung selama
pembelajaran jarak jauh (PJJ)
3. Kurang optimalnya penerapan model pembelajaran Manajemen ASN
inovatif untuk meningkatkan minat belajar peserta didik
Pelayanan publik
kelas I selama pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) di SD
Negeri Celep 3 Kedawung
4. Kurang optimalnya pendidikan dan pembinaan karakter Manajemen ASN
peserta didik kelas I di SD Negeri Celep 3 Kedawung
selama Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) di masa
pandemi covid-19
5. Kurang optimalnya pendampingan guru kepada orang Manajemen ASN
tua dalam mengakses pembelajaran secara Daring di
Whole of Government (WoG)
SD Negeri Celep 3 Kedawung selama pembelajaran
jarak jauh (PJJ) di masa pandemi Covid-19
2. Matrik Rancangan Kegiatan Dalam Penerapan Nilai Dasar ANEKA Serta Kedudukan Dan Peran PNS Dalam NKRI

KONTRIBUSI
KETERKAITAN PENGUATAN
TAHAPAN TERHADAP
NO KEGIATAN OUTPUT/HASIL SUBSTANSI MATA NILAI
KEGIATAN VISI MISI
PELATIHAN ORGANISASI
ORGANISASI
1 2 3 4 5 6 7
1 Membuat Tersusunnya rangkaian Tersusunnya Tersusunnya
rancangan kegiatan untuk rangkaian kegiatan rangkaian kegiatan
meningkatkan minat untuk untuk meningkatkan
alternative belajar siswa melalui meningkatkan minat belajar siswa
pemecahan penerapan model minat belajar siswa melalui penerapan
pembelajaran Blended melalui penerapan model
isu
learning model pembelajaran
pembelajaran Blended learning
Sumber: Blended learning akan memperkuat
akan memberikan nilai organisasi
Inovasi kontribusi terhadap Inovatif dan
a. Menyampaikan Mendapatkan sambutan Saya akan menyampaikan visi misi organisasi integritas
baik dari pimpinan terkait rancangan dan yaitu
rancangan dan
gagasan pelaksanaan berkonsultasi kepada menyelenggarakan
konsultasi kegiatan pembelajaran model kegiatan belajar
mentor dengan sopan
yang akan dilalui Blended learning mengajar yang
santun (Etika Publik),
(kombinasi luring dan efektif dan efisien
kepada pimpinan menggunakan bahasa
daring) yang berwawasan
Indonesia yang benar (
lingkungan
Nasionalisme : Sila ke 3)
tentang cara meningkatkan
minat belajar peserta didik
secara jelas (Akuntabiltas)
serta dilakukan
berdasarkan asas
musyawarah
(Nasionalisme : sila ke-4)

Agenda 3

WoG : adanya koordinasi


dengan mentor,
b. Evaluasi rancangan Diperoleh saran, masukan Saya berkonsultasi
kegiatan bersama dan informasi dalam dengan mentor dalam
mentor melaksanakan menganalisis setiap
pembelajaran model tahapan kegiatan yang
kombinasi Luring dan akan dilalui dengan
Daring (Blended learning) sopan santun (Etika
Publik), dengan
mengedepankan
musyawarah
(Nasionalisme: Sila ke-
4) , dan dengan
menggunakan bahaa
indonesia yang baik dan
benar (Nasionalisme:sila
ke-3)

Agenda 3
WoG: terciptanya
kerjasama dengan
mentor dalam
mengevaluai tahapan
kegiatan
c. Membuat Terbentuknya/tersusunnya Saya menyusun draf
draf/rancangan draf rancangan RPP yang RPP Blended learning
RPP baik dan berorientasi pada dengan penuh tanggung
mutu jawab (Akuntabilitas),
menyusun draf RPP
secara efektif dan efisien
(Komitmen mutu)
dengan
mempertimbangkan
aspek keberagaman
karakteristik Peserta didik
dalam belajar
(Akuntabilitas:Adil)

Agenda 3
Pelayanan publik:
Responsif terhadap
kebutuhan peserta didik
d. Mendiskusikan Diperolehnya masukan Saya berkonsultasi
pembuatan RPP dari teman sejawat dengan teman sejawat
dan media yang tentang RPP dan Media dengan penyampaian
sesuai dengan yang sesuai yang jelas
model (Akuntabilitas), dengan
pembelajaran menggunakan bahasa
blended learning indonesia yang baik dan
(luring dan daring) benar (Nasionalisme:
bersama teman sila ke-3) dan jujur (
sejawat Anti Korupsi) untuk hal
– hal yang belum
diketahui.

Agenda 3
WoG: adanya kolaborasi
dengan teman sejawat
e. Penetapan RPP Tersusunnya RPP Saya bekerja keras
blended learning blended learning yang (Anti Korupsi) dalam
oleh mentor telah disetujui dan menyelesaikan RPP dan
ditandatangani oleh memintakan persetujuan
mentor dengan bahasa
indonesia yang baik dan
benar (Nasionalisme:
sila ke-3) dan
menyampaikan secara
sopan (Etika Publik)
kepada mentor untuk
meminta tanda tangan

2 Melaksanakan Terlaksananya kegiatan Terlaksananya Terlaksananya


program parenting dan terjalinnya kegiatan parenting kegiatan parenting
parenting kerjasama sekolah dan terjalinnya bersama orang tua
dengan orang dengan orang tua peserta kerjasama sekolah siswa akan
tua/wali peserta didik dengan orang tua memperkuat nilai
didik dalam peserta didik organisasi
mengakses akan memberikan kerjasama,
pembelajaran kontribusi terhadap transparan
Blended visi misi organisasi
Learning yaitu Belajar dalam
(Luring dan suasana sejuk dan
Daring) menyenangkan
yang dapat
Sumber: meningkatkan
Perintah kreatifitas peserta
atasan dan didik
Inovasi
a. Mengkonsultasikan Mendapat Persetujuan Saya menyampaikan
program parenting dari pimpinan dalam maksud dan tujuan
kepada menyelenggarakan diadakannya parenting
mentor/pimpinan program parenting di secara jelas
sekolah dengan 2 jadwal (Akuntabilitas) dan jujur
yang berbeda dengan (Anti Korupsi) kepada
tetap memperhatikan mentor/pimpinan dengan
protokol kesehatan yang menggunakan bahasa
ketat. indonesia yang baik dan
benar
(Nasionalisme:sila ke-3)
serta dilakukan dengan
sopan santun (Etika
Publik)

Agenda 3
WoG: adanya koordinasi
dengan pimpinan/mentor
b. Koordinasi dengan Mendapatkan saran dan Saya meminta saran dan
rekan kerja masukan terkait teknis masukan dari teman
senior/teman pelaksanaan program sejawat terkait teknis
sejawat dalam parenting pelaksanaan Kegiatan
pelaksanaan Parenting dengan sopan
santun (Etika Publik),
Program Parenting dengan menggunakan
bahasa indonesia yang
baik dan benar
(Nasionalisme: sila ke-
3), mengutamakan
musyawarah
(Nasionalisme: sila ke-
4) dalam menentukan
tindakan, serta
transparan
(Akuntabilitas) dalam
memberikan informasi
kegiatan kepada teman
sejawat

Agenda 3
WoG: adanya koordinasi
dan kerjasama dengan
teman sejawat
c. Menyiapkan Sarana dan prasana untuk saya menyiapkan sarana
sarana dan melaksanakan program dan prasana yang
prasarana kegiatan parenting tersedia dan diperlukan secara
siap untuk digunakan mandiri (Anti
Korupsi),sesuai waktu
yang telah ditentukan
(Anti Korupsi:Disiplin),
serta cermat dan teliti
(Etika Publik) dalam
meyiapkan peralatan
yang diperlukan

Agenda 3
Pelayanan Publik:
Meningkatkan pelayanan
dalam sebuah kegiatan

d. Pelaksanaan Terlaksananya kegiatan Saya melaksanakan


kegiatan parenting Parenting sehingga orang kegiatan dengan
dengan prokes tua memahami dan memperhatikan Protokol
yang ketat mendukung pembelajaran kesehatan dengan
yang akan dilakukan memakai masker (Etika
dengan kombinasi Luring Publik: sesuai aturan),
dan Daring (Blended membuka kegiatan
Learning) dengan mengucapkan
salam dengan syariat
islam (Nasionalisme:
sila ke-1), melakukan
musyawarah
(Nasionalisme:sila ke-4)
dengan menggunakan
bahasa indonesia yang
baik dan benar
(Nasionalisme: sila ke-
3), menjelaskan informasi
dengan jelas
(Akuntabilitas),
melaksanakan dengan
efektif dan efisien
(Komitmen mutu) waktu
dan jujur (Anti Korupsi)
dalam memberikan
informasi kepada orang
tua peserta didik

Agenda 3
Pelayanan Publik:
meningkatkan layanan
WoG: terjalinnya
kerjasama dengan orang
tua peserta didik
Manajemen ASN: sesuai
dengan peraturan dan
SOP
3 Menyusun Tersusunnya RPP Tersusunnya RPP Tersusunnya RPP
perangkat Blended Learning dengan Blended Learning Blended Learning
menerapkan model dengan dengan
pembelajaran pembelajaran inovatif menerapkan model menerapkan model
“Fun Learning” pada pembelajaran pembelajaran
dengan metode peserta didik saat inovatif “Fun inovatif “Fun
„Fun Learning” kegiatan pembelajaran Learning” pada Learning” pada
Home Visit peserta didik akan peserta didik akan
Sumber: SKP memberikan memperkuat nilai
kontribusi terhadap organisasi
dan Inovasi visi misi organisasi Profesionalisme,
a. PembuatanRPP Tersusunnya RPP Saya menyusun RPP yaitu Akuntabel,
pembelajaran “Fun metode belajar “Fun menyelenggarakan kerjasama, inovatif
pembelajaran “Fun
Learning” dengan Learning” secara kegiatan belajar
Learning” dengan penerapan strategi mandiri ( Anti Korupsi) mengajar yang
penerapan strategi permainan SIPA DIPA dan penuh tanggung efektif dan efisien
jawab (Akuntabilitas) yang berwawasan
SIPA DIPA lingkungan
dengan mengedepankan
inovasi proses belajar
yang menarik (
Komitmen
mutu:Inovasi),menyusun
dengan jujur (Etika
Publik) dan
menggunakan bahasa
indonesia yang baik dan
benar dalam menulisnya
(Nasionalisme:sila ke-3)

Agenda 3
Manajemen ASN:
adanya ASN yang
kompeten dalam
melaksanakan tugas dan
fungsiprofesi
b. Pembuatan media Terbentuknya media saya menggunakan
pembelajaran pembelajaran berupa alat bahan yang sudah tidak
permainan edukasi dari terpakai sebagai bahan
kardus bekas berupa kartu alat pembelajaran
bergambar (Komitmen
mutu:Inovatif dan
kreatif), membuat media
pembelajaran secara
mandiri dan kerja keras
(Anti Korupsi) serta
bertanggung jawab
(Akuntabilitas) dalam
menyelesaikan
pembuatan media tepat
waktu (Anti
korupsi:Disiplin)

Agenda 3
Manajemen ASN:
adanya ASN yang
profesional
melaksanakan tugas dan
fungsi profesi
c. Penyusunan alat Tersusunnya alat evaluasi saya menyusun alat
evaluasi pembelajaran berupa evaluasi dengan penuh
pembelajaran lembar evaluasi individu tanggung jawab
berbentuk soal essay (Akuntabilitas), disusun
tanpa bantuan orang lain
(Anti Korupsi:
Mandiri),soal evaluasi
berorientasi pada
kwalitas pembelajaran
(Komitmen Mutu) serta
menggunakan kaidah
penulisan bahasa
indonesia yang baik dan
benar
(Nasionalisme:sila ke-3)

agenda 3
Manajemen ASN :
adanya ASN yang
kompeten dalam
penyusunan
4 Pelaksanaan Terlaksananya Terlaksananya Terlaksananya
pembelajaran pembelajaran yang pembelajaran yang pembelajaran yang
menyenangkan bagi menyenangkan menyenangkan bagi
dengan metode peserta didik untuk bagi peserta didik peserta didik untuk
“Fun learning” meningkatkan keaktifan untuk meningkatkan
melalui serta minat belajar yang meningkatkan keaktifan serta
tinggi pada diri peserta keaktifan serta minat belajar yang
permainan didik minat belajar yang tinggi pada diri
“Sipa Dipa” tinggi pada diri peserta didik akan
peserta didik akan memperkuat nilai
(Siapa Cepat
memberikan organisasi
Dia Dapat) kontribusi terhadap profesionalisme,
visi misi organisasi kerja keras,
Sumber: yaitu Belajar dalam inovatif,
Inovasi suasana sejuk dan kemandirian
a. Mempersiapkan Sarana, Prasarana dan Saya melaksanakan menyenangkan
media pemeblajaran Media pembelajaran tugas dan fungsi seorang yang dapat
“Fun Learning” penunjang pembelajaran guru dengan menyiapkan meningkatkan
tersedia dan siap untuk perangkat dan media kreatifitas peserta
digunakan saat pembelajaran yang didik dan
pembelajaran home visit inovatif dan efisien menciptakan
(Komitmen mutu), “Sekolah dalam
dalam menyiapkan media taman”
tanpa a tekanan (Etika
Publik) dari pihak
manapun dan
melaksanakannya
dengan penuh tanggung
jawab ( Akuntabilitas)

Agenda 3
Pelayanan publik:
meningkatnya pelayanan
pembelajaran
b. Melaksanakan Terlaksananya Saya membuka
Pembelajaran “Fun pembelajaran “Fun pembelajaran dengan
Learning” dengan learning” dengan tingkat mengucap salam dengan
permainan SIPA keaktifan belajar siswa syariat agama islam dan
DIPA yang tinggi melalui berdoa berdoa bersama
permainan SIPA DIPA (Nasionalisme:Sila ke-
1), Jalannya permainan
SIPA DIPA tanpa
membedakan intelegensi
peserta didik (Anti
Korupsi: Adil),
membimbing dan
melayani peserta didik
dengan sabar (Etika
publik), menggunakan
bahasa indonesia yang
baik dan benar sebagai
pengantar pembelajaran
(Nasionalisme:sila ke-
3), melaksanakan
pembelajaran inovatif
(Komitmen mutu)
dengan menerapkan
permainan SIPA DIPA

Agenda 3
Pelayanan publik:
Meningkatnya pelajaran
dalam pembelajaran
Manajemen ASN :
pelayanan yang dilandasi
rasa sabar dan sesuai
SOP
c. Melakukan refleksi Banyak siswa yang Saya menyimpulkan
pembelajaran berhasil menyimpulkan materi pelajaran dengan
materi yang terdapat jelas (Akuntabilitas),
bersama peserta dalam permainan SIPA menggunakan bahasa
didik DIPA dan dapat indonesia yang baik dan
mengungkapkan benar
pendapat mereka (Nasionalisme:sila ke-
mengenai penggunaan 3), Melayani setiap
metode berjenis pertanyaan dengan sabar
permainan saat belajar (Etika Publik),

Agenda 3
Pelayanan Publik:
meningkatnya layanan
dalam belajar
d. Melaksanakan Tercapainya target belajar Saya menggunakan alat
evaluasi individu yang ditunjukkan dengan evaluasi yang efektif
dan menutup nilai hasil evaluasi yang dan efisien (Komitmen
pembelajaran berada diatas ambang mutu), jujur (Anti
batas ketuntasan belajar Korupsi) dalam menilai,
menilai secara objektif
(Anti Korupsi:adil),
menilai secara
transparan dan
bertanggung jawab
(Akuntabilitas)

Agenda 3
Pelayanan publik:
meningkatkan pelayanan
Manajeman ASN:
adanya ASN yang
profesional
5 Evaluasi dan Tersusunnya hasil Tersusunnya hasil Tersusunnya hasil
refleksi jalannya evaluasi kegiatan evaluasi kegiatan evaluasi kegiatan
kegiatan pembelajaran model pembelajaran pembelajaran
Blended learning yang model Blended model Blended
Sumber: SKP menunjukkan learning yang learning yang
dan Inovasi peningkatkan keaktifan menunjukkan menunjukkan
dan minat belajar peserta peningkatkan peningkatkan
didik keaktifan dan minat keaktifan dan minat
Tersusunnya laporan hasil penyusunan laporan belajar peserta belajar peserta didik
a. Penyusunan
kegiatan yang berupa yang saya lakukan didik akan akan memperkuat
laporan hasil foto-foto kegiatan dan disampaikan secara memberikan nilai organisasi
pelaksanaan dokumen evaluasi peserta jelas (Akuntabel), kontribusi terhadap Akuntabel,
didik yang menunjukkan Menggunakan bahasa visi misi organisasi kerjasama,
kegiatan peningkatan hasil belajar indonesia yang baik dan yaitu terwujudnya berorientasi mutu
benar peserta didik yang
(Nasionalisme:sila ke- cerdas, santun,
3), hasil kegiatan mandiri,peduli dan
disampaikan secara jujur berbudaya
dan bertanggung jawab lingkungan
(Etika Publik), dapat
dipertanggungjawabkan
secara moral kepada
tuhan Yang Maha Esa
(Nasionalisme:sila ke-1)
Agenda 3
Manajemen ASN: adanya
ASN yang profesional
b. Releksi jalannya Memperoleh saran dan Saya meminta saran dan
kegiatan bersama masukan dari mentor dan masukan dari mentor
dengan pimpinan teman sejawat terkait maupun teman sejawat
dan teman sejawat jalannya kegiatan terkait hasil kegiatan
pembelajaran yang telah dengan sopan santun
dilaksanakan (Etika publik),
Mengunakan bahasa
indonesia yang baik dan
benar
(Nasionalisme:sila ke-
3), melakukan perbaikan
atas hasil evaluasi
kegiatan dengan penuh
tanggung jawab
(komitmen mutu)

Agenda 3
Manajemen ASN:
adanya sikap progresif
ASN

Anda mungkin juga menyukai