Anda di halaman 1dari 4

1.

Media auditif adalah media yang hanya mengandalkan kemampuan suara saja, seprti radio,
cassette recorder, piringan hitam. Media tidak cocok untuk orang tua atau mempunyai kelainan
dengan pendengaran, 

Piringan hitam

radio

2. Media visual adalah media yang hanya mengandalkan indra penglihatan. Media visual ini ada
yang menampilkan gambar diam seprti film setrip (film rangkai), slide (film bingkai), foto,
gambar atau lukisan, cetakan. Ada pula media visual yang menampilkan gambar atau simbol
yang bergerak seperti film bisu, film kartun. 
1. Leaflet

2. Foto
3. Poster

4. Rubrik
3. Media audio visual adalah media yang mempunyai unsur suara dan unsur gambar.contohnya
film

Anda mungkin juga menyukai