Anda di halaman 1dari 4

Tugas 1 03/08/2021

1. Dapatkah kamu melihat perbedaan ketiga teks tersebut?


2. Manakah teks yang termasuk laporan ?
3. Manakah teks yang termasuk eksplanasi?
4. Manakah teks yang termasuk deskripsi?
5. Adakah istilah lain didaerahmu untuk menyebut bagian-bagian sepeda?
Jawaban:
1. Tidak. Ketiga teks tersebut sama-sama membahas tentang sepeda
2. Teks yang Termasuk teks laporan adalah teks ketiga
Teks yang Termasuk teks deskripsi adalah teks Pertama
3. Tampa dudu = Tempat duduk
Rante = Rantai

1. Manakah informasi yang lebih jelas?


2. Manakah informasi yang lebih lengkap?
3. Apakah kejelasan informasi berkaitan dengan kelengkapan informasi?
4. Apakah kejelasan informasi berkaitan dengan struktur Penyajian?
5. Apakah kejelasan informasi berkaitan dengan unsur kebahasaan (tata bahasa, kata, dan
Kalimat) yang digunakan?
Jawab:

1. Contoh 3
2. Contoh 1
3. Kejelasan informasi berkaitan dengan kelengkapan informasi, tapi tidak ditentukan olehnya.
Pada dasarnya, semalin lengakp informasi, maka informasi dapat di sampaikan dengan
struktur dan tata bahasa yang baik.
4. Ya, karena informasi berkaitan dengan struktur penyajian. Semakin baik struktur penyajian
suatu teks, semakin sesuai penempatan suatu informasi dan semakin mudah untuk di pahami.
5. Ya, kejelasan informasi berkaitan dengan unsur kebahasaan karena pada dasarnya kejelasan
informasi terkait dengan kemudahan pemahaman teks. Semkin baik tata bahasa yang
digunakan semakin mudah dan jelas suatu informasi dipahami.

Tugas 2 10/08/2021
Laporan tentang venus Catatan informasi. Gunakan kata atau
frasa benda (Nomina) seperti contoh
Venus adalah planet Jenis planet venus
Warnanya oranye kekuningan dengan Warna plenet venus
beberapa kehitaman.
Venus merupakan plenet ke dua dari Posisi planet venus
matahari antara Merkurius dan bumi
Venus mengedari Matahari selama 235 hari Waktu peredaran planet Venus
Bumi
Venus berotasi sekali setiap 244 hari Bumi Waktu rotasi planet Venus
Venus sangat tua dan berbatu Kondisi planet Venus
Langitnya oranye dengan kilatan cahaya Keadaan langit planet Venus
petir

Laporan tentang kelelawar Catatan informasi. Gunakan kata atau


frasa benda (Nomina) seperti contoh
Kelelawar merupakan mamalia Pengertian kelelawar
Mereka satu-satunya mamalia yang dapat Keunikan kelelawar
terbang
Ada lebih dari seribu jenis kelelawar seperti Jenis kelelawar
kelelawar vampir, kelelawar telinga
panjang, kelelawar ekor tiga, dan kelelawar
buah
Kelelawar tampangnya mirip tikus. Saat Penampilan kelelawar
terbang bersama, mereka seperti tikus
terbang.
Beberapa kelelawar makan darah, buah, Makanan kelelawar
ikan, dan kaktus
Kelelawar dapat mendengar dari jarak satu Kemampuan kelelawar
kilometer
Mereka jenis noktural Sifat kelelawar
Kelelawar melihat dengan pupil. Oleh sebab Indra penglihatan kelelawar
itu, mereka membuka matanya lebar-lebar
untuk melihat

Laporan tentang rantai makanan di Catatan informasi. Gunakan kata atau


Antartika frasa benda (Nomina) seperti contoh
Semua kehidupan di Antartika adalah di Kehiduparebonn di Antartika
dalam laut. Dikedalaman laut biru ada
jaringan makanan.
Pertama, ada plankton, phyto plankton, (dua Jaringan makanan di Antartika
bentuk kehidupan yang sangat kecil,
mikroskopik), dan diatom di dasar rantai
makanan.
Bentuk kehidupan kecil ini merupakan Produsen primer Antartika
bagian dari kelas ‘produsen primer’.
Mereka dimakan oleh konsumen primer Konsumen primer Antartika
yang lebih besar seperi krill, rebon (udang
kecil), dan ikan-ikan kecil.
Krill adalah makhluk mirip ikan dengan Pengertian krill
sepuluh kaki.
Rebon mirip udang Pengertian rebon
Makhluk-makhluk ini memakan makhluk Jaringan makanan
konsumen primer lebih kecil dan dimakan
konsumen sekunder.
Konsumen sekunder terdiri atas paus Konsumen sekunder di Antartika
(khususnya paus biru), anjing laut, ikan-
ikan lebih besar, dan penguin.
Paus biru dapat mencapai berat seratus Ciri-ciri paus biru
tujuh puluh empat ton dan merupakan paus
terbesar yang pernah ada.
Semua konsumen sekunder cukup tinggi Posisi konsumen sekunder
dalam rantai makanan, tetapi tidak cukup
tinggi (bukan predator).
Predator puncak di antartika hanya memiliki Predator puncak Antartika
satu anggota yakni paus pembunuh,
karnivora mesin pembunuh sepanjang 27
kaki
Dengan gigi luar biasa, mereka adalah Puncak jaringan di Antartika
puncar dari jaringan makanan.

Tugas 3

Tugas 4 11/08/2021
1. Apakah pernyataan umumnya sudah jelas mengklasifikasikan Venus?
2. Kosakata teknis apa yang digunakan untuk menjelaskan Venus? Berikan contoh!
3. Kata apa yang menggambarkan proses dan aksi?
4. Perhatikan cara mengurutkan gambar tentang Venus! Sudah baik menurutmu?
5. Jika urutan penggambarannya belum baik, apa saranmu!
Jawab:
1. Ya, sudah jelas
2. Planet, mengedari, berotasi, petir
3. Kata yang menggambarkan proses: mengedari
Kata yang menggambarkan aksi: berotasi
4. Belum baik
5. Sebaiknya, warna langit Venus disajikan setelah warna planet tersebut, baru disusul dengan
lokasi dan priode rotasi serta revolusi planet Venus berikut kondisi geografisnya

Tugas 7
1. Bagaimana informasi bagian pernyataan umum yang dikembangkan coba bandingkan dengan
teks Venus!
2. Bagaimana cara pembagian uraian teks Kelelawar?
3. Apa yang dimaksud dengan kata teknis noktural dan pupil? Carilah informasi tentang kata
tersebut!
4. Dapatkah kamu menambahkan informasi tentang kelelawar khas daerahmu? Tuliskan
tambahanmu tentang kelelawar di daerahmu!
5. Di beberapa daerah dikenal nama kampret dan kalong, jenis kelelawar yang manakah itu?
Adakah nama khas dari daerahmu?
Jawab:
1. Pernytaan umum yang ada di teks kelelawar sudah lengkap dan jelas karena penyataan
umunya disertai dengan jenis kelelawar
2. Dibagi menjadi penampialan, kebiasaan makan, kapasitas, dan perkembangbiakkan
3. Noktural= hewan yang beraktifitas di malam hari dan tidur di siang hari
Pupil = lingkaran hitam pada mata
4. Saat tidur kelelawar menggantung dengan kaki keatas
5. Kampret dan kalong termasuk jenis kelelawar pemakan buah

Tugas 8
1. Apakah perbedaan pernyataan umum dari teks Kelelawar dan Rantai Makanan di Anatrtika?
2. Ada pula perbedaan cara pendeskripsian dari kedua teks tersebut?
3. Beberapa kata atau istilah teknis bidang ilmu yang kamu harus pahami. Cari informasi kata
teknis berikut: plankton, phyto plankton, mikroskopik, rantai makanan, diatom, produsen,
Konsumen, dan lain-lain. Catat lainya yang kurang kamu pahami, cari informasi tentang kata
tersebeut!
4. Cobalah amati lingkungan di daerahmu, Seperti kolam/empang, danau, sawah, semak
belukar, sungai, parit, selokan/got, pinggir pantai atau muara! Amati dan buat laporan
singkat!
Jawab:
1. Perbedaannya terletak pada subjek laporan. Pada teks kelelawar terfokus pada satu fenomena,
sedangkan pada teks Rantai Makanan di Antartika terfokus pada fenomena dalam satu
kawasan
2. Perbedaannya adalah cara menguraikan fenomena tersebut. Cara menguraikannya tidak pada
struktur laporan, tetapi pada kejelasan dan kecukupan informasi yang dilaporkan

3. - Plankton adalah makhluk hidup yang sangat kecil berasal dari sisa-sisa hewan dan
tumbuhan laut.

- Phyto plankton adalah jenis plankton yang mengandung organisme seperti tumbuhan
kecil.
- Mikroskopik adalah sifat ukuran yang sangat kecil dan tidak dapat dilihat dengan mata
telanjang sehingga diperlukan mikroskop untuk dapat melihatnya dengan jelas.
- Rantai makanan adalah peristiwa makan dan dimakan antarmakhluk hidup sebagai sumber
energi dan kelangsungan hidup.
- Diatom adalah sejenis plankton yang selnya dikelilingi oleh suatu cangkang yang
menyerupai kotak yang mengandung silika.
4. Di depan rumahku terdapat sebuah pohon alpukat. Pohon alpukat tersebut memiliki buah yang
sangat banyak. Saat turun hujan banyak buah alpukat yang jatuh. Buah alpukatnya kadang
diolah menjadi jus ataupun es buah

Tugas 9
Beriakan pernyataan umum dari kata-kata berikut!

1. Pernyataan Umum : Bunga yang sering kita jumpai seperti bunga hias, memiliki bagian-bagian
yang memiliki perannya tersendiri.
2. Pernyataan Umum : Smarthphone sebagai teknologi canggih sekarang dilengkapi dengan fitur-
fitur yang bagus.
3. Pernyataan Umum : Pada ekosistem sawah terdapat organisme-organisme yang mendukung
terbentuknya suatu ekosistem.

Anda mungkin juga menyukai