Anda di halaman 1dari 1

NO

1 Nama : SUDIRMAN EFENDI


2 Unit Kerja : UPKH. KAB. JENEPONTO
3 Modul : DELAPAN
4 Sesi : TIGABELAS
5 Jawaban/ uraian :
Tugas
Identifikasi sumber daya manusia dan sumber daya
alam di wilayah sekitar anda yang dapat dimanfaatkan

KPM untuk membantu upaya pencegahan dan


penanganan stunting!

Sdm yang bisa dilibatkan dalam upaya pencehagahan

ataupun penanganan stunting yakni Pendamping


kesos seperti pendamping PKH,tenaga kesehatan

setempat ( Bidan desa,perawat atau dokter) organisasi


yang bergerak disektor kesehatan , kader

kesehatan,dan juga pemerintah setempat atau


pengambil kebijakan.

Di kelurahan pabiringa adalah daerah pesisir yang


mempunyai sumber daya alam berupa hasil tangkapan

berbagai lauk pauk dari laut, lahan persawahan , kebun


yang cukup luas dan budidaya rumput laut yang bisa

dimanfaatkan untuk kebutuhan ekonomi ataupun


dalam pemenuhan makanan bergizi.
.

Anda mungkin juga menyukai