Anda di halaman 1dari 4

RANCANGAN STRATEGI PEMBELAJARAN MENURUT PP NOMOR 57

TAHUN 2021 BAB 2 PASAL 12

TUGAS
untuk memenuhi tugas mata kuliah Strategi Pembelajaran
Seni yang dibina oleh Bapak Yohanes Moeljadi Pranata ,
M.Pd

oleh
ANGELA REGINA ERICA
WIDYDHANA NIM 190251609703
OFF A / 4

UNIVERSITAS NEGERI MALANG

FAKULTAS SASTRA

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN SENI RUPA

SEPTEMBER 2021
1. PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 57
TAHUN 2021 TENTANG STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN

Standar pendidikan Indonesia diatur dalam Peraturan Pemerintahan


Republik Indonesia Nomor 57 Tahun 2021 tentang Strategi Nasional
Pendidikan. Dalam bab 2 pasal 2 sampai dengan pasal 18 dipaparkan bahwa luar
lingkup standar nasional pendidikan dibagi menjadi tiga yaitu pendidikan
formal, jalur pendidikan nonformal, dan jalur pendidikan informal. Standar dari
pendidikan juga mencakup beberapa standar yaitu, standar isi, standar kelulusan,
standar proses, standar penilaian, standar pembiayaan, standar sarana dan
prasarana, dan standar pengelolaan. Adanya standar tersebut sebagai acuan
pengembangan kurikulum dan untuk mewujudkan tujuan pendidikan nasional
yang sudah terancana, terarah demi meningkatkan mutu pendidikan.
Dalam proses standar kelulusan diatur dan dapat tercepai berdasarkan
data komprehensif peserta didik selama pemebelajaran. Kriteria kelususan yaitu
sikap, ketrampilan, dan pengetahuan capaian peserta didik. Pada Standar isi
merupakan kriteria untuk mencapai kompetensi lulusan pada jalaur, jenjang,
jenis pendidikan tertentu. Yaitu adanya muatan wajib, konsep kelimuan, dan
jenis pendidikan. Pada standar proses minimal pembelajaran di selenggarakan
dalam susasa yang interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, memotivasi,
ruang kreatifitas. Dengan melakukan pendampingan, keteladanan, dan fasislitasi
proses pembeljaran.
Standar penilaiaan pendidikan merupakan mekanisme penilaiaan hasil
belajar peserta didik meliputi, perumusan tujuan penelitian, pengembangan
instrument, pelaksanaan penilaiaan, pengolahan hasil, dan pelaporan hasil.
Penilaiaan yang dilakukan harus adil, objektif, dan edukatif. Penilaian yang
digunakan dibagi menjadi dua, penilaian formatif adalah mengevaluasi
pencapaian tujuan pembelejaran, penilaian sumatif sebagai penentu kenakan
kelas dan kelulusan dari satuan pendidikan.
Dalam Peraturan Pemerintahan Nomor 57 Tahun 2021 bab 2 pasal 2
sampai 18 bertujuan untuk meningkatkan dan mengembangkan proses
pembelajaran di Indonesai untuk seluruh jejang agar mampu mencetak peserta
didik atau lulusan yang bermutu, cerdas, berakhlak sesuai dengan pedoman
Pancasila.

2. MEDIA/BAHAN AJAR YANG TEPAT SESUAI TUJUAN


Media dan bahan ajar yang sesuai dan tepat dengan tujuan tersebut yaitu dengan
menggunakan media bahan ajar dua dimensi bagan atau chart. Peserta didik
tidak hanya memehami cara pembuatan saja tetapi juga bertambahan pemahanan
mengenai materi yang disampaikan.
Bagan atau Chart berbentuk gambar atau simbol untuk memperkuat pemahaman
belajar. Pada prosesnya peserta didik mampu memahami, berinteraksi, mencari
informasi, berproses secara kreatif dan mandiri.

3. RANCANGAN STRATEGI
Metode : Think Pair And Share
1. Pendidik menyampaikan inti materi dan kompetensi yang harus dan ingin
dicapai peserta didik
2. Peserta didik diberikan tugas berupa mencari, berfikir, mengenai materi yang
disampaikan dalam bentuk bagan atau chat
3. Peserta didik berkelompok dengan teman sebangkunya, peserta didik
berdiskusi
4. Seluruh kelompok mempresentasikan dan diskusi kecil, didampingi pendidik
5. Pendidik mengarahkan pada pokok permasalahan dan penguatan materi
6. Pendidik melakuka evaluasi
4. GARIS BESAR MEDIA BAHAN AJAR
Strategi Problem Based Learning

Anda mungkin juga menyukai