Anda di halaman 1dari 4

Soal dan Jawaban

Algoritma

1. Perhatikan tabel simbol-simbol flowchart dibawah ini.


No Simbol Nama Kegunaan
Sebagai simbol untuk
merepresentasikan
1 Input / Output Data pembacaan suatu data
(read) / penulisan data
(write)
Sebagai simbol aliran /
2 Flow Line
penghubung pada flowchart
Sebagai simbol
3 Process perhitungan/pengolahan
data pada flowchart
Sebagai simbol
inisialisasi/deklarasi/
4 Terminator
pemberian nilai awal pada
flowchart
Sebagai simbol pertanyaan
pilihan, dimana berisi suatu
5 Decision kondisi yang selalu
menghasilkan 2 nilai yaitu
benar atau salah
Sebagai simbol untuk
merepresentasikan
6 Preparation pembacaan suatu data
(read) / penulisan data
(write)

Pada nomor berapa yang menunjukkan nama dan kegunaan simbol-simbol pada flowchart
yang benar ?
a. (1),(3), dan (5)
b. (1),(3), dan (4)
c. (2),(5), dan (6)
d. (2),(3), dan (5)
e. (3),(4), dan (6)
Jawaban : (d)
2. Perhatikan ciri-ciri dalam notasi algortima dibawah ini
I. Langkah-langkah pemecahan masalah dengan menggunakan kode yang tidak terikat
pada bahasa pemrograman tertentu
II. Didalam penulisannya menggunakan pola bahasa Inggris yang simple
III. Tidak terdapat standar aturan didalam penulisannya
Berdasarkan ciri-ciri yang telah di atas jenis notasi algoritma yang dimaksud adalah
a. Flowchart
b. Pseudocode
c. Trace
d. Deskriptif
e. Passing
Jawaban : (b)

3. Perhatikan notasi algoritma berupa pseudocode dibawah ini


Program Perhitungan Volume Balok
DESKRIPSI
{Program untuk melakukan perhitungan terhadap volume dan luas permukaan
pada balok}
DEKLARASI
p = 20, l = 12, t = 15, lp, volume : integer

BEGIN
lp <- 2 x ( p x l) + 2 x ( p x t) + 2 x( l x t )
output(lp)
volume <- p x l x t
output(volume)

END

Apakah keluaran yang akan ditampilkan pada notasi pseudocode berikut


a. lp = 1440 ; volume = 3600
b. volume = 3600 ; lp = 1440
c. Ditemukannya kesalahan pada operator perhitungan yang digunakan yang dimana tanda
kali (x), seharusnya berupa tanda kali (*)
d. Keluaran yang akan ditampilkan hanyalah volume = 3600
e. Semua jawaban salah
Jawaban : c

4. Perhatikan notasi algoritma berupa pseudocode dibawah ini

Program Perulangan Kata


DESKRIPSI
{Program yang dapat mengulangi suatu kata dengan batasan yang ditetapkan}
BEGIN
FOR word IN 1 TO ...
DO Write(‘Saya berjanji akan mengumpulkan tugas tepat waktu’)
ENDFOR

END
Didalam pembuatan pseudocode diatas Andra ingin membuat program yang dapat
menampilkan kata sebanyak 100 kata yang sama, maka untuk melengkapi tanda titil-titik (...)
diatas, angka yang harus dimasukkan didalam pseudocode diatas adalah
a. 97
b. 98
c. 99
d. 100
e. 101
Jawaban : e

5. Perhatikan notasi algoritma berupa flowchart dibawah ini

START

PENDEKLARASIAN
int num = ?, result;

PROSES OUTPUT
IF
result = FALSE ͞Bilangan
result % 2 == 0
num*num*num Ganjil͟

TRUE

OUTPUT
͞Bilangan
Genap͟

OUTPUT
result

END return 0

Pada pseudocode diatas apabila variabel num bernilai 123, maka keluaran yang ditampilkan
berupa ?
a. 1860867 ; Bilangan Ganjil
b. Bilangan Ganjil ; 1860867
c. 1860867
d. Bilangan Ganjil
e. Semua Jawaban Benar
Jawaban : b

Anda mungkin juga menyukai