Anda di halaman 1dari 2

Judul Drama : Tidak Percaya Diri

Karya : Dessylva Maulud

Di dalam setiap insan pasti ada waktu dimana kita tidak percaya diri. Membandingkan diri kita
dengan orang lain, merasa diri kurang ,dan ada satu hal yang pengen banget kita ubah dalam diri kita.
Itu terjadi karena kita seringkali membanding bandingkan diri kita dengan orang lain.

“ Pernah ngga sih seorang Dessylva merasa insecure? Dan karena apa?” (bertanya pada diri sendiri)

“ Pernah banget, karena dulu aku pernah berkulit gelap, tubuh yang pendek ,dan gigi yang kurang rapi
atau biasa di sebut gingsul gitu dulu” ( menjelaskan dengan senyum)

“Kalau di tannya ada ngga sih perkataan orang yang nyakitin?” (bertanya pada diri sendiri)

“udah pasti ada, jadi dulu setiap ada acara keluarga ada beberapa keluarga ku yang sering banget
ngomong gini ‘kok kulit kamu item banget, ade ade kamu ngga, mama papa kamu juga putih.’ Saat itu
aku mulai insecure sampai aku menganggap bahwa orang orang yang kulitnya putih lebih baik dan lebih
di atasnya aku,dan aku bukan apa-apa, tapi itu dulu” ( bercerita sedikit dengan senyum tipis mengingat )

“ Ada ngga sih perkataan yang paling menyakitkan yang sampai sekarang masih di inget? Dari orang lain
yang ngga suka sama seorang Dessylva?” ( bertanya pada diri sendiri)

“Jujur, kalau ingat pasti tetep ingat tapi sampai sekarang aku udah ngga merasa sakit hati atau dendam
itu udah ngga ada, soalnya aku udah berdamai dengan diri sendiri. Oke jadi gini mungkin hal hal negative
yang dulu bikin aku terpuruk udah ngga lagi di pikiran dan hannya sebatas masa lampau.” ( tuturnya
jujur)

Berdama dengan diri sendiri itu memang sulit. Karena aku dulu sering ngerasa kok mereka bisa
ini aku ngga, kok mereka punnya ini dan aku ngga,kok dia bisa hal hal lain dan aku ngga ya. Yang
sebenarnya aku dan kalian itu bisa melakukan hal hal yang hebat. But sometimes aku menyadari bahwa
itu hanya buang buang waktu. Dan aku juga pernah mikir aku ngga pantas di sayang sama orang lain.
Padahal itu adalah kewajiban aku sayang sama diri sendiri.

“ Gimana sih caranya aku biar ngga mikir kayak gitu lagi ?” (bertanya pada diri sendiri)

“ yang pertama harus aku lkuin adalah coba untuk cari tauh mau aku apa, kenali dulu diri sendiri, jadi
kayak aku harus tauh nih mau aku apa, aku harus sayang sama diri aku sendiri, sampai sampai tidak ada
cela untuk orang buat nyakitin aku. Ketika aku udah sayang sama diri sendiri aku tidak akan
membandingkan diriku dengan orang lain. Aku tidak akan focus pada apa yang orang lain bisa dan aku
ngga. Tapi aku akan berfokus pada oh aku juga punnya keistimewaan lai, aku juga punya kelebihan lain
dan mungkin aku lebih unggul. Dan selanjutnya berdamailah pada diri sendiri dan how about I see my
self, dan perkatan orang lain,terhadap pandangan orang. Kalau kamu menganggap kamu cantik orang
lain akan menganggap kamu cantic, kalau kamu menganggap kamu ganteng orang akan menganggap
kamu ganteng” ( menjelaskan dengan penuh)

Dan sekarang saat dimana aku merasa perlahan lahan mulai bangkit dari rasa insecure. Aku
tidak bisa bilang bahwa rasa tidak pede ini hilang 100% nama nya juga manusia yang belum mati rasa.
Aku sadar bahwa di kehidupan ini tuhan menciptakan berbagai insan berbeda beda dengan ciri khas dan
keinstimewaan masing-masing. Belajarlah untuk mencintai diri sendiri, dengan lebih menghargai diri
sendiri ,dan pintar pintarlah memfilter omongan orang lain. Namun mencintai diri sendiri jangan sampai
egois dan menutup jalan bagi orang orang yang ingin memberi pengalaman pengalaman istimewa dalam
hidup kita.

“Bener ngga sih insecure ngga selalu tentang fisik,ada value yang lebih dalem lagi dan lebih dihargai lagi?
Di bandingkan kecantikan dan ketampanan bener ngga sih?” ( bertanya pada diri sendiri)

“menurut aku bener sih, karena apa yang kita liat itu bisa membosankan,tapi apa yang kita rasakan itu
bakal selalu di kenang, sesimpel kaya kita punnya personality yang baik kita akan selalu di inget sama
orang, kayak apa yaah seperti kita sering membantu banyak orang maka orang orang itu akan inget
sama kita terus,ketimbang kayak kamu cantik yaudah kamu cantik, kamu ganteng ya udah kamu ganteng
terus mau apa lagi?... tapi ketika kamu memiliki personality yang baik dan keperibadian baik orang akan
terus inget kita sampai kita mati.” (jelas nya )

“ mungkin ini pertanyaan terakhir buat diri aku sendiri,yang peng kalian tau jawaban nya, gimana sih
caranya biar ngga bandingin diri kita dengan orang lain?”

“Fokus Ke diri sendiri, ketika aku udah focus Ke dirisendiri, aku akan tau apa yang aku bisa. Dan juga
menyadari apa kekurangan aku dan kelbihan aku. Keyika aku menyadari kekurangan aku, aku akan
mencoba memperbaiki, dan ketika aku tauh kelebihan ku senidri aku akan sadar bahwasanya ‘oh
ternyata aku tidak seburuk itu, oh ternyata aku spesial’ dan kita harus sadar kelemahan dan kelebihan
diri sendiri.” (berhenti sejenak)

“karena kita mebandingkan diri kita dengan orang lain itu karena kita hanya menghabiskan waktu kita
hanya untuk focus dengan apa yang terjadi dengan orang lain,yang padahal itu bukanlah satu hal yang
harus di perhatikan. Halnya seperti ini, ketika kita terpaku pada hp/gadjet kita tidak akan melihat awan2
pemandangan, tumbuhan sekitar yang sedang memanjakan mata kita.” ( lanjutrnya)

Cobalah untuk lebih percaya diri ,terimakasih sudah mendengarkan.

Anda mungkin juga menyukai