Anda di halaman 1dari 13

TEORI PROSES MENUA

TEORI
PROGRAM
KELOMPOK 7
ANDIANI DWI SISWATI
ANITA SRI WIDIYANTI
ASTI NUR RAHMAWATI
DESTI RAMANTI PUTRI
Jurnal
1
Teori program adalah Kemampuan
organisme untuk menetapkan jumlah sel
yang membelah setelah sel tersebut mati.
Menurut Mubarak (2009), lanjut usia
bukan ialah suatu penyakit, akan tetapi suatu
proses tahap lanjut dari kehidupan yang
ditandai dengan menurunnya kemampuan
tubuh untuk beradaptasi dengan lingkungan.

Proses penuaan ialah suatu proses alamiah setelah tiga


tahap kehidupan, yakni masa anak, dewasa, dan tua yang
setiap individu tidak dapat menghindari (Rahman dkk, 2013).
Menurut Constantinides (1994) dalam Setiadi (2005),
menua ialah suatu proses secara perlahan menghilangnya
kemampuan jaringan untuk memperbaiki diri atau
mengganti diri serta juga mempertahankan struktur dan
fungsi normalnya sehingga tidak dapat bertahan terhadap
jejas serta kerusakan yang diderita dapat diperbaiki.

Jurnal
2

TEORI PENUAAN
Lebih dari 300 teori penuaan telah diselidiki selama
berabad-abad. Hingga saat ini teori penuaan dapat dibagi
menjadi 2 kategori besar, yaitu teori penuaan terprogram
(programmed theories of aging) dan teori penuaan akibat
kerusakan ( error theories of aging).
LANJUT...
Teori penuaan terprogram berpendapat bahwa
penuaan adalah hasil terprogram dari serangkaian
kejadian yang telah ditulis dalam kode genetik
manusia.
Teori penuaan terprogram dibagi
lagi menjadi beberapa teori :

1 2 3
HAYFICK TEORI TELOMERASE TEORI
PHENOMENON NEUROENDOKRIN

4 5 6
TEORI MUTASI TEORI TEORI IMUNOLOGI
SOMATIK DIDDIFERENSIASI
HAYFLICK
1 PHENOMENON

PTeori penuaan ini ditemukan oleh Hayflick dan


Moorehead pada awal 1960. Mereka menemukan
bahwa sel kulit orang muda membelah terus
menerus sampai 50 kali. Ketika pembelahan
mendekati angka ke-50, laju replikasi sel melambat.
Fenomena Hayflick adalah proses pemrograman
kembali (pre-programming) sel selama jumlah
replikasi yang telah ditentukan, setelah sel tersebut
mati..
Teori Telomerase
2 (Telomerase Theory)

Teori ini berfokus pada


telomerase, dimana telomerase
adalah enzim yang dapat
memperbaiki dan mengganti
suatu bagian dari telomer yang
hilang selama replikasi sel.
Teori Neuroendokrin
3 (Neuroendocrine Theory)

Teori ini berpendapat bahwa perubahan


atau penyakit dalam sistem syaraf tubuh,
yang mempengaruhi sistem endokrin,
dan perubahan sensitivitas reseptor
neuroendokrin menimbulkan perubahan
homeostatik atau hemodinamik sehingga
menyebabkan penuaan.

Teori Mutasi Somatik


4 (Somatic Mutation Theory)

Menurut teori ini, defek pada DNA sel somatik


disebabkan oleh mutasi (penambahan pasangan
basa, delesi, pengaturan kembali) atau terjadi
kerusakan (struktur double helix DNA rusak). Hal ini
menimbulkan modifikasi ekspresi gen, sehingga
risiko terkena penyakit meningkat dan
memperpendek rentang hidup manusia.
Teori disdiferensiasi
5 (dysdifferentiation theory)

Teori ini berpendapat bahwa pada penuaan


terdapat pengurangan proses differensiasi
sel, sehingga sel-sel yang awalnya berbeda
menjadi terlihat sama satu dengan yang
lainnya. Hal ini menyebabkan kapasitas sel
yang terdiferensiasi melakukan fungsi unik
tersendiri dalam tubuh berkurang.
Teori Imunologi
6 (Immunological Theory)

Teori ini berpendapat bahwa dengan


bertambahnya umur, fungsi sistem imun
dalam tubuh menurun, dan respon serta
efektivitas sel imun melawan antigen
berkurang, sehingga menyebabkan
bertambahnya risiko terkena kanker,
penyakit autoimun, dan infeksi.

Anda mungkin juga menyukai