Anda di halaman 1dari 2
gy RSUD All MUHAMMAD PARIKESIT ‘at Aen Tenge Seen a tan eee PENYELENGGARAAN SURVEILANS PEMANTAUAN DAN EVALUASI KASUS MATERNAL/PERINATAL | Nomor Dokumen | —Nomor Revisi Halaman O0S/KEP/V2016 00 12 STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL Ditetapkan di Tenggarong Tanggal Terbit Direktur, | 04 Februari 2016 | dr. Martina Yulianti, Sp.PD, FINASIM i NIP. 197107122000122002 PENGERTIAN ‘Surveilans adalah suatu kegiatan sistematis dan berkesinambungan, mulai dari kegiatan mengumpulkan, menganalisis, dan menginterpretasikan data yang | selanjutnya digunakan untuk landasan esensial dalam membuat perencanaan, implementasi, dan evaluasi suatu kebijakan masyarakat TUJUAN Member petunjuk dalam mengurangi angka kematian ibu dan anak dengan mengumpulkan, menganalisis, dan interpretasi data, melaporkan temuan dan membuat rekomendasi tindakan berdasarkan informasi yang diperoleh. KEBIJAKAN Menyelenggarakan surveilans pemantauan dan evaluasi kasus maternal dan perinatal PROSEDUR 1. Perawatibidan ruangan membuat laporan tertulis dengan menggunakan form review register yang telah dibuat oleh Dinas Kesehatan yang meliputi: karakteristik kasus, tanggal lahir, nama, umur, alamat, tanggal_masuk, tanggal kematian, dan penyebab kematian. 2. Perawatibidan melaporkan kasus kematian tersebut kepada tim Audit Maternal/Perinatal RSUD AM Parikesit Pelaporan merupakan upaya untuk menggerakkan data yang sudah dikumpulkan. 3. Tim Audit MatemalPerinatal RSUD AM Parikesit memisahkan data tersebut menjadi kasus kematian matemal dan non matemal, setelah itu dilaporkan ke petugas surveilans kabupaten/kota. 4. Selanjutnya tim Audit Matemal/Perinatal RSUD AM Parikesit mengumpulkan data dan informasi sesuai laporan yang ada. Data dan informasi kemudian dianalisa sesuai format standar Audit Maternal/Perinatal Analisa harus dilakukan secepat mugkin untuk mengindari penundaan pelaksanaan intervensi yang tepat dan akurat. 5. Jika ada kasus kematian, maka petugas surveilans kabupaten melakukan investigasi kepada pihak rumah sakit serta mempelajari catatan medik pasien yang meninggal. 6. Tim surveilans dari Dinas Kesehatan Kabupaten bersama tim Audit Matemal/Perinatal RSUD AM Parikesit melakukan audit maternal perinatal secara | bersama-sama membahas hasil analisa kasus kematian | ibu dan bayi baru lahir secara medik. 7. Hasil audit matemal perinatal yang dilakukan oleh Dinas Kesehatan kabupaten/kota_dianggap _sebagai_hasil gy RSUD All MUHAMMAD PARIKESIT ‘fa Aan enon Sate "op eoe)erint iss mona in PENYELENGGARAAN SURVEILANS PEMANTAUAN DAN EVALUASI KASUS MATERNAL/PERINATAL NomorDokumen | NomorRevisi | Halaman OOS/KEP/IN/2016 00 | 202 ‘analisa penyebab kematian yang paling evidence based untuk digunakan sebagai rekomendasi dari kebijakan yang akan dikeluarkan. 8. Dinas Kesehatan kabupaten/kota setiap bulan melalui koordinator surveilannya melaporkan kepada surveiians provinsi, sedangkan agian kesehatan keluarga kabupater/kota melaporkan kepada bagian kesehatan keluarga provinsi setiap 3 bulan. UNIT TERKAIT instalasi Rawat Inap Instalasi Rawat Jalan Rekam Medik

Anda mungkin juga menyukai