Anda di halaman 1dari 30

Tanah Suci Yerusalem : Sejarah Sengketa Dari Perang Salib Sampai Konflik

Palestina Israel (1096-Sekarang)


M. Rifqi Miftahun Nurulhad
(1962041018)
Prodi Pendidikan Sejarah, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Makassar
Email : batarebus.08@gmail.com

Abtrak
Yerusalem merupakan sebuah kota di pegunungan antara laut mati dan laut tengah,
secara geografis yerusalem tidak memiliki keistimewaan untuk mendukung sebuah
pradaban yang besar dan maju, namun meski begitu yerusalem merupakan salah satu
kota yang paling di sucikan di muka bumi hingga saat ini, lain halnya dengan mekkah
atau Madinah yang di jadian tanah suci bagi ummat muslim, yerusalem mejadi kota
yang suci bagi tiga agama samawi yakni islam , nasrani dan, yahudi, tidak sepertih
tempat suci lainnya di dunia yerusalem merupakan salah satu yang menelan korban
hhjiwa begitu banyak akibat sengketa ber abad-abad oleh ketiga agama mulai dari
perang salib hinggah saat ini konflik kemanusiaan terparah antara palestina dan Israel
sudah memberi jejak noda dalam perjalan sejarah kota suci ini.
Kata kunci : yerusalem , sejarah , semgketa , perang salib , tanah suci.
Abstrac
Jerusalem is a city in the mountains between the Dead Sea and the Mediterranean Sea,
geographically Jerusalem does not have the privilege to support a great and advanced
civilization, but even so Jerusalem is one of the most sacred cities on earth to date,
unlike Mecca or Medina which was made holy land for Muslims, Jerusalem is a city
that is sacred to the three heavenly religions namely Islam, Christianity and Judaism,
unlike other holy places in the world Jerusalem is one that has claimed so many lives
due to centuries of conflict. - centuries by the three religions starting from the crusades
to the present day the worst humanitarian conflict between Palestine and Israel has
left a trail of stains on the historical journey of this holy city.
Key word : jerusalem, history, dispute, crusades, holy land.
Pendahuluan dan Salem. Jebus adalah salah satu
nama suku dari rumpun bangsa Kanaan,
Ada beberapa versi mengenai asal-usul
dan Salem adalah nama Tuhan yang
nama Kota Yerusalem. Menurut
beberapa ahli dari Barat maupun Arab,
nama Jerusalem berasal dari kata Jebus

1
paling tinggi yang disembah oleh suku pada masa itu juga penuh gejolak dan
tersebut1 ketidakstabilan di seluruh kawasan
timur dekat (sebutan arkeologi untuk
Menurut sejarah tidak jelas di ketahui
kawasan Asia barat daya) 3
mengenai bagaimana orang orang yang
pada awalnya mendiami kota Hanya sedikit sekali yang kita ketahui
Yerusalem di kuburan kuburan di atas tentang kehidupan di Kanaan pada
bukit ofel di sebelah Selatan di Line ini periode ini tidak ada pemerintahan
yang kini menjadi kota tua ditemukan pusat di negeri itu setiap kota punya
pada tembikar yang diperkirakan otonomi punya penguasa sendiri dan
berasal dari massa 3200 SM diyakini mendominasi daerah pedesaan di
pada masa itu kota-kota mulai sekitarnya seperti Mesopotamia tempat
bermunculan di bagian-bagian lain dari lahirnya peradaban. Kanaan tetap
kanaan2 kawasan yang menjadi Israel negeri yang sangat regional tidak ada
pada masa modern sebagai contoh perdagangan atau industri berskala
megido yerikho dan bet Sean, namun besar dan terdapat perbedaan tajam
hingga saat ini belum ditemukan bukti jenis daratan dan iklim sehingga
tak terbantahkan bahwa kehidupan berbagai distrik cenderung tetap
orang yang telah muncul di Yerusalem mempertahankan ciri khas masing-
pada periode itu, sekitar 2300 SM bisa masing dan terpisah satu sama lain.
dibilang tak tersisa satupun kota di Pada akhir abad ke-19 SM para
Kanaan baik itu karena perubahan iklim pemukim juga mulai merambah
serbuan bangsa asing atau. perang kawasan bukit dan membangun kota-
antarsuku kehidupan urban lainnya kota di sana kota-kota lain seperti

1
Zikri Sulthoni.2019.STUDI HISTORIS Yordania, Suriah, dan sebagian kecil Mesir
EKSISTENSI KOMUNITAS timur laut. Lihat :
YAHUDI,KRISTEN, DAN ISLAM DI https://id.m.wikipedia.org/wiki/Kanaan
3
YERUSLEM. Jakarta : UNIVERSITAS ISLAM K. Amstrong.2005. Yerusalem satu kota tiga
NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH . Hlm. 9 agama( terjemahan Jerusalem : one city, three
2
Istilah kuno untuk wilayah yang meliputi faiths terbitan 2005). Bandung : pt. Mizan
Israel, Palestina, Lebanon, serta sebagian pustaka. Hlm 33

2
Hebron dan Yerusalem juga berdiri di maasih bergejolak hingga saat ini yakni
perbukitan selatan pada titik inilah konflik antara palestina dan Israel.
Yerusalem bisa dikatakan memasuki
Dalam penyusuna makalah ini juga ada
sejarah.4
beberapa buku yang memegang peran
Mulai sekitar 1600 SM sampai 1300 penting dalam penentuan model
SM, kota tersebut berada di bawah pembahasan dari jurnal ini salah
kekuasaan raja Mesir dan diperintah satunya adalah buku karangan Karen
oleh para penguasa Kanaan yang amstrong yang berjudul yerusalem satu
tunduk pada Fir’aun. Ada sebuah cerita kota tiga agama penulis cukup banyak
bahwa orang-orang Kanaan itu adalah mengutip dari buku tersebut dalam
keturunan Shem dan Eber, anak Nabi buku itu pula di bahas bagaimana
Nuh. Mereka inilah yang mula pertama transformasi kota yerusalem dari yang
mendirika Yerusalem yang kemudian awalnya hanya sebuah kota di dataran
dijadikan ibu kota Kerajaan Israel tinggi kini bertransformasi menjadi
setelah direbut oleh Raja Daud. 5 salah satu kota yang paling banyak di
pertentangkan.
Metode penelitian
Pada bagian ini pula penulis
Dalam penyusunan jurnal ini di
melakuakan kajin terkait sumber-
gunakan metode penelitian berupa
sumber yang di nilai mendukung teori
metode kajian pustaka , dimana penulis
tentang sengketa yerusalem dari masa
mengumpulkan berbagai sumber yang
kemasa.
memiliki relevansi dengan tema
pembahasan yakni sejarah sengketa Pembahasan
kota yerusalem mulai dari perang salib
A. Posisi Yerusalem bagi ketiga
hingga saat ini konflik sengketa yang
agama samawi
1. Yahudi

4 5
Ibid hlm 34-35 Zikri shultoni. Op.Cit. hlm 9

3
Ada hal yang menarik dalam diantaranya Yesus Kristus yang diklaim
membahas keberadaan Yahudi dalam sebagai Putra Tuhan oleh umat Kristen;
kehidupan dunia. Di satu sisi Yahudi Karl Marx yang dianggap sebagai
sebagai etnis telah memerankan “Nabi”-nya aliran pemikiran
berbagai peristiwa sejarah penting Materialisme dan Komunisme;
dalam dinamika kehidupannya Sigmund Freud yang dianggap sebagai
sehingga menjadi catatan sejarah dunia. penemu psikoanalisa dalam psikologi;
Catatan sejarah menunjukkan bahwa Baruch Spinoza yang disebut sebagai
bangsa Yahudi hidup selama 4000 pembebas filsafat dari mistisisme dan
tahun. Beberapa bangsa yang sejaman mengarahkan pemikiran manusia
dengan bangsa Yahudi telah musnah, menuju rasionalisme dan sains modern.
seperti Bangsa Babilonia, Persia, Tidak lupa pula Alabert Einstein
Phonenica, Hittite, dan Philistine. dikenal sebagai penemu teori relativitas
Selama 3000 tahun bangsa Yahudi yang mengakibatkan penemuan senjata
tidak memiliki Negara sendiri, tetapi Bom pada abad modern ini. Tentu
mempu bertahan hidup dan memelihara masih banyak lagi tokoh-tokoh dunia
identitas etnik mereka di tengah keturunan yahudi lainnya tercatat
kebudayaankebudayaan asing. Secara dalam catatan sejarah.
statistik mereka termasuk kecil karena
Di sisi lain Yahudi dalam kehidupan
kurang dari setengah persen dari
masyarakat internasional memiliki
penduduk dunia yang dapat
peran sebagai Agama yang memiliki
diklasifikasikan sebagai bangsa
corak keberagamaan tertentu yang
Yahudi, tetapi sepertiga dari
berbeda dengan agamaagama lainnya.
kebudayaan Barat mempunyai ciri-ciri
Selama 3000 tahun kekuatan spiritual
yang bersifat Yahudi , dan tidak kurang
juga intelektual, yang kini disebut
dari 12 persen dari semua peraih hadiah
agama telah dimiliki oleh Bangsa
Nobel adalah orang-orang Yahudi.
Yahudi. Keberadaan Agama Yahudi
Tokoh-tokoh dunia dari etnis Yahudi
termasuk Agama Besar Dunia yang
pun muncul dalam catatan sejarah,

4
diklasifikasi dalam Agama Ibrahim istilah-istilah yang berkaitan dengan
(Abrahamic Religion) bersama dengan Yahudi, sejarah singkat Yahudi, doktrin
Kristen dan Islam. Keberadaan Agama Agama Yahudi, ritual Agama Yahudi,
Yahudi ini mengawali munculnya pengalaman keagamaan Yahudi dan
Agamaagama Besar lainnya seperti intitusi Agama Yahudi.6
Kristen dan Islam. Menurut sebagian
kemunculan Ibrani, dikenal juga Bani
sejarawan bahwa Agama bangsa
Israel (Israelites), suatu ma syarakat
Yahudi telah mempengaruhi iman
yang masih samar yang menyembah
(faith) Agama Islam dengan konsep
satu Tuhan, men diami dan membangun
monoteisme yang bersumber dari
sebuah kerajaan di daratan sempit
ajaran Abraham (Ibrahim).
Kanaan. Kemajuan mereka
Dengan demikian peran Yahudi dalam tergambarkan dalam kisah-kisah
sejarah kehidupan dunia tidak hanya tentang penciptaan dunia, asal-muasal
sebagai etnis tetapi juga sebagai agama mereka dan hubung an mereka dengan
atau kekuatan spiritual. Hal ini menjadi Tuhan. Mereka meninggalkan tradisi-
penting untuk dikaji oleh warga dunia tradisi ini, yang kemudian terekam
termasuk Akademisi Studi Agama- dalam naskah-naskah suci Ibrani,
Agama dan Ummat Islam untuk belakang an disusun dalam Lima Kitab
mengenal dan mengerti bahwa Agama Musa, Pentateuch, bagian pertama dari
Yahudi sebagai fakta sejarah dan fakta kitab suci Yahudi, Tanakh. Bibel
sosial keagaman. Dengan kedua fakta menjadi buku kitab-kitab, tapi bukan
itu dapat diketahui karakter dan merupakan sebuah dokumen.
interaksi Yahudi dalam dinamika
Setelah 430 tahun, Kitab Eksodus
kehidupannya. Oleh karena itu dalam
menggambarkan kaum Bani Israel,
tulisan ini penulis akan memaparkan
yang tertindas sebagai budak-budak
beberapa hal penting, diantaranya;
pembangun kota-kota fir’aun, secara

6
Ilim Abdul Halim.2017.AGAMA YAHUDI KEAGAMAAN . Bandung : UIN Sunan Gunung
SEBAGAI FAKTA SEJARAH DAN SOSIAL Djati Bandung. Hlm 136

5
ajaib lolos dari Mesir berkat bantuan demikianlah bagaimana agama
Tuhan (masih dirayakan orang Yahudi bermula. Tradisi masyarakat Semitik
dalam festival Paskah), yang dipimpin yang lolos dari penindasan dapat
oleh pangeran Ibrani bernama Musa. dipercaya, namun mengabaikan
Saat mereka mengembara di Sinai, penanggalan.Musa memandang sekilas
Tuhan menganugerahkan kepada Musa Tanah Yang Dijanjikan dari Bukit
Sepuluh Firman. Jika kaum Bani Israel Nebo, tapi meninggal dunia sebelum
hidup dan beribadah menurut aturan- dia bisa memasukinya.
aturan Tuhan, dia menjanjikan kepada Penggantinyalah, Joshua, yang
mereka tanah Kanaan. Ketika Musa memimpin kaum Bani Israel memasuki
mencari sifat Tuhan ini, dengan Kanaan. Bibel menggambarkan
bertanya, “Siapakah namamu?”, dia perjalanan mereka sebagai sebuah
menerima jawaban larangan ilahiah, amuk berdarah dan pemukiman
“AKU ADALAH AKU”, satu Tuhan bertahap. Tidak ada bukti arkeologis
tanpa nama, yang dalam bahasa Ibrani
Ketika Nabi Musa as. wafat, mereka
menjadi YHWH: Yahweh atau, yang
belum bisa memasukipintu wilayah
kemudian dilafalkan oleh orang Kristen
Palestina. Pada masa Nabi Daud,
menjadi Jehovah.*Banyak orang Semit
mereka bisamemasuki tanah Palestina
menetap di Mesir; Ramses II yang
dari Sinai, dan menguasai
Agung mungkin fir’aun yang memaksa
Yerussalemkira-kira pada tahun 2000
orang orang Ibrani bekerja di
SM. Namun mereka juga belum
kotakotanya; nama Musa adalah bahasa
bisamenguasai seluruh wilayah
Mesir, yang menunjukkan paling tidak
Palestina (Ahmad Salabi. Pada masa
dia berasal dari sana; dan tidak ada
pemerintahan Nabi Sulaiman putra
alasan untuk me ragu kan bahwa
Daud, kerajaan mereka terbagi menjadi
pemimpin karismatis pertama agama-
kerajaan kecil-kecil. Dan kerajaan
agama monotheis itu Musa atau
purbainilah yang sekarang dijadikan
seseorang seperti dia benar-benar me-
alasan historis untuk mengkalimsahnya
nerima wahyu ilahiah karena

6
negara Yahudi di Palestina sekarang. ke Palestina dengan berbagai cara dan
Padahal kerajaanYahudi dalam sejarah upaya. 7
Nabi Daud dan Nabi Sulaiman tidak
adanya sebuah penaklukan, tapi para
lebih darisebuah kota dan desa-desa
pemukim pastoral menemu kan banyak
disekelilingnya. Hanya karena
desa-desa tak berdinding di dataran-
kebiasaansaja, bangsa Yahudi
dataran tinggi Yudea.* Satu kelompok
memanggil pemimpinnya dengan
kecil Bani Israel, yang lolos dari Mesir,
sebutan Raja.Di antara kerajaan
mungkin di antara mereka. Mereka
tersebut yang terkenal adalah
dipersatukan oleh penyembah an
kerajaanSamaria dan kerajaan Yahuda.
kepada Tuhan—Yahweh—yang
Raja Sargaus dari Yunani
mereka sembah dalam kuil yang bisa
pernahmenyerbu negeri Samaria pada
dipindah-pindahkan, suatu tempat
tahun 576 SM. Sedangkan
ibadah yang me naungi lemari kayu
RajaNebuchadnessar II dari Babilonia
suci yang dikenal sebagai Tabut
menyerbu kerajaan Israel yang
Perjanjian (Ark of the Covenant).
ibukotanya Yerusalem, kemudian
Mereka mungkin membangun identitas
menghancurkan Kuil Sulaiman.Orang-
mereka dengan menceritakan kisah-
orang Yahudi ditawan dan digiring ke
kisah para pemimpin pendiri mereka.
Babilonia. Kemudiandisinilah para
Banyak dari tradisi-tradisi ini, dari
tokoh Yahudi membesarkan hati
Adam dan Kebun Eden sampai
kaumnya dengankonsep Janji Tuhan
Ibrahim, belakangan diagungkan tidak
dan Bumi Nenek Moyang (Ahmad
hanya oleh orang Yahudi, tapi juga
Salabi, Sejak itu, dalam perjalananya
Kristen dan Muslim dan akan
mereka selalu berusaha untuk kembali
ditempatkan di Yerusalem. 8

7 8
Syafieh.2014.AGAMA YAHUDI DALAM Simon Montefiore, 2011.JERUSALEM THE
PERGULATAN MODERNITAS Strategi BIOGRAPHY (di terjemahkan oleh : Yanto
Bertahan di Tengah Perubahan Dunia.Jurnal Musthofa).Cawang : pustaka alvabet . Hlm 8-9
At-Tafkir Vol. VII No. 2 Desember 2014. Hlm.
3

7
Posisi Yerusalem di dalam narasi bahwa Yerusalem merupakan milik
Zionis merupakan jantung dari mereka dan tidak sampai disana dia
perjuangan untuk kembali ke tanah juga menyatakan bahwaYerusalem
leluhur mereka. Dalam narasi Zionis, selalu milik mereka. Penekanan pada
tanpa Yerusalem, semua yang telah kata “has always been” merupakan
dicapai merupakan kesia-siaan bentuk delegitimasi atas klaim bangsa
(Montefiore, 2013). Netanyahu sebagai Arab Palestina atas kota itu.
politisi yang dibesarkan di dalam narasi Delegitimasi itu berfungsi untuk
tersebut tentu saja memiliki keyakinan membentuk kenyataan alternatif karena
yang sama karena konteks sosial pada kenyataannya orang-orang Arab
dimana dia dibesarkan membentuk Palestina telah tinggal di kota tersebut
pandangan dunia tersebut. Netanyahu selama berabad-abad. Disinilah terlihat
dikenal sebagai politisi yang tidak narasi yang berperan dalam mendistorsi
mengenal kompromi jika menyangkut fakta sejarah di dalam perebutan 9
status atas keutuhan kota itu.
2. Kristen
Netanyahu bahkan di dalam
pinggunakan kata-kata seperti: Bagaimana Kristen sendiri harus saling
memiliki begitu banyak nilai historis
“United Jerusalem is the capital of
kedatangan para biarawan dari semua
Israel. Jerusalem has always been and
tempat di dunia Kristen dan melakukan
always will be ours. It will never again
kolonialisme atas gurun yudea mereka
be divided or cut in half .Jerusalem will
datang ke bagian yang indah tetapi
remain only under Israel's
tandus ini karena daya tarik kekudusan
sovereignty.” (Netanyahu,2009)
Yerusalem salah seorang pionir
Di dalam pernyataan diatas terlihat monastik paling awal ini adalah
jelas bahwa Netanyahu menyatakan biarawan dari Armenia euthymius

9
Yudi Prawira.2019. NARASI ZIONISME NETANYAHU.Jurnal Dinamika Global 4
DALAM KLAIM ATAS YERUSALEM PADA (01).ISSN: 2684-9399 hlm.
MASA PEMERINTAHAN BENJAMIN

8
(478M) yang mendirikan sekitar 15 Peristiwa penting dalam gerakan
biara di lokasi-lokasi spektakuler di ekspansi Bani Saljuk adalah peristiwa
antara masada dan Betlehem Manzikard dalam tahun 464 H/ 1071
pembentukan Yerusalem Kristen M, yang popular dengan sebutan
sepenuhnya menggeser atau kesakralan revolusi Malazkird. Serbuan yang
kota itu yang awalnya adalah bukit Sion gencar dari ekspansi yang dipimpin
dan bukit bait suci ketika sang pelihara oleh Alp Arselan ini telah
dari Bordeaux mengunjungi Yerusalem menempatkan imperium Bizantium
pada abad ke-6 masehi orang Kristen pada posisi yang tidak menguntungkan.
amat jarang tertarik untuk mengunjungi Kondisi ini memaksa pihak Bizantium
bekas pelataran bait suci semua meminta bantuan Keuskupan Agung di
peristiwa yang dahulu dianggap terjadi Roma untuk menyelamatkan bumi
di bukit Sion sekarang berlokasi di Bizantium. Tetapi bila ditarik dari akar
Golgota Yerusalem baru sampai dari sejarahnya, konfrontasi antara kaum
Bordeaux menyebutkan bahwa Muslimin dan Nasrani, sesungguhnya
peristiwa tewasnya Zakaria berlokasi di sudah terjadi jauh sebelum peristiwa
bukit bait suci dan ia sendiri melihat Manzikad. Jadi wajar saja, jika bibit
bekas-bekas darah di lantai pelataran permusuhan dan kebencian umat
kini para peziarah di museum Nasrani terhadap Islam sudah
konstantinus ditunjukkan tempat mengakar dan pertumbuhan kebencian
Zakaria terbunuh tempat Abraham mereka dipercepat dengan hadirnya
mengikat Ishak dan tempat kekuatan Bani Saljuk yang menguasai
mempersembahkan korban peristiwa- Baitul Maqdis, daerah yang merupakan
peristiwa yang sebelumnya kebanggaan sekaligus tempat suci umat
dihubungkan dengan Jiyeon juga Kristiani. Kehadiran Bani Saljuk di
dipamerkan di dekat Golgota10 Baitul Maqdis Yerussalem telah
menghilangkan kemerdekaan Ummat

10
K. Amstrong. Op.Cit . Hlm305-317

9
Nasrani untuk berziarah ke sana. di dalam al-Qur'an dan di dalam buku-
Peristiwa di atas memberikan gambaran buku sirah Islam
bahwa konfrontasi antara Kaum
Pertama, bahwa dari segi antropologi
Muslimin dan Nasrani kebanyakan
politik, maka keputusan Allah untuk
dipengaruhi oleh unsur-unsur religius
memindahkan arah kiblat ke Ka'bah
dan motif ini pula yang didengung-
tidak lain sebagai "balance of powet'
dengungkan oleh Paus Urbanus II
(keseimbangan kekuatan) antara
untuk mengerahkan seluruh umat
kedaulatan agama Islam dengan umat
Kristiani di Eropa dengan
Yahudi. Sehingga pertikaian agama
memproklamirkan perang suci yang
seminimal mungkin dapat dihindari dan
populer dengan sebutan “Perang
harmoni sosial dapat dipertahankan.
11
Salib.
Untuk kepentingan harmoni dan
3. Islam
keputusan politik, Sultan Abdul Malik,
Bagi Islam, Jerusalem merupakan satu yang menggantikan kedudukan
kawasan yang amatbernilai. Di sinilah kekuasaan Islam pada abad ke-8,setelah
terletaknya kiblat umat Islam yang Abdul Azis, juga mendukung klaim
pertama sebelum wahyuAllah umat Yahudi bahwa Yerussalem adalah
diturunkan untuk menghadap Ka'abah tempat pertama .kalinya Ibrahim
ketika melakukan solat. la juga mendirikan tempat ibadah.12
tempatbersejarah, di mana ia
Hal inilah yang kemudian mempertegas
merupakan tempat berlakunya
bagaimana pentingnya posisi
peristiwa Isra' dan Mi’raj Nabi
Yerusalem bagi ummat muslim dari
Muhammad s.a.w, sepertimana tercatat
seluruh dunia selain dari segi historis di
mana Masjidil Aqsa adalah kiblat

11 12
Syamzan Syukur.2011.PERANG SALIB Jawahir Thontowi.2001.Yerusalem Tanah
DALAM BINGKAI SEJARAH.Jurnal Al- Ulum Suci Agama Samawi dalam Perspektif Hukum
Volume. 11, Nomor 1, Juni 2011. Hlm 190 dan Perdamaian. JURNAL HUKUM. NO. 18
VOL. 8. OKTOBER 2001. Hlm 147

10
sebelum Ka’bah keberadaan Masjidil kawasan Mediterania timur. Tirlisan
Aqsa itu sendiri merupakan sebuah sejarah al-'Azhimi tersisa dalam bentuk
point yang lebih dari cukup untuk catatan yang terpisah. Karyanya sering
masyarakat muslim mengklaim bagian kali mirip catatan-catatan kasar untuk
dari Yerusalem. (atau dari) sejarah yang lebih panjang.
Meskipun laporannya ringkas, ia
menunjukkan adanya pola gerakan
B. Sengketa di awal perang salib Tentara Salib menuju selatan yang

Sumber-sumber paling awal yang terbentang dari Spanyol sampai Afrika

masih tersisa-Ibn al-Qalinisi dan al- utara hingga ke kawasan Mediterania

'Azhimi-menulis tentang pecahnya timur. Ia melihat adanya kaitan antara

Perang Salib Pertama,namun Ibn al- kejatuhan Toledo ke tangan umat

Qalinisi tidak mengatakan penyebab Kristen dari kaum muslim Spanyol

kedatangan kaum Frank tersebut. Ia, pada 461 H./1058 M.pengambilalihan

sebaliknya, langsung mulai al-Mahdiyya di Afrika Utara oleh

menyampaikan kisah tentang Perang bangsa Norman dari Sisilia pada479

Salib Pertama. Selain itu, al-'Azhimi, H./1086 M.,5 dan kedatangan para
Tentara Salib ke kawasan Mediterania
seperti dijelaskan sebelumnya, adalah
timur.13
satu-satunya penulis yang
menyebutkan bahwa hal yang memicu penyebab langsung perang salib 1
pecahnya Perang Salib Pertama adalah adalah permohonan kaisar Alexius l

bahwa para peziarah Kristen dihalang- kepada paus urbanus ll untuk menolong

halangi untuk mengunjungi Yerusalem ke kaisaran Bizantium dan menahan

pada 486 H./1093-1094 M. dania laju invasi tentara muslim ke wilayah

menghubungkan peristiwa ini dengan ke kaisaran tersebut. Hal ini dilakukan

kedatangan para Tentara Salib ke karena sebelumnya pada 1071 itu kalau

13
Carole hillenbrand.2005Perang salib: sudut
pandang Jakarta : penerbit serambi . Hlm 65

11
saran byzantium telah dikalahkan oleh kebencian umat Nasrani terhadap Islam
pasukan seljuk yang dipimpin oleh sudah mengakar dan pertumbuhan
Sultan alp arselan di pertempuran kebencian mereka dipercepat dengan
manzikertyang hanya berkekuatan hadirnya kekuatan Bani Saljuk yang
15000 prajurit dalam peristiwa ini menguasai Baitul Maqdis, daerah yang
pasukan seljuk berhasil mengalahkan merupakan kebanggaan sekaligus
tentara Romawi yang berjumlah 40000 tempat suci umat Kristiani. Kehadiran
orang terdiri atas tentara Romawi Ghuz Bani Saljuk di Baitul Maqdis
al- Akraj Al hajr Prancis dan Armenia Yerussalem telah menghilangkan
kemerdekaan Ummat Nasrani untuk
paus menyuruh bagi kekuatan invasi
berziarah ke sana. Peristiwa di atas
yang besar bukan saja untuk
memberikan gambaran bahwa
mempertahankan ke kaisaran
konfrontasi antara Kaum Muslimin dan
Bizantium tetapi untuk merebut
Nasrani kebanyakan dipengaruhi oleh
kembali Yerusalem setelah dinasti
unsur-unsur religius dan motif ini pula
saljuk dapat merebut Baitul maqdis
yang didengung-dengungkan oleh Paus
pada tahun 1078 dari kekuasaan dinasti
Urbanus II untuk mengerahkan seluruh
fatimiyah yang berkedudukan di Mesir
umat Kristiani di Eropa dengan
umat Kristen merasa tidak lagi bebas
memproklamirkan perang suci yang
beribadah sejak dinasti seljuk
populer dengan sebutan “Perang Salib.”
menguasai Baitul maqdis14
Peristiwa Perang Salib ini telah dibayar
Tetapi bila ditarik dari akar sejarahnya, oleh umat Islam melalui perjuangan
konfrontasi antara kaum Muslimin dan yang besar dan pada sisi lain Perang
Nasrani, sesungguhnya sudah terjadi Salib telah memberikan keuntungan
jauh sebelum peristiwa Manzikad. Jadi bagi pihak Eropa. Ini diakui sendiri
wajar saja, jika bibit permusuhan dan oleh para orientalis; mereka

14
Wahjudi Djaja.2018. Sejarah Eropa : Dari
Eropa kuno hingga Eropa modern.
Yogyakarta: penerbit ombak. Hlm. 51

12
mengatakan bahwa Perang Salib Kristen adalah yang dilakukan al-
merupakan jembatan emas bagi Hakim. Serangan ini berdampak pada
tumbuhnya peradaban dan kebudayaan kerusakan Makam Suci milik gereja di
Barat di Eropa.15
Palestina.
alasan mengapa Perang Salib bisa
b. Permohonan bantuan dari Bizantium
terjadi:
kepada Eropa untuk menghadapi
a. Penghancuran Gereja Suci oleh Islam ancaman bangsa Turki di perbatasan
sebelah Timur.
Yerussalem merupakan kota penting
dan salah satu kota yang dikeramatkan Kaisar Alexius Comnesus sebagai
bagi Islam dan Kristen. Di sana penguasa Bizantium merasa terancam
terdapat Makam oleh kedatangan Turki Saljuk di
daerahnya. Kekuasaannya di daerah
Suci (Holy Sepulchre) yang menjadi
Asia diserang oleh Bani Saljuk,
pusat kegiatan kerohanian umat
tepatnya di sepanjang pesisir Marmora
Kristen. Di sana juga terdapat Masjid
sejak tahun 1071 M. Ia pun meminta
al-Aqsha>, masjid yang memiliki
bantuan kepada Paus Urban II pada
sejarah penting penetapan shalat bagi
1095 untuk membantunya. Paus pun
kaum Muslim.
menyetujui permintaan ini karena ia
Dalam perluasan wilayah, Islam mulai juga mempunyai firasat jika serangan
menyerang beberapa wilayah umat Muslim dibiarkan maka akan
sekitarnya. Invasi ke beberapa daerah membahayakan posisi Konstantinopel.
seperti Asia Kecil, Suriah, Spanyol dan
Bukan hanya itu, Paus juga
Sisilia sejak 632 M membuat
menganggap permintaan ini sebagai
keberadaan umat Kristen semakin
satu kesempatan untuk menyatukan lagi
terdesak. Salah satu serangan kaum
gereja Yunani dan gereja Roma
Muslim terhadap daerah kekuasaan

15
Syamzan Syukur. Op.Cit. hlm 190

13
yang sempat mengalami perpecahan kesepakatan dan mengizinkan mereka
sejak 1009-1054 M. Paus Urban segera melewati daerahnya.
menyampaikan pidatonya di biara
Hal tersebut tampaknya hanyalah
Clermont, bagian tenggara Prancis,
tipuan dan drama yang dilakukan kaisar
dan memerintahkan orangorang Kristen
Bizantium semata. Kenyataannya, ialah
agar memasuki lingkungan Makam
yang mengundang dan mengajak
Suci dan merebut kembali dari orang-
kerjasama kaum Frank melawan Turki
orang jahat (orang Islam).
Saljuk. Ia bahkan mengirimkan surat
Kaisar Bizantium ini cukup berperan kepada Dinasti Fathimiyah tentang
penting dalam kedatangan bangsa rencananya itu. Hanya saja Dinasti
Frank menuju Suriah. Ia sebelumnya Fathimiyah tak bergeming.
telah mendengar tentang kedatangan
Tidak dijelaskan dengan rinci memang
bangsa Frank di daerah kekuasaannya.
apa tepatnya isi surat yang dikirim
Meski tujuan utama mereka adalah
Kaisar Bizantium pada Dinasti
Suriah dan Palestina, tetap saja
Fathimiyyah. Apakah surat tersebut
perjalanan invasi bangsa Frank
berupa ajakan koalisi ataukah ancaman.
mengancam daerah kekuasaan
Namun dalam hal ini sikap apatis
Bizantium.
Fathimiyyah terhadap peringatan dari
Sebenarnya ia telah mencegah pasukan Kaisar Bizantium berdampak cukup
Frank melewati wilayahnya menuju buruk bagi umat Islam.
wilayah-wilayah Muslim. Ia juga
c. Peziarah Kristen dihalang-halangi
berperang melawan mereka. Akan
untuk mengunjungi Yerussalem.
tetapi ambisi kaum Frank untuk
merebut kembali Tanah Suci sepertinya Bangsa Eropa pada saat itu sangat

terlalu kuat sehingga pasukan Frank mempercayai hal-hal takhayul. Orang-

terus-menerus datang. Akhirnya orang berkunjung ke tempattempat

dengan sangat terpaksa ia membuat yang dikultuskan dengan harapan


mendapat pengampunan dosa. Tidak

14
hanya di daerah lokal saja, bagi mereka dan kesetiaan Allah (bnd. Ul. 7:7-8;
yang mempunyai perekonomian baik 8:17-18; 9:5). Yang kedua, pemberian
rela pergi jauh untuk mengunjungi tanah adalah deklarasi bahwa Allah
Tanah Suci mereka. Sayangnya dapat diandalkan. Ia bukan hanya Allah
kebebasan mereka melakukan ibadah yang telah memberikan tanah, tapi juga
dalam rangka mencari ketenangan batin yang akan terus memberikan berkat
mulai terganggu sejak Yerussalem pemeliharaan kepada Israel (Mzm. 136;
(tempat keberadaan Makam Suci) bnd. Ul. 26:5-10).
dikuasai oleh Islam.16
Yang ketiga, pemberian tanah
C. Konflik Palestina Israel berfungsi sebagai bukti hubungan
antara Allah dan Israel. Israel
Israel memiliki tanah untuk didiami
mengetahui mereka adalah umat Allah
karena Allah sudah memberikannya
karena ia telah memberikan kepada
kepada mereka. Tradisi pemberian
mereka tanah-Nya. Pemberian itu
tanah ini mempunyai
membuktikan hubungan yang terkait
implikasiimplikasi yang luas atas
kepada perjanjian dengan abraham dan
pemikiran dan praktik Perjanjian Lama.
perjanjian Sinai dengan seluruh bangsa
Wright misalnya menyatakan ada
itu. Dan keempat, tradisi pemberian
empat implikasi dari hal tersebut. Yang
tanah yang historis inilah yang
pertama, pemberian tanah itu adalah
menghasilkan hak pemilikan pribadi di
deklarasi bahwa Israel sama sekali
Israel. Orang Israel tidak hanya
bergantung kepada Allah. Israel tidak
mengerti tanah sebagai suatu pemberian
boleh menganggap mereka mempunyai
kepada segenap bangsa itu, melainkan
klaim apa pun terhadap tindakan Allah
menerobos sampai ke lapisan sosial
demi mereka: mereka sudah dan selalu
terendah, sehingga setiap rumah tangga
akan tergantung sepenuhnya pada kasih

16
Yuslia Styawati.2020.PERANG SALIB DAN E-ISSN: 2502-860X. Hlm. 52-53
DAMPAKNYA PADA DUNIA. Jurnal Realita
Vol. 18 No. 2 Juli 2020

15
dapat merasakan hak atas tanah yang cenderung menurun); dan 3.089 Yahudi
dimilikinya, dijamin oleh Allah sendiri. (dimulai sejak ketiadaan di tahun 1967,
Di samping apa yang diuraikan oleh mereka diusir setelah Kota Lama
Wright, ada beberapa signifikansi lain dikuasai oleh Yordania menurut Perang
yang bisa diuraikan di bagian ini.17 Arab-Israel 1948, dengan sekitar 3.000
ditambah sebanyak 1.500 pelajar
Kota Lama Yerusalem adalah kota tua
yeshiva pada tahun 2013,
yang dikelilingi oleh tembok yang
kecenderungan: meningkat).
berada dalam kawasan Yerusalem
Timur, di kota Yerusalem seluas 09 Sengketa Yerusalem dimulai setelah
square kilometer (3,5 sq mi). Distrik perang dunia kedua ketika masyarakat
kota tua Yerusalem terbagi dalam Israel (Yahudi) berpikir untuk memiliki
empat wilayah yaitu Bagian Muslim, negara sendiri. Menurut sejarah,
Bagian Yahudi (warna biru), Bagian mereka keluar dari tanah Israel setelah
Kristen dan Bagian Armenia (yang juga perang salib karena dituduh pro-Kristen
mayoritas penduduknya beragama oleh tentara Islam, yang kemudian
Kristen). ditinggali oleh orang-orang Filistin atau
Palestine. Pikiran membentuk zionisme
Hingga 2007 populasi total mencapai
terinspirasi oleh genosida oleh Nazi
36.965; dengan kelompok penduduk
pada perang dunia kedua. Israel
beragama pada tahun 2006 adalah
beranggapan secara leluhur mereka
27.500 Muslim (hingga 17.000 di tahun
memiliki Yerusalem secara religius
1967, dengan lebih dari 30.000 pada
karena beberapa tempat keagamaan
2013, kecenderungan: meningkat);
Yahudi ada disana. Hasilnya perang dan
5.681 Kristen (6.000 di tahun 1967),
sengketa Yerusalem yang telah
tidak termasuk 790 orang Armenia
berbelit-belit. yang sebenarnya adalah
(menurun hingga 500 pada tahun 2011,

17
Irfan Feriando Simanjuntak, Dkk. 2020. didache Vol 5, No 1 Maret 2020. P-ISSN: 2503-
Signifikansi Kepemilikan Tanah Kanaan Bagi 0248. Hlm. 41
Bangsa Israel Di Perjanjian Lama. Real

16
urusan antara dua negara/bangsa Internasional yang telah dilakukan
menjadi sengketa Yerusalem antara Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB)
agama (Yahudi vs. Islam). sehingga menghasilkan pembagian
wilayah untuk kedua masing-masing
Sengketa Yerusalem berkepanjangan
pihak yakni Israel dan Palestina, tetapi
antara Palestina dan Israel merupakan
pada kenyataannya tidak mampu secara
salah satu sengketa yang cukup panjang
langsung menyelesaikan permasalahan
apabila kita menghitung waktu maupun
antara Israel dan Palestina. Palestina
upaya yang telah dilakukan untuk
dengan pasukan intifadanya dan Israel
menyelesaikan sengketa ini, yang
dengan kekuatan bersenjata yang cukup
belakangan ini kembali memanas cukup
kuat tetap saling menyerang dan
menarik perhatian kita. Hal ini jelas
bertahan satu sama lain. Sampai saat ini
memicu kembali ketegangan tidak
belum ada penyelesaiannya. Sementara
hanya di kalangan negara-negara Timur
solusi riil untuk menyelesaikan
Tengah tetapi juga ikut menarik
sengketa mencapai pedamaian dunia
perhatian dari dunia. Dalam sengketa
tidak juga mampu menyelesaikan
Yerusalem antara Israel dan Palestina
permasalah antar kedua bangsa. 18
telah beberapa kali dilakukan perjanjian
untuk menyelesaikan sengketa yang Pada dasarnya Konflik antara Israel dan
terjadi antara kedua pihak yang sama- telah menjadi salah satu konfik terlama
sama menyatakan dirinya sebagai di dunia dalam konteks negara-negara
negara merdeka dan berhak atas modern. Apalagi hingga saat ini kita
wilayah yang menjadi pokok sengketa tidak bisa menutup mata kalau korban
antara kedua pihak. Meski telah berkali- kian bertambah banyak, dan banyaknya
kali dilakukan upaya perdamaian faktor eksternal yang juga ikut untuk
sampai pada tingkat perjanjian mendamaikan kedua belah pihak (Israe-

18
Galuh lintang Taslim.2018. Sengketa
Yerusalem antara Palestina dan Fakultas
Hukum Universitas DR. Soetomo.

17
Palesina) termasuk negara adidaya dari total tanah Palestina, meskipun
Amerika Serikat. Tidak dapat dengan cara memobilisir potensi
dipungkiri ketika sejak awal bibit internasional dan modal yang luas
konflik Israel-Palestina muncul, biasa, serta di bawah dukungan dan
Amerika Serika telah melakukan teror langsung dari negara imperialis
berbagai usaha penyelesaian konflik, yang lalim. Tapi tunggu dulu. Pada
terutama pada dekade 1990-an19 realitanya, sebagian besar tanah yang
berhasil mereka kuasai ini tidak mereka
Ketika Palestina berada di bawah
beli dari orang Palestina.
penjajah imperialis Inggris pada tahun
Kenyataankenyataan obyektif
1917 – tahun 1948, adalah secara
menunjukkan bahwa sebagian besar
terang-terangan negara ini datang ke
tanah tersebut masuk ke tangan Yahudi
Palestina untuk melaksanakan proyek
melalui pemberian oleh penguasa
Zionis dan mendirikan tanah air
imperialis Inggris kepada mereka dari
nasional bagi Yahudi di Palestina.
tanah Palestina amiriyah (tanah milik
Seluruh kewenangan penguasa
daulah utsmaniyah), atau lewat para
imperialis dan kekuatannya telah
tuan tanah besar selain orang Palestina
diperas untuk merealisasikan realita ini.
yang tinggal di luar Palestina, yang
Gerakan Nasional Palestina telah
secara praktik dan resmi mereka
melakukan perlawanan terhadap koloni
dilarang dan tidak boleh masuk ke
pemukiman Yahudi dengan segala cara
Palestina (di bawah penjajahan Inggris)
baik politik, informasi dan protes, serta
untuk mengembangkan tanah mereka
melakukan banyak aksi revolusi dan
meskipun mereka benar-benar ingin
baku fisik. Selama penjajahan Inggris,
melakukan itu.
Yahudi berhasil menguasai sekitar 1
juta 380 ribu donam atau sekitar 5,1%

19
TEGUH MAULANA RIZKY SERIKAT DARI TELL AVIV. MEDAN :
POHAN.2019.STATUS HUKUM WILAYAH FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS
YERUSALEM AKIBAT PEMINDAHAN MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA .
KANTOR KEDUTAAN BESAR AMERIKA Hlm 62

18
Pemerintah imperialis Inggris telah menjual 625 donam kepada Yahudi,
memberikan tanah amiriyah secara keluarga Sarsaq Lebanon menjual lebih
gratis dan Cuma-Cuma kepada Yahudi 200 donam. Dan tindakan ini
seluas 300 ribu donam dan pemberian mengakibatkan terlantarnya 2746
lain seluas 200 ribu donam dengan keluarga Palestina yang menempati 22
imbalan upah simbolik. Pada masa desa Palestina, yang telah menggarap
Herbert Samuel, utusan pertama tanah ini selama ratusan tahun. Tragedi
pemerintah imperialis Inggris atas ini terus berulang manakala keluarga
Palestina (1920 – 1925) dan juga tuan tanah Lebanon yang lain menjual
seorang Yahudi Zionis, memberikan 125 ribu donam yang ada di sekitar
175 ribu donam kepada Yahudi dari Danau Haula di utara Palestina.
tanah negara paling subur yang ada di Kemudian dua keluarga Lebanon
daerah dataran rendah antara Haifa dan lainnya menjual tanah Wadi Hawarits
Qisariya. Dan hibah dalam jumlah besar seluas 32 ribu donam yang
berkali-kali dia berikan kepada Yahudi mengakibatkan terlantarnya 15 ribu
dari tanah yang ada di daerah-daerah orang Palestina. Keluargakeluarga yang
dataran rendah lain seperti di Nagev dan banyak menjual tanah ke Yahudi pada
pantai Laut Mati. masa pemerintahan imperialis Inggris
adalah keluarga Ali Salam, Ali Tiyan,
Di sana juga ada tanah sangat luas milik
Ali Qibani, Ali Yusuf, Shibagh,
beberapa keluarga tuan tanah, terutama
Tuwaini, Jazairli, Shum’a, Qutili dan
pada tahun 1869 ketika daulah
Mardini yang kesemuanya adalah
utsmaniyah terpaksa menjual tanah
keluarga Lebanon atau Suriah. Jumlah
amiriyah untuk mencukupi kebutuhan
tanah pertanian yang dijual para tuan
dana anggarannya. Maka dibelilah
tanah yang ada di luar dan tidak bisa
tanah-tanah ini oleh keluarga-keluarga
datang ke Palestina selama tahun 1920
kaya dari Lebanon. Dan itu adalah sisi
– 1936 mencapai 55,5% dari total tanah
lain dari penderitaan dan tragedi
pertanian yang didapatkan Yahudi.
Palestina. Ada keluarga tertentu yang
Meski yang bertanggung jawab atas

19
penjualan tanah ini semua adalah anak- Ditinjau dari segi ideologi, inti dan akar
anak keluarga tersebut, namun cela dan dilema Israel sesungguhnya terletak
penyesalan tidak mesti ditimpakan pada salah satu dari dua realitas yang
kepada mereka saja. Itu dikarenakan sangat sulit, yaitu meninggalkan
pemerintah imperialis Inggris kala itu identitas Negara Israel yang secara
melarang mereka masuk datang ke ideologi bertumpu pada Zionisme
Palestina untuk mengembangkan tanah karena adanya realitasrealitas internal
pertanian mereka, dengan alasan baru baik di kalangan warga Yahudi
mereka adalah orang asing. Itu terjadi dan Israel sendiri maupun di
setelah pemisahan Palestina dari Suriah lingkungan bangsa Palestina, atau
dan Lebanon berdasarkan perjanjian memenuhi tuntutan bagi pengakuan
Sykes Picot antara imperialis Inggris kemerdekaan Palestina.
dengan Perancis kala itu. 20
Dihadapkan pada salah satu pilihan
Eksistensi Negara Israel sampai yang kedua-duanya ibarat buah si
sekarang masih menjadi bahan dispute malakama, masyarakat Yahudi dan
kontroversial. Tetapi lepas dari beda Negara Israel menghadapi krisis sosial,
konteks penilaian, di dalam negara keagamaan dan politik yang luar biasa
Israel sendiri senantiasa mengalami sulit. Memakan buah si malakama yang
dilema yang tiada habis-habisnya. pertama berarti meninggalkan raison
Dilema itu tidak hanya terkait dalam d’etre eksistensi Israel itu sendiri.
satu aspek semata, tidak hanya idiologi, Sementara mengambil buah si
tetapi juga politik termasuk kemudian malakama kedua berarti menempuh
turut memberi corak terhadap jalan perdamaian yang mengarah
perumusan kebijakan politiknya kepada pembentukan Negara Palestina
terhadap Palestina. merdeka, seperti yang dilakukan oleh

20
Muhsin Muhammad Shaleh.2013.Tanah
Palestina dan Rakyatnya. Penerbit Pustaka
Hanan. Hlm 62

20
mendiang Perdana Menteri Yitzhak khususnya di Amerika Serikat dan
Rabin melalui Kesepakatan Oslo Eropa (Jacob, 1997)
maupun kerangka perdamaian yang
Dalam kajian yang lebih khusus,
berusaha ditempuh Perdana Menteri
(Jourgensmeyer, 2000) dan
Ehud Barak dalam formula KTT (KTT
(Armstrong, 2000) menunjukkan
Camp David II).
adanya peningkatan radikalisasi dan
Dalam masyarakat Yahudi baik yang fundamentalisasi terjadi tidak hanya di
tinggal di Israel maupun di luar Israel kalangan para “pejuang” Palestina,
(diaspora) berkembang kecemasan tetapi juga di kalangan orangorang
yang kian meninggi ketika Israel. Kecenderungan ini pada
menyaksikan semakin lebarnya jurang gilirannya juga tidak bisa dilepaskan
di antara cita-cita ideologi Zionisme dari meningkatnya gejala “kebangkitan
dengan realitas yang mereka hadapi agama” yang bersifat global, yang
dalam konfrontasi dengan bangsa melanda hampir seluruh agama mulai
Palestina. Persepsi diri bangsa Yahudi dari Kristen, Yahudi, Islam, Hindhu
dan Negara Israel seakan tercabik- dan lain-lain. Semangat
cabik, bukan hanya karena fundamentalisasi dan radikalisasi dapat
perkembangan yang mereka hadapi, dilihat pada bertumbuh cepatnya di
khususnya sejak bangkitnya gerakan kalangan bangsa Yahudi apa yang
Intifadhah, Desember 1987 (Perez, disebut sebagai Zionisme Baru (New
1990) yang terus berlanjut meskipun Zionism), yang mempersoalkan
kadang-kadang on and off, tetapi juga masalah “identitas”. Persoalan
karena perubahan-perubahan sosial, mengenai identitas ini sengaja memang
politik dan keagamaan dalam tidak dibahas ketika Israel
masyarakat Yahudi sendiri baik yang
berdiam di Israel maupun yang berada
di diaspora (perantauan,
pengembaraan, pengasingan)

21
diproklamasikan pada tahun 1948, bangsa-bangsa Arab menginvansi
karena memang sangat kontroversial. 21 Palestina dan menyerang negara Israel
yang baru merdeka tersebut. Negara
Sejak mundurnya Inggris dari
Arab (Irak, Syria, Libanon, Mesir dan
Palestina, PBB mengambil alih dan
Jordania) menyerang ke Palestina.
membentuk UNSCOP (United Nations
Penyerangan yang dilakukan
Special Committee on Palestine) untuk
merupakan bentuk dari kategorisasi dan
melakukan investigasi dan kemudian
identifikasi sosial yang dilakukan
melakukan solusi penyelesaian masalah
karena kesamaan identitas dengan Arab
yang berlangsung semenjak abad ke-
Palestina yang di anggap sebagai
19. UNSCOP merekomendasikan
bagian dari kelompoknya. Hal ini juga
pemisahan dengan membagi wilayah
telah membentuk ingroup dan outgrup,
Palestina menjadi dua, untuk negara
dimana Ingroup tersebut ialah bangsa-
Arab dan negara Israel (Partition Plan).
bangsa Arab termasuk Arab Palestina.
Namun sekali lagi masyarakat Arab
Sedangkan outgrup ialah Israel yang
Palestina dan negara lainnya tidak
telah menganggap negara tersebut
mendukung rencana pemisahan ini.
sebagai negara musuh dengan bentuk
Arab yakin dengan diterimanya
penyerangan. Setelah penyerangannya,
pemisahan ini maka Israel
Israel memenangkan perang tersebut
mendapatkan legitimasi untuk
dan kembali di menangkan oleh Israel
mendirikan negara Israel di Palestina.
dan berhasil menguasau Galilea Barat,
Dengan adanya partition plan, Yahudi Negev, Teluk Aqaba dan laut merah.
mendeklarasikan kemerdekaan dan Dengan adanya penguasaan wilayah
mendapatkan pengakuan de facto dari tersebut sebenarnya Israel telah
Amerika Serikat, de jure dari Uni melanggar perjanjian karena telah
Soviet. Namun, di hari yang sama, melewati perjanjian pembagian

21Yanyan Mochamad Yani.2020. FAKTOR Humaniora Volume 5, Nomor 9, Tahun 2020


PENGHAMBAT PERDAMAIAN KONFLIK pISSN : 2460-4208. Hlm 111
PALESTINA–ISRAEL. Populis : Jurnal Sosial dan

22
wilayah yang telah di bentuk pada Pasukan UNEF (United Nation
partition plan. Pada tahun 1949, PBB Emergency Forces) yang bermarkas di
melakukan mediasi antara pihak yang Gaza pada tahun 1956, kemudiaan pada
bersengketa yakni Israel, Mesir, Mei 1967 U Thant Sekjen PBB menarik
Libanon, Jordania dan Syria. Namun, pasukan UNEF I atas desakan yang
disisi lain pelaksanaan mediasi yang di dilakukan oleh Presiden Mesir ketika
lakukan tidak melibatkan Palestina itu Gamal Abdel. Kekosongan
yang telah mengalami banyaknya penjagaan keamanan memberikan
kerugian dan terpaksa harus mengungsi peluang kepada Israek untuk mnyerang
dan mendapat perlindungan dari bangsa negara-negara Arab yang menyebabkan
Arab. pecahnya Perang 6 Hari antara Israel
dan Mesir dibantu oleh Syria di
Mediasi yang telah di lakukan oleh
semenanjung Sinai yang kemenangan
PBB tidak berhasil dan justru
kembali di raih oleh Israel dan
mengakibatkan pecahnya perang antara
menguasai tepi barat, jalur Gaza, dan
Israel dan Mesir dimana adanya
dataran Golan. Penguasaan wilayah
kebijakan yang di keluarkan oleh Mesir
tersebut di tanggapi oleh PBB dengan
untuk melakukan penutupan terusan
adanya resolusi dengan DK 242 untuk
Suez yang memberikan dampak buruk
mundurnya Israel dari wilayah yang di
kepada negara-
duduki dan memberikan penghormatan
Negara yang melintas di daerah terusan kepada negara-negara tersebut untuk
Suez seperti Israel, Inggris dan Prancis. mendapatkan hak damai di negara-
Akibat dari penutupan tersebut, Israel negara Arab. Namun, negara Israek
melakukan invansi ke mesir dengan tetap menjajah daerah kloninya hingga
bantuan Inggris dan Prancis. Namun muncullah camp David dengan isi
keinginan invansi besar-besaran Tepian Barat dan jalur Gaza sebagai
tersebut berhasil di redam oleh wilayah Palestina di bawah
Amerika Serikat dengan adanya pengawasan Jordania dan
penarikan mundur pasukan dari Mesir.

23
pengembalian Semenanjung Sinai ke merdeka pada tahun 2005, penghentian
Mesir oleh Israel.22 kekerasan dari kedua belah pihak.

Upaya Penyelesaian Masalah Upaya Stabilisasi Politik & Keamanan


Kawasan Timur Tengah (Israel-
Untuk menegakan keadilan dan upaya
Palestina) Melalui Berbagai Forum
penyelesaian masalah di Timur Tengah
Regional dan Multilateral diantaranya
dilakukan melalui berbagai cara;
yaitu;
Militer (perang 1948, 1956, 1967 dan
1973) dan upaya diplomasi baik 1. KTT Liga Arab di Alger,
bilateral maupun multilateral. Aljazair, 22-23 Maret 2005.
Diplomasi bilateral antara Mesir – 2. KTT Pertama negara Amerika
Israel tahun 1977 dalam pengembalian Selatan dan negara Arab di
Sinai. Brasilia-DF, Brasil, 10-11 Mei
2005.
Sedangkan upaya diplomasi
3. KTT Liga Arab di Khartoum,
multilateral dilakukan antara Amerika
Sudan, 28-29 Maret 2006
Serikat, Mesir dan Israel tahun 1978
Pada KTT Liga Arab 22-23 Maret
dalam perjanjian Camp David. Tahun
2005, menghasilkan suatu rekomendasi
1993 menghasilkan perundingan Oslo I
untuk mengaktualisasikan kembali
dan 1994 Oslo II. Kemudian berlanjut
Proposal Damai Arab. Diupayakan
tahun 2002 antara Amerika Serikat,
juga membentuk Troika yang
Uni Eropa, Rusia dan PBB (the
beranggotakan Aljazair, Tunisia dan
Quartet) menghasilkan Peta Jalan
Sudan untuk menyosialisasikan
Damai (Road Map) yang intinya
proposal damai Arab kepada dunia
mengupayakan negara Palestina yang
internasional.

22Kristina Roseven Nababan. 2019. Peran Israel. Universitas Kristen Satya Wacana
United Nation Truce Supervision Organization (UKSW) Salatiga.Jurnal Al-Adyan Volume 6
(UNTSO) Dalam Mengatasi Konflik Palestina- Nomor 1 2019. Hlm. 49

24
Adapun beberapa kesepakatan lain f. Proposal dimaksud pernah
yang dihasilkan dalam bentuk Proposal disampaikan pada KTT Liga
Damai yang Mengemuka dalam KTT Arab di Beirut tahun 2002
Liga Arab di Alger yaitu; dimana isi proposal tersebut
ialah mengusulkan solusi
a. Proposal Damai Arab
negara demokrasi untuk Israel
b. Isi Proposal Damai Arab
dan Palestina di tanah Palestina
meminta agar Israel mundur
dengan nama “Isratin”. Namun
dari seluruh tanah Arab yang
proposal ini tidak mendapat
diduduki dalam perang 1967,
sambutan pada KTT Liga Arab
mendukung berdirinya negara
Alger
Palestina merdeka dengan
Selain Proposal Damai yang
ibukota Yerusalem Timur, dan
direkomendasikan dalam KTT Liga
juga solusi adil bagi pengungsi
Arab, juga ada ususlan dan upaya
Palestina dengan imbalan
perdamaian dalam bentuk pembuatan
normalisasi hubungan dunia
kesepakatan melalui
Arab secara kolektif dengan
Israel. Peta Jalan Perdamaian (PJP) yang
c. Proposal Damai Yordania merupakan inisiatif dari kelompok
d. Proposal Damai Yordania Quartet (ASRusia-PBB-Uni Eropa)
menghasilkan rekomendasi
PJP mempunyai sasaran utama yaitu;
agar ada normalisasi hubungan
penyelesaian akhir dan menyeluruh
dunia Arab dengan Israel
bagi konflik Palestina – Israel,
sebelum adanya penyelesaian
kesepakatan yang berisikan
konflik Arab-Israel. Namun
dibentuknya satu negara Palestina
proposal ini ditolak dalam
merdeka, demokratik dan langgeng,
Pertemuan Tingkat Menteri
hidup berdampingan secara damai dan
Liga Arab.
aman dengan Israel, diakhirinya
e. Proposal Damai Libya
pendudukan yang dimulai tahun 1967,

25
serta kepemimpinan yang kuat rakyat b. Resolusi DK PBB No. 242
Palestina untuk bertindak secara tegas Tahun 1967 tentang penarikan
melawan terorisme pasukan zionis
Israel dari tanah jajahan Palestina
Upaya penyelesaian konflik yang
yang dijajahnya pada perang 1967
terakhir sebelum pecah perang di Gaza
c. Resolusi DK PBB No. 338
ialah perundingan Annapolis. Dimana
Tahun 1973
Pertemuan Annapolis itu menghasilkan
d. Resolusi DK PBB No. 376
kesepakatan antara Perdana Menteri
Tahun 1975
Isrel Ehud Olmert dan Presiden
e. Resolusi DK PBB No. 1397
Palestina Mahmud Abbas bahwa Israel
Tahun 2002 tentang berdirinya
dan Palestina akan meningkatkan
negara Palestina
perundingan dengan sasaran dapat
Hambatan Resolusi
mencapai penyelesaian sengketa Israel-
Semua upaya menghidupkan kembali
Palestina pada akhir 2008.
upaya perdamaian di Timur Tengah,
Adapun upaya penyelesaian konflik terutama Palestina, sangat tergantung
melalui jalur PBB diantaranya digagas pada kesungguhan Israel untuk
dalam bentuk pembuatan resolusi PBB menyelesaikannya, karena Israel-lah
yang bersifaf kasuistik. yang menjadi akar permasalahan
a. Resolusi MU PBB No. 181 sengketa tak berkesudahan tersebut dan
Tahun 1947 penentu arah perdamaian.
b. Resolusi MU PBB No. 194 Banyak analisa yang menyatakan
Tahun 1948 tentang izin bahwa ada dua garis realistik ketika
kembali para pengungsi berbicara konflik maupun penyelesaian
Palestina damai masalah Palestina, yang pertama
c. Resolusi DK PBB No. 237 adalah faktor AS dan kedua adalah
Tahun 1967 faktor Israel (Sudarsono, 1996). Setiap
perjuangan bersenjata maupun

26
perundingan senantiasa gagal karena abstain. Menurut data, dalam konflik
kedua faktor tersebut. Arab-Israel, dari 175 resolusi Dewan
Keamanan PBB tentang Israel, 97
Amerika Serikat dianggap oleh banyak
menentang Israel, 74 netral dan 4
pengamat timur tengah sebagai
mendukung Israel. Tentunya ini tidak
penghamabat Resolusi konflik
termasuk resolusi yang diveto Amerika
Palestina–Israel. Dimana salah
Serikat. (Masrie, 2008).
satunyas sejak 26 Juli 2002, Amerika
Serikat mengumandangkan Doktrin Hubungan AS-Israel
Negroponte, kelanjutan dari Doktrin
Kedekatan Amerika Serikat dengan
Israel First yang menyatakan bahwa
Israel, menurut pemberitaan The New
Amerika akan selalu siap menentang
York Times, bisa dilihat dari rutinitas
setiap resolusi Dewan Keamanan PBB
Amerika memberikan bantuan ke Israel
yang berusaha untuk menghukum
sebesar USD 77 miliar sejak tahun
Israel. Terbukti dengan banyaknya veto
1967.
yang dikeluarkan oleh Amerika Serikat
terhadap resolusi PBB. Khusus konflik Sejak Perang Oktober 1973,

Palestina-Israel, dari 82 veto Amerika Washington sudah memberi bantuan

Serikat, nyaris setengahnya langsung ekonomi dan militer kepada

berhubungan dengan dukungan Israel sebesar USD 140 miliar.

Amerika Serikat (AS) terhadap Israel, Sedangkan sejak 1976 sampai

yaitu sebanyak 41 veto sekarang, setiap tahun Amerika Serikat


memberi Israel bantuan langsung USD
Kalaupun Amerika Serikat tidak tegas
3 miliar, seperenam dari budjet bantuan
memveto resolusi PBB, kasus pada
luar negerinya. 23
Resolusi 1860 tentang penghentian
kekerasan di Gaza, setelah disahkan Kesimpulan

oleh Dewan Keamanan PBB, AS

23Yanyan Mochamad Yani. Op.Cit. hlm 112-


114

27
Sengketa perebutan hak milik untuk :Uin Sunan Gunung Djati
tanah suci yerusalem merupakan Bandung
konflik sengketa terbesar dan terlama
Djaja Wahjudi.2018. Sejarah Eropa :
yang pernah terjadi di muka bumi tidak
Dari Eropa Kuno Hingga Eropa
hanya melibatkan perselisihan antar
Modern. Yogyakarta: Penerbit
kaum beragama, namun belakangan ini
Ombak
konflik ini di nilai sudah tersentuh oleh
ke pentingan- kepentingan politik para Feriando Irfan Simanjuntak, Dkk.

petinggi. 2020. Signifikansi Kepemilikan


Tanah Kanaan Bagi Bangsa
Dalam sejarah sudah hampir tidak
Israel Di Perjanjian Lama. Real
terhitung seberapa banyak darah yang
Didache Vol 5, No 1 Maret 2020.
di alirkan untuk memeperjuangakan
P-Issn: 2503-0248
tanah suci sesuai dengan keyakianan
dari masing-masing agama samawi hal Hillenbrand Carole.2005perang Salib:

ini yang membuat kesucian kota Sudut Pandang Jakarta : Penerbit

yerusalem ternoda oleh keinginan dan Serambi

nafsu para manusia. Lintang Galuh Taslim.2018. Sengketa

Daftar pustaka Yerusalem Antara Palestina Dan


Fakultas Hukum Universitas Dr.
Amstrong K..2005. Yerusalem Satu
Soetomo.
Kota Tiga Agama( Terjemahan
Maulana Teguh Rizky
Jerusalem : One City, Three
Pohan.2019.Status Hukum
Faiths Terbitan 2005). Bandung :
Wilayah Yerusalem Akibat
Pt. Mizan Pustaka
Pemindahan Kantor Kedutaan
Abdul Ilim Halim.2017.Agama Yahudi Besar Amerika Serikat Dari Tell
Sebagai Fakta Sejarah Dan Aviv. Medan : Fakultas Hukum
Sosial Keagamaan . Bandung Universitas Muhammadiyah
Sumatera Utara

28
Montefiore Simon, 2011.Jerusalem Dunia.Jurnal At-Tafkir Vol. Vii
The Biography (Di Terjemahkan No. 2 Desember 2014
Oleh : Yanto Musthofa).Cawang
Syukur Syamzan.2011.Perang Salib
: Pustaka Alvabet
Dalam Bingkai Sejarah.Jurnal
Mochamad Yanyan Yani.2020. Al- Ulum Volume. 11, Nomor 1,
FAKTOR PENGHAMBAT Juni 2011.
PERDAMAIAN KONFLIK
Prawira Yudi.2019. Narasi Zionisme
PALESTINA–ISRAEL. Populis :
Dalam Klaim Atas Yerusalem
Jurnal Sosial dan Humaniora
Pada Masa Pemerintahan
Volume 5, Nomor 9, Tahun 2020
Benjamin Netanyahu.Jurnal
pISSN : 2460-4208.
Dinamika Global 4 (01).Issn:
Muhammad Muhsin 2684-9399
Shaleh.2013.Tanah Palestina Dan
Roseven Kristina Nababan. 2019.
Rakyatnya. Penerbit Pustaka Hanan
Peran United Nation Truce
Sulthoni Zikri.2019.Studi Historis Supervision Organization
Eksistensi Komunitas (UNTSO) Dalam Mengatasi
Yahudi,Kristen, Dan Islam Di Konflik Palestina-Israel.
Yeruslem. Jakarta : Universitas Universitas Kristen Satya
Islam Negeri Syarif Hidayatullah Wacana (UKSW)
Salatiga.Jurnal Al-Adyan
Styawati Yuslia.2020.Perang Salib
Volume 6 Nomor 1 2019
Dan Dampaknya Pada Dunia.
Jurnal Realita Vol. 18 No. 2 Juli Thontowi Jawahir.2001.Yerusalem
2020 E-Issn: 2502-860x Tanah Suci Agama Samawi
Syafieh.2014.Agama Yahudi Dalam Dalam Perspektif Hukum Dan
Pergulatan Modernitas Strategi Perdamaian. Jurnal Hukum. No.
Bertahan Di Tengah Perubahan 18 Vol. 8. Oktober 2001

29
30

Anda mungkin juga menyukai