Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN DHARMASRAYA

DINAS KESEHATAN
UPT RSUD SUNGAI RUMBAI
JL. Lintas Sumatera Km.42 Sungai Rumbai Provinsi Sumatera Barat (27684)
Telp. 0754 – 2371985, Fax. 0754 – 2371985
email : rsudsungairumbai@gmail.com

LAPORAN HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN SOSIALISASI DAN SIMULASI


PENCEGAHAN SERTA PENANGGULANGAN KEBAKARAN

Tanggal : 19 Mei 2021


Tempat : RSUD Sungai Rumbai
Tujuan : Terciptanya Keamanan dan keselamatan bagi pasien
maupun karyawan, serta tanggapnya karyawan RSUD
Sungai Rumbai Dharmasraya akan bahaya kebakaran,
serta mampu melakukan pencegahan serta
penanggulangan kebakaran dengan menggunakan APAR
Dasar Pelaksana : 445/200/ RSUD-SR/V/2021

Hasil kegiatan :

1) Proses kegiatan
1. Persiapan Kerangka Acuan Kegiatan
2. Pembentukan panitia kegiatan
3. Penyusunan acara
4. Membuat skenario/simulasi Code Red RS & Code Red Ruangan
5. Persiapan sarana & prasarana kegiatan

2) Hasil
1. Masih kurangnya ketersediaan APAR di RSUD Sungai Rumbai
2. Masih kurangnya ketersediaan helm safety serta papan code red di RSUD
Sungai Rumbai
3. Meningkatnya pemahaman peserta mengenai proteksi bahaya kebakaran di
ruang lingkup RSUD Sungai Rumbai

3) Saran
1. Menambah jumlah ketersediaan APAR, helm safety, papan code red serta
jalur evakuasi dan titik kumpul di RSUD Sungai Rumbai
2. Perlunya pembentukan komite K3RS di Rumah sakit
3. Perlunya dilakukan pelatihan lanjutan proteksi bahaya kebakaran sekali
setahun

Sungai Rumbai, 20 Mei 2021


Direktur, Ka.Unit K3RS

dr. Sujito Waldirahman, Amd.KL


NIP. 197908212008041001 Nip. 199211052020121005

Anda mungkin juga menyukai