Anda di halaman 1dari 3

LAMPIRAN INSTRUMEN PENILAIAN

A. PENILAIAN SIKAP
I. Teknik penilaian:
observasi/jurnal

II. Instrumen penilaian


1. JURNAL PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL
Nama Sekolah : -
Mata Pelajaran : IPS
Kelas/Semester : IX ..../Ganjil
Tahun Pelajaran : 2018/2019

Petunjuk:
1. Kegiatan pengamatan dilakukan selama proses (jam) pembelajaran dan/atau di luar jam pembelajaran
2. Pencatatan hanya pada perilaku ekstrim yang ditunjukkan oleh seorang siswa
Waktu/ Nama Butir Ttd Tindak
No. Catatan Perilaku
Tanggal Siswa Sikap Lanjut
Conto Tidak mengikuti shalat yang
1/7/2018 Si A Ketakwaan - Pembinaan
h diselenggarakan di sekolah.
Mengganggu teman yang sedang
Conto
3/8/2018 Si Z berdoa sebelum makan siang di Ketakwaan - Pembinaan
h
kantin.
Mengajak temannya untuk
Conto berdoa sebelum pertandingan
5/8/2018 Si Y Ketakwaan - -
h sepakbola di lapangan olahraga
sekolah.
Mengingatkan temannya untuk Toleransi
Conto
1/9/2018 Si X melaksanakan sholat Dzuhur di hidup - -
h
sekolah. beragama

2. JURNAL PENILAIAN SIKAP SOSIAL


Nama Sekolah : -
Mata Pelajaran : IPS
Kelas/Semester : IX ..../Ganjil
Tahun Pelajaran : 2018/2019

Petunjuk:
1. Kegiatan pengamatan dilakukan selama proses (jam) pembelajaran dan/atau di luar jam pembelajaran
2. Pencatatan hanya pada perilaku ekstrim yang ditunjukkan oleh seorang siswa
Waktu/ Nama Ttd Tindak
No. Catatan Perilaku Butir Sikap
Tanggal Siswa Lanjut
Menolong orang lanjut usia untuk
Conto
01/02/18 Si X menyeberang jalan di depan Kepedulian - -
h
sekolah.
Berbohong ketika ditanya alasan
Conto
04/02/18 Si Z tidak masuk sekolah di ruang Kejujuran - Pembinaan
h
guru.
Menyerahkan dompet yang
Conto
21/02/18 Si A ditemukannya di halaman Kejujuran - -
h
sekolah kepada satpam sekolah.
Conto Mempengaruhi teman untuk tidak
04/03/18 Si Y Kedisiplinan - Pembinaan
h masuk sekolah.

RPP/IPS/IX/Ipan/2019
B. PENILAIAN PENGETAHUAN
KISI-KISI SOAL
Bentuk Jlh.
No. KD Materi Indikator soal
Soal Soal
1. 3.1 Menelaah Letak dan Luas Benua 1. Menyebutkan letak geografis
perubahan keruangan Asia dan Benua Benua Asia; Uraian 1
dan interaksi antarruang Lainnya 2. Menjelaskan keuntungan dari
negara-negara Asia dan o Letak dan Luas letak atau posisi Benua
benua lainnya yang Benua Asia Amerika; Uraian 1
diakibatkan faktor o Letak dan Luas 3. Menyebutkan pembagian region
alam, manusia dan Benua Amerika atau wilayah di Benua Eropa; Uraian 1
pengaruhnya terhadap o Letak dan Luas 4. Membedakan Benua Afrika
keberlangsungan Benua Eropa dengan benua lainnya; Uraian 1
kehidupan manusia o Letak dan Luas 5. Menjelaskan perbandingan luas
dalam ekonomi, sosial, Benua Afrika Benua Australia dibandingkan
pendidikan dan politik. o Letak dan Luas dengan benua lainnya; Uraian 1
Benua Australia
Jumlah soal 6

BUTIR SOAL:
1. Sebutkan letak geografis Benua Asia!
2. Apa keuntungan dari letak atau posisi Benua Amerika?
3. Sebutkan pembagian region atau wilayah di Benua Eropa!
4. Apakah yang membedakan Benua Afrika dengan benua lainnya?
5. Bagaimanakah perbandingan luas Benua Australia dibandingkan dengan benua lainnya?

RUBRIK PENILAIAN DAN PEDOMAN PENSKORAN


No. Kunci Jawaban Skor Bobot
1. Sebelah Utara adalah Samudra Arktik, Sebelah selatan adalah Samudra Hindia, Di sebelah barat
antara lain Benua Eropa, Pegunungan Ural, Laut Kaspia, Laut Hitam, Selat Bosporus, Selat
2 20
Dardanella, Laut Tengah, Terusan Suez, dan Laut Merah, serta batas di sebelah timur yaitu Selat
Bering dan Samudra Pasifik.
2. Dengan posisi geografis Benua Amerika yang membentang dari utara bumi ke bagian bumi
2 20
sebelah selatan menjadikan kondisi geografis benua Amerika menjadi sangat beragam.
3. Eropa terbagi atas empat kawasan atau region yakni kawasan Eropa Barat, Eropa Timur, Eropa
2 20
Selatan, dan Eropa Utara.
4. Benua Afrika sering disebut “Benua Hitam” karena mayoritas penduduknya mempunyai kulit
berwarna hitam. Sebutan ini awal mulanya digunakan oleh masyarakat Perancis yang dahulu 2 20
banyak menjajah Benua Afrika.
5 Benua Australia merupakan benua yang luasnya wilayah paling kecil yaitu 8.945.000 km 2 2 20
Jumlah 10 100

Skor perolehan
Nilai = ------------------- x Bobot soal
Skor maksimal

RPP/IPS/IX/Ipan/2019
C. PENILAIAN KETERAMPILAN
Berupa Observasi Kegiatan Diskusi dan Presentasi
KISI-KISI
Bentuk
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator
Penilaian
1 4.1. Menyajikan hasil telaah tentang Letak dan Luas Benua Asia dan 4.1.1. Keterampilan Penilaian
perubahan keruangan dan Benua Lainnya melaksanakan Kinerja dan
interaksi antarruang negara- o Letak dan Luas Benua Asia diskusi dan Produk
negara Asia dan benua lainnya o Letak dan Luas Benua presentasi
yang diakibatkan faktor alam, Amerika tentang Letak
manusia dan pengaruhnya o Letak dan Luas Benua Eropa dan Luas Benua
terhadap keberlangsungan o Letak dan Luas Benua Afrika Asia dan Benua
kehidupan manusia dalam o Letak dan Luas Benua Lainnya
ekonomi, sosial, pendidikan dan Australia
politik.

LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN - UNJUK KERJA


1. Penilaian Kinerja Diskusi dan Presentasi
Dilaksanakan pada saat proses pembelajaran, saat siswa menyampaian hasil diskusi tentang Letak dan Luas Benua
Asia dan Benua Lainnya.

LEMBAR OBSERVASI KINERJA DISKUSI DAN PRESENTASI


Mata pelajaran : IPS
Kelas/Semester : IX …/Ganjil
Sub Pokok Bahasan : Letak dan Luas Benua Asia dan Benua Lainnya

Aspek Penilaian Rerata


Kemampuan Kemampuan Kemampuan Nilai
No. Nama Siswa
presentasi bertanya menjawab
4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1.
2.

Keterangan Skor : Kriteria Nilai


Baik sekali = 4 Skor perolehan A = 86 – 100 : Baik Sekali
Baik = 3 Nilai = ------------------- x 100 B = 71– 85 : Baik
Cukup = 2 Skor maksimal C = 56 – 70 : Cukup
Kurang = 1 D = ≤ 55 : Kurang

LEMBAR PENILAIAN PRODUK (HASIL DISKUSI)


Mata pelajaran : IPS
Kelas/Semester : IX …/Ganjil
Sub Pokok Bahasan : Letak dan Luas Benua Asia dan Benua Lainnya

Kelayakan Kelayakan Isi Kelayakan Jumlah Skor


No. Nama Siswa Bahasa (1-4) Kreatifitas
(1-4) (1-4)
1.
2.

Keterangan Tabel:
a. Kelayakan bahasa adalah kemampuan menyampaikan materi atau presentasi dengan menggunakan bahasa yang baik dan
benar.
b. Kelayakan isi berkaitan dengan kemampuan peserta didik dalam membuat Mind Mapping dan materinya sudah sesuai
dengan inti materi tugas.
c. Kelayakan kreativitas adalah kemampuan peserta didik dalam membuat Mind Mapping dengan kreativitas yang tinggi.

Pedoman Penskoran dan Penentuan Nilai


a. Rumus Penghitungan Skor Akhir

Nilai Akhir = (Skor akhir/perolehan : Jumlah Skor Maksimal) x 4

b. Kategori skor kompetensi keterampilan peserta didik didasarkan pada Permendikbud No 53 Tahun 2016

RPP/IPS/IX/Ipan/2019

Anda mungkin juga menyukai