Anda di halaman 1dari 3

Nama : Chintiya Ardyani Susanto

NIM : 5404419007

Mata Kuliah : Tata Hidang

Perencanaan Buffet Acara Ulang Tahun

 Menu
Menu yang saya sajikan dalam perencanaan buffer ini perpaduan antara makanan
tradisional indonesia dan makanan kontinental
Macam-macam menu :
1. Nasi kuning
2. Nasi putih
3. Ayam serundeng
4. Chicken cordon bleu
5. Croquette
6. Capcay
7. Bakso
8. Siomay
9. Buah – buahan (semangka,melon,anggur,jeruk)
10. Pudding coklat vla
11. Kerupuk udang
12. Kudapan tradisional(risol,bongk pisang, kue cantikmanis)
13. Air mineral
14. Es jeruk

 Bentuk Penataan
Untuk bentuk penataan saya akan menggunakan scaramble system yaitu dengan
meletakan lebih dari satu buffet dan letaknya memencar. Kemudian dalam tema ulang
tahun menggunakan tema warna- warna pastel seperto hijau toska, dusty pink agar lebih
menarik dan cerah.

 Perabot
Perabot Peralatan yang digunakan untuk menunjang penyajian yaitu :
 Meja bundar/ round table
 Kursi
 Skirting (kain berwarna untuk pinggir meja
 Balon
 Pita
 hiasan
 Peralatan
Peralatan yang digunakan untuk menyajikan makanan :

jenis peralatan penyaji yang digunakan untuk menyajikan dan menampilkan makanan :

 Cheffing dish : alat yang digunakan untuk penyajian makanan yang tetap panas
saat disajikan dan menggunakan pemanas untuk tetap panas.
 Alat pengambil : digunakan untuk mengambil makanan.
 Food name tag : gunanya untuk memudahkan tamu untuk mengetahui jenis
makanan yang akan diambil.
 China ware & cutleries : alat untuk makan dan pengambilnya
 chaffing dish
 piring saji (perak, stainless-steel, kaca, kayu, keramik, dll.)
 keranjang (kecil, besar)
 mangkuk (gelas, perak, kayu, keramik, dll.)
 tempat sup
 peralatan gelas (untuk koktail, minum)
 stoneware
 kaca
 kerang-kerangan
 bambu
 keperluan tradisional, misal: daun pisang, dll.
 perlengkapan bumbu dan saus
 perlengkapan pengatur bentuk

Perlengkapan yang digunakan untuk pelayanan khusus dari makanan yang ditampilkan
termasuk:

 peralatan makan (sendok, garpu, penyerok, pemotong kue, dll).


 Denah Buffet Ulang tahun untuk tamu 50 orang

Anda mungkin juga menyukai