Anda di halaman 1dari 13

Try Out Simulasi

Program Persiapan Langsung


SBMPTN 2020

Tes Potensi Skolastik


Kode Naskah
991

BKB NURUL FIKRI


991
MATA UJIAN : TES POTENSI SKOLASTIK
TANGGAL UJIAN : 05 Mei 2020
WAKTU : 120 menit
JUMLAH SOAL : 80

Subtes : Pernalaran Umum

Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor 1—5!


Teks 1
Mengisi waktu luang atau liburan dengan menonton film di bioskop merupakan suatu hal yang
mengasyikkan. Di samping sebagai sarana hiburan, menonton film di bioskop ternyata juga memberikan
dampak baik bagi kesehatan dan emosi seseorang. Menurut John W. Hesley, seorang psikolog dan juga
penulis buku Rent Two Films and Let’s Talk in the Morning: Using Popular Movies in Psychotherapy, film
merupakan salah satu biblioterapi, yaitu salah satu jenis terapi yang memanfaatkan literatur, seperti buku atau
karya sastra untuk membantu seseorang mengatasi masalah kesehatan mental yang dialaminya. Meski tidak
untuk mengatasi masalah mental yang mendalam, film bisa memberikan efek relaksasi sekaligus membantu
seseorang memecahkan masalahnya.
Berkaitan dengan hal tersebut, Iwed, seorang siswa kelas XII SMA, dan keempat temannya, Siskah, Imah,
Ola, dan Nopi, menyadari bahwa memang banyak dampak positif yang mereka dapatkan dengan bersama-
sama menonton di bioskop. Salah satunya adalah persahabatan mereka semakin erat. Mereka pun sering
berdiskusi tentang film-film yang akan atau sudah mereka tonton.
Pada suatu hari, lima orang sahabat tersebut berencana untuk menonton film di bioskop. Mereka
membuat perjanjian untuk menonton film yang paling banyak dipilih. Iwed ingin menonton film bergenre
horor, drama, kartun, atau musikal. Siskah ingin menonton film action, kartun, komedi, atau science fiction.
Sementara itu, Imah menyukai film horor, drama, komedi, atau musikal. Ola hanya menyukai film action,
drama, dan horor. Namun, Nopi lebih menyukai film action, science fiction, horor, dan komedi. Untuk
menentukan film yang akan ditonton, mereka melihat jadwal film yang sedang tayang di bioskop yang sering
mereka kunjungi.

Judul Film Genre Waktu Tayang


“Hello, People!” Drama 12.45; 15.20; 17.55; 20.30
“Gentayangan” Horor 12.15; 14.00; 15.45; 17.00; 18.45
“New Hero” Action 11.30; 13.15; 15.30; 17.45; 19.00
“Rumah Kardus” Komedi 11.00; 12.30; 14.00; 15.30; 17.30
“Uncle Dominic” Kartun 12.05; 14.25; 16.45; 19.05; 21.25
Tabel 1: Jadwal Film di Bioskop Ceria Mall

(Diadaptasi dari https://journal.sociolla.com)

TO 13, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 1 dari 18 hlm.
991
(A) Beberapa film komersil bukan film horor.
(B) Semua film yang tayang di Bioskop ”X”
pada bulan April adalah film horor.
(C) Beberapa film horor merupakan film
komersil.
(D) Beberapa film yang tayang di Bioskop ”X”
pada bulan April merupakan film horor
yang tidak komersil.
(E) Semua film komersil adalah film horor.

7. Siskah mau menonton film horor jika Iwed mau


menemaninya menonton film komedi. Jika
semua sepakat untuk menonton satu genre
film, mereka akan menonton bersama pada
jadwal paling akhir. Kesimpulan yang paling
tepat adalah ...
(A) Jika Iwed tidak mau menonton film komedi,
mereka tidak menonton bersama pada
jadwal paling akhir.
(B) Siskah terpaksa ikut menonton film horor.
(C) Jika mereka tidak menonton bersama pada
jadwal paling akhir, pasti Iwed tidak mau
menonton film komedi.
(D) Siskah dan Iwed mau menonton film
dengan genre yang sama dengan yang lain.
(E) Jika mereka menonton bersama pada
6. Semua yang tayang di Bioskop ”X” pada bulan jadwal paling akhir, Iwed mau menonton
April adalah film komersil. Beberapa yang film komedi.
tayang di Bioskop ”X” pada bulan April bukan
film horor. Kesimpulan yang paling tepat dari
dua kalimat diatas adalah ....

Teks berikut digunakan untuk menjawab soal nomor 8 sampai dengan 12.
Teks 2
Indonesia yang terletak di kawasan Cincin Api Pasifik atau Pacific Ring of Fire memang memiliki potensi
bencana alam yang tinggi. Karena berada di gugusan gunung api dan titik pertemuan sejumlah lempengan
bumi, Indonesia rawan diterpa amukan alam. Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyatakan
bahwa hingga 14 Desember 2018, sepekan sebelum bencana tsunami di Selat Sunda, telah terjadi 2.436
kejadian bencana di Indonesia.
Secara umum, tren bencana meningkat selama satu dekade terakhir dan didominasi oleh bencana banjir,
longsor, serta puting beliung. Meskipun begitu, bencana yang paling mematikan disebabkan oleh gempa bumi
dan tsunami. Berdasarkan data BNPB, kejadian gempa bumi sendiri menyebabkan 572 nyawa melayang
tahun ini. Sementara itu, kejadian gempa bumi yang diikuti tsunami hingga 14 Desember lalu, sebelum
tsunami Selat Sunda, memakan korban jiwa sebanyak 3.397. Jika dibandingkan dengan tahun-tahun lain
selama satu dekade terakhir, jumlah korban jiwa akibat bencana alam pada 2018 adalah yang terbanyak.
BBC News Indonesia merangkum beberapa bencana alam paling mematikan di Indonesia pada 2018.
Pada beberapa peristiwa selama sepuluh tahun terakhir, Indonesia menjadi headline di media dunia
karena bencana-bencana alam yang mengerikan dan menyebabkan kematian ratusan ribu manusia dan
hewan serta menghancurkan wilayah daratannya (termasuk banyak infrastruktur sehingga mengakibatkan
kerugian ekonomi).

TO 13, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 2 dari 18 hlm.
991

TO 13, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 3 dari 18 hlm.
991
14. Semua daerah yang mengalami gempa bumi
mengalami kerusakan infrastruktur yang sangat
parah. Sebagian kota di Pulau Sulawesi
mengalami gempa bumi. Manakah di bawah ini
yang merupakan simpulan yang paling tepat?
(A) Semua yang mengalami kerusakan
infrastruktur yang sangat parah adalah kota
di Pulau Sulawesi
(B) Beberapa kota di Pulau Sulawesi
mengalami kerusakan infrastruktur yang
sangat parah.
(C) Semua kota di Pulau Sulawesi mengalami
gempa bumi dan mengalami kerusakan
infrastruktur yang sangat parah.
(D) Semua kota di Pulau Sulawesi mengalami
kerusakan infrastruktur yang sangat parah.
(E) Beberapa yang mengalami kerusakan
infrastruktur yang sangat parah adalah kota
di Pulau Sulawesi.
15. 1, 3, 5, 4, 12, 14, 13, 39, 41, ...

(A) 40
(B) 42
(C) 45
(D) 82
(E) 123

16.
1 7 5 13
, , , ,....
2 8 4 8
13. Jika dana tidak tersedia, BNPB tidak bisa (A) 1
mengubah sistem mitigasi bencana untuk tahun (B) 2
depan. Bila BNPB tidak bisa mengubah sistem (C) 3
mitigasi bencana untuk tahun depan, jumlah (D) 4
korban jiwa bencana alam akan terus (E) 5
bertambah. Manakah di bawah ini yang
merupakan simpulan yang paling tepat? 17.
(A) Jika jumlah korban jiwa bencana alam akan 7 5 8 3
terus berkurang, pasti dana tersedia.
(B) Jika jumlah korban jiwa bencana alam akan 24 P
terus bertambah, pasti penyediaan dana
terhambat. Nilai P adalah ....
(C) Jika bencana alam akan terus terjadi, sangat (A) 40
dibutuhkan penyediaan dana cadangan (B) 32
yang bisa digunakan sewaktu-waktu. (C) 25
(D) Jika korban jiwa bencana alam terus (D) 22
bertambah, BNPB harus menyediakan dana (E) 14
untuk membantu korban jiwa.
(E) Jika BNPB tidak mengubah sistem mitigasi
bencana, dana tidak tersedia dan korban
jiwa akan bertambah.

TO 13, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 4 dari 18 hlm.
991
19. (2  4)  3 2  8  2  2  ....
18.
5 8 (A) 10
(B) 9
19 4 P 7 (C) 5
(D) 2
3 3 (E) 1
+
20. Empat puluh persen dari berapakah yang
Nilai P adalah ....
(A) 35 1
nilainya sama dengan dari 20?
(B) 31 8
(C) 29 (A) 48
(D) 27 (B) 30
(E) 19 (C) 15
(D) 6,25
(E) 2,5
(A)

TO 13, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 5 dari 18 hlm.
991
Subtes : Pengetahuan dan Pemahaman Umum

Bacalah tulisan berikut, kemudian jawablah soal-soal yang tersedia dengan memilih jawaban yang tepat di
antara pilihan jawaban A, B, C, D, atau E!
Teks 8
(1) Ketua Gabungan Pengusaha Makanan dan Minuman Indonesia (GAPMMI), Adhi S. Lukman,
menjelaskan bahwa beberapa anggotanya masih belum berani meningkatkan harga jual. (2) Mayoritas
produsen makanan dan minuman tidak akan menaikkan harga jual meskipun rupiah melemah. (3) Lebih dari
50% di antara mereka memilih bertahan dengan berbagai upaya internal yang dilakukan. (4) Meskipun
keputusan itu memberikan dampak berupa penurunan profit, Adhi mengakui bahwa keputusan itu adalah hal
yang tepat. (5) Bertahan menjadi solusi paling efektif untuk situasi seperti ini.
(6) Pihak GAPMMI berharap bahwa pemerintah dapat memberi kompensasi kepada pengusaha terkait
kondisi ini, yakni dengan menurunkan biaya-biaya di luar komponen yang harus naik karena nilai tukar. (7)
Salah satunya adalah biaya logistik yang menjadi unsur penting dan fundamental bagi industri. (8) Selain itu,
pemerintah juga diharapkan memberi insentif terkait ekspor seperti yang dahulu pernah dilakukan, yakni
pemberian kredit ekspor dengan kredit murah. (9) Dengan hal itu, pengusaha makanan dan minuman yang
harus mengimpor bahan baku bisa terbantu di tengah kondisi ekonomi global sekarang. (10) Dampak jangka
panjangnya adalah pengusaha akan semakin gencar dalam meningkatkan ekspor.
(Diadaptasi dari republika.co.id)

43. Manakah kata berikut yang merupakan sinonim


dari kata profit pada teks di atas?
(A) diskon
(B) surplus
(C) angka
(D) segmentasi
(E) valid

44. Manakah yang merupakan lawan kata dari kata


mayoritas dalam paragraf di atas?
(A) kebanyakan
(B) papar
(C) kuratif
(D) hibah
(E) sedikit

Teks 9
(1) Kelapa sawit merupakan salah satu komoditas unggulan yang memiliki peningkatan ekspor yang
cenderung tajam. (2) Pada tahun 2008, total volume ekspor mencapai 15,65 juta ton dengan nilai 13,8 miliar
dolar AS. (3) Sementara itu, pada tahun 2014 totalnya sudah meningkat menjadi 24,37 juta ton dengan nilai
19,01 miliar dolar AS. (4) Bahkan, di pasar dunia, saat ini Indonesia telah menjadi negara produsen dan
pengekspor terbesar produk kelapa sawit. (5) Lebih dari 40% kebutuhan minyak sawit dunia dipasok dari
Indonesia.
(6) Peluang yang dimiliki pemerintah untuk menghasilkan devisa ini diikuti upaya memacu produksi
kelapa sawit. (7) Upaya tersebut pada akhirnya mendorong peningkatan kebutuhan lahan untuk penanaman
komoditas ini. (8) Pada tahun 2009, areal perkebunan kelapa sawit sudah mencapai 7,95 juta hektare dan
pada 2013 meningkat menjadi 10,46 juta hektare. (9) Badan Pusat Statistik memperkirakan bahwa pada

TO 13, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 10 dari 18 hlm.
991
tahun 2015 lahan perkebunan kelapa sawit akan mencapai 11,44 juta hektare atau meningkat sebesar 4,46
persen.
(10) Kebijakan pemerintah dalam pengembangan perkebunan kelapa sawit mungkin mendapat
tanggapan positif dari investor lokal ataupun asing. (11) Namun, pemerintah sering kali luput
mempertimbangkan bahwa perluasan lahan akan banyak mengorbankan hutan. (12) Hingga kini, pembukaan
lahan untuk areal perkebunan ditengarai menjadi salah satu faktor penyumbang deforestasi. (13) Hal ini
terjadi, misalnya, di Pulau Kalimantan. (14) Pulau Kalimantan telah kehilangan hutan alam seluas 1,54 juta
hektare dan lebih dari setengahnya—sebesar 817.000 hektare—terjadi di areal perkebunan kelapa sawit.
(Diadaptasi dari fwi.or.id)

47. Manakah kata berikut yang merupakan sinonim


dari kata unggulan pada teks di atas?
(A) baik
(B) kuat
(C) andalan
(D) besar
(E) bagus

48. Manakah yang merupakan lawan kata dari kata


tajam dalam paragraf di atas?
(A) Majal
(B) bias
(C) abstrak
(D) friksi
(E) dingin

Teks 10
(1) Literasi yang rendah merupakan masalah mendasar karena berkontribusi pada rendahnya
produktivitas sebuah bangsa. (2) Produktivitas rendah berujung pada pertumbuhan yang juga rendah dan
pada akhirnya berdampak pada rendahnya tingkat kesejahteraan yang ditandai oleh rendahnya pendapatan
per kapita. (3) Hal tersebut menunjukkan bahwa literasi yang rendah berkontribusi secara signifikan terhadap
kemiskinan, pengangguran, dan kesenjangan. (4) Isu mengenai rendahnya literasi ini kembali mengemuka
ketika dunia memperingati Hari Literasi Internasional atau Hari Aksara Internasional.

TO 13, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 11 dari 18 hlm.
991
51. Manakah kata berikut yang merupakan sinonim 52. Manakah yang merupakan lawan kata dari kata
dari kata aksara pada teks di atas? kesenjangan dalam paragraf di atas?
(A) rangkum (A) keadaan
(B) pembukuan (B) kemampuan
(C) pelafalan (C) kerapuhan
(D) logat (D) keadilan
(E) huruf (E) kelalaian

TO 13, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 12 dari 18 hlm.
991
Subtes : Pengetahuan Kuantitatif

61. Apakah q < 0 ? 63. Peluang terambil sebuah kelereng berwarna


Putuskan apakah pernyataan (1) dan (2) biru dari sebuah kantong yang berisi 5 kelereng
berikut cukup untuk menjawab pertanyaan berwarna kuning, 6 kelereng berwarna hijau
tersebut. dan 4 kelereng berwarna biru adalah ....
p2 2
1. 0 (A)
q3 13
2. p  q  0 5
(B)
13
(A) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk 4
menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan (C)
15
(2) SAJA tidak cukup.
(B) Pernyataan (2) SAJA cukup untuk
7
(D)
menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan 15
(1) SAJA tidak cukup. 11
(C) DUA pernyataan BERSAMA-SAMA cukup (E)
untuk menjawab pertanyaan, tetapi SATU
15
pernyataan SAJA tidak cukup.
64.
(D) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk
menjawab pertanyaan dan pernyataan (2) A B
SAJA cukup.
(E) Pernyataan (1) dan pernyataan (2) tidak
cukup untuk menjawab pertanyaan. C

62. Dengan a dan b bilangan bulat positif, Ekspresi yang paling tepat untuk
apakah perkalian ab menghasilkan bilangan menggambarkan himpuan yang diarsir pada
ganjil? gambar di atas adalah ....
Putuskan apakah pernyataan (1) dan (2) (A) A  B  C
berikut cukup untuk menjawab pertanyaan (B) ( A  B)  ( A  C)
tersebut.
(C) A  ( B  C )
1. a  b  2
(D) C  ( A  B)
a
2. ganjil (E) ( B  C )  ( A  B)
b
65.
(A) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk A
menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan
(2) SAJA tidak cukup.
(B) Pernyataan (2) SAJA cukup untuk
= =
menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan
(1) SAJA tidak cukup.
(C) DUA pernyataan BERSAMA-SAMA cukup
untuk menjawab pertanyaan, tetapi SATU B C
pernyataan SAJA tidak cukup.
Segitiga sama kaki di atas dengan A  24 .
o
(D) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk
menjawab pertanyaan dan pernyataan (2) Nilai A  C  ....
SAJA cukup. (A) 103
(E) Pernyataan (1) dan pernyataan (2) tidak (B) 102
cukup untuk menjawab pertanyaan. (C) 85
(D) 72
(E) 61

TO 13, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 15 dari 18 hlm.
991
66. Jika y  2, p  y 2  1 dan q  2 y  1, maka .... 70. Jika 5r + s = 7t, dan p, q, dan r adalah
(A) p = q bilangan bulat positif, maka 21t – 3s adalah ....
(B) p ≥ q (A) 5r
(C) p < q (B) 15r
(D) p > q (C) 15rs
(E) p ≤ q (D) 15rst
(E) 30r
67. Diketahui p ≥ 5 dan q > 4, maka nilai p × q
adalah .... 71. Sejumlah 500 orang telah dikelompokkan
(A) ≥ 20 berdasarkan berat badan dalam tabel berikut ini.
(B) > 20 Jumlah orang Kategori Berat badan (kg)
(C) ≤ 20 100 50
(D) < 20 100 60
(E) = 20 80 70
80 80
68.Rata-rata 50 bilangan adalah 0. Jika banyaknya 70 90
bilangan positif adalah t, maka .... 40 100
(A) t = 25 30 110
(B) t ≥ 25 Kelompok dengan berat badan berapakah yang
(C) t = 50 menyumbang berat paling besar terhadap berat
(D) 0 ≤ t ≤ 50 badan 500 orang secara keseluruhan?
(E) 1 ≤ t ≤ 49 (A) 90
(B) 80
69. Jika y – x ≤ 0, y + x ≥ 0, dan 0 ≤ x ≤ 2, (C) 70
maka nilai terbesar 3x + 2y adalah .... (D) 60
(A) 12 (E) 50
(B) 10
(C) 8
(D) 6
(E) 5

72. Keluarga Sofyan bermaksud mencari rumah tanpa tingkat untuk tempat tinggal dan taman seluas lebih dari
300 m2. Adapun daftar rumah yang sudah mereka temukan adalah sebagai berikut.
Jenis rumah Luas tanah(m2) Luas bangunan (m2)
Anggrek 800 400
Falentin 700 300
Garuda 900 650
Delima 850 700

Jika harga tanah per meter persegi adalah Rp100.000,00, dan keluarga Sofyan memiliki dana sebesar
Rp75.000.000,00, maka jenis rumah yang cocok untuk keluarga Sofyan adalah ...
(A) Anggrak
(B) Falentin
(C) Garuda
(D) Delima
(E) Anggrek dan Falentin

TO 13, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 16 dari 18 hlm.
991
73. Data akademik fakultas-fakultas pada Universitas X sebagai berikut.
Aspek yang Dinilai Target Kinerja Bobot nilai
ISIP Hukum Ekonomi Ilmu Budaya Psikologi
IPK Mhs > 3 40 50 60 50 60 30%
IK Dosen > 3 60 40 50 60 55 20%
IK Staf > 3 50 60 40 50 50 10%
Jumlah Publikasi 10 10 15 15 10 20%
Jumlah Seminar 20 15 10 10 15 20%
Keterangan :
IPK = Indeks Prestasi Komulatif
IK = Indeks Kinerja

Jika jumlah perhitungan target kinerja didasarkan pada nilai hasil pembobotan 5 aspek diatas, fakultas
mana yang mendapatkan target kinerja terbaik?
(A) Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
(B) Hukum
(C) Ekonomi
(D) Ilmu Budaya
(E) Psikologi

74. Seorang guru les musik hanya menyediakan waktu latihan 3 hari bagi setiap siswanya. Durasi latihan
menyesuaikan dengan permintaan siswa atau orang tuanya. Saat ini, ia mempunyai 5 murid baru dengan
jadwal latihan sebagai berikut.
Nama Murid Senin Rabu Jumat
Uut 17.00-19.00 17.30-18.30 10.00-12.00
Osa 19.00-20.00 15.00-17.30 20.00-21.30
Erna 20.00-21.00 18.30-20.00 12.00-13.00
Indah 15.00-17.00 20.00-21.00 13.00-15.00
Ambar 10.00-13.00 12.00-13.30 16.30-18.00

Dari jadwal tersebut di atas, siswa yang mempunyai total durasi latihan terlama dalam tiga kali latihan
adalah...
(A) Uut
(B) Osa
(C) Erna
(D) Indah
(E) Ambar

75. Radio Top FM memiliki data program acara sebagai berikut.


Nama program Durasi Rating Jumlah iklan (buah) Pemasukan iklan (juta)
Musik 60 8 4 4
Talkshow 45 7 3 3
Berita 15 6 1 1
Kuis 30 7 2 2

Berdasarkan data diatas pihak manajemen mengambil keputusan untuk menambah durasi 15 menit pada
3 acara yang memiliki rating tertinggi. Berapakah pemasukan iklan radioTop FM?
(A) 10 juta
(B) 11 juta
(C) 12 juta
(D) 13 juta
(E) 14 juta

TO 13, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 17 dari 18 hlm.
991
76. Manakah diantara kalimat berikut yang benar? 79. Manakah hubungan yang benar antara
(1) Dua buah persegi pasti sebangun kuantitas P dan Q berikut berdasarkan
(2) Dua buah segitiga sama kaki pasti sebangun informasi yang diberikan?
(3) Dua buah lingkaran pasti sebangun P : Banyak rusuk pada prisma segitiga
(4) Dua buah persegi panjang pasti sebangun Q : Banyaknya titik sudut pada prisma segitiga

(A) (1), (2), dan (3) SAJA yang benar. (A) P > Q
(B) (1) dan (3) SAJA yang benar. (B) P < Q
(C) (2) dan (4) SAJA yang benar. (C) P = Q
(D) HANYA (4) yang benar. (D) P + Q = 12
(E) SEMUA pilihan benar. (E) Hubungan P dan Q tidak dapat ditentukan.

77. Sebuah bangun ruang berbentuk kubus. 80.Sebuah garis menembus bidang, maka manakah
Berapa banyak diagonal ruang kubus tersebut? pernyataan berikut yang bernilai salah?
(A) 2 (A) garis memotong bidang di sebuah titik.
(B) 4 (B) garis tersebut akan berhimpit dengan garis
(C) 6 yang ada pada bidang.
(D) 8 (C) garis tersebut tidak sejajar dengan semua
(E) 12 garis yang ada pada bidang.
(D) jika sudut garis dengan bidang tegak lurus,
78. Sebuah lingkaran dengan jari-jari 6 cm dan maka garis itu juga akan tegak lurus dengan
segitiga siku-siku dengan sisi miringnya 10 cm. semua garis yang ada pada bidang
Berapa banyak titik potong antara lingkaran dan (E) ada sudut antara garis dan bidang.
segitiga tersebut?
Putuskan apakah pernyataan (1) dan (2)
berikut cukup untuk menjawab pertanyaan
tersebut.
1. Salah satu sudut dalam segitiga bernilai 45o.
2. Titik tengah sisi miring segitiga berhimpitan
dengan pusat lingkaran.

(A) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk


menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan
(2) SAJA tidak cukup.
(B) Pernyataan (2) SAJA cukup untuk
menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan
(1) SAJA tidak cukup.
(C) DUA pernyataan BERSAMA-SAMA cukup
untuk menjawab pertanyaan, tetapi SATU
pernyataan SAJA tidak cukup.
(D) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk
menjawab pertanyaan dan pernyataan (2)
SAJA cukup.
(E) Pernyataan (1) dan pernyataan (2) tidak
cukup untuk menjawab pertanyaan.

TO 13, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 18 dari 18 hlm.

Anda mungkin juga menyukai