Anda di halaman 1dari 3

MAKALAH

PRAKARYA DAN KEWIRAUSAHAAN


(PKWU)
"Pengolahan makanan awetan dari bahan pangan nabati (Keripik pisang)”
"Disusun dalam rangka memenuhi salah satu tugas kelompok pada mata pelajaran
Prakarya dan Kewirausahaan (PKWU) oleh ibu Alvi Yulia Rahmi,M.pd"

Disusun oleh kelompok 5:


1.Mepi Dwi Yanti
2.Lutfi Kurniadi
3.Anggya Agersi
4.Maulana Habiburrahman
5.Anggita Aurelia
6.Azu Yuhandra

Kelas : X IPS 2
Nama Guru : Ibu Alvi Yulia Rahmi M.pd
Mata Pelajaran : Prakarya dan Kewirausahaan (PKWU)

MADRASAH ALIYAH NEGERI REJANG LEBONG


TAHUN PELAJARAN 2020/2021
i
KATA PENGANTAR
Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh.
Puji dan syukur kita panjatkan kepada Allah SWT.yang telah memberikan rahmat dan
ridhonya kepada kita semua sehingga kita semua dapat menyelesaikan tugas
Kelompok PKWU ini (Pembuatan Makalah) dengan tepat waktu,kami ucapkan
terimakasih banyak kepada masing-masing orang tua kami yang selalu memberikan
motivasi dan dorongan kepada kami,terimakasih kepada ibu Alvi Yulia Rahmi M.pd
selaku guru Prakarya dan Kewirausahaan (PKWU) yang selalu memberikan materi
dan ilmu yang sangat bermanfaat bagi kita semua, terimakasih kepada seluruh teman
kelas X IPS 2 yang selalu mengingatkan satu sama lain dan saling memberi motivasi.

Disini kami akan menuliskan hasil laporan dari praktek kerja


kelompok kami tentang proses pengolahan makanan awetan dari bahan pangan
nabati,dalam laporan ini kelompok kami telah melakukan praktek pengolahan
makanan awetan dari buah pisang yaitu Keripik pisang.Kami sangat mengharapkan
apa yang telah kami buat ini berguna dan bermanfaat bagi siapa saja yang membaca
laporan ini.Kami kelompok 4 selaku penulis sangat sadar bahwa kami adalah
sekelompok pelajar yang tidak ada bedanya dari pelajar yang lain dan tidak merasa
lebih baik dari pelajar yang lain, jadi kami sangat mengharapkan kritik dan saran dari
siapapun yang membaca laporan ini insyaallah kami akan menerimanya karena kritik
dan saran dari kalian semua akan menjadi motivasi kepada kami sehingga kami dapat
membuat laporan (Makalah) lebih baik laigi, terimakasih sebelumnya.

Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarokatuh.

Curup, November 2021

Penyusun

ii

DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL.................................................................................................. i
KATA PENGANTAR................................................................................................ ii
DAFTAR ISI.............................................................................................................. iii
BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang............................................................................................... 1
B. Rumusan Masalah.......................................................................................... 1

BAB II KAJIAN PUSTAKA

A. Sejarah Makanan........................................................................................... 2

BAB III PEMBAHASAN

A. Proses Pembuatan........................................................................................... 3
B. Rincian Biaya................................................................................................... 3
C. Platting atau Penyajian................................................................................... 3
BAB IV PENUTUP

A. Kesimpulan...................................................................................................... 4
B. Saran................................................................................................................ 4

iii

Anda mungkin juga menyukai