Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN

TUGAS KEWIRAUSAHAAN
( RESUME SEMINAR )

Disusun Untuk Memenuhi Tugas Matakuliah Kewirausahaan

Disusun Oleh :

NIM : Alvi Lailativ


Nama : 20190810029
Kelas : TINFC-2019-01

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA – S1


FAKULTAS ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS KUNINGAN
2021
RESUME SEMINAR KEWIRAUSAHAAN

Hari, tanggal : Selasa, 09 November 2021

Tempat : Student Ceneter Iman Hidayat, Universitas Kuningan

Judul seminar : “Menumbuhkan dan Menjadikan Jiwa Entrepreneur yang Sukses”

Resume oleh : Alvi Lailativ.

Acara seminar ini dibuka oleh ketua panitia penyelenggara dari Forum Usaha Bussines
Communty yakni Dede Suherman. Ia menyampaikan tujuan acara adalah untuk mencetak
mahasiswa bisa berwirausaha yang baik. Menghadirkan dua orang pembicara yakni Novi Setia
Nurviat (Owner Pt.Inovindo Digital Media) dan H. Udin Kusnaedi SE.,M.Si (Owner Bayem
Group).

Sesi 1 :
Narasumber : Novi Setia Nurviat (Owner Pt.Inovindo Digital Media)

Topik : Pentingnya Berwirausaha

Bapak Novi membuka acara dengan mengingatkan kepada seluruh peserta agar terus belajar
dengan alasan karena kita punya masalah yang harus diselesaikan dalam hidup. Selanjutnya, ia
menyampaikan point-pint pentingnya berwirausaha. Antara lain

1. Kenapa saya harus jadi pengusaha


Untuk menjadi pengusaha kita harus mempunyai strongway atau alasan kuat kenapa kita
harus jadi pengusaha jangan sampai menjadi wirausaha hanya dengan ikut-ikutan.
Apalagi kita seorang muslim, kehidupan Rasulullah dan para sahabatnya juga banyak
yang berwirausaha dikutip dari hadis “9 dari 10 pintu rezeki itu berasal dari
perniagaan”(Hr.Tirmidzi).

ALVI LAILATIV 1
2. Aset Digita
Bisnis pada hari ini harus mempunyai aset digital inilah yang paling utama.Secara tidak
sadar Kita sudah mempunyai aset digital salah satunya adalah WhatsApp.Jadi sudah
sejauh mana WhatsApp ini bermanfaat untuk kita.
Didalam era digital ini kita perlu belajar e-commerce, ada lima pilar e-commerce
a. Website publishing
b. Search engine marketing
c. Social media marketing
d. Brand marketing

Sesi 2 :

Narasumber : H. Udin Kusnaedi SE.,M.Si (Owner Bayem Groupt)

Topik : Apa itu kewirausahaan atau entrepreneur

Ada banyak kesalahpahaman tentang kewirausahaan dan apa yang dibutuhkan untuk menjadi
seorang penguraha. Ada anggapan bahwa:

a. Pengusaha adalah jalan hidup atau takdir


b. Pengusaha harus memiliki modal besar
c. Jadi pengusaha setelah ada peluang

1. Kunci sukses dalam bisnis:


a. Spirit atau semangat
b. karakter yang harus dimiliki
c. mandiri dan berani
d. kreatif
e. mau belajar
f. pintar melihat peluang
g. fokus
h. semangat dan pantang menyerah

2. Skill atau kemampuan

ALVI LAILATIV 2
a. Manajemen skill : kemampuan manajemen
b. Networking skill : kemampuan jaringan
c. Marketing skill : kemampuan pemasaran
d. Menempatkan orang pada tempatnya
3. Set your goals/tentukan tujuan
1. Untuk mendapatkan pendapatan yang lebih besar
2. Untuk membuka lapangan pekerjaan
KESIMPULAN

 Jangan pernah ragu untuk memulai bisnis


 Fokus pada pengembangan potensi diri

Bukti Keikutsertaan :
Tergabung Di group Seminar Kewirausaan dan Mengikuti Zoom

ALVI LAILATIV 3

Anda mungkin juga menyukai