Anda di halaman 1dari 2

RESUME PERBEDAAN DAN PERSAMAAN KOMUNIKASI

TERAPEUTIKDIIGDDANICU
MATAKULIAH KOMUNIKASIDALAMKEPERAWATANI

Dosen Pengajar: Ns. Cut Sarida Pompey, M.Kep,


Sp.Kep.MBKelasC

Disusun oleh:
Widiya Astuti
-2010711026

PROGRAM STUDI SARJANA


KEPERAWATANFAKULTASILMUKESEHATAN
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN
JAKARTA2021
RESUME

Persamaan
IGD ICU
1.Memberikan informasi sebelum 1)Memberikan informasi sebelum
melakukan intervensi melakukan intervensi
Dalam interaksi berkomunikasi dengan Dalam interaksi berkomunikasi dengan
pasien di IGD,perawat dapat memberi pasiendi ICU,perawat dapat memberi
informasi kepada pasien sebelum informasi kepada pasien sebelum
melakukan intervensi agar pasien melakukan intervensi karena dengan
kooperatif dan proaktif dalam tindakan keterbukaan yang dilakukan oleh perawat
keperawatan yang diberikan. dapat menumbuhkan kepercayaan pasien
dan pendorongnya untuk menjadi lebih
baik meskipun pasien dalam keadaan
tidak sadar
2.Memberikan sentuhan non verbal dalam 2)Memberikan sentuhan non verbal
berkomunikasi dalam berkomunikasi
Ini dapat ditunjukkan dengan menepuk Ini dapat ditunjukkan dengan menepuk
tangan atau pundak pasien dalam tangan atau pundak pasien dalam
memberi motivasi untuk sembuh kepada memberi motivasi untuk sembuh kepada
pasien di IGD pasien di ICU
3. Upayakan mempertahankan 3) Upayakan mempertahankan
lingkungan IGD setenang mungkin lingkungan ICU setenang mungkin
untuk membantu klien fokus untuk membantu klien fokus
terhadap komunikasi yang perawat terhadap komunikasi yang perawat
lakukan lakukan
4.Ambil asumsi bahwa pasien yang 4)Ambil asumsi bahwa pasien dalam
dalam keadaan sadar atau setengah keadaan tidak sadar dapat mendengar
sadar di IGD dapat mendengar pembicaraan perawat
pembicaraan perawat

Perbedaan
IGD ICU
1. Mendengarkan 1. Perawat dan pasien melakukan
Perawat harus berusaha untuk komunikasi non verbal
mendengarkan informasi yang Perawat tidak bisa mendengarkan
disampaikan oleh klien dengan penuh keluhan pasien melainkan dengan
empati dan perhatian. Ini dapat komunikasi non verbal dapat
ditunjukkan dengan memandang ke berupa sentuhan hangat
arah klien selama berbicara
2. Mengulang pernyataan klien 2. Tidak dapat mengulang
pernyataan klien, tetapi dapat
mengulang pernyataan dengan
keluarga pasien
3. Mendapatkan feedback dari pasien 3. Tidak mendapatkan feedback
dikarenakan pasien dalam kondisi dari pasien dikarenakan pasien
sadarkan diri biasanya tidak dalam keadaan
sadarkan diri

Anda mungkin juga menyukai