Anda di halaman 1dari 5

PROPOSAL MENGIKUTI KEGIATAN GALENICA COMPETITION DENGAN

TEMA INOVASI DI BIDANG KEFARMASIAN DALAM BERKONTRIBUSI


MENINGKATKAN MUTU PELAYANAN KESEHATAN MASYARAKAT DI MASA
PANDEMI COVID-19 SECARA DARING

IKM PROGRAM STUDI FARMASI KLINIK KLINIK DAN KOMUNITAS

INSTITUT TEKNOLOGI DAN KESEHATAN BALI

TAHUN 2020
KATA PENGANTAR

Pujisyukur kami panjatkankehadiratTuhan yang maha esa atas berka tdn


karunia-Nya, kami dapat menyusun proposal untuk meningkatkan mutu pelayanan
kesehatan masyarakat di masa pandemic covid-19.
kami inginmelaksanakankegiatan secara daring agar bisaberbagi informasi
pentingnya edukasi mengenai seksual dan rasa toleransi sesama manusia di masa
pandemi. Semogakegiataninibisamenambahwawasan, meningkatkan kepedulian,
kepekaan dan komitmen seluruh unsur masyarakat umum dan mahasiswa/i.
kami mengharapkan semua pihak mendukungkegiatan yang kami rencana kami
ini, olehkarenaitu, saran dankritiksangat kami harapkan agar kegiatan di tahun-tahun
kedepan dapat lebih baik.

Denpasar, 21 Desember 2020

Panitia,
I. LATAR BELAKANG

Seperti yang kita ketahui, tenaga kesehatan masyarakat memiliki kemampuan


dalam memahami pola-pola promotif dan preventif Covid-19 di masyarakat. Itu
diperlukan dalam merancang program dan kebijakan untuk mempercepat penanganan
Covid-19.

Tenaga kesehatan masyarakat sangat perlu dilibatkan secara optimal dalam


banyak aspek promotif dan preventif kesehatan masyarakat. Para tenaga kesehatan
masyarakat bisa berinovasi dan menciptakan strategi percepatan penanganan Covid-19
di Indonesia, dengan fokus utama edukasi dan berdayakan masyarakat dan fokus kedua
perkuat pelayanan kesehatan.

Berbagai strategi dan program penanganan Covid-19 diusulkan .Strategi yang


diusulkan seperti menempatkan tenaga kesehatan masyarakat di tempat-tempat umum
yang berisiko tinggi penularan virus. Itu dilakukan sebagai upaya mempromosikan
adaptasi kebiasaan baru dan protokol kesehatan oleh di tenaga kesehatan masyarakat.
Dan di lingkup pendidikan calon tenaga kesehatan mesti ikut berperan penting dalam
mengedukasi dan mengajak masyarakat agar bisa menjaga diri dan terhindar dari virus
Covid-19.

Kenyataan inilah yang mendorong kami, selaku panitia dari IKM Farmasi Klinik
dan Komunitas untuk melaksanakan kegiatan yang bersifat edukatif dan informative
secara daring Dengan berbagai kegiatan yang akan kami paparkan dalam proposal ini.

II. TUJUAN KEGIATAN


1. Untuk mengikuti kegiatan lomba Galenica Competition dengan tema
‘’INOVASI DI BIDANG KEFARMASIAN DALAM
BERKONTRIBUSI MENINGKATKAN MUTU PELAYANAN
KESEHATAN MASYARAKAT DI MASA PANDEMI COVID-19’’
yang diadakan oleh Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Farmasi
Universitas Mahasaraswati Denpasar.
III. JENIS KEGIATAN
Bentuk kegiatan Lomba Galenica Competition diantaranya meliputi :
1. Lomba Essay
2. Lomba Lomba Poster
IV. SASARAN KEGIATAN
Sasaran kegiatan ini adalah Mahasiswa program studi farmasi klinik dan
komunitas.
V. NAMA KEGIATAN LOMBA
A. Essay ( Mahasiswa )
B. Poster ( SMA/SMK/Mahasiswa)

VI. MAHASISWA YANG MENGIKUTI LOMBA


1. Essay
Nama : PUTU TRIARI SUARI
2. Poster
Nama : NI KADEK LALA DWI WULANDARI

VII. BIAYA

RENCANA ANGGARAN BIAYA


LOMBA ESSAY DAN POSTER
N URAIAN PEMASUKAN PENGELUARAN
O
1. PENGELUARAN Rp. 30.000
A. Pendaftaran Lomba Essay

2. PENGELUARAN Rp. 30.000


A. Pendaftaran Lomba Poster

JUMLAH Rp. 60.000


VIII. PENUTUP
Demikian proposal kegiatanini kami buat agar menjadi dasar pertimb
angan dalam menyetujui dan mendukung kegiatan ini.
Kami menyadari tak ada gading yang tak retak, demikian pula proposal
ini masih jauh dari kata sempurna, maka kritik dan saran serta masukan yang
bersifat membangun sangat kami harapkan. Apabila terdapat kekeliruan dalam
penyusunan proposal ini kami mohon maaf

Denpasar, 21 Desember 2020

Mengetahui

Ketua BEM ITEKES Bali KetuaPanitia

(PUTU AWIK SIRNA WARDANI) (NI WAYAN MELIANDANI )

NIM: 18C10145 NIM : 18D10153

Menyetujui,
Institut Teknologi dan Kesehatan Bali

Rektor ITEKES Bali Wakil Rektor II Bidang kemahasiswaan

I GedePutuDarmaSuyasa, S.Kp. M.Ng. Ph.D. Ns. I ketutAlitAdianta, S,Pd. S.Kep. MNS


NIDN. 0823067802 NIDN. 0829097901

Anda mungkin juga menyukai