Anda di halaman 1dari 7

SOAL MATERNITAS e.

       Ajarkan relaksasi


TINGKAT III PROGRAM DIII
6.      Seorang perempuan berusia30 tahun, G1P0A0 hamil
1.      Seorang perempuan berusia 48 tahun datang ke 36 minggu datang ke poliklinik kebidanan untuk
klinik ginekologi dengan keluhan sudah tidak pemeriksaan rutin. Perawat kemudian melakukan
menstruasi 2 tahun, mudah marah, insomnia, pengukuran tanda-tanda vital dan dilanjutkan
penurunan lubrikasi saat melakukan hubungan pemeriksaan fisik. Melalui manuver leopold
seksual dengan suaminya, terjadi hot flashes. diketahui letak tertinggi bokong, teraba bagian-
Apkah diagnosa keperawatan potensial pada bagian kecil janin di sebelah kiri dan punggung
wanita tersebut? dikanan, bagian terendah janin belum masuk ke
a.       perubahan kenyaman b.d gejala fisik dan emosi pintu atas panggul. Dibagian manakah perawat
manopouse dapat mendengarkan DJJ paling keras?
b.      resiko nyeri/ketidaknyamanan b.d penurunan a.       Abdomen kiri bawah
fungsi ovarium b.      Abdomen kanan atas
c.       resiko cedera b.d oesteoporosis c.       Abdomen kiri atas
d.      ggn harga diri b.d perubahan peran/status d.      Abdomen kanan bawah
e.       resiko disfungsi seksual b.d perubahn menopouse e.       Abdomen berbatas garis simfisis

2.      Seorang perempuan berusia 34 tahun, datang ke 7.      Seorang perempuan berusia 24 tahun, G1P0A0,
poliklinik untuk konseling program KB. Pasien hamil 36 minggu datang dg keluhan mules” sejak 4
mengatakan sudah memiliki 1 orang anak dengan jam yg lalu. Berdasarkan anamnesa didapatkan
usia 1 tahun, sebelumnya pernah menggunakan kontraksi yg tidak teratur & jarang. Klien khawatir
kontrasepsi pil, memiliki penyakit penyakit bila ia tiba” melahirkan dirumah. Apa pernyataan
hipertensi, merokok & terdapat varises pada yg paling sesuai perawat sampaikan?
ekstermitas apa jenis kontrasepsi yang tepat untuk a.       “ibu tenang saja,ini belum waktunya melahirkan”
pasien tersebut? b.      “yg ibu rasakan adalah kontraksi bracton hicks”
a.       Kontrasepsi strerilisasi c.       “selama kontraksi tidak teratur, itu berarti his palsu”
b.      Kontrasepsi kondom d.      “saya akan menjelaskan tanda” persalinan”
c.       Kontrasepsi susuk norplant e.       “kontraksi yg ibu rasakn bukan tanda melahirkan”
d.      Kontrasepsi oral kombinasi
e.       Kontrasepsi AKDR 8.      Seorang perempuan berusia 28 tahun, p2ao, kala 1
fase aktif dengan dilatasii seviks 8-9cm. Tekanan
3.      Seorang perempuan berusia 28 tahun dengan G1 P0 darah 120/90 mmHg, frekuensi nadi 80 kali/
A0 merasa hamil 1 bulan, datang ke poliklinik menit, frekuensi pernafasan 22x/menit,s 37,7c.
kebidanan untuk memeriksakan kehamilannya, Klien tampak berkeringat banyak& bibir kering.
dari hasil pemeriksaan didapatkan data: pasien Saat ini klien dalam pembatasan cairan peroral.
sering BAK daerah vulva dan vagina tampak Apakah masalah keperawatan yg paling sesuai pd
kebiruan. Termasuk data apakah dari hasil pasien tersebut?
pemeriksaan pada kasus diatas? a.       Pembatasan cairan per oral
a.       Tanda mungkin subjektif b.      Kehilangan cairan dalam tubuh
b.      Tanda pasti c.       Defisit cairan & elektrolit
c.       Tanda mungkin objektif d.      Kurang intake cairan
d.      Tanda absolut e.       Resiko defisit volume cairan
e.       Tanda palsu
9.      Seorang perempuan berusia 28 tahun, p2ao, kala 1
4.      Seorang perempuan p2 a0 post partus spontan fase aktif dengan dilatasii seviks 8-9cm. Tekanan
dengan ekstrasi vakum, melahirkan seorang bayi darah 120/90 mmHg, frekuensi nadi 80 kali/
laki”, presentasi kepala dg BB = 2500 gram, PB: 48, menit, frekuensi pernafasan 22x/menit,s 37,7c.
tidak ada cacat bawaan apakah kategori bayi Klien tampak berkeringat banyak& bibir kering.
tersebut? Saat ini klien dalam pembatasan cairan peroral.
a.       BBLR Apakah tindakan keperawatan yg paling sesuai
b.      Prematur pada klien?
c.       Dismatur a.       Berikan cairan intravena Rl
d.      Normal b.      Berikan cairan intravena NaCl
e.       Post matur c.       Berikan air minum isotonic
d.      Aplikasikan bibir pada krim
5.      Seorang perempuan berusia 27 tahun dirawat e.       Berikan air mineral sedikit”
dengan P2A0 post sectio caesarea (sc) hari k4. 10.    Seorang perawat sedang memberikan pertolongan
Hasil pengkajian perawat didapatkan: payudara persalinan kala II. Perawat melakukan prasat
bengkak, keras, & terasa nyeri. ASI keluar sedikit, rintgen untuk mencegah terjadinya robekan
pasien sudah menyusui bayinya. Apa tindakan perineum. Saat terjadi kontraksi, perawat
awal yang tepat untuk ibu tersebut? mengintruksikan pasien untuk mengedan. Tidak
a.       Kompres dingin lama kemudian bayi lahir. Perawat kemudian
b.      Massage payudara melakukan pengecekan bayi k2. Apakah tindakan
c.       Ajarkan distraksi yg perawat lakukan selanjutnya?
d.      Kompres hangat a.         Melakukan masase uterus
b.         Menilai AFGAR e.         Resusitasi cairan& injeksi prolactin
c.         Menggunting tali pusat
d.         Mengecek pelepasan plasenta 16.    Seorang ibu berusia 29 tahun, G1POAO, hamil 40
e.         Menyuntikan oksitosin IM minggu. TFU 36 cm sudah merasakan mulas”
namun tidak teratur. Klien mengatakan mulas
11.    Seorang ibu hamil 12 minggu (38tahun) mengalami terasa 4x setiap 10 menit. Klien juga mengeluh
penurunan BB smapai dg 3 Kg dalam 1 minggu. Ia sudah ada keluar darah bercampur lendir dari
mengalami mual& muntah yg hebat & sulit untuk kemaluannya. Saat dilakukan periksa dalam oleh
menerima intake makanan. Saat ini nilai kadar perawat, klien sudah mengalami pembukaan 7cm,
SGOT & SGPT dalam darah sudah lebih dari servix tipis & mendatar apakah inetvensi yang
normal. Apakah kemungkinan penyebab  kondisi tepat dilakukan pada kondisi pasien tersebut?
diatas? a.         Fasilitasi bonding attachment antara ibu&bayi
a.         Hiperemesis gravidarum b.         Berikan oksitosin untuk meminimalkan perdarahan
b.         Preeklamsia ringan uterus
c.         Preeklampsi berat c.         Ajarkan klien untuk mengedan saat kontraksi
d.         Hepatitis d.         Anjurkan klien untuk ambulasi seperti jalan” di
e.         Sirosis hepatitis sekitar ruangan
e.         Monitor DJJ selama & diantara kontraksi
12.    Seorang ibu telah melahirkan seorang bayi pada
pukul 23.00 tanggal 3 mei 2013. Pada tanggal 4 17.    Seorang ibu berusia 29 tahun, G1P0A0, kala III
mei 2013 puku 14.00 anda melakukan pengkajian persalinan, bayi telah lahir 5 menit yang lalu.
fisik pada ibu tersebut. Manakah fase post partum Darah tiba” menyembur, tali pusat memanjang.
yg tepat dg kondisi ibu diatas? Apakah intervensi keperawatan yang tepat untuk
a.         Very late post partum pasien diatas?
b.         Very early post partum a.       masase verinium
c.         Late post partum b.      melakukan penarikan tali pusat
d.         Immediately post partum c.       melakukan inisiasi menyusi dini
e.         Early post partum d.      masase fundus uteri
e.       kolaborasi pemberian suntikan oksitosin 5 u IM
13.    Seorang ibu telah melahirkan secara spontan pada
pukul 23.00tanggal 3 mei 2013 . saat dinas malam, 18.    seorang ibu berusia 24 tahun,G1POAO, in partu
pada tanggal 4 mei 2013 pukul 24.oo anda mengeluh mulas” saat dilakukan pemeriksaan,
melakukan pengkajian fisik pada ibu tersebut. pembukaan 8 cm, servix mendatar & tipis keluar
Bagaimanakah hasil normal dari tinggi fundus darah bercampur lendir dari vagina. 2 jam
uteri ketika saudara kaji saat itu? kemudian lahir bayi perempuan, menangis kuat,
a.         2 jari diatas pusat AFGAR  score 7/10. Apakah tindakan keperawatan
b.         3 jari diatas pusat yg harus dilakukan pada bayi tersebut?
c.          Sepusat a.       menimbang BB& mengukur panajang badan
d.         1 jari bawah pusat b.      kolaborasi pemberian vit K
e.         1 jari diatas pusat c.       memandikan bayi sesegera mungkin
d.      kolaborasi pemberian tetes mata
14.    Seorang ibu melahirkan pada tanggal 5 mei 2013 e.       langsung dilakukan inisiasi menyusui dini
secara spontan. Pada tanggal 7 mei2013 dia
mengeluhkan payudara bengkak& terus sakit. Saat 19.    Seorang bayi perempuan lahir pada tanggal 1
dilakukan pemeriksaan. Suhu tubuh mencapai november 2012, pukul 13.55 WIB. Bayi langsung
38,5c& tampak menggigil payudara teraba menangis kuat AFGAR score 8/10. Setelah
hangta& keras. Manakah masalah keperawatan yg dilakuakn IMD, bayi dilakukan penimbangan,
menjdi prioritas pada kasus diatas? pengukuran PB & antropometri lainnya. Saat
a.         terpenuhinya proses menyusui dilakukan pemeriksaan ternyata popoknya basah
b.         hipertemia karena BAK. Bagaimanakah proses kehilangan
c.         inefektif proses menyusui panas pada bayi tersebut?
d.         nyeri akut a.       rambatan
e.         gg. Rasa nyaman b.      konduksi
c.       konveksi
15.    Seorang ibu telah melahirkan secara spontan 3 d.      radiasi
hari yg lalu. Saat dilakukan pemfis hari ini, e.       evaporasi
fundus uterus tidak teraba & ibu melaporkan
bahwa setiap jam (3x) telah mengganti 20.    Seorang bayi lahir pada tanggal 17 oktober 2012,
pembalutnya karena penuh oleh darah. TD 80/40 pukul 17.30 WIB diruang bersalin RS bahagia
mmHg. RR 38X/mnit, HR 110x/mnit & lemah, bersama. RR 60 x/menit, nadi 110 x/menit, S 36,5
akral teraba dingin. Manakah tindakan yg harus C. Leher bayi tersebut menoleh ke samping apakah
segera saudara lakukan? reflex primitive yg ada pada bayi tersebut?
a.         Resusitasi cairan& injeksi adrenalin a.       moro
b.         Resusitasi cairan& injeksi uretronika b.      rooting
c.         Resusitasi cairan& injeksi dobutamin c.       swallowing
d.         Resusitasi cairan& injeksi adrenalin& uretronika d.      sucking
e.       tonik neck kemaluan dengan skala nyeri 1 (0-5). Hasil
pemeriksaan didapatkan data pasien mengalami
21.  Seorang wanita berumur 25 tahun datang kepoli laserasi pada daerah vagina. Berdasarkan kasus
kandungan sebuah RS tanggal 6agustus 2013 diatas diagnosa keperawatan prioritas yg muncu
untuk melakukan pemeriksaan kehamilan. setelah adalah?
di anamnesa didapatkan data hari pertama haid a.      cemas b.d pengeluaran darah dari vagina
terakhir 14 mei 2013 dari pemeriksaan fisik tinggi b.      Gg sexualitas b.d adanya laserasi vagina
fundus uterus 2 jari di atas simpisis pubis. c.       Gg eliminasi b.d kecemasan pasien
Berapakah usia kehamilan perempuan tersebut? d.      resiko tinggi terjadi kehamilan b.d kondisi masa
a.       20 minggu subur
b.      12 minggu e.       nyeri b.d laserasi daerah vagina
c.       14 minggu
d.      24 minggu 26.    Seorang wanita pada tanggal 14 maret 2013
e.       16 minggu mengaku telah terlambat menstruasi selama 1
bulan. Dia mengatak bahwa pada tanggal 12
22.  Seorang perempuan berusia 32 tahun, post partum februari 2013  adalah awal dari menstruasi
hari k 3, di rawat gabung dg bayinya. Pada saat terakhirnya. Wanita ini ingin mengetahui  apakah
dikaji mengeluh payudaranya nyeri & bengkak, ia hamil/ tidak. Apakah saran yg akan saudara
bayi rewel. Dari hasil pemeriksaan didapatkan samapaikan pada wanita tersebut?
data: payudara keras,puting menonjol, ASI sudah a.       memintanya untuk memeriksakan kandungannya dg
keluar. Pada saat menyusui ibu kesulitan & bayi ulta sonografi (USG)
mengalami kesulitan untuk menghisap payudara & b.      menawarkan padanya untuk melakukan sceening
hanya puting susu saja yg dimasukan kemulut bayi. terhadap kemungkinan adanya  Gg reproduksi
Apakah diagnosa keperawatan yang utama kasus c.       memintanya untuk melakukan pemeriksakan
diatas? kehamilan melaui sample urine
a.       nutrisi kurang dari kebutuhan b.d kesulitan untuk d.      memintanya untuk melakukan pemeriksakan
menghisap payudara kehamilan melaui sample darah
b.      ketidakefektifan pola makan bayi b.d perlekatan yg e.       menyarankan untuk menunggu 1 bulan lagi
kurang tepat menunggu tanda & gejala yg lainnya muncul
c.       nyeri b.d pembengkakan pada payudara
d.      kurang pengetahuan tentang teknik menyusui 27.    Seorang wanita pada tanggal 14 maret 2013
b.d kurangnya informasi mengaku telah terlambat menstruasi selama 1
e.       resiko infeksi b.d teknik menyusui yg kurang tepat bulan. Dia mengatak bahwa pada tanggal 12
februari 2013  adalah awal dari menstruasi
23.  Seorang pasien perempuan berusia 25 tahun datang terakhirnya. Wanita tersebut memiliki siklus haid
ke RSUD dg keluhan mules” sejak jam 3 subuh & 28 hari. Melalui pemeriksaan kehamilan, wanita
dirasakan semakin sering & nyeri. Hasil anamnesa tersebut dinyatakan positif hamil. Kapankah
didapat data pasien hamil anak pertama, kontraksi wanita tersebutdiperkirakan akan melahirkan
kuat 10 menit sekali, pembukaan 3 cm. Apakah bayinya?
tindakan keperawatan utama yg tepat untuk a.       19 desember 2013
mengatasi masalah nyeri? b.      15 desember 2013
a.      kompres hangat pada lumabal c.       19 november 2013
b.      berikan obat analgetik d.      17 desember 2013
c.       lakukan masase punggung e.       15 november 2013
d.      anjurkan pasien untuk jalan”
e.       anjurkan pasien tarik napas dalam saat berkontraksi 28.  Seorang ibu hamil mengeluh adanya sendawa &
24.    Seorang ibu berusia 24 tahun dtang k klinik untuk flatus yang lebih sering. Kehamilannya telah
memeriksakan kehamilan  dgmusia 2 bulan & memasuki minggu ke 28. Hal tersebut normal &
mengeluh mual”  & kadang” muntah pada pagi hari, berkaitan dengan kerja hormonal pada saat
tidak ada nafsu makan. TD 110/70 mmHg,N kehamialan. Hormon apakah yang sangat
80X/menit. Hasil pemeriksaan lab. HB 9,6 gr%. mempengaruhi keluhan diatas?
Apakah diagnosa keperawatan yang menjadi a.       human chorionic gonadotropin (HcG)
prioritas masalah? b.      b.progesteron
a.       kesiapan meningkatkan nutrisi c.       relaxin
b.      kekurangan volume cairan d.      prostaglandin
c.       Gg. Rasa nyaman : mual” e.       estrogen
d.      ketidakseimbangan nutrisi: kurang dari
kebutuhan tubuh 29.    Seorang ibu hamil  30 minggu mengeluhkan kakinya
e.       ketidakefektifan pemeliharaan kesehatan sudah membengkak & sandal/sepatunya pun
sudah kekecilan. Ia mengatakan malu karena
25.    Seorang perempuan berusia 49 tahun datang ke poli kakinya yg tampak lebih besar. Wanita
dg keluhan keluar darah dari kemaluan setelah 3 menyebutkan bahwa, “kaki saya seperti kaki
tahun berhenti menstruasi. Pasien mengeluh gajah”. Apakah diagnosa keperawatan yg tepat bagi
cemas dg kondisinya. Hasil pengkajian pasien kondisi diatas?
mengatakan darah haid yg keluar merah segar a.       Gg konsep diri b.d mispersepsi tentang kehamialan
Serta pasien mengatakan nyeri pada daerah b.      resiko cedera b.d ketidakseimbangan cairan tubuh
c.       Gg citra tubuh b.d perubahan anatomi fisiologi memeriksakan kehamilannya. Klien mengeluh
saat kehamilan lemas, pusing, pandangan berkunang”, cepat letih&
b.      d.ansietas b.d penampilan tubuh saat hamil sulit berkonsentrasi. Berdasarkan pemeriksaan
a.       ansietas b.d rasa tidak nyaman selama masa hamil diperoleh TD 90/60 mmHg, frekuensi N 110
X/menit, frekuensi pernafasan 16 X/menit, suhu
30.  Seorang ibu hamil pada trimester 2 (27 minggu) tubuh 36,5 C , konjungtiva anemis, wajah wajah
datang pada perawat. Perawat bermaksud untuk pucat. CRT > 2 detik, HB 8 gr%. Apakah diagnosa
memberikan pengarahan mengenai tanda bahaya utama yang paling tepat pada pasien?
kehamialan. Kondisi apakah ibu hamil harus segera a.       Gg nutrisi : kurang dari kebutuhan yang b.d anemia
menghubungi tenaga kesehatan? b.      risiko tinggi BBLR yang b.d dengan anemia
a.       meningkatnya sekresi mukus vagina b.      kecemasan yang b.d ketidaktahuan tentang penyakit
b.      nafas pendek a.       risiko tinggi cedera maternal  yg b.d gejala yang
c.       pandangan kabur dialami
d.      hemoroid b.      Gg perfusi jaringan yg b.d supali O2 menurun
e.       nyeri pinggang
35.  Seorang perempuan datang ke poli kebidanan
31.  Seorang perempuan berusia 26 tahun, baru mengeluh telat menstruasi sejak 2 yang lalu. Apa
melahirkan 3 jam lalu klien merasa banyak darah pemeriksaan selanjutnya yang harus perawat
keluar dari jalan lahir. Saat dilakukan pemeriksaan lakukan?
pada uterus didapatkan kontraksi lemah. Tampak a.       memeriksa HB
permukaan abdomen yang abnormal. Apakah b.      memeriksa kadar protein
kemungkinan hasil yang paling sesuai pada c.       memeriksa HCG
pemeriksaan abdomen? d.      memeriksa aseton
a.       letak uterus tidak simetris e.       memeriksa gula darah
b.      fundus uterus setinggi pusat
c.       uterus lembek 36.  Seorang ibu berusia 45tahun datang k RS dengan
d.      kandung kemih penuh keluhan pusing & pendarahan saat dikaji, ibu
e.       teraba cairan pada rongga abdomen mengatakan bahwa sekarang masih ada
pengeluaran darah pervagianam meskipun tidak
32.  Seorang ners baru ditempatkan di bagian kebidanan sebanyak hari kemarin. Hasil pemeriksaan fisik
pada sebuah puskesmas sejak 3 bulan lalu. Saat ia konjungtiva anemis, hasil pemeriksaan lab: HB: 9,1
sedang bertugas datang seorang perempuan yang gr/dl, HT 34%, leukosit 8000 mm3, hasil PAP
akan melahirkan diantar keluarga. Saat itu di smear (+) Ca servix stadium 2a. Apakah masalah
puskesmas tidak ada petugas yang berwenang tindakan keperawatan utama yang ditemukan
untuk membantu persalinan. Jarak dari puskesmas pada klien tersebut?
ke pelayanan kesehatan lain cukup jauh. Apakah a.       perubahan aktivitas
yang pertama kali perawat lakukan? b.      perubahan perfusi jaringan
a.       menenangkan pasien & keluarga c.       defisit volume cairan
b.      menempatkan pasien diruang bersalin d.      nyeri akut
c.       menyiapkan set persalinan e.       Gg pola tidur
d.      memberikan pertolongan semampunya
e.       menginstruksikan pasien tidak mengedan 37.  Seorang ibu dirujuk ke puskesmas datng ke RS
karena mengalami perdarahan, fetal distress,janin
33.  Seorang perempuan berusia 25 tahun G3P1A1, masih teraba. Usia kehamilan pasien saat ini adalah
hamil 37-38minggu, kala II persalinan, dilatasi 24 minggu. Pasien mengatakan pernah terpleset di
serviks 8 cm. Setelah diobservasi selama 2 jam kamar mandi 3 hari yang lalu. Saat ini passien telah
tidak juga terjadi peningkatan kemajuan dilakukan perawatan sehingga kondisi pasien
persalinan. Orang tua klien mengatak bahwa klien stabil & kehamilan dapat dipertahankan serta
harus diberi air rebusan rumput fatima agara cepat perdarahan bisa dicegah. Apakah prioritas
melahirkan. Perawat menyadari bahwa hal ini tindakan keperawatan yang harus dilakukan pada
tidak seharusnya dilakukan & sesuai order dokter pasien tersebut?
telah diberikan 20 unit oksitosin dalam cairan a.      mempertahankan tirah baring
intravena. Apakah yang perlu perawat sampaikan b.      tranfusi darah
pada klien? c.       pemenuhan kebutuhan nutrisi
a.       “silahkan saja diberikan, tapi sedikit saja” d.      pemenuhan kebutuhan eliminasi
b.      “ ibu sabar ya, sebentar lagi pasti pembukaan e.       memberikan obat MgSo4
lengkap”
c.       “saat ini pasien sudah ditangani, kita tunggu 38.  seorang ibu berusia 37 tahun, hamil 36 minggu
reaksinya” G2P1A0, datang ke RS dg keluhan sakit kepala &
d.      “maaf ibu air rumput fatima, bisa membahayakan penglihatan kabur hasil pemeriksaan fisik: edema
janin” pada tungkai (+), protein urine (++), TD 190/100
e.       ”pasien sudah diberikan obat, tidak boleh dicampur mmHg, N 110 x/menit. Apakah intervensi
lagi” kolaborasi yang tepat dilakukan pada pasien
tersebut?
34.  Seorang perempuan G3P2A0, hamil 36 minggu, a.       memberikan tranfuse sesuai sesuai golongan darah
datang ke poliklinik kebidanan untuk Ny w
b.      memberikan oksitosin drp 10 tete/ menit memeriksakan kehamilannya dengan keluhan
c.       menganjurkan ibu untuk banyak beraktivitas agar pusing & mata berkunang”. Hasil pengkajian
bisa cepat mengalami kontraksi didapatkan data bahwa pasien tampak pucat,
d.      d.memberikan cairan infuse Nacl/RL. Dengan konjungtiva anemis, TD 90/60 mmHg, frekuensi N
tetesan 100/menit 98x/menit , prekuensi pernafasan 26x/menit, &
e.       memberikan obat MgSo4 pemeriksaan kadar Hb 9,6 gr%. Dari kasus
tersebut  data subjektif yang mendukung pasien
39.  Seorang ibu  berusia 44 tahun, memiliki riwayat mengalami anemia adalah?
menggunakan kontasepsi oral sejak berusia 20 a.       conjungtiva anemis
tahun. Orangtuanya telah meninggal sekitar 1 b.      kadar HB 9,6 gr%
tahun yang lalu karena kanker ovarium. Saat ini c.       pasien mengeluh pusing
ibu mengeluh terdpat benjolan di perut, peut d.      TD 90/60 mmHg
terasa penuh& nyeri. Apakah pemeriksaan e.       pasien tampak pucat
diagnostik yg tepat dilakukan untuk mengetahui
penyakit ibu tersebut? 44.  Seorang perempuan berusia 27 tahun dengan
a.      pemeriksaan Ca 125 (petanda tumor) G2P1A0 dengan usia kehamilan 24 minggu datang
b.      pemeriksaan PAP smear ke poli kebidana untuk memeriksakan kehamilan
c.       pemeriksaan IVA secara rutin, pasien mengatakan tidak ada keluhan
d.      periksa lab (urine) kehamilan, memeriksakan kehamialn untuk
e.       pemeriksaan rontgen mengetahui kondisi kehamilannya. Bagaimana
langkah awal petugas kesehatan dalam melakukan
40.  Seorang ibu berusia 37 tahun, G5P3A1, Hmil 28 tindakan pemeriksaan kehamialn dari data diatas?
minggu. Klien mengeluh pusing,lemas, & a.      melakukan pengukuran BB
perdarahan sejak 2 minggu yang lalu. klien b.      memberikan imunisasi TT
mengatakan tidak pernah mengalami c.       melakukan pengukuran TD
trauma/jatuh,& sudah lama tidak melakukan d.      melakukan pemeriksaan tinggi fundus uteri
hubugan seksual dengangan suaminya. Hasil USG : e.       memberikan obat tablet Fe
plasenta previa lateralis, TD 90/60 mmHg,
konjungtiva pucat. N 110x/ menit , HB 9,7gr/dl. 45.  Seorang perempuan berusia 17 tahun datang kepoli
Apakah prioritas tindakan keperawatan yang diantar dengan teman lelakinya dengan keluhan
harus dilakukan oleh perawat? telat haid 2 bulan serta menginginkan
a.       memberikan penkes tentang makanan yang tinggi mengugurkan kehamilan. Hasil pengkajian
zat besi didapatkan data pasien seorang siswi SMA belum
b.      melakukan vaginal touche (VT) menikah & positif hamil. Apakah tindakan yang
c.       menyiapkan alat persalinan harus diberikan pada pasien tersebut?
d.      memberikan drip oksitosin a.       menganjurkan untuk beroabat
e.       memasang IV line & memberikan infuse b.      memberikan obat supaya terjadi perdarahan
41.  Seorang pasien perempuan berusia 32 tahun c.       melakukan tindakan curetase
beradadi ruang bersalin dalam keadaan inpartu d.      memberiakn penjelasan tentang resiko
kala II. Pasien mengeluh mules” tidak tertahan lagi menggugurkan kehamilan
& ingin mengejan. Dari pemeriksaan didapatkan e.       menyarankan pasien untuk pulang
data anus membuka, perineum menonjol, DJJ
140x/menit. Apakah tindakan keperawatan yang 46.  Seorang perawat tanggal 20 maret2015 memeriksa
harus dilakukan oleh perawat? seorang perempuan berusia 40 tahun yang datang
a.       mempersiapkan kelengkapan baju bayi ke RS dengan status kehamilan G4P2A1, dari hasil
b.      menyiapkan alat” pertolongan persalinan pemeriksaan leopold didapatkan tinggi fundus
c.       memantau kontraksi uterus ueteri 21 cm, hari pertama haid terakhir 20
d.      memimpin ibu untuk meneran agustus 2014. Kepala bayi masih berada diatas,
e.       menghimbau keluarga untuk tetap menunggu diluar dengan posisi punggung kiri. Berapakah taksiran
usia kehamilan klien tersebut?
42.  Seorang perempuan berusia 30 tahun, primigravida, a.       6 bulan
kehamilan 20 minggu, datang ke poliklinik dengan b.      8 bulan
keluhan saat BAK merasa panas & gatal di daerah c.       5 bulan
kemaluan. Selain keluhan diatas, pasien beberapa d.      9 bulan
kali mengungkapakan kehawatiran tentang e.       7 bulan
keselamtan janinnya akibat gejala yang
diraskannya. Manakah masalah utama yang tepat 47.  Seorang perawat tanggal 20 maret2015 memeriksa
untuk pasien ini? seorang perempuan berusia 40 tahun yang datang
a.       Gg pada eliminasu urine ke RS dengan status kehamilan G4P2A1, dari hasil
b.      cemas pemeriksaan leopold didapatkan tinggi fundus
c.       nyeri akut ueteri 21 cm, hari pertama haid terakhir 20
d.      Gg integritas kulit agustus 2014 dengan siklus menstruasi teratur 28
e.       Gg harga diri hari . kepala bayi masih berada di atas dengan
posisi punggung kiri. Kapankah tanggal taksiran
43.  Seorang perempuan berusia 18 tahun dg G1P0A0 partus klien tersebut?
usia kehamilan 29 minggu ke puskesmas untuk a.      27 mei 2015
b.      03 juni 2015 53.  Seorang ibu usia 30 tahun, datang ke IGD dengan
c.       27 april 2015 keluhan sejuk tadi subuh terjadi perdarahan. Ibu
d.      03 mei 2015 mengatakn pada saat bangun tidur daerah
e.       27 juni 2015 bokongnya sudah penuh dengan darah, tetapi tidak
ada mules” /nyeri pada daerah perut. Riwayat
48.  Seorang perempuan berusia 22 tahun datang k RS obstetrik G4P2A1 hamil 34 minggu. Pada saat
dengan status kehamilan G1P0A0 dari hasil pemeriksaan pada daerah perineum & labia
pemeriksaan dalam (PD) didapatkan data servix 7 terdapat darah segar, DJJ 140 x/menit, HB 9,8 gr%.
cm. Klien tampak gelisah & kesakitan menahan Apa data yang menjadi faktor resiko pada kasus
nyeri. Apakah tindakan yg dapat dilakukan tersebut?
perawat pada klien diatas? a.       multipara
a.       cek HB b.      perdarahan
b.      pantau kontraksi uterus & DJJ c.       riwayat aborsi
c.       cek perdarahan d.      anemia
d.      cek kelengkapan plasenta e.       usia
e.       anjurkan klien untuk mengedan
54.  Seorang perempuan berusia 25 tahun dengan P2A0
49.  Seorang perempuan berusia 23 tahun merasa hamil di rawat d ruang nifas dengan post partum atas
38 minggu datang ke RS dengan keluhan mules indikasi CPD  hari ke 3 dengan keluhan nyeri pada
dibagian perut yang dirasakan menjalar sampai ke insisi operasi & kesulitan untuk mobilisasi. Hasil
punggung, sudah keluar lendir bercampur darah pengkajian didapatkan data pasien hanya bisa
sejak 1 jam yang lalu. Dari hasil pemeriksaan berbaring, pasien mengatakan takut jahitannya
dalam didapatkan pembukaan 2 cm. Berada pada robek jika bergerak. Sejauh manakah kemampuan
proses persalinan manakah klien? pasien dari data diatas untuk melakukan
a.      kala I fase laten mobilisasi?
b.      kala I fase aktif a.       mampu duduk di tempat tidur
c.       kala II b.      harus bedrest total
d.      kala III c.       mampu posisi semifowler
e.       kala IV d.      mampu mika/miki
e.       mampu melakukan aktifitas ringan
50.  Seorang perempuan berusia 29 tahun datang ke RS
ingin menggunakan kontrasepsi. Klien mengatakan 55.  Seorang gadis berusia 15 tahun datang k IGD
ingin menggunakan jenis kontrasepsi yang praktis, diantar guru sekolahnya, pasien tersebut
tidak membuat klien menjadi gemuk, dapat dipakai mengalami perdarahan disertai pengeluaran stosle
dalam jangka waktu yang lama & harga terjangkau. (gumpalan darah). Hasil pengkajiandidapatkan
Apakah jenis kontrasepsi yang cocok untuk klien didapatkan data pasien apatis & pucat, akral
diatas? dingin,TD 90/50 mmHg, HR 110/xmenit, RR
a.      IUD 30x/menit. Dan hasil pemeriksaan pasien
b.      kondom mengalami abortus inkomplitus. Apakah tindakan
c.       implant yang harus segera dilakukan pada pasien tersebut?
d.      pil a.       memberikan O2 sesuai kebutuhan pasien
e.       KB suntik b.      kolaborasi untuk tindakan kuretase
c.       memberikan cairan intravena
51.  Seorang ibu datang ke puskesmas untuk d.      memberikan kompres hangat
memeriksakan kehamilannya. Hasil periksaan e.       menganjurkan pasien untuk tirah baring
didapatndata: tafsiran berat janin 500 gram.
Berapakah perkiraan usia jenis janin? 56.  Seorang perempuan datang ke puskesmas untuk
a.      antara 21-25 minggu kehamilannya. Hasil pemeriksaan didapatkan data
b.      antara26-31 minggu G1P0A0 dengan usia kehamilan 35 minggu, lepold
c.       antara 2-8 minggu 1 kepala bayi teraba di fundus. Klien mengikuti
d.      antara 9-15 minggu kelas prenatal 2x dalam seminggu. Apa tindakan
e.       antara 16-20 minggu yang dianjurkan oleh perawat
a.       sering jalan kaki
52.  Seorang perawat melakukan pengkajian pada cairan b.      posisi sujud sesering mungkin
yang keluar dari vagina pasien pasca persalinan c.       latihan pernafasan
hari ke5. Hasil pengkajian didapatkan data d.      senam hamil
karakteristik cairan tersebut bewarna merah muda e.       kegel exercise
& sedikit berbau amis. Apa jenis klasifikasi cairan
tersebut? 57.  Seorang perempuan dengan P1A0 post partum
a.       lochea rubra gemeli  hari k 3. Pasien melahirkan bayi pertama
b.      lochea serosa dengan forcep & bayi ke 2 lahir spontan. Hasil
c.       lochea pengkajian, pasien mengalami gangguan eliminasi
d.      lochea alba diman BAB & BAK tidak dapat di kontrol apa
e.       lochea sangeus tindakan perawat untuk ibu tersebut?
a.       senam nifas
b.      kegel exercise
c.       senam hamil
d.      dekatkan pispot
e.       sitbath

58.  Seorang perempuan G3P1A1 datang ke puskesmas


dengan keluhan mules” & keluar darah bercampur
darah dari vagina. Setelah dilakukan pemeriksaan
dalam didapatkan hasil pembukaan serviks 4cm.
DJJ 126x/menit, kepala belum masuk PAP. TD klien
110/80 mmHg, N 88x/menit. Kapan pemeriksaan
dilakukan kembali kepada ibu?
a.       pemeriksaan dalam, TD &DJJ setiap 5 jam,N,RR,&
suhu setiap 30 menit
b.      pemeriksaan dalam & TD tiap 6 jam, N,RR&DJJ setiap
30 menit
c.       TD & pemeriksaan dalam setiap 2 jam, N, DJJ, & RR
ibu setiap 30 menit
d.      pemeriksaan dalam setiap 3 jam,N, DJJ& TD setiap
30 menit
e.       pemeriksaan dalam, TD& Suhu setiap 4
jam,N,DJJ,RR setiap 30 menit

59.  Seorang perempuan dengan P2A0 post partum


spontan 5 jam yang lalu. Hasil pengkajian
pemeriksaan didapat data: bayi dalam kondisi
sehat, klien secara umum sehat, TTV dalam kondisi
stabil, kandung kemih teraba penuh, daerah
simpisis tidak nyaman. Hasil palpasi didapatkan
TFU setinggi pusat, konsistensi rahim lunak,
kontraksi jelek. Apa prioritas utama tindakan
keperawatan yang harus dilakukan pada kasus
diatas?
a.      kosongkan kandung kemih
b.      observasi lochea
c.       mobilisai dini
d.      observasi perdarahan
e.       masase fundus uteri

60.  Seorang perempuan berusia 24 tahun, 61P0A0


hamil 36 minggu, datang dengan keluhan mules”
sejak 4 jam yang lalu. Berdasarkan anamnesa
didpatakan kontraksi yang tidak teratur & jarang.
Klien merasa bahwa ia akan segera melahirkan.
Perawat bertanya tentang bagaimana karakteristik
mules yang dirasakan klien. Apakah kemungkinan
jawaban dari klien yang paling sesuai?
a.       menjalar dari punggung ke perut
b.      menjalar dari perut ke paha
c.       seperti ingin BAB
d.      menjalar dari perut ke punggung
e.       seperti kram perut

Anda mungkin juga menyukai