Anda di halaman 1dari 3

STANDART OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)

PERSIAPAN PASIEN HEMODIALISA: PASIEN BARU

No. Dokumen No. Revisi Halaman


042/SPO/P-MED/VIII/2021 00 1/1

Ditetapkan
Direktur Mayapada Hospital Surabaya,
STANDAR
Tanggal Terbit
PROSEDUR
02 Agustus 2021
OPERASIONAL

1. Pengertian. Pasien Baru adalah pasien yang datang pertama untuk pertama
kalinya ke unit Hemodialisis untuk dilakukan inisiasi hemodialisis
atas rujukan nefrologis atau dokter yang bertanggung jawab.

2. Tujuan. 1. Untuk melaksanakan tindakan hemodialisis yang pertama kali


2. Pasien mendapatkan pelayanan hemodialisis yang cepat dan tepat
3. Pelayanan dapat berjalan dengan efektif dan efesien

3. Kebijakan. Peraturan Menteri Kesehatan RI :


1. Berdasarkan Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan.
2. Berdasarkan Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang
Rumah Sakit.
3. Berdasarkan Permenkes Nomor 12 Tahun 2012 Tentang
Akreditasi Rumah Sakit.
4. Berdasarkan Permenkes Nomor 11 Tahun 2017 tentang
Keselamatan Pasien (patient safety).Medis
4. Prosedur. 1. Pemeriksaan kelengkapan administrasi:
a. Rujukan Nefrologist atau dokter yang telah ditunjuk
/delegasikan oleh nefrologist baik spesialis penyakit
dalam atau dokter umum
b. Data labratorium penunjang terbaru; HBSAG, anti HCV,
anti HIV, Hb,Ureum, Kreatinin, Kalium, Natrium.
c. Mempersiapkan rekamedik pasien yang telah disusun
STANDART OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)
PERSIAPAN PASIEN HEMODIALISA: PASIEN BARU

No. Dokumen No. Revisi Halaman


042/SPO/P-MED/VIII/2021 00 2/1

rapi dalam map yang berisi:


1. Data umum
2. Informet condent
3. Catatan medik
4. Skrining gizi
5. AOP(asissment of patien)
6. Hasil pemeriksaan laboratotium
7. Lampiran lain(bukti penkes dll)
2. Pasien dan atau keluarga pasien mendapat penjelasan dari
dokter yang berwewenang tentang tindakan yang akan
dilaksanakan beserta resiko yang mungkin terjadi selama
proses hemodialisis berlangsung beserta penanganannya.
3. Pasien, keluarga dan petugas (dokter dan perawat)
menandatangani informed consent
4. Pasien sudah mempunyai akses untuk HD( cimino,
jugularis/subclavia), bila tidak ada tapi keadaan darurat
dapat mengunakan akses vena formal( perlu dijelaskan pada
saat informed consent
5. Hemodialisis dilaksanakan sesuai program atau instruksi
nefrologist maupun dokter yang telah ditunjuk /delegasikan
oleh nefrologist baik spesialis penyakit dalam.

5. Unit Terkait. Hemodialisa


STANDART OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)
PERSIAPAN PASIEN HEMODIALISA: PASIEN BARU

No. Dokumen No. Revisi Halaman


042/SPO/P-MED/VIII/2021 00 3/1

Anda mungkin juga menyukai