Anda di halaman 1dari 3

MELEPAS CATHETER MENETAP

No. Dokumen: No. Revisi : Hal. :


RSUD dr. R. Goeteng Ke-3 1/2
Taroenadibrata
Purbalingga
Ditetapkan :
Tgl. Terbit : Direktur RSUD dr. R. Goeteng
2 Januari 2018 Taroenadibrata Purbalingga
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL
(SPO) dr. Nonot Mulyono,M.Kes
NIP. 19620909 198803 1 011
Pengertian : Adalah melepas catheter yang sudah dipasang menetap

Tujuan :  Menghentikan tindakan pengobatan/perawatan


 Mencegah terjadinya infeksi

Kebijakan : Keputusan Direktur No. 066 / 241 / 2015 tentang Kebijakan Pelayanan
Pasien RSUD dr. R. Goeteng Taroenadibrata Purbalingga
Prosedur : a. Persiapan alat
1. Perlak dan pengalas
2. Spuit 10 cc bersih
3. Bengkok
4. Pinset anatomis dalam tempatnya
5. Sarung tangan bersih dan masker
6. Sampiran/sketsel (bila perlu)

b. Pelaksanaan
1. Mengecek status pasien (instruksi/kolaborasi dengan dokter)
2. Cuci tangan
3. Memakai sarung tangan dan masker
4. Membawa peralatan ke tempat pasien
5. Member salam, memanggil nama pasien dengan benar
6. Menjelaskan tujuan
7. Menjelaskan langkah/prosedur yang akan dilakukan
8. Memberi kesempatan pasien untuk bertanya
9. Memulai tindakan dengan cara yang baik
10. Memasang sampiran dan menutup pintu
11. Pastikan urin bag sudah dalam keadaan kosong
12. Memasang perlak dan pengalas dibawah bokong pasien
13. Memasang bengkok dibawah pangkal catheter
14. Aspirasi cairan dari balon catheter dengan spuit 10 cc sampai
habis
15. Menarik catheter keluar dengan menggunakan pincet anatomis
dan menempatkannya ke bengkok.
MELEPAS CATHETER MENETAP

No. Dokumen: No. Revisi : Hal. :


RSUD dr. R. Goeteng
Ke-3 2/2
Taroenadibrata
Purbalingga
Prosedur : 16. Melepas sarung tangan
17. Merapikan pasien
18. Membereskan alat-alat
19. Mengevaluasi perasaan pasien
20. Mengakhiri tindakan dengan cara yang baik dan memberikan
reinforcement positif pada pasien
21. Membuang urine bag dan catheter ke tempat sampah medis
22. Cuci tangan
23. Mendokumentasikan tindakan dalam catatan asuhan
keperawatan (tanggal, jam, tanda tangan dan nama terang
perawat)

Unit terkait - Perawat


- Dokter
- Bidan

Anda mungkin juga menyukai