Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR LAYANAN SERTFIKASI HALAL

A. Dokumen Umum
1. Surat permohonan dan form dokumen bisa di unduh melalui
www.halal.go.id ( buka di info penting)
2. Form dokumen dipilih sesuai dengan spesifikasi usaha masing-
masing
3. Permohonan pendaftaran sertfikasi Halal dapat diajukan secara
elektronik pada website si. halal.go.id atau via email
satgashalal_ntb@yahoo.com
4. Setelah dokumen kirim, mohon diinformasikan kepada Satgas
melalui WA…. 087864483737 (ibu ida)
5. Pemohonan yang melakukan pendaftaran sertifikasi Halal harus
menyiapkan dokumen dan memberikan keterangan yang valid
6. Pemohon mengisi data dan melampirkan dokumen pada form
isian pendaftaran sertfikasi halal pada aplikasi SI HALAL
7. Menyiapan dokumen wajib maupun dokumen pendukung
8. Pastikan dokumen yang dilampirkan masih berlaku

B. Dokumen Pelaku Usaha


a. Nomor Induk Berusaha (NIB)
b. NPWP
c. Akta Pendirian/Domisili
d. KK dan KTP penanggungjawan Pelaku Usaha
e. Bagi Importir : API/API-U/API-P ( Angka pengenal Impor – API)
f. SIUP
g. TDP
h. SK Penyelian halal
Catatan : Jika belum memiliki NIB dapat diganti dengan
dokumen huruf b-g
i. Nama dan jenis Produk
j. Nama Produk dan bahan yang digunakan
k. Proses Pengolahan Produk (memuat keterangan pembelian,
penerimaan, penyimpanan bahan yang digunakan, pengolahan,
pengemasan, penyimpanan produk jadi dan distribusi)
l. Dokumen Sistem Jaminan Halal

Catatan:
1. Bagi yang belum memiliki tenaga penyelia halal, maka direktur
atau pemilik usaha bisa membuat Surat Keputusan/Penunjukan
seseorang untuk menjadi penyelia halal (syaratnya beragama
Islam dan paham tentang syariat Islam)
2. Setelah dibuatkan SK penyelian halal dilampirkan dengan biodata
penyelia halal dan FC KTP
3. Membuat bagan/alur proses produksi dari masing-masing menu
atau produk
4. Apabila masih ada hal-hal yang belum jelas boleh menghubungi
no tersebut di atas

Anda mungkin juga menyukai