Anda di halaman 1dari 6

KEPUTUSAN KEPALA MADRASAH TsANAWIYAH NEGERI 2 BANDAR LAMPUNG

NOMOR 373/MTs.08.02/PP.02.3/07/2021 TAHUN 2021

TENTANG
INDIKATOR KINERJA UTAMA (IKU)
MADRASAH TsANAWIYAH NEGERI 2 BANDAR LAMPUNG
TAHUN 2021

DENGAN RAHMAT ALLAH SWT


KEPALA MADRASAH TsANAWIYAH NEGERI 2 BANDAR LAMPUNG

Menimbang: a. Bahwa untuk melaksanakana ketentuan pasal 3 dan pasal 4 Peraturan


Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor
PtrR/9/M.PAN/5/2007 tentang Pedoman Umum Penetapan Indikator
Kinerja Utama Instansi Pemerintah, perlu menetapkan Indikator Kinerja
Sasaran Kegiatan (IKSK) Madrasah Tsanawiyah Negeri 2 Bandar
Lampung;
b. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf
a, perlu ditetapkan Keputusan Kepala Madrasah Tsanawiyah Negeri 2
Bandar Lampung tentang Indikator Kinerja Sasaran Kegiatan (IKSK)
Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Bandar Lampung;
Mengingat: 1 Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan
Pembangunan Nasional (Lembaga Negara Republik Indonesia Tahun
2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4421);
2 Peraturan Pemerintah Nomor 40 Tahun 2006 Tentang Tata Cara
Penyusunan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2006 Nomor 97, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4664);
3 Peraturan Pemerintah Nomor 90 Tahun 2010 Tentang Penyusunan
Rencana Kerja dan Anggaran Kementerian/Lembaga (Lembaran
Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 152, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5178;
4 Peraturan Presiden Nomor 29 Tahun 2014 Tentang Sistem Akuntabilitas
Kinerja Instansi (Lembaran Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 80);
5 Peraturan Presiden Nomor 83 Tahun 2015 Tentang Kementerian Agama
(Lembaran Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 168);
6 Peraturan Presiden Nomor 68 Tahun 2019 tentang Organisasi
Kementerian Negara (kmbaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019
Nomor 203);
7 Peraturan Menteri Agama Nomor 42 Tahun 2016 Tentang Organisasi
dan Tata Kerja Kementerian Agama (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2016 Nomor 1495);
8 Peraturan Menteri Agama Nomor 19 Tahun 2019 Tentang Organisasi
dan Tata Cara Instansi Vertikal Kementerian Agama (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1117);
9 Keputusan Menteri Agama Republik Indonesia Nomor 1052 Tahun 2019
Tentang Pedoman Penyusunan Rencana Strategis Satuan Kerja Pada
Kementerian Agama Tahun 2021

MEMUTUSKAN
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA MADRASAH TsANAWIIYAH NEGERI 2
BANDAR LAMPUNG TENTANG RENCANA STRATEGIS MADRASAH
TsANAWIYAH NEGERI 2 BANDAR LAMPUNG TAHUN 2021
Pertama : Menetapkan Indikator Kinerja Sasaran Kegiatan (IKSK) Madrasah
Tsanawyah Negeri 2 Bandar Lampung Tahun 2021 sebagaimana
tercantum dalam Lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan
dari keputusan ini.
Kedua : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dengan ketentuan
apabila di kemudian hari terdapat kekeliruan akan dilakukan perbaikan
seperlunya

Ditetapkan di : BANDAR LAMPUNG


Pada tanggal : 13 Juli 2021
Kepala MTsN 2 BANDAR LAMPUNG

Tarmadi, S.Pd, M.Pd


NIP. 19670503 199303 1 006
LAMPIRAN

KEPUTUSAN KEPALA MTsN 2 BANDAR LAMPUNG KOTA BANDAR LAMPUNG


NOMOR : 373/MTs.08.02/PP.02.3/07/2021 TAHUN 2021
TENTANG INDIKATOR KINERJA UTAMA MTsN 2 BANDAR LAMPUNG KOTA BANDAR
LAMPUNG

INDIKATOR KINERJA UTAMA


MTsN 2 BANDAR LAMPUNG KOTA BANDAR LAMPUNG

Penanggung jawab
NO Sasaran Kegiatan Indikator Kinerja
Pelaksanaan Kegiatan
a. Persentase siswa di madrasah
yang memperoleh pendidikan
Wakil Kesiswaan
agama yang bermuatan
Menguatkan muatan moderasi beragama
moderasi beragama b. Persentase guru di madrasah
SK.1 dalam mata yang dibina dalam moderasi Wakil Kurikulum
pelajaran/mata kuliah beragama
agama c. Jumlah kegiatan
ekstrakurikuler keagamaan di
Wakil Kesiswaan
Madrasah yang bermuatan
moderasi beragama
Meningkatnya kualitas Persentase guru yang
penerapan kurikulum menerapkan metode
SK.2 Wakil Kurikulum
dan pola pembelajaran pembelajaran inovatif dalam
inovatif kurikulum
a. Persentase guru di madrasah
yang dinilai kinerjanya sebagai Wakil Kurikulum
dasar penetapan tunjangan
b. Jumlah penghargaan bagi
Meningkatnya kualitas
SK.3 guru dan tenaga kependidikan Wakil Humas
penilaian pendidikan,
pada madrasah
c. Persentase siswa yang
mengikuti asesmen Wakil Kurikulum
kompetensi di madrasah
a. Persentase guru yang
Meningkatnya menerapkan TIK untuk e- Wakil Kurikulum
penerapan teknologi pembelajaran
SK.4 informasi dan b. Persentase mata pelajaran
komunikasi dalam yang menggunakan bahan
Wakil Kurikulum
sistem pembelajaran belajar berbasis TIK untuk e-
pembelajaran
Meningkatnya kualitas
Persentase sarana prasarana
SK.5 sarana dan prasarana Wakil Sarana
yang memenuhi SPM
pendidikan
Meningkatnya a. Jumlah siswa penerima BOS
Wakil Kesiswaan
pemberian bantuan pada Madrasah
SK.6 pendidikan bagi anak b. Persentase siswa penerima
kurang mampu, daerah PIP pada madrasah Wakil Kesiswaan
afirmasi, dan berbakat
Penanggung jawab
NO Sasaran Kegiatan Indikator Kinerja
Pelaksanaan Kegiatan
a. Persentase guru madrasah
Wakil Kurikulum
yang lulus seleksi
Meningkatkan kualitas
b. Persentase tenaga
SK.7 pendidik dan tenaga
kependidikan madrasah yang
kependidikan Kepala Tata Usaha
memperoleh peningkatan
kompetensi
Meningkatnya kualitas
pendidik profesi guru Persentase guru madrasah
SK.8 Wakil Kurikulum
melalui peningkatan yang mengikuti PPG
kualifikasi pendidik
Menguatnya kapasitas
pendidikan profesi guru
SK.9 Predikat akreditasi madrasah Wakil Kurikulum
melalui peningkatan
kualifikasi pendidik
a. Persentase siswa yang
menerapkan budaya mutu Wakil Kesiswaan

b. Persentase guru dan tenaga


Meningkatnya budaya
SK.10 kependidikan yang Kepala Madrasah
mutu Pendidikan
menerapkan budaya mutu
c. Persentase siswa madrasah
yang mengikuti kompetisi Wakil Kesiswaan
nasional maupun internasional
a. Persentase guru yang
mengintegrasikan pendidikan Wakil Kurikulum
Meningkatnya budaya karakter dalam pembelajaran
belajar dan lingkungan
b. Persentase guru yang dibina
madrasah/sekolah
SK.11 dalam penerapan budaya
yang menyenangkan Kepala Madrasah
belajar yang nyaman dan
dan bebas dari
aman
kekerasan
c. Persentase sarana prasarana
Wakil Kesiswaan
madrasah yang ramah anak
Meningkatnya a. Jumlah organisasi siwa
kepeloporan dan ekstrakurikuler pada madrasah
Wakil Kesiswaan
kesukarelawanan yang dibina kepeloporan dan
SK.12 pemuda dan kesukarelawanan
pengembangan b. Jumlah pembina pramuka
pendidikan madrasah yang dibina Wakil Kesiswaan
keperamukaan
Meningkatnya
Persentase temuan
penyelesaian tindak
administrasi dan hasil
SK.13 lanjut hasil Kepala madrasah
pengawasan internal dan
pemeriksaan internal
eksternal yang diselesaikan
dan eksternal
Meningkatnya kualitas
Jumlah pelayanan yang memiliki
SK.14 implementasi reformasi Kepala Tata Usaha
SOP
birokrasi
SK.15 Meningkatnya kualitas a. Persentase keselarasan Kepala Madrasah
Penanggung jawab
NO Sasaran Kegiatan Indikator Kinerja
Pelaksanaan Kegiatan
akuntabilitas kinerja muatan Renja dengan Renstra
b. Persentase penyerapan
anggaran dan pencapaian Bendahara
output belanja
c. Persentase nilai Barang Milik
Negara yang ditetapkan status Kepala Tata Usaha
penggunaan dan pemanfaatan
a. Persentase dokumen
manajemen resiko audit yang
Meningkatnya budaya Kepala Madrasah
komprehensif, valid dan
mutu Pendidikan
SK.16 reliabel
b. Persentase data pendidikan
yang komprehensif, valid dan Kepala Madrasah
reliabel
a. Persentase ASN yang memiliki
Wakil Kurikulum
nilai
Meningkatnya ASN b. Persentase guru yang dibina
SK.17
yang profesional dalam penerapan budaya
Kepala Madrasah
belajar yang nyaman dan
aman

Bandar Lampung, 13 Juli 2021


Kepala MTsN 2 BANDAR LAMPUNG

Tarmadi, S.Pd, M.Pd


NIP. 19670503 199303 1 006

Anda mungkin juga menyukai