Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN PRAKTIK MANAJEMEN KEPERAWATAN PERAWAT

PELAKSANA TIM B SHIFT SIANG


DI RUANG PERAWATAN BAJI KAMASE LANTAI II RS LABUANG
BAJI MAKASSAR

Disusun Oleh :
Rahmawati

2004019

YAYASAN PERAWAT SULAWESI SELATAN


STIKES PANAKKUKANG
PROFESI NERS
2021
FORMAT TIMBANG TERIMA
PERAWAT PELAKSANA
Nama Pasien : Ny.M Kamar : 206
Umur : 25 tahun Dx Medis : Tumor mamma dextra
Tanggal : 08 Desember 2021

PASIEN : 1

ASUHAN KEPERAWATAN TIMBANG TERIMA


SHIFT SORE
MASALAH KEPERAWATAN : Nyeri akut
DATA FOKUS S:
DATA SUBJEKTIF: a. Pasien mengatakan masih nyeri pada daerah bekas
a. Pasien mengatakan nyeri operasi
pada daerah bekas operasi b. Pasien mengatakan nyeri seperti tertusuk-tusuk
b. Pasien mengeluh nyeri O:
c. Pasien mengatakan nyeri a. Pasien tampak meringis
seperti tertusuk-tusuk b. Skala nyeri sedang (4)
DATA OBJEKTIF: c. Keadaan umum Lemah
a. Pasien tampak meringis d. TD : 116/60 mmhg
b. Pasien tampak lemah e. N : 70x/i
c. Skala nyeri 4-6 (nyeri f. P : 20x/i
sedang) g. S 36oc
A:
Nyeri post op
P:
a. Kaji tingkat nyeri
b. Ajarkan Teknik relaksasi nafas dalam
c. Beri posisi yang nyaman
d. Anjurkan untuk diet rendah glukosa
e. Lanjutkan kolaborasi terapi dokter
INTERVENSI YANG SUDAH DILAKUKAN
1. Mengkaji tingkat nyeri
2. Memantau keadaan umum pasien
3. Mengajarkan Teknik relaksasi nafas dalam
4. Berkolaborasi dengan dokter pemberian terapi farmakologi
a. Cefotaxim 750 mg/12j/iv
b. Ranitidine 1 amp/8 jam/IV
c. Infus RL 20 tpm
INTERVENSI YANG BELUM DILAKUKAN
1. Beri posisi nyaman

HAL-HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN


1. Observasi keadaan umum pasien
2. Observasi tanda-tanda vital
TANDA TANGAN PP PAGI PP SORE

PP SORE

KARU

FORMAT TIMBANG TERIMA


PERAWAT PELAKSANA
Nama Pasien : Ny.H Kamar : 210
Umur : 25 tahun Dx Medis : Tumor medulla spinalis
Tanggal : 08 Desember 2021

PASIEN : 2

ASUHAN KEPERAWATAN TIMBANG TERIMA


SHIFT SORE
MASALAH KEPERAWATAN : Nyeri akut
DATA FOKUS S:
DATA SUBJEKTIF: c. Pasien mengatakan masih nyeri
d. Pasien mengatakan nyeri d. Pasien mengatakan nyeri seperti tertusuk-tusuk
e. Pasien mengatakan nyeri O:
seperti tertusuk-tusuk h. Pasien tampak meringis
DATA OBJEKTIF: i. Skala nyeri sedang (4)
d. Pasien tampak meringis j. Keadaan umum baik
e. Skala nyeri 4-6 (nyeri k. TD : 120/90 MMHG
sedang) l. N : 80X/I
m. P : 20x/i
n. S : 36oc
A:
Nyeri
P:
f. Kaji tingkat nyeri
g. Ajarkan Teknik relaksasi nafas dalam
h. Beri posisi yang nyaman
i. Anjurkan untuk diet rendah glukosa
j. Lanjutkan kolaborasi terapi dokter
INTERVENSI YANG SUDAH DILAKUKAN
5. Mengkaji tingkat nyeri
6. Memantau keadaan umum pasien
7. Mengajarkan Teknik relaksasi nafas dalam
8. Berkolaborasi dengan dokter pemberian terapi farmakologi
d. Dexametazone 1 amp/8 jam / iv
e. Ranitidin 1 amp/12j/iv
f. Ceftriaxone 1 gr/12/iv
g. Infus RL 20 tpm
INTERVENSI YANG BELUM DILAKUKAN
2. Beri posisi nyaman

HAL-HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN


3. Observasi keadaan umum pasien
4. Observasi tanda-tanda vital
TANDA TANGAN PP PAGI PP SORE

PP SORE

KARU

SELF EVALUASI PERAWAT PELAKSANA

DALAM MELAKSANAKAN MPKP

DI RUANG BAJI KAMASE


Nama : Rahmawati Ruangan : Baji Kamase

Tanggal : 08 Desember 2021 RS : RSUD Labuang Baji

Petunjuk

Jawab pernyataan berikut sesuai dengan kegiatan MPKP 4 Sl = selalu, jika


kegiatan tersebut telah membudaya saudara lakukan

Ya :dilakukan atan tesebut hanya sewaktu-waktu dilakuk

Tidak = tidak dilakukan

No Pernyataan Ya Tiddak Ket


1 Apakah saudara membuat rencana kerja harian? √
2 Apakah konferensi kasus dilakukan terjadual? √
Apakah saudara melakukan operan, √
4 Apakah rencana visit dokter terjadual dilakukan √
via telepon dengan prinsif TbaK?
Apakah operan dilakukan dengan metoda SBAR √
5 Apakah saudara mengidentifikasi pasien? √
6 Apakah saudara melakukan komunikasi efektif? √
. Apakah saudara melakukan pengawasan obat 8 √
benar?
89 Apakah saudara melakukan pengurangan risiko √
jatuh?
10 Apakah saudara melakukan pengurangan risiko √
infeksi (hands scrub dan water scrub)?
11 Apakah saudara melakukan pengkajian lengkap √
sebelum 24 jam?
12 Apakah saudara melakukan edukasi pasien dan √
klg?
18 . Apakah saudara merawat pasien Overdosis?
19 Apakah saudara merawat pasien Defisit √
Perawatan Diri?
30 . Apakah saudara merawat pasien Distress
Spiritual?
31 Apakah saudara merawat pasien Nyeri? √
32 Apakah saudara merawat pasien Risiko Jatuh? √
33 . Apakah saudara merawat pasien Hipertemia?
34 . Apakah saudara merawat pasien Defisit Volume
Cairan?
35 Apakah saudara merawat pasien
Ketidakseimbangan Nutrisi Kurang Dari
Kebutuhan Tubuh?
36 . Apakah saudara merawat pasien Bersihan Jalan
Nafas Tdk Efektif?
37 . Apakah saudara merawat pasien Ggn Perfusi
Jaringan Cerebral?
38 Apakah saudara merawat pasien Intoleransi
Aktivitas?
39 . Apakah saudara merawat pasien Hambatan √
Mobilitas Fisik?
Sub Total
Total Skor

LAPORAN ACTIVITIY DAILY IVING

NAMA : RAHMAWATI
NIM : 2004019
STASE : MANAJEMEN KEPERAWATAN

No Hari/tgl Jam Kegiatan


1. Senin, 06 13.30 - Tiba di ruangan
desember 14.00 - Melakukan pengkajian
2021 14.30 - Melakukan perawatan sesuai renpra yang di
buat katim

14.40 - Memberikan perawatan total komprehensif


pada pasien

- Mongobservasi pasien

- Mengobservasi TTV

15.20 - Melakukan injeksi obat pada pasien

15.40 - Mengganti cairan Ny.M

16.30 - Melakukan spooling Ny.H

18.15 - Melakukan injeksi obat pada pasien

20.40 - Post conference

Anda mungkin juga menyukai