Anda di halaman 1dari 2

TUGAS TUTORIAL 2

MATA KULIAH : MATEMATIKA – PDGK 4406

KELAS : II-C

ALOKASI WAKTU : 90 MENIT


1. Jelaskan langkah-langkah yang dilakukan guru untuk menjelaskan 4 : ⅜ melalui peragaan
a. gambar potongan karton
b. garis bilangan
2. Tulislah dalam bentuk baku bilangan berikut ini :
a. 7564398765
b. 432,8798743
3. Berikan contoh langkah-langkah peragaan pembelajaran siswa kelas VI untuk menjelaskan
konsep menemukan rumus Luas permukaan tabung dan kerucut. Jelaskan melalui ilustrasi
gambar!
4. Sebuah kerangka balok memiliki ukuran 56 cm, lebar 24 cm dan tinggi 25 cm. Jika kerangka
balok itu terbuat dari kawat, hitunglah berapa cm panjang kawat yang dibutuhkan untuk
membuat kerangka balok tersebut!
5. Sebuah bola dimasukkan ke dalam tabung. Diameter bola sama dengan diameter tabung 28
cm, tinggi tabung 45 cm. Hitung perbandingan volume bola dengan volume tabung!

CATATAN : Jawaban ditulis tangan dan di kirim ke lms.ut.ac.id paling lambat hari : Sabtu, 13
November 2021 pukul 24.00

Anda mungkin juga menyukai