Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Siklus I
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas / Semester : V/I
Alokasi Waktu : 2 x 35 Menit

I. Standar Kompetensi
4. Menghitung volume kubus dan balok
II. Kompetensi Dasar
4.1 Menghitung volume kubus dan balok
III. Indikator
1. Siswa dapat menghitung volume kubus dengan menggunakan rumus.
2. Siswa dapat menghitung volume balok dengan menggunakan rumus.

IV. Tujuan Pembelajaran


Setelah mengikuti pembelajaran ini, siswa dapat :
a. Menggunakan rumus untuk menentukan volume kubus .
b. Menggunakan rumus untuk menentukan volume balok.

V. Materi Pembelajaran
Volume kubus dan balok

KUBUS
Rumus volume kubus : s x s x s atau s3
sisi Ket: s : panjang sisi

BALOK

tinggi Rumus volume balok : p x l x t

lebar Ket : p : panjang


panjang l : lebar
t : tinggi
F. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Pendekatan proses dan pemecahan masalah
2. Metode : Ceramah, demostrasi dan penugasan
G. Kegiatan Belajar Mengajar (KBM)
 Kegiatan awal ( 5 menit)
- Mengenalkan macam-macam bangun ruang misalnya ruangan kelas,
kotak kapur, penghapus papan tulis yang berbentuk balok, dan benda-
benda lain yang berbentuk kubus.
- Menyampaikan tujuan pembelajaran
 Kegiatan Inti ( 25 menit )
 Eksplorasi (5 menit)
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Menjelaskan cara mencari panjang, lebar, tinggi pada balok dan sisi pada
kubus dengan cara menurunkan dari rumus pokok.
 Elaborasi (15 menit)
Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Membahas permasalahan yang ada pada soal latihan mengenai volum


kubus dan balok secara bersama-sama.
 Bersama-sama melakukan percobaan untuk mencari volum kubus dan
balok dengan menggunakan kubus satuan.
 Menguji keterampilan siswa dengan soal-soal latihan volum kubus dan
balok.
 Konfirmasi (5 menit )
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa


 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman,
memberikan penguatan dan penyimpulan
 Kegiatan Penutup ( 5 menit )
Dalam kegiatan penutup, guru:
 Menyimpulkan materi
 Mengevaluasi kegiatan pembelajaran
 Memberikan pekerjaan rumah dan menginformasikan materi yang akan
dibahas pada pertemuan selanjutnya
H. Sumber Belajar dan Alat/Media
 Buku Pelajaran Matematika untuk Sekolah Dasar Kelas 5 penerbit erlangga
hal.83-86.
 BSE Matematika SD untuk Kelas V hal 110 -119
 Buku matematika ktsp platinum hal.70-72

I. Penilaian
1. Teknik Penilaian :
a. Penilaian proses/pengamatan
b. Penilaian akhir pembelajaran/tes tertulis
c. Penugasan
2. Bentuk instrumen/alat penilaian : essay teks
3. Instrumen/soal
1. Berapakah volume kubus yang memiliki panjang sisi 12 cm?
2. Sebuah balok memiliki panjang 21 cm, lebar 16 cm dan tinggi 10 cm.
Hitunglah volumenya!
3.Jika sebuah kubus memiliki panjang sisi 8 cm. Tentukanlah volume kubus
tersebut !
4. Berapakah volume balok jika diketahui panjangnya 15 cm , lebar 8 cm
,dan tinggi 6 cm

Kunci jawaban

1. 1.728 cm3

2. 3.360 cm3

3. 512 cm3

4. 720 cm3
Kegiatan mandiri tidak terstruktur (KMTT) :

1. Berapakah volume kubus yang memiliki panjang sisi 12 cm?


2. Sebuah balok memiliki panjang 21 cm, lebar 16 cm dan tinggi 10 cm.
Hitunglah volumenya!
3.Jika sebuah kubus memiliki panjang sisi 8 cm. Tentukanlah volume kubus
tersebut !
4. Berapakah volume balok jika diketahui panjangnya 15 cm , lebar 8 cm
,dan tinggi 6 cm !

Kunci Jawaban

1. 1.728 cm3

2. 3.360 cm3

3. 512 cm3

4. 720 cm3

Gusung Timur, 07 Nopember 2013


Disetujui Oleh
Supervisor 2, Mahasiswa,

Drs. H. LUKMAN, M.MPd KASRIANI


NIP. 19650807 198303 1 017 NIM 817 995 879
Mengetahui :
Kepala SDN Gusung

H. ABD. RAUF, S.Pd


NIP. 19540610 197910 1 003

RENCANA PERBAIKAN PEMBELAJARAN


Siklus II
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas / Semester : V/I
Alokasi Waktu : 2 x 35 Menit

A. Standar Kompetensi
Menghitung volume kubus dan balok
B. Kompetensi Dasar
Menghitung volume kubus dan balok
C. Indikator
1. Siswa dapat menghitung volume kubus dengan menggunakan rumus.
2. Siswa dapat menghitung volume balok dengan menggunakan rumus.
D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran ini, siswa dapat :
a. Menggunakan rumus untuk menentukan volume kubus .
b. Menggunakan rumus untuk menentukan volume balok.
E. Tujuan Perbaikan Pembelajaran
1. Dengan menggunakan media pembelajaran siswa tertarik mengikuti
pembelajaran.
2. Siswa dapat menyelesaikan tugas-tugas yang diberikan oleh guru.
F. Materi Pembelajaran
Volume kubus dan balok

KUBUS
Rumus volume kubus : s x s x s atau s3
sisi Ket: s : panjang sisi
BALOK

tinggi Rumus volume balok : p x l x t

lebar Ket : p : panjang


panjang l : lebar
t : tinggi

G. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Pendekatan proses dan pemecahan masalah
2. Metode : Ceramah, demostrasi dan penugasan
H. Kegiatan Belajar Mengajar (KBM)
 Kegiatan awal ( 5 menit)
- Mengenalkan macam-macam bangun ruang misalnya ruangan kelas,
kotak kapur, penghapus papan tulis yang berbentuk balok, dan benda-
benda lain yang berbentuk kubus.
- Menyampaikan tujuan pembelajaran
 Kegiatan Inti ( 25 menit )
 Eksplorasi (5 menit)
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

 Menjelaskan cara mencari panjang, lebar, tinggi pada balok dan sisi pada
kubus dengan cara menurunkan dari rumus pokok.
 Elaborasi (15 menit)
Dalam kegiatan elaborasi, guru:

 Membahas permasalahan yang ada pada soal latihan mengenai volum


kubus dan balok secara bersama-sama.
 Bersama-sama melakukan percobaan untuk mencari volum kubus dan
balok dengan menggunakan kubus satuan.
 Menguji keterampilan siswa dengan soal-soal latihan volum kubus dan
balok.
 Konfirmasi (5 menit )
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa


 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman,
memberikan penguatan dan penyimpulan

 Kegiatan Penutup ( 5 menit )


Dalam kegiatan penutup, guru:
 Menyimpulkan materi
 Mengevaluasi kegiatan pembelajaran
 Memberikan pekerjaan rumah dan menginformasikan materi yang akan
dibahas pada pertemuan selanjutnya
I. Sumber Belajar dan Alat/Media
a. Buku Pelajaran Matematika untuk Sekolah Dasar Kelas 5 penerbit
erlangga hal.83-86.
b. BSE Matematika SD untuk Kelas V hal 110 -119
c. Buku matematika ktsp platinum hal.70-72
d. Kubus
e. Balok
J. Penilaian
1. Teknik Penilaian :
a. Penilaian proses/pengamatan
b. Penilaian akhir pembelajaran/tes tertulis
c. Penugasan
2. Bentuk instrumen/alat penilaian : essay teks
3. Instrumen/soal
1. Berapakah volume kubus yang memiliki panjang sisi 12 cm?
2. Sebuah balok memiliki panjang 21 cm, lebar 16 cm dan tinggi 10 cm.
Hitunglah volumenya!
3.Jika sebuah kubus memiliki panjang sisi 8 cm. Tentukanlah volume kubus
tersebut !
4. Berapakah volume balok jika diketahui panjangnya 15 cm , lebar 8 cm
,dan tinggi 6 cm
Kunci jawaban

1. 1.728 cm3

2. 3.360 cm3
3. 512 cm3

4. 720 cm3

Kegiatan mandiri tidak terstruktur (KMTT) :

1. Berapakah volume kubus yang memiliki panjang sisi 12 cm?


2. Sebuah balok memiliki panjang 21 cm, lebar 16 cm dan tinggi 10 cm.
Hitunglah volumenya!
3.Jika sebuah kubus memiliki panjang sisi 8 cm. Tentukanlah volume kubus
tersebut !
4. Berapakah volume balok jika diketahui panjangnya 15 cm , lebar 8 cm
,dan tinggi 6 cm !

Kunci Jawaban

1. 1.728 cm3

2. 3.360 cm3

3. 512 cm3

4. 720 cm3

Gusung Timur, 14 Nopember 2013


Disetujui Oleh
Supervisor 2, Mahasiswa,

Drs. H. LUKMAN, M.MPd KASRIANI


NIP. 19650807 198303 1 017 NIM 817 995 879

Mengetahui :
Kepala SDN Gusung
H. ABD. RAUF, S.Pd
NIP. 19540610 197910 1 003

Anda mungkin juga menyukai