Anda di halaman 1dari 49

KURIKULUM LKP

SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN


MUSLIM

LEMBAGA KURSUS & PELATIHAN SALON HERU


LKP HERU SALON
Jl. Anggur II Blok AD No. 9, BTN Lingkar Asri, Bajur Labuapi. Lombok Barat. NTB
BAGAN KURIKULUM

1. Nama Pelatihan : MRP MUSLIM


2. Kode Program Pelatihan : SPA.SKO.013/XI/2017
3. Jenjang Program Pelatihan : Kualifikasi/okupasi/non jenjang
4. Tujuan Pelatihan : Untuk meningkatkan keterampilan, kecakapan
profesionalisme warga belajar sesuai dengan bakat,
minat, perkembangan fisik dan jiwanya, serta potensi
lingkungannya khususnya dalam Bidang MRP
MUSLIM
5. Perkiraan Waktu Pelatihan 200 Jam Pelatihan (@ 60 menit)
6. Persyaratan Peserta Pelatihan
6.1. Pendidikan : Minimal SMP
6.2 . Pelatihan : -
6.3 . Pengalaman Kerja : -
6.4. Umur : Minimal 17 – 25 Tahun
6.5 . Jenis Kelamin : Laki-laki / Perempuan
6.6, Kesehatan : Berbadan sehan dan tidak buta warna
7. Persyaratan Instruktur
7.1 Pendidikan Formal : Minimal SLTA

7.2 Kompetensi Metodologi : Bersertifikat Metodologi/ Pengalaman 3 tahun


7.3 Kompetensi Teknis : Memiliki Kompetensi Teknis di bidang TATA RIAS
PENGANTIN sertifikat LSP BNSP ataupun LSK
7.4 Kesehatan : Sehat Jasmani – Rohani

8. Kurikulum

STRUKTUR KURIKULUM

Struktur kurikulum Tata Rias Pengantin LKP Heru Salon tergambar dalam matrik berikut ini,
yang dirancang dalam 1 jam Pelajaran selama 60 menit. Kurikulum ini sebagai bahan
pegangan dan acuan bagi instruktur/ nara sumber dan dalam pelaksanaannya harus selalu
disesuaikan dengan keadaan peserta didik dengan tujuan peserta didik mampu menguasai
materi. Jadi Untuk Kondisi sekarang dibuat 1 jampel 45 menit (selama masa pandemi). serta
mampu bekerja baik sebagai penata rias mandiri atau bekerja pada industri tata rias.
SILABUS
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub bidang MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

BAB I
STANDAR KOMPETENSI KERJA
DAN SILABUS PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI (PBK)

A. STANDAR KOMPETENSI KERJA

1. KODE UNIT : MRP.MS01. 003.01.

2. JUDUL UNIT : Melakukan Persiapan Kerja Modifikasi Rias Pengantin


Muslim Dan Pengemasan di Tempat Kerja.
3. DESKRIPSI : Unit ini berhubungan dengan keterampilan, pengetahuan
UNIT dan sikap kerja yang dibutuhkan dalam melakukan
persiapan kerja Modifikasi Rias Pengantin Muslim dan
pengemasan di tempat kerja.

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA


1. Menyiapkan alat, bahan, 1.1. Alat, bahan dan perlengkapan dipilih sesuai
perlengkapan dan area kebutuhan MRP Muslim.
kerja modifikasi. 1.2. Alat, bahan dan perlengkapan diatur sesuai urutan
kerja modifikasi.
1.3 Kebutuhan area kerja sebelum modifikasi rias
pengantin Muslim diidentifikasi sesuai kebutuhan.
1.4 Pengaturan area / tempat kerja dipersiapkan sesuai
kebutuhan Modifikasi Rias Pengantin Muslim

2. Menyiapkan personil 2.1. Personil asisten penata Modifikasi Rias Pengantin,


asisten penata rias dan diberi tugas sesuai tanggung jawabnya.
calon Modifikasi Rias 2.2. Calon Modifikasi Rias Pengantin Muslim disiapkan
Pengantin Muslim. untuk dirias sesuai Standar Operasional Prosedur.

3. Melakukan pengemasan 3.1. Alat, bahan dan perlengkapan kerja Modifikasi Rias
dan kerapihan area Pengantin dikelompokkan sesuai jenisnya.
kerja. 3.2. Alat, bahan dan perlengkapan kerja Modifikasi Rias
Pengantin ditempatkan pada tempat yang telah
disiapkan.
3.3. Kerapihan area kerja dilakukan sesuai seperti semula.

4. Melaporkan hasil 4.1. Hasil pelaksanaan persiapan kerja MRP Muslim,


pelaksanaan persiapan dievaluasi sesuai pedoman.
kerja MRP Muslim. 4.2. Hasil evaluasi persiapan kerja MRP Muslim, dilaporkan
kepada manajemen usaha.

Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 4 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub bidang MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

4. BATASAN VARIABEL

a. Kontek Variabel.
Kontek variabel unit kompetensi ini meliputi : menyiapkan alat, bahan,
perlengkapan dan area kerja modifikasi, menyiapkan personil asisten penata
rias dan calon Modifikasi Rias Pengantin Muslim, melakukan pengemasan
dan kerapihan area kerja, melaporkan hasil pelaksanaan persiapan kerja
Modifikasi Rias Pengantin, yang digunakan untuk penyusunan program
pelatihan dan penyusunan materi uji kompetensi : melakukan persiapan
kerja Modifikasi Rias Pengantin Muslim dan pengemasan di tempat kerja.

b. Perlengkapan untuk melakukan persiapan kerja Modifikasi Rias Pengantin


Muslim dan pengemasan di tempat kerja, mencakup :
1) Prosedur Modifikasi Rias Pengantin.
2) Tata kerja usaha Modifikasi Rias Pengantin.
3) Alat tulis Kantor.
4) Audio visual MRP Muslim.
5) Alat – alat komunikasi ( telepon, faximille, handphone ).
6) Buku tentang tata kerja Modifikasi Rias Pengantin.

c. Tugas pekerjaan untuk melakukan persiapan kerja Modifikasi Rias Pengantin


Muslim dan pengemasan di tempat kerja, meliputi :
1) Menyiapkan alat, bahan, perlengkapan dan area kerja modifikasi.
2) Menyiapkan personil asisten penata rias dan calon MRP Muslim.
3) Melakukan pengemasan dan kerapihan area kerja.
4) Melaporkan hasil pelaksanaan persiapan kerja MRP Muslim.

d. Peraturan untuk melakukan persiapan kerja Modifikasi Rias Pengantin


Muslim dan pengemasan di tempat kerja, adalah :
1) Pedoman kerjasama dan komunikasi di tempat kerja.
2) Peraturan tentang usaha jasa kemasyarakatan, sosial dan perorangan.
3) Peraturan tentang usaha/ bisnis tata rias Pengantin.

Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 5 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub bidang MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

5. PANDUAN PENILAIAN

a. Penjelasan Prosedur Penilaian :


Alat, bahan dan tempat penilaian harus tersedia serta unit kompetensi yang
harus dikuasai sebelumnya yang mungkin diperlukan sebelum menguasai
unit kompetensi ini dan kaitannya dengan unit kompetensi lain yang paling
terkait :
1) MRP.MS01.002.01, Melakukan kerjasama dengan tim MRP Muslim.
2) MRP.MS01.004.01, Melakukan komunikasi di tempat menerima tamu.

b. Kondisi Penilaian :
1) Kondisi yang berpengaruh dalam penilaian :
Merupakan aspek penilaian yang sangat berpengaruh atas tercapainya
kompetensi tersebut yang terkait dengan : penyiapan alat, bahan,
perlengkapan dan area kerja modifikasi, penyiapan personil asisten
penata rias dan calon Modifikasi Rias Pengantin Muslim, pengemasan
dan kerapihan area kerja, laporan hasil pelaksanaan persiapan kerja
Modifikasi Rias Pengantin Muslim.
2) Penilaian dapat dilakukan dengan cara :
Tertulis, lisan /wawancara, demonstrasi/praktek, dan simulasi di ruang
simulator/atau ditempat kerja.

c. Pengetahuan yang dibutuhkan.


Pengetahuan yang dibutuhkan untuk mendukung unit kompetensi ini,
sebagai berikut :
1) Organisasi dan tata kerja usaha/ bisnis Modifikasi Rias Pengantin.
2) Komunikasi kerja di tempat kerja.
3) Personil asisten penata MRP Muslim.
4) Penyiapan alat, bahan, dan perlengkapan.
5) Tim kerja Modifikasi Rias Pengantin Muslim.
6) Area kerja Modifikasi Rias Pengantin Muslim.
7) Laporan hasil pelaksanaan penyiapan kerja.

d. Keterampilan yang dibutuhkan.


Keterampilan yang dibutuhkan untuk mendukung unit kompetensi ini
sebagai berikut :
1) Menyiapkan alat, bahan dan perlengkapan.
2) Menyiapkan area kerja modifikasi
3) Menyiapkan personil asisten penata rias.
4) Menyiapkan calon Modifikasi Rias Pengantin Muslim.
5) Melakukan pengemasan ditempat kerja.
6) Melakukan kerapihan area kerja.

Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 6 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub bidang MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

7) Melaporkan hasil pelaksanaan persiapan kerja Modifikasi Rias


Pengantin Muslim.
e. Aspek Kritis.
Merupakan aspek untuk menemukenali titik kritis pada sikap kerja unit
kompetensi ini yang harus diperhatikan sebagai berikut :
1) Bertanggung jawab terhadap pelaksanaan tugas.
2) Memiliki kemampuan melakukan persiapan kerja Modifikasi Rias
Pengantin Muslim dan pengemasan di tempat kerja.
3) Memiliki kemampuan menangani pengemasan di tempat kerja.
4) Menunjukkan rasa kepercayaan kerapihan di tempat kerja.

6. KOMPETENSI KUNCI

NO KOMPETENSI KUNCI DALAM UNIT INI TINGKAT


1. Mengumpulkan, menganalisa dan mengorganisasikan informasi. 1
2. Mengkomunikasikan informasi dan ide-ide. 1
3. Merencanakan dan mengorganisasikan kegiatan. 1
4. Bekerja dengan orang lain dan kelompok. 2
5. Menggunakan gagasan secara matematis dan teknis. 1
6. Memecahkan masalah. 1
7. Menggunakan teknologi. 1

B. UNIT KOMPETENSI PRASYARAT :


Sebelum mengikuti pelatihan unit kompetensi melakukan persiapan kerja
Modifikasi Rias Pengantin Muslim dan pengemasan di tempat kerja ini peserta
harus sudah kompeten untuk unit kompetensi sebagai berikut:
1. MRP.MS01.002.01, Melakukan kerjasama dengan tim MRP Muslim.
2. MRP.MS01.004.01, Melakukan komunikasi di tempat menerima tamu

Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 7 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

C. Silabus Pelatihan Berbasis Kompetensi (PBK)

Judul Unit Kompetensi : Melakukan Persiapan Kerja MRP Muslim dan Pengemasan di Tempat Kerja.
Kode Unit Kompetensi : MRP.MS01.003.01
Deskripsi Unit Kompetensi : Unit ini berhubungan dengan keterampilan, pengetahuan dan sikap kerja yang dibutuhkan dalam melakukan
persiapan kerja Modifikasi Rias Pengantin Muslim dan pengemasan di tempat kerja.
Perkiraan Waktu Pelatihan : 8,00. Jam Pelatihan ( @ 45 Menit )
PERKIRAAN
ELEMEN KRITERIA INDIKATOR MATERI PELATIHAN WAKTU PELATIHAN
KOMPETENSI UNJUK KERJA UNJUK KERJA Penge- Kete-
Pengetahuan Keterampilan Sikap
tahuan rampilan
1 Menyiapkan alat, 1.1. Alat, bahan dan - Dapat menjelaskan alat, - Alat, bahan dan - Memilih alat, bahan - Cepat, teliti, 0,60. 2,16.
. bahan dan area perlengkapan, bahan dan perlengkapan perlengkapan MRP dan perlengkapan cermat, tepat,
kerja modifikasi. dipilih sesuai MRP Muslim. Muslim. sesuai kebutuhan. benar dan efisien.
kebutuhan MRP
Muslim. - Mampu memilih alat,
bahan dan perlengkapan
sesuai kebutuhan.
- Harus Cepat, teliti,
cermat, tepat, benar dan
efisien.

1.2. Alat, bahan dan - Dapat menjelaskan - Urutan kerja alat, - Mengatur alat, bahan - Cermat, teliti,
perlengkapan, urutan kerja alat, bahan bahan dan dan perlengkapan benar, gesit dan
diatur sesuai urutan dan perlengkapan MRP perlengkapan MRP MRP Muslim sesuai efisien.
kerja modifikasi. Muslim. Muslim. urutan kerja
- Mampu mengatur alat, modifikasi
bahan dan perlengkapan
MRP Muslim sesuai
- urutan kerja modifikasi
Harus cermat, teliti,
benar, gesit dan efisien.

Judul Modul : Melakukan Persiapan Kerja MRP Muslim dan Pengemasan di Tempat Kerja.
Halaman: 8 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

PERKIRAAN
ELEMEN KRITERIA INDIKATOR MATERI PELATIHAN WAKTU PELATIHAN
KOMPETENSI UNJUK KERJA UNJUK KERJA Penge- Kete-
Pengetahuan Keterampilan Sikap tahuan rampilan
1.3. Kebutuhan area - Dapat menjelaskan - Kebutuhan area - Mengidentifikasi - Teliti, cermat,
kerja sebelum MRP Kebutuhan area kerja kerja sebelum MRP kebutuhan area kerja efektif, cepat,
Muslim diidentifikasi sebelum MRP Muslim Muslim MRP Muslim sesuai benar dan gesit..
sesuai kebutuhan. diidentifikasi. diidentifikasi. kebutuhan.

- Mampu mengidentifikasi
kebutuhan area kerja
MRP Muslim sesuai
kebutuhan.
-
Harus teliti, cermat,
efektif, cepat, benar dan
gesit.

1.4. Pengaturan - Dapat menjelaskan - Pengaturan - Menyiapkan - Gesit, teliti,


area/tempat kerja, pengaturan area/tempat area/tempat kerja pengaturan cermat,efektif,
dipersiapkan sesuai kerja MRP Muslim. MRP Muslim. area/tempat kerja tepat, benar dan
kebutuhan MRP sesuai kebutuhan efisien.
Muslim. - Mampu menyiapkan MRP Muslim.
pengaturan area/tempat
kerja sesuai kebutuhan
MRP Muslim.

- Harus Gesit, teliti,


cermat,efektif, tepat,
benar dan efisien.

Judul Modul : Melakukan Persiapan Kerja MRP Muslim dan Pengemasan di Tempat Kerja.
Halaman: 9 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

PERKIRAAN
ELEMEN KRITERIA INDIKATOR MATERI PELATIHAN WAKTU PELATIHAN
KOMPETENSI UNJUK KERJA UNJUK KERJA Penge- Kete-
Pengetahuan Keterampilan Sikap tahuan rampilan
2 Menyiapkan 2.1. Personil asisten - Dapat menjelaskan tugas - Tugas personil - Memberikan tugas - Bijak, teliti, 0,40. 1,08.
. personil asisten penata MRP, diberi personil asisten penata asisten penata MRP. pada personil asisten konsisten,
penata rias dan tugas sesuai MRP,. penata MRP sesuai transparan, benar
calon MRP tanggung jawabnya. tanggung jawabnya di dan tepat.
Muslim. - Mampu memberikan tempat kerja.
tugas pada personil
asisten penata MRP
sesuai tanggung
jawabnya di tempat
kerja.

- Harus bijak, teliti,


konsisten, transparan,
benar dan tepat.

2.2. Calon MRP Muslim, - Dapat menjelaskan - Calon MRP Muslim - menyiapkan Calon - Cermat, benar,
disiapkan untuk Calon MRP Muslim sesuai sesuai SOP. MRP Muslim untuk konsisten, patuh
dirias sesuai SOP. dirias sesuai SOP MRP dan gesit.
Standar Operasional Muslim. .
Prosedur. - Mampu menyiapkan
Calon MRP Muslim
untuk dirias sesuai SOP
MRP Muslim.

- Harus Cermat, benar,


konsisten, patuh dan
gesit.

Judul Modul : Melakukan Persiapan Kerja MRP Muslim dan Pengemasan di Tempat Kerja.
Halaman: 10 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

PERKIRAAN
ELEMEN KRITERIA INDIKATOR MATERI PELATIHAN WAKTU PELATIHAN
KOMPETENSI UNJUK KERJA UNJUK KERJA Penge- Kete-
Pengetahuan Keterampilan Sikap tahuan rampilan
3 Melakukan 3.1. Alat, bahan dan - Dapat menjelaskan Jenis - Jenis alat, bahan - mengelompokkan - Konsisten, teliti, 0,60. 1,68.
. pengemasan dan perlengkapan kerja alat, bahan dan dan perlengkapan alat, bahan dan cermat, benar ,
kerapihan area MRP, perlengkapan kerja MRP. kerja MRP.. perlengkapan kerja cepat dan tepat.
kerja. dikelompokkan MRP sesuai jenisnya.
sesuai jenisnya. - Mampu
mengelompokkan alat,
bahan dan perlengkapan
kerja MRP sesuai
jenisnya.

- Harus konsisten, teliti,


cermat, benar , cepat,
benar dan tepat.
.

3.2. Alat, bahan dan - Dapat menjelaskan - Alat, bahan dan - Menempatkan alat, - Konsisten, teliti,
perlengkapan kerja tempat alat, bahan dan perlengkapan kerja bahan dan cermat, benar ,
MRP, perlengkapan kerja MRP MRP perlengkapan kerja cepat, aman, rapi
dikelompokkan MRP pada tempat / dan tepat
sesuai jenisnya. - Mampu menempatkan area kerja MRP
alat, bahan dan Muslim.
perlengkapan kerja MRP
pada tempat / area kerja
MRP Muslim.

- Harus Konsisten, teliti,


cermat, benar , cepat,
aman, rapi dan tepat.

Judul Modul : Melakukan Persiapan Kerja MRP Muslim dan Pengemasan di Tempat Kerja.
Halaman: 11 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

PERKIRAAN
ELEMEN KRITERIA INDIKATOR MATERI PELATIHAN WAKTU PELATIHAN
KOMPETENSI UNJUK KERJA UNJUK KERJA Penge- Kete-
Pengetahuan Keterampilan Sikap tahuan rampilan
3.3. Kerapihan area - Dapat menjelaskan - Kerapihan area - Merapihkan area - Gesit, cepat, baik ,
kerja, dilakukan kerapihan area kerja kerja MRP Muslim. kerja MRP Muslim rapi, bersih dan
seperti semula. MRP Muslim. seperti semula. aman.

- Mampu merapihkan area


kerja MRP Muslim seperti
semula..

- Harus Gesit, cepat, baik,


rapi, bersih dan aman.

4 Melaporkan 4.1. Hasil pelaksanaan - Dapat menjelaskan - Evaluasi hasil - kukan evaluasi hasil - Teliti, cermat, 0,40. . 1,08.
. hasil persiapan kerja MRP evaluasi hasil pelaksanaan sanaan K3 di tempat benar, cepat dan
pelaksanaan Muslim dan pelaksanaan persiapan persiapan kerja MRP . efisien.
persiapan kerja pengemasan di kerja MRP Muslim dan Muslim dan
MRP Muslim dan tempat kerja, pengemasan di tempat pengemasan di
pengemasan di dievaluasi sesuai kerja. tempat kerja.
tempat kerja. pedoman. .
- Mampu melakukan
luasi hasil pelaksanaan
siapan kerja MRP Muslim
pengemasan di tempat
ja.

- Harus teliti, cermat,


benar, cepat dan efisien.

Judul Modul : Melakukan Persiapan Kerja MRP Muslim dan Pengemasan di Tempat Kerja.
Halaman: 12 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

PERKIRAAN
ELEMEN KRITERIA INDIKATOR MATERI PELATIHAN WAKTU PELATIHAN
KOMPETENSI UNJUK KERJA UNJUK KERJA Penge- Kete-
Pengetahuan Keterampilan Sikap tahuan rampilan
4.2. Hasil evaluasi - Dapat menjelaskan - Laporan - Membuat laporan - Teliti, cermat,
pelaksanaan laporan pelaksanaan pelaksanaan hasil evaluasi cepat, benar ,
pelaksanaan persiapan kerja MRP persiapan kerja MRP pelaksanaan efisien, konsisten
persiapan kerja MRP Muslim dan Muslim dan persiapan kerja MRP dan akurat.
Muslim dan pengemasan di tempat pengemasan di Muslim dan
pengemasan di kerja. tempat kerja. pengemasan di
tempat tempat kerja kepada
kerja,dilaporkan - Mampu membuat manajemen usaha.
kepada manajemen laporan hasil evaluasi
usaha. pelaksanaan persiapan
kerja MRP Muslim dan
pengemasan di tempat
kerja kepada
manajemen usaha.

- Harus teliti, cermat,


cepat, benar , efisien,
konsisten dan akurat.

Asesmen Asesmen Asesmen

Judul Modul : Melakukan Persiapan Kerja MRP Muslim dan Pengemasan di Tempat Kerja.
Halaman: 13 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

BAB II
MELAKUKAN PERSIAPAN KERJA MRP MUSLIM DAN
PENGEMASAN DI TEMPAT KERJA

A. Latar Belakang
Seperti halnya organisasi lain, Lembaga Ahli Rias Pengantin Modifikasi dan Modern
dalam proses pengambilan keputusan sangat ditentukan oleh kualitas informasi
yang digunakan sebagai bahan utamanya. Informasi yang kurang valid akan
mempengaruhi kualitas keputusan yang diambil dan hal ini tentunya akan
mempengaruhi kelancaran pelaksanaan pencapaian tujuan yang telah ditetapkan.
Berkenaan dengan pelaksanaan pencapaian tujuan yang telah ditetapkan tersebut
di atas maka identifikasi kebutuhan untuk Melakukan Persiapan Kerja MRP Muslim
dan Pengemasan di Tempat Kerja perlu dilakukan untuk mengetahui kesenjangan
kemampuan apa saja yang ada dibandingkan dengan potensi SDM yang berkenaan
dengan lapangan pekerjaan bagi masyarakat tersebut yang diidentifikasi
berdasarkan kondisi kebutuhan ketenagakerjaan modifikasi rias pengantin muslim.
Hasil perumusan program pelatihan inilah yang akan menjadi kebutuhan modifikasi
rias pengantin muslim tersebut memang benar-benar dibutuhkan dilingkungan
dengan masyarakat muslim.

B. Tujuan
Adapun tujuan mempelajari unit kompetensi melalui Kurikulum LKP melakukan
persiapan kerja MRP Muslim dan pengemasan di tempat kerja ini guna memfasiiitasi,
peserta latih sehingga pada akhir pelatihan diharapkan memiliki kemampuan,
sebagai berikut:
1. Melakukan persiapan kerja MRP Muslim yang meliputi kegiatan mengembangkan
pembinaan SDM dengan profesi pekerjaan dibidang MRP Muslim, tanpa
meninggalkan unsur-unsur tradisional.
2. Menyiapkan personil asisten penata rias dan calon MRP Muslim, Personil asisten
penata MRP, diberi tugas sesuai tanggung jawabnya agar Calon MRP Muslim,
disiapkan untuk dirias sesuai Standar Operasional Prosedur.
3. Melakukan pengemasan dan kerapihan area kerja MRP Muslim, sehingga proses
pembelajaran melakukan persiapan kerja MRP Muslim lebih terarah.
4. Melaporkan hasil pelaksanaan persiapan kerja MRP Muslim dan pengemasan di
tempat kerja yang meliputi kegiatan evaluasi hasil pelaksanaan dan laporan hasil
evaluasi pelaksanaan persiapan kerja MRP Muslim dan pengemasannya.

C. Ruang Lingkup
Ruang lingkup kegiatan melakukan persiapan kerja MRP Muslim dan pengemasan di
tempat kerja dalam unit kompetensi ini meliputi kegiatan, sebagai berikut :

Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 14 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

1. Menyiapkan alat, bahan, perlengkapan dan area kerja modifikasi.


2. Menyiapkan personil asisten penata rias dan calon Modifikasi Rias Pengantin
Muslim.
3. Melakukan pengemasan dan kerapihan area kerja.
4. Melaporkan hasil pelaksanaan persiapan kerja MRP Muslim dan pengemasan di
tempat kerja.

D. Pengertian Istilah

a. Profesi,
Adalah suatu bidang pekerjaan yang menuntut sikap, pengetahuan serta
keterampilan/keahlian kerja tertentu yang diperoleh dari proses pendidikan,
pelatihan serta pengalaman kerja atau penguasaan sekumpulan kompetensi
tertentu yang dituntut oleh suatu pekerjaan/jabatan.
b. Standardisasi,
Adalah proses merumuskan, menetapkan serta menerapkan suatu standar
tertentu.
c. Pelatihan,
Adalah Proses pembelajaran yang dilaksanakan untuk mencapai suatu
kompetensi tertentu di mana materi, metode dan fasilitas pelatihan serta
lingkungan pembelajaran yang ada terfokus kepada pencapaian unjuk kerja
pada kompetensi yang dipelajari.
d. Kompetensi,
Adalah Kompetensi adalah kemampuan seseorang untuk menunjukkan aspek
sikap, pengetahuan dan keterampilan serta penerapan dari ketiga aspek
tersebut di tempat kerja untuk mencapai unjuk kerja yang ditetapkan.
e. Standar Kompetensi,
Adalah Standar yang ditampilkan dalam istilah-istilah hasil serta memiliki format
standar yang terdiri atas judul unit, kode unit, deskripsi unit, elemen dan kriteria
unjuk kerja.
f. Modifikasi Rias Pengantin Tradisional, adalah ;
Melakukan improvisasi (merubah dalam rangka pengembangan rekaan) rias
pengantin tardisional menjadi lebih praktis, modis dan modern tanpa
meninggalkanunsur-unsur tradisionalnya.
g. Modifikasi Rias Pengantin Muslim,
Adalah Melakukan improvisikasi (merubah dalam rangka pengembnagan
rekaan) rias pengantin tradisonal Muslim menjadi lebih praktis, modis dan
modern tanpa meninggalkan unsur-unsur dasar tradisi pengantin muslim.

Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 15 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

E. DIAGRAM ALIR PENCAPAIAN KOMPETENSI MELAKUKAN PERSIAPAN


KERJA MRP MUSLIM DAN PENGEMASAN DI TEMPAT KERJA :

Melakukan
Menyiapkan Mengumpulkan Menentukan persiapan
MRP Muslim dan mengholah Gaya MRP kerja MRP
(Preparation) Data. Muslim Muslim dan
pengemasan
di tempat kerja

Melaporkan
Melakukan Menyiapkan Menyiapkan
hasil
pengemasan personil alat, bahan
pelaksanaan
dan kerapihan asisten penata dan area kerja
persiapan
kerja MRP rias dan calon modifikasi.
Muslim dan
pengemasan
di tempat
kerja. Yunior
(Muda)

Kompeten /
Belum
Kompeten

F. MATERI PELATIHAN MELAKUKAN PERSIAPAN KERJA MRP MUSLIM DAN


PENGEMASAN DI TEMPAT KERJA

1. MENYIAPKAN ALAT, BAHAN, PERLENGKAPAN DAN AREA KERJA MODIFIKASI


Pengetahuan yang diperlukan Menyiapkan alat, bahan, perlengkapan
dan area kerja modifikasi, yaitu :

a. Alat, bahan dan perlengkapan dan area kerja MRP Muslim.


Meliputi ;
1) Alat-alat; terdiri atas :
 Pengantin Pria ( bros pengantin pria, tempat/wadah kosmetik),
 Pengantin Muslim Wanita (Perhiasan bros modern, kalung,
sepasang gelang dan Cincin, leter S sepasang, bros modern,
kalung dan subang),

Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 16 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

 Almari pakaian pengantin, almari penyimpanan alat-perlengkapan


rias pengantin, tempat/wadah kosmetik, tempat /wadah rambut ,
tempat /wadah perhiasan, tempat/wadah busana,
 Meja, kursi dan kaca rias.
2) Bahan-bahan terdiri atas :
 Pengantin Muslim Pria (.kosmetik pria, bunga bros, ),
 Pengantin Muslim Wanita ( Linen bersih, hair spray, kosmetik
pembersih, penyegar, pelembab, alas bedak, bedak, perona mata/
eye shadow, pensil alis, maskara, eye liner, pewarna pipi,m emerah
bibir, bulu mata imitasi, lem bulu mata, kapas, tissue, cotton bath,
kuas, spons bedak, perhiasan kepala / rambut / sanggul/subal
pandan ciput pengantin, irisan pandan, karet, harnet, jepitan,
roncean bunga melati dan ciput )
3) Perlengkapan kerja, terdiri atas :
 Pengantin Muslim Pria (Busana pengantin pria, Sandal/selop,
sepatu, kaos kaki dan sarung tangan, celana panjang, baju lengan
panjang, jas pengantin, , penutup kepala/ songkok/peci,
Rekaman Produk Gaya MRP Muslim Pria.),
 Pengantin Muslim Wanita ( Busana pengantin wanita, celana
panjang wanita, selop bertumit sesuai warna kebaya, kerudung
tipis segi 4, jilbab, selendang, Rekaman Produk Gaya MRP Muslim
wanita,
 Asesories Busana MRP Muslim.
 Buku Pedoman tentang tata cara persiapan dan pengemasan MRP
Muslim.
4) Area kerja, terdiri atas :
 Ruangan tertutup dengan ukuran cukup luas, yaitu 3 x 3 m,
 Ruang area kerja harus sejuk, aman, dan erang,
 Ruang area kerja harus bersih dan sehat.
b. Urutan kerja alat, bahan dan perlengkapan MRP Muslim, meliputi ;
1) Identifikasi dan pemilihan alat, bahan dan perlengkapan kerja sesuai
kebutuhan

2) Penetapan jenis dan spesifikasi dan jumlah alat, bahan dan


perlengkapan kerja sesuai kebutuhan.

3) Pengecekan kondisi akhir / ulang kesesuaian jenis dan spesifikasi dan


jumlah alat, bahan dan perlengkapan kerja sesuai kebutuhan.

c. Kebutuhan area kerja sebelum MRP Muslim diidentifikasi, meliputi ;


1) Identifikasi dan pemilihan tempat kerja MRP Muslim sesuai kebutuhan.
2) Penetapan kebutuhan area/ ruang kerja
Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 17 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

3) Pengecekan kondisi akhir / ulang kesesuaian pemilihan tempat kerja


MRP Muslim sesuai kebutuhan yang memenuhi persyaratan yang
ditetapkan.
d. Pengaturan area/tempat kerja MRP Muslim, meliputi ;
1) Penentuan kebutuhan luas ruangan untuk tempat kerja.
2) Penataan tempat kerja yang representative dan tidak menggangu saat
merias pengantin pria dan wanita.
3) Penataan alat, bahan dan perlengkapan MRP Muslim dalam ruangan
area kerja.

Keterampilan yang diperlukan Menyiapkan alat, bahan, perlengkapan


dan area kerja modifikasi, yaitu :

a. Memilih alat, bahan dan perlengkapan sesuai kebutuhan, meliputi:


1) Melakukan identifikasi kebutuhan alat, bahan dan perlengkapan kerja
MRP Muslim.
2) Memilih alat kerja, untuk pengantin muslim pria dan pengantin muslim
wanta sesuai kebutuhan.
3) Memilih bahan kerja, untuk pengantin muslim pria dan penganin
muslim wanita sesuai kebutuhan.
4) Memilih perlengkapan kerja, untuk pengantin muslim pria dan penganin
muslim wanita sesuai kebutuhan.
5) Melakukan pengecekan ahir kesesuaian alat, bahan dan perlengkapan
kerja.
b. Mengatur alat, bahan dan perlengkapan MRP Muslim sesuai urutan kerja
modifikasi, meliputi :
1) Melakukan idendifikasi dan pemiliahn tempat di dalam ruangan area
kerja untuk penataan alat, bahan dan perlengkapan MRP Muslim.
2) Melakukan pengaturan alat, bahan dan perlengkapan MRP Mudlim pada
tempat pengantin.
3) Melakukan pengecekan akhir kesesuaian pengaturan alat, bahan dan
perlengkapan kerja.

c. Mengidentifikasi kebutuhan area kerja MRP Muslim sesuai kebutuhan,


meliputi:
1) Melakukan identifikasi kebutuhan area dan ruangan kerja MRP Muslim
yang memenuhi peryaratan yang ditetapkan.
2) Melakukan pemilihan area kerja yang sesuai dan memenuhi peryaratan
area kerja MRP Muslim. cukup untuk efektivitas dan efisiensi dalam
bekerja, sejuk, nyaman.
3) Mengecek akhir kesesuaian kebutuhan area kerja.

Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 18 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

d. Menyiapkan pengaturan area/tempat kerja sesuai kebutuhan MRP Muslim,


meliputi:
1) Melakukan pengaturan area/tempat kerja MRP Muslim..
2) Melakukan penataan alat, bahan dan perlengkapan kerja dalam area
kerja MRP Muslim yang baik dan benar.

Sikap kerja yang diperlukan Menyiapkan alat, bahan, perlengkapan dan


area kerja modifikasi, yaitu :
a. Sikap Kerja yang harus cepat, teliti, cermat, tepat, benar dan efisien pada
waktu memilih alat, bahan dan perlengkapan sesuai kebutuhan dengan
calon pengantin harus bersikap cepat, teliti, cermat, tepat, benar dan
efisien untuk seluruh kegiatan harus taat aasas terhadap ketentuan untuk
memastikan standar operasional prosedur.

b. Sikap Kerja yang harus cermat, teliti, benar, gesit dan efisien pada waktu
Mengatur alat, bahan dan perlengkapan MRP Muslim sesuai urutan kerja
modifikasi, dengan calon pengantin harus bersikap cermat, teliti, benar,
gesit dan efisien untuk seluruh kegiatan harus taat aasas terhadap
ketentuan untuk memastikan standar operasional prosedur.

c. Sikap Kerja yang harus teliti, cermat, efektif, cepat, benar dan gesit pada
waktu Mengidentifikasi kebutuhan area kerja MRP Muslim sesuai kebutuhan
dengan calon pengantin harus bersikap Teliti, cermat, efektif, cepat, benar
dan gesit, untuk seluruh kegiatan harus taat aasas terhadap ketentuan
untuk memastikan standar operasional prosedur.

d. Sikap Kerja yang harus gesit, teliti, cermat, efektif, tepat, benar dan efisien
pada waktu Menyiapkan pengaturan area/tempat kerja sesuai kebutuhan
MRP Muslim dengan calon pengantin harus bersikap gesit, teliti, cermat,
efektif, tepat, benar dan efisien untuk seluruh kegiatan harus taat aasas
terhadap ketentuan untuk memastikan standar operasional prosedur.

2. MENYIAPKAN PERSONIL ASISTEN PENATA RIAS DAN CALON MODIFIKASI RIAS


PENGANTIN MUSLIM
Pengetahuan yang diperlukan menyiapkan personil asisten penata rias
dan calon pengantin Muslim, yaitu :
a. Tugas personil asisten penata MRP MRP Muslim, meliputi ;
1) identifikasi dan pemilihan alat, bahan, perlengkapan, area kerja sesuai
kebutuhan MRP Muslim.
2) identifikasi dan pemilihan alat, bahan dan perlengkapan sesuaii
kebutuhan.
3) Penetapan Mengatur alat, bahan, perlengkapan dan area kerja
Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 19 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

4) Mengatur alat, bahan, perlengkapan dan area kerja.


5) Pengecekan kesesuian alat alat, bahan dan perlengkapan kerja.
.
b. Calon MRP Muslim sesuai SOP MRP Muslim. meliputi ;
1) Persiapan alat, sesuai kebutuhan calon MRP Muslim sesuai model
gaya modifikasi yang diminta calon pengantin..
2) Persiapan alat, bahan,dan perlengkapan kebuthan calon MRP Muslim
sesuai model gaya modifikasi yang diminta calon pengantin.
3) Persiapan alat, bahan,dan perlengkapan kebuthan calon MRP Muslim
sesuai model gaya modifikasi yang diminta calon pengantin
4) Persiapan calon pengenatin dalam kondisi yang baik dan sehat untuk
dirias sesuai model gaya MRP Muslim.

Keterampilan yang diperlukan menyiapkan personil asisten penata rias


dan calon pengantin Muslim, yaitu :
b. Memberikan tugas pada personil asisten penata MRP sesuai tanggung
jawabnya di tempat kerja, meliputi;
1) Mengidentifikasi dan memilih alat, bahan, perlengkapan, area kerja
sesuai kebutuhan MRP Muslim.
2) Mengidentifikasi dan memilih alat, bahan dan perlengkapan sesuaii
kebutuhan.
3) Menetapkan dan mengatur alat, bahan, perlengkapan dan area kerja
4) Mengecek kesesuian alat alat, bahan dan perlengkapan kerja sesuai
model gaya MRP Muslim yang dipilih..
c. Menyiapkan Calon MRP Muslim untuk dirias sesuai SOP MRP Muslim,
meiiputi;
1) Menyiapkan kebutuhan alat, bahan,dan perlengkapan kerja sesuai
kebutuhan calon MRP Muslim sesuai model gaya modifikasi yang
diminta calon pengantin.
2) Menyiapkan kebutuhan area kerja kebutuhan calon MRP Muslim
sesuai model gaya modifikasi yang diminta calon pengantin.
3) Menyiapkan kondisi calon pengantin dalam bkeadaan kondisi baik dan
sehat untuk dirias sesuai model gaya modifikasi yang diminta calon
pengantin.
Sikap kerja yang diperlukan menyiapkan personil asisten penata rias
dan calon pengantin Muslim, yaitu :
a. Sikap Kerja yang harus bijak, teliti, konsisten, transparan, benar dan tepat
pada waktu Memberikan tugas pada personil asisten penata MRP sesuai
tanggung jawabnya di tempat kerja dengan calon pengantin harus bersikap
bijak, teliti, konsisten, transparan, benar dan tepat terhadap ketentuan
untuk memastikan standar operasional prosedur.

Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 20 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

b. Sikap Kerja yang harus cermat, benar, konsisten, patuh dan gesit pada
waktu Menyiapkan Calon MRP Muslim untuk dirias sesuai SOP MRP Muslim
dengan calon pengantin harus bersikap cermat, benar, konsisten, patuh dan
gesit untuk seluruh kegiatan harus taat aasas terhadap ketentuan untuk
memastikan standar operasional prosedur.

3. MELAKUKAN PENGEMASAN DAN KERAPIHAN AREA KERJA


Pengetahuan yang diperlukan melakukan pengemasan dan kerapihan
area kerja, yaitu :
a. Jenis alat, bahan dan perlengkapan kerja MRP Muslim.
Meliputi ;
1) Jenis, jumlah dan spesifikasi alat, bahan dan perlengkapan sesuai
kebutuhan dan standar.
2) Pengecekan akhir kesesuaian jenis, jumlah dan spesifikasi alat, bahan
dan perlengkapan sesuai kebutuhan dan standar

b. Alat, bahan dan perlengkapan kerja MRP Muslim.


Meliputi ;
1) Identifikasi dan pemilihan alat, bahan dan perlengkapan sesuai
kebutuhan dan standar.
2) Pengecekan akhir kesesuaian alat, bahan dan perlengkapan sesuai
kebutuhan dan standar

c. Kerapihan area kerja MRP Muslim, meliputi ;


1) Kondisi area kerja yang representative, nyaman, sejuk, aman,bersih dan
sehat
2) Luas area kerja yang cukup dan tidak mengganggu sasat peroas
pengantin bekerja.
3) Penjagaan kerapihan tata ruangan panataan alat, bahan dan
perlengkapan kerja MRP Muslim.

Keterampilan yang diperlukan melakukan pengemasan dan kerapihan


area kerja, yaitu :
a. Mengelompokkan alat, bahan dan perlengkapan kerja MRP sesuai jenisnya
Dengan langkah-langkah sebagai berikut ;
1) Melakukan pengelompokkan alat, menjadi: (1).alat-alat Pengantin
Muslim Pria, (2). Pengantin Muslim Wanita.
2) Melakukan pengelompokkan bahan, menjadi : (1).alat-alat Pengantin
Muslim Pria, (2). Pengantin Muslim Wanita..
Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 21 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

3) Melakukan pengelompokkan perlengkapan kerja, menjadi: (1).alat-


alat Pengantin Muslim Pria, (2). Pengantin Muslim Wanita..
4) Melakukan pengelompokan Asesories Busana MRP Muslim.
5) Melakukan pengelompokkan Buku Pedoman tentang tata cara
persiapan dan pengemasan MRP Muslim.
6) Melakukan pengelompokkan Rekaman contoh produk gaya MRP
Muslim
b. Mengatur alat, bahan dan perlengkapan MRP Muslim sesuai urutan kerja
modifikasi, meliputi;
1) Melakukan idendifikasi dan pencatatan jenis dan jumlah alat , bahan
dan perlengkapan MRP Muslim sesuai pedoman kerja.
2) Mengatur alat, bahan dan perlengkapan MRP Muslim dalam wadah
yang kuat sesuai pedoman, dengan hati-hati agar tidak mudah rusak,
tumpah atau faktor benturan lainnya

c. Menempatkan alat, bahan dan perlengkapan kerja MRP pada tempat / area
kerja MRP Muslim, meliputi ;
1) Mengelompokkan alat, bahan dan perengkapan sesuai jenisnya.
2) Merapihkan dengan cara menata pada tempatnya (wadah)yang
disediakan dan sesuai peruntukkannya.
3) Menata alat, bahan dan perlengkapan MRP Muslim, sesuai jenis dan
kegunaannya untuk memudahan penggunaan / siap dipakai.
4) Mencatat nama, jenis, dan jumlah alat, bahan dan perlengkapan
sebagai alat kontrol invetarisasi sesuai pedoman.

d. Merapihkan area kerja MRP Muslim seperti semula, meliputi :.


1) Melakukan penataan dan kerapihan tempat kerja yang
representative dan tidak menggangu saat merias pengantin pria dan
wanita.
2) Melakukan penataan dan kerapihan alat, bahan dan perlengkapan
MRP Muslim dalam ruangan area kerja.
3) Membenahi alat, bahan dan perlengkaan kerja yang tidak diperlukan
lagi pada tempat yang telah disediakan sebelumnya.

Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 22 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

Sikap kerja yang diperlukan melakukan pengemasan dan kerapihan area


kerja, yaitu :
a. Sikap Kerja yang harus konsisten, teliti, cermat, benar , cepat dan tepat
pada waktu Menyiapkan alat, bahan, perlengkapan dan area kerja
modifikasi dengan calon pengantin harus bersikap konsisten, teliti, cermat,
benar , cepat dan tepat untuk seluruh kegiatan harus taat aasas terhadap
ketentuan untuk memastikan standar operasional prosedur.
b. Sikap Kerja yang harus Konsisten, teliti, cermat, benar , cepat, aman, rapi
dan tepat pada waktu menyiapkan alat, bahan, perlengkapan dan area
kerja modifikasi dengan calon pengantin harus bersikap konsisten, teliti,
cermat, benar , cepat, aman, rapi dan tepat untuk seluruh kegiatan harus
taat aasas terhadap ketentuan untuk memastikan standar operasional
prosedur.
c. Sikap Kerja yang harus gesit, cepat, baik , rapi, bersih dan aman pada
waktu Menyiapkan alat, bahan, perlengkapan dan area kerja modifikasi
dengan calon pengantin harus bersikap gesit, cepat, baik , rapi, bersih dan
aman untuk seluruh kegiatan harus taat aasas terhadap ketentuan untuk
memastikan standar operasional prosedur.

4. MELAPORKAN HASIL PELAKSANAAN PERSIAPAN KERJA MRP MUSLIM DAN


PENGEMASAN DI TEMPAT KERJA
Pengetahuan yang diperlukan dalam melaporkan hasil pelaksanaan
persiapan kerja kerja MRP Muslim dan pengemasan ditempat kerja,
yaitu :
a. Evaluasi hasil pelaksanaan persiapan kerja MRP Muslim dan pengemasan
di tempat kerja.
b. Laporan pelaksanaan persiapan kerja MRP Muslim dan pengemasan di
tempat kerja.
Keterampilan yang diperlukan dalam melaporkan hasil pelaksanaan
persiapan kerja kerja MRP Muslim dan pengemasan ditempat kerja,
yaitu :
a. Membuat laporan pelaksanaan persiapan kerja MRP Muslim dan
pengemasan di tempat kerja
b. Membuat laporan hasil evaluasi pelaksanaan persiapan kerja MRP Muslim
dan pengemasan di tempat kerja kepada manajemen usaha.
Sikap kerja yang diperlukan dalam melaporkan hasil pelaksanaan
persiapan kerja kerja MRP Muslim dan pengemasan ditempat kerja,
yaitu :
a. Sikap Kerja yang harus Cepat, teliti, cermat, tepat, benar dan efisien pada
waktu Menyiapkan alat, bahan, perlengkapan dan area kerja modifikasi
dengan calon pengantin harus bersikap Cepat, teliti, cermat, tepat, benar

Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 23 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

dan efisien untuk seluruh kegiatan harus taat aasas terhadap ketentuan
untuk memastikan standar operasional prosedur.

b. Sikap Kerja yang harus efisien pada waktu Menyiapkan alat, bahan,
perlengkapan dan area kerja modifikasi dengan calon pengantin harus dan
efisien untuk seluruh kegiatan harus taat asas terhadap ketentuan untuk
memastikan standar operasional prosedur.

Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 24 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

BAB III
SUMBER-SUMBER LAIN
YANG DIPERLUKAN UNTUK PENCAPAIAN KOMPETENSI

A. SUMBER-SUMBER PERPUSTAKAAN .

1. Daftar Pustaka
a. Dasar-Dasar Rias Pengantin Modifikasi dan Modern, DPP Asosiasi Ahli Rias
Penggantin dan Modifiklasi Katalia, Jakarta, 2008.
b. Tata Rias Pengantin Tradisional, DPP Asosiasi Ahli Rias Penggantin dan
Modifiklasi Katalia, Jakarta, 2006.
c. Prosedur Modifikasi Rias Pengantin Muslim, DPP Asosiasi Ahli Rias
Penggantin dan Modifiklasi Katalia, Jakarta, 2009
d. Majalah Mode dan Trend Make UP 2020 - 2021

2. Buku Referensi :
a. Peraturan Menakertrans RI, Nomor KEP.13/MEN/I/2010, SKKNI Modifikasi
Rias pengantin Muslim, Jakarta, 2010.
b. Ditjen Binalattas, Kemenakertrans RI, Pedoman Penyusunan Modul Pelatihan
berbasis Kompetensi, Jakarta, 2009
c. Dit Stankomproglat, Ditjen Binalattas, Program Pelatihan Berbasis
Kompetensi, Penata Modifikasi Rias Pengantin Muslim Yunior (Muda),
Jakarta, 2011.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

NAMA LKP : LKP HERU SALON


Alamat Lembaga : Jl. Anggur II Blok AD No.9 Bajur, Labuapi. LOBAR
Program Kursus : Kursus Kecantikan
Mata Pelajaran / Materi : Tata Rias Pengantin Muslim (MRP)
Pelatihan
Standar Kompetensi : Melaksanakan Komunikasi di tempat menerima tamu
Nama Instruktur : 1. HERU WAHYUDI
2. MISBAHUL HASANAH
Alokasi waktu 10 jam pembelajaran (@45menit) 2x pertemuan

I. KOMPETENSI DASAR
1. Komunikasi Pelanggan melalui telepon
2. Menerima pelanggan/ calon pengantin di tempat
3. Mencatat Identitas dan Kebutuhan calon pengantin/pelanggan

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


1. Peserta dapat melakukan percakapan dengan baik dan sopan
2. Peserta bisa melakukan pemasaran dan promosi sehingga dapat menarik
perhatian pelanggan/konsumen
3. Peserta bisa mengidentifikasi penelpon akan kebenarannya (benar tidaknya
seorang klien/konsumen)
4. Peserta dapat menyambut tamu dengan baik dan sopan sesuai Etika
5. Peserta dapat memberikan pilihan sesuai dengan kebutuhan klien/pelanggan
6. Peserta dapat mencatat kembali akan identitas klien/pelanggan di buku besar
orderan/pesanan secara lengkap dan jelas sesuai kebutuhan yang sudah di pilih
dan ditetapkan
7. Peserta dapat melakukan prinsip pelayanan prima terhadap klien/pelanggan
(melaksanakan Komunikasi di tempat menerima tamu).

III. MATERI POKOK PEMBELAJARAN


Melaksanakan Komunikasi di tempat menerima tamu
IV. METODE PEMBELAJARAN
1. Ceramah
2. Diskusi/ Tanya jawab
3. Demonstrasi
4. Pemberian tugas
V. LANGKAH – LANGKAH PEMBELAJARAN
Pertemuan 1 : Peserta memperhatikan informasi yang disampaikan oleh instruktur
tentang etika seorang perias yang baik dan professional, Penjelasan
akan norma-norma yg ada di masyarakat serta contoh percakapan
yang baik dan benar
a) Kegiatan awal :
- Salam Perkenalan
- Mengucapkan salam, mengatur tempat duduk peserta
- Mengisi daftar hadir, membaca doa sebelum belajar
- Menanyakan kembali materi pd hari sebelumnya/ memotivasi peserta agar
selalu giat belajar dan berlatih
b) Kegiatan inti :
- Adanya Presentasi/ceramah pemberian teori akan Etika Profesi, norma
masyarakat
- Memberikan Contoh suatu percakapan yang baik, sopan dan benar sesuai
etika dan dapat lansung diperagakan kepada salah satu peserta sebagi
contoh peraga
- Peserta dapat mencatat hasil kegiatan belajar hari ini di buku catatan harian
- Mencoba para peserta untuk dapat memperagakan percakapan lain sesuai
etika, norma dan bahasa yang baik
c) Kegiatan akhir :
- Menyimpulkan materi hari ini dengan Tanya jawab kepada peserta dan
member tugas membuat percakapan sederhana
- Membaca doa selesai kegiatan. Memberi salam

Pertemuan 2 : Peserta dengan motivasi bimbingan dan pengawasan dari instruktur melakukan
percakapan/dialog yang terdiri dari :
1. Melakukan percakapan guna melatih komunikasi dengan tamu dalam hal
pemberian salam, sambutan dll
2. Melakukan pelayanan prima sesuai SOP perias Pengantin Muslim (MRP)
3. Dapat menciptakan suasana / merancang percakapan yang bertujuan
menjual jasa pelayanan tata rias.

a) Kegiatan Awal :
- Mengucapkan Salam, mengatur tempat duduk
- Mengisi daftar hadir selanjutnya membaca doa
- Mengulas materi kemarin dengan Tanya jawab
b) Kegiatan inti :
- Melakukan praktek dialog berpasangan antar peserta tentang contoh
percakapan yang sudah ditugaskan instruktur pada hari sebelumnya
- Peserta melakukan praktek pelayanan prima dengan bimbingan pengawasan
dari instruktur
- Peserta bisa menerapkan teori marketing/ sale dengan tetap di bombing
oleh instruktur
c) Kegiatan akhir :
- Menyimpulkan hasil materi kembali dengan diskusi Tanya jawab
- Membaca doa selesai kegiatan. Memberi salam
Pertemuan 3 : Peserta dengan motivasi dan bimbingan instruktur membaca cara menganalisa
kebutuhan klien/pelanggan serta membuat catatan yang dibutuhkan oleh
klien/pelanggan (status klien).
a) Kegiatan awal :
- Mengucap Salam, merapihkan/mengatur tempat duduk
- Mengisi daftar hadir selanjutnya membaca doa
- Mengulas materi pada hari sebelumnya. Menanyakan peserta akan sudah
faham dan jelasnya
b) Kegiatan inti :
- Peserta memperhatikan dan mencatat cara dan prosedur penganalisa
kebutuhan klien/pelanggan yang datang ke tempat.
- Peserta mengisi format identitas/ status klien (pelanggan) dengan bimbingan
pengawasan instruktur
- Secara berpasangan peserta saling mengisi format identifikasi kebutuhan
klien/pelanggan
c) Kegiatan akhir :
- Menyimpulkan materi hari ini dengan diskusi Tanya jawab
- Membaca doa selesai kegiatan. Memberi salam

VI. ALAT DAN BAHAN SERTA MEDIA


1. ALAT ;
 Kursi untuk para peserta
 ATK (alat tulis)

2. BAHAN ;
 Kertas kosong/ folio untuk mengisi format identifikasi klien
 Modul belajar
3. MEDIA ;
 Laptop
 buku
VII. SUMBER BELAJAR
Buku belajar/ modul, SKL, Kurikulum Lokakarya, panduan cara komunikasi yang baik
dengan bahasa sopan/santun
VIII. PENILAIAN
1. Tehnik penilaian : tes tulis dan tes praktek dan skala sikap
2. Bentuk tes dari kisi-kisi soal :
Bertujuan agar dapat mengetahui kinerja peserta selama pelatihan sehingga
diketahui hasilnya.
Contoh soal seperti : “Sikap seperti apa yang mesti di miliki seorang perias
pengantin dalam penerapan komunikasi ditempat dalam
menerima tamu ?”

Labuapi, 21 Januari 2021


Mengetahui
Pimpinan Instruktur

HERU WAHYUDI MISBAHUL HASANAH


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

NAMA LKP : LKP HERU SALON


Alamat Lembaga : Jl. Anggur II Blok AD No.9 Bajur, Labuapi. LOBAR
Program Kursus : Kursus Kecantikan
Mata Pelajaran / Materi : Tata Rias Pengantin Muslim (MRP)
Pelatihan
Standar Kompetensi : Etika Kebersihan dan Kerapihan Area Kerja, Alat dan
Bahan Kosmetik
Nama Instruktur : 1. HERU WAHYUDI
2. MISBAHUL HASANAH
Alokasi waktu 15 jam pembelajaran (@45menit) 3x pertemuan

I. KOMPETENSI DASAR
1. Etika / Kepribadian Penata Rias
2. Membersihkan, merapihkan area kerja, alat dan bahan kosmetik

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


1. Peserta dapat memahami dan menerapkan Etika seorang perias yang baik
2. Peserta bisa membawa diri yang mencerminkan akan kepribadian seorang perias
3. Peserta bisa memahami dan menerapkan akan kebersihan, kerapihan area kerja
4. Peserta bisa memahami dan menerapkan standar operasional prosedur yang
efisien dan praktis dalam penerapan persiapan dan pengemasan kerja

III. MATERI POKOK PEMBELAJARAN


Etika kebersihan dan Kerapihan Area Kerja, Alat dan Bahan kosmetik

IV. METODE PEMBELAJARAN


1. Ceramah
2. Diskusi/ Tanya jawab
3. Demonstrasi
4. Pemberian Tugas
V. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Pertemuan 1 : Peserta memperhatikan informasi yang disampaikan oleh instruktur
tentang Etika Profesi/ Kepribadian Perias.

a) Kegiatan awal :
- Mengucap Salam, merapihkan/mengatur tempat duduk
- Mengisi daftar hadir selanjutnya membaca doa
- Mengulas materi pada hari sebelumnya. Menanyakan peserta akan sudah
faham dan jelasnya

b) Kegiatan inti :
- Peserta mencatat dan menyimak apa yang di jelaskan instruktur akan Etika
Profesi
- Peserta dapat mendemonstrasikan akan cara kerja/ prosedur
membersihkan, merapihkan area kerja, alat dan bahan kosmetik dengan
bimbingan dan pengawasan Instruktur
- Peserta menerapkan prinsip K3 (kesehatan, keselamatan kerja)
- Peserta menerapkan SOP sesuai standar contoh perusahaan
c) Kegiatan akhir :
- Menyimpulkan materi hari ini dengan diskusi Tanya jawab
- Membaca doa selesai kegiatan. Memberi salam

Pertemuan 2 : Peserta memperhatikan informasi yang disampaikan oleh instruktur


dan dengan pengawasan /bimbingan melakukan prinsip K3 maupun
sikap/tingkah laku dalam bekerja sama melakukan persiapan dan
pengemasan kerja.
a) Kegiatan awal :
- Mengucap Salam, merapihkan/mengatur tempat duduk
- Mengisi daftar hadir selanjutnya membaca doa
- Mengulas materi pada hari sebelumnya. Menanyakan peserta akan sudah
faham dan jelasnya
b) Kegiatan inti :
- Peserta dapat mendemonstrasikan akan cara kerja/ prosedur
membersihkan, merapihkan area kerja, alat dan bahan kosmetik dengan
bimbingan dan pengawasan Instruktur
- Peserta menerapkan prinsip K3 (kesehatan, keselamatan kerja)
- Peserta menerapkan SOP sesuai standar contoh perusahaan
c) Kegiatan akhir :
- Menyimpulkan materi hari ini dengan diskusi Tanya jawab
- Membaca doa selesai kegiatan. Memberi salam

Pertemuan 3 : Peserta dengan bimbingan dan motivasi, pengawasan dari instruktur


melakukan pengulangan materi pada hari kemarin yang ber focus
pada prinsip K3, persipan pengemasan kerja secara efisien maupun
SOP.
a) Kegiatan awal :
- Mengucap Salam, merapihkan/mengatur tempat duduk
- Mengisi daftar hadir selanjutnya membaca doa
- Mengulas materi pada hari sebelumnya. Menanyakan peserta akan sudah
faham dan jelasnya
b) Kegiatan inti :
- Peserta dapat mendemonstrasikan akan cara kerja/ prosedur
membersihkan, merapihkan area kerja, alat dan bahan kosmetik dengan
bimbingan dan pengawasan Instruktur
- Peserta menerapkan prinsip K3 (kesehatan, keselamatan kerja)
- Peserta menerapkan SOP sesuai standar contoh perusahaan
c) Kegiatan akhir :
- Menyimpulkan materi hari ini dengan diskusi Tanya jawab
- Membaca doa selesai kegiatan. Memberi salam
Pertemuan 4 : Peserta sudah dapat dan hafal secara urutan dari segi prinsip K3,
penggunaan P3K, maupun persiapan dan pengemasan kerja ssuai
SOP pada perusahaan
a) Kegiatan awal :
- Mengucap Salam, merapihkan/mengatur tempat duduk
- Mengisi daftar hadir selanjutnya membaca doa
- Mengulas materi pada hari sebelumnya. Menanyakan peserta akan sudah
faham dan jelasnya
b) Kegiatan inti :
- Peserta dapat bekerja sama/kelompok dalam melakukan demontarsi praktek
- Peserta dapat mendemonstrasikan akan cara kerja/ prosedur
membersihkan, merapihkan area kerja, alat dan bahan kosmetik dengan
bimbingan dan pengawasan Instruktur
- Peserta menerapkan prinsip K3 (kesehatan, keselamatan kerja)
- Peserta menerapkan SOP sesuai standar contoh perusahaan
c) Kegiatan akhir :
- Menyimpulkan materi hari ini dengan diskusi Tanya jawab
- Membaca doa selesai kegiatan. Memberi salam
VI. ALAT DAN BAHAN SERTA MEDIA
1. ALAT ;
 Kursi untuk para peserta
 ATK (alat tulis)
 Rak
 Alat kuas kosmetik
2. BAHAN ;
 Kertas kosong/ folio untuk mengisi format identifikasi klien
 Modul belajar
 Bahan – bahan kosmetik
 P3K
3. MEDIA ;
 Laptop
VII. SUMBER BELAJAR
Buku belajar/ modul, SKL, Kurikulum Lokakarya, panduan prinsip K3 dan P3K, contoh
SOP suatau perusahaan.
VIII. PENILAIAN
1. Tehnik penilaian : tes tulis dan tes praktek dan skala sikap
2. Bentuk tes dari kisi-kisi soal :
Bertujuan agar dapat mengetahui kinerja peserta selama pelatihan sehingga
diketahui hasilnya.
Contoh soal seperti :
- “Sebutkan urutan persiapan pengemasan kerja pada saat sebelum memulai
Tata rias wajah pengantin? “
- “ Apa saja yang dipakai bagi seorang perias pada saat sebelum melakukan tat
arias wajah pengantin ? “

Labuapi, 21 Januari2021
Mengetahui
Pimpinan Instruktur

HERU WAHYUDI MISBAHUL HASANAH


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

NAMA LKP : LKP HERU SALON


Alamat Lembaga : Jl. Anggur II Blok AD No.9 Bajur, Labuapi. LOBAR
Program Kursus : Kursus Kecantikan
Mata Pelajaran / Materi : Tata Rias Wajah Pengantin Muslim (MRP)
Pelatihan
Standar Kompetensi : 1. Memilih alat dan bahan kosmetik sesuai
kebutuhan tata rias Pengantin Muslim (MRP)
2. Merias wajah calon Pengantin Muslim (MRP)
3. Persiapan dan pengemasan kerja
4. Komunikasi dengan tamu/ pelanggan
Nama Instruktur : 1. HERU WAHYUDI
2. MISBAHUL HASANAH
Alokasi waktu 24 jam pembelajaran (@45menit) 5x pertemuan

I. KOMPETENSI DASAR
1. Memilih alat dan bahan rias wajah sesuai kebutuhan tata rias Pengantin Muslim
(MRP)
2. Mempersiapkan wajah calon pengantin tata rias Pengantin Muslim (MRP) putri
3. Melakukan rias wajah calon pengantin putri
4. Melakukan finishing/ member sentuhan akhir pada tata rias wajah pengantin

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


1. Peserta dapat melakukan persiapan dan memilih alat dan bahan kosmetik rias
wajah sesuai kebutuhan tata rias pengantin
2. Peserta dapat melakukan persiapan untuk wajah calon pengantin tata rias
Pengantin Muslim (MRP) putri
3. Peserta dapat melakukan rias wajah calon pengantin putri
4. Peserta dapat melakukan sentuhan akhir pada tat arias wajah pengantin

III. MATERI POKOK PEMBELAJARAN


Tata Rias Wajah Pengantin Muslim (MRP) Putri

IV. METODE PEMBELAJARAN


1. Ceramah
2. Diskusi/ Tanya jawab
3. Demonstrasi
4. Pemberian Tugas

V. LANGKAH – LANGKAH PEMBELAJARAN


Pertemuan sebanyak 16x. karena akan ada proses pengulangan pengulangan
praktek/ demonstrasi sampai para peserta bisa dan faham akan tata rias wajah
calon pengantin putri.
a) Kegiatan awal :
- Mengucapkan salam, merapihkan/ mengatur tempat duduk
- Mengisi daftar hadir, membaca doa
- Mengulas materi pada hari sebelumnya
b) Kegiatan inti :
- Instruktur memberikan informasi akan jenis – jenis alat dan bahan kosmetik
sesuai kebutuhan tata rias wajah Pengantin Muslim (MRP), para peserta
menyimak, mencatat dan memahami materi ini.
- Dengan bimbingan/motivasi maupun pengawasan instrukturnya melakukan
stimulant/ demontrasi cara merias wajah calon pengantin
- Peserta melakukan, menerapkan persiapan wajah calon pengantin dan
merias wajah calon pengantin
- Instruktur selalu mengingatkan untuk merapikan area kerja
c) Kegiatan akhir :
- Menyimpulkan materi dengan diskusi/ Tanya jawab
- Membaca doa selesai kegiatan. Memberi salam

VI. ALAT DAN BAHAN SERTA MEDIA


1. ALAT :
- Kuas kosmetik lengkap
- Bahan bahan sesuai jenis kosmetik yang khusus tat arias Pengantin Muslim
(MRP)
- Meja/ rak-rak untuk tempat alat
- Cermin, meja rias dan kursi
- Model/ poster/ patung
2. BAHAN :
- Segala kosmetik yang diperlukan untuk merias wajah calon pengantin putrid.
Miss; pemberh muka dan penyegar, pelembab, foundation, bedak tabur dan
padat, eye shadow, eye liner/ pensil alis, pemerah pipi, lipstick dll.
3. MEDIA :
- Laptop/ note book
- Poster
- Model/ patung

VII. SUMBER BELAJAR


Dari makalah, modul pembelajaran tat arias Pengantin Muslim (MRP), kurikulum
lokakarya Pengantin Muslim (MRP), SKL tata rias pengantin, Bahan – bahan majalah
pengantin sesuai trend.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

NAMA LKP : LKP HERU SALON


Alamat Lembaga : Jl. Anggur II Blok AD No.9 Bajur, Labuapi. LOBAR
Program Kursus : Kursus Kecantikan
Mata Pelajaran / Materi : Tata Rias Rambut Pengantin Muslim (MRP)
Pelatihan
Standar Kompetensi : 1. Memilih alat dan bahan kosmetik sesuai
kebutuhan tata rias Pengantin Muslim (MRP)
2. Menata rambut, sanggul kedebong malang
3. Persiapan dan pengemasan kerja
4. Komunikasi dengan tamu/ pelanggan
5. Meronce bunga pengantin
Nama Instruktur : 1. HERU WAHYUDI
2. MISBAHUL HASANAH
Alokasi waktu 24 jam pembelajaran (@45menit) 5x pertemuan

I. KOMPETENSI DASAR
1. Menata rambut/ sanggul
2. Membentuk sanggul/ Pangkak Kedebong Malang
3. Memasang bunga dan perhiasan kepala/ sanggul
4. Menusuk bunga cempaka, kemitir dan mawar

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


1. Peserta dapat memilih alat dan bahan kosmetik untuk menata sanggul
2. Peserta dapat menata rambut/ sanggul kedebong malang
3. Peserta bisa memasang bunga dan perhiasan sanggul
4. Peserta dapat melakukan /menerapkan pelayanan prima pada tamu/klien
5. Peserta dapat berkomunikasi baik dengan sesame maupun dengan
klien/pelanggan
6. Peserta dapat menusuk bunga hidup dengan lidi yang sudah dipotong-potong.
Serta merangkai di sanggul kedebong malang

III. MATERI POKOK PEMBELAJARAN


Tata Rias Rambut Pengantin Muslim (MRP) ( membentuk pangkak kedebong
malang)

IV. METODE PEMBELAJARAN


1. Ceramah
2. Demontrasi
3. Unjuk Kerja
4. Diskusi/ Tanya jawab

V. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Pertemuan diadakan sebanyak 24x pertemuan. Hari pertama sampai hari ke tiga,
Instruktur memberikan informasi tata cara rias rambut/ sanggul Pengantin Muslim
(MRP) putrid secara ceramah dan demonstrasi. Selanjutnya akan dan unjuk kerja
dari para peserta untuk mencoba mempraktekkan dan terus akan ada pengulangan
sampai para peserta mampu dan bisa tanpa bimbingan dari instruktur lagi.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

NAMA LKP : LKP HERU SALON


Alamat Lembaga : Jl. Anggur II Blok AD No.9 Bajur, Labuapi. LOBAR
Program Kursus : Kursus Kecantikan
Mata Pelajaran / Materi : Tata Busana Pengantin Muslim (MRP)
Pelatihan
Standar Kompetensi : 1. Memilih alat dan bahan kosmetik sesuai
kebutuhan tata rias Pengantin Muslim (MRP)
2. Menata/ memakaikan Busana dan perhiasan
busana pengantin
3. Persiapan dan pengemasan kerja
4. Komunikasi dengan tamu/ pelanggan
Nama Instruktur : 1. HERU WAHYUDI
2. MISBAHUL HASANAH
Alokasi waktu 24 jam pembelajaran (@45menit) 5x pertemuan

I. KOMPETENSI DASAR
1. Menentukan spesifikasi busana perlengkapan dan perhiasan pengantin Tata Rias
Pengantin Muslim (MRP)
2. Memakaikan Busana, perlengkapan dan perhiasan pengantin
3. Etika Kepribadian perias

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


1. Peserta dapat menentukan spesifikasi busana dan perhiasan Pengantin Muslim
(MRP)
2. Peserta dapat memakaikan busana serta perlengkapan perhiasan busana
pengantin sesuai yang dibakukan dengan tepat dan benar
3. Peserta dapat menjaga kesopanan dan privasi terhadap klien/pelanggan

III. MATERI POKOK PEMBELAJARAN


Tata Busana Pengantin Muslim (MRP)

IV. METODE PEMBELAJARAN


1. Ceramah
2. Diskusi/Tanya jawab
3. Demonstrasi
4. Unjuk Kerja

V. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Pertemuan sebanyak 8x dalam pembelajaran. Instruktur memberikan informasi
tentang penentuan spesifikasi busana dan perhiasan busana Pengantin Muslim
(MRP) serta Instruktur mendemontrasikan cara pemakaian busana dengan
perlengkapan aseksories secara benar yang sesuai di bakukan. Instruktur akan selalu
menerapkan cara menjaga kesopanan dan privasi seorang klien/tamu
a) Kegiatan Awal :
- Mengucapkan salam, mengatur tempat duduk
SOAL UJIAN TEORI
PESERTA PELATIHAN TATA RIAS PENGANTIN MUSLIM (MRP)
LKP HERU SALON
HARI/TANGGAL :
MATA UJIAN : TATA RIAS PENGANTIN MUSLIM (MRP)
WAKTU : 11.00 – 12.30 WITA

PETUNJUK : 1. Tulislah jawaban Anda pada KERTAS JAWABAN YANG


TERSEDIA.
2. Perhatikan dengan CERMAT apa yang harus Anda
Lakukan sebelum Memberikan jawaban yang diminta.
3.Kerjakan soal dengan singkat dan jelas.
4. Kertas soal dan kertas jawaban harus bersih dan rapi,
Tidak dibenarkan adanya coretan yang tidak jelas.

I PILIHLAH JAWABAN YANG BENAR DENGAN MEMBERI


TANDA SILANG (X) !

1. Salah satu yang termasuk dari jenis kulit adalah …


A. Sawo matang C. Jerawat
B. Kuning pengantin D. Berminyak

2. Apa manfaat kita harus membersihkan muka setiap hari …


A. Supaya putih C. Mengangkat kotoran diwajah
B. Agar mengkilat D. Cantik

3. Fungsi dari foundation adalah …


A. Menutup noda diwajah C. Mengcover wajah
B. Sebagai tahap dasar make up D. Semua jawaban benar

4. Salah satu fungsi dari bedak tabur adalah …


A. Menutup noda diwajah C. Menstabilkan kadar minyak wajah
B. Membuat tebal foundation D. Jawaban A yang benar

5. Pemakaian eyeshadow warna coklat dan memberi bayangan untuk menutupi


Kekurangan diwajah disebut …
A. Shading C. Make over
B. Highlight D. Smokee eyes

6. Tahap base make up atau tahap dasar setelah membersihkan muka yaitu tahap …
A. Tahap pemakaian bedak C. Tahap blosh on
B. Tahap foundation D. Tahap eye liner

7. Untuk mempertegas bentuk mata kita perlu memakai …


A. Eye brown C. Eye liner basah atau kering
B. Pensil alis D.Eye shadow warna kuning

8.Dibawah ini yang termasuk asecsories dari tata rias Pengantin Muslim (MRP) Kecuali …
A. Onggar – onggar C. Harnet
B. Banjangan D. Kembang emas
9.Apa fungsi dari eye brown pensil (pensil alis) …
A. Untuk membuat garis shading
B. Untuk menggambar alis (membentuk alis)
C. Untuk membentuk bibir sebelum pemakaian lipstick
D. Untuk membentuk mata pada kelopak mata

10.Apa saja yang termasuk dari bagian tahap make up …Kecuali


A. Pelembab C. Subeng
B. Foundation D. Bedak tabor
II ISILAH DENGAN SINGKAT DAN JELAS !

1. Sebutkan langkah – langkah make up.


2. Jelaskan fungsi dari selotip mata.
3. Jelaskan perbedaan make up pagi dengan make up malam dari segi
a) Foundation
b) Eye shadow
4. Jelaskan nama dan arti dari asecsories manten minimal 3 macam.
5. Sebutkan langkah – langkah Tata rambut Pengantin Muslim (MRP) dan asecsories
rambut Pengantin Muslim (MRP).
LEMBAR JAWABAN
UJIAN TEORI TATA RIAS PENGANTIN MUSLIM (MRP)
LKP HERU SALON

I PILIHLAH JAWABAN DENGAN MEMBERI TANDA SILANG (X) !

1. A B C D
2. A B C D
3. A B C D
4. A B C D
5. A B C D
6. A B C D
7. A B C D
8. A B C D
9. A B C D
10. A B C D
11. A B C D
12. A B C D
13. A B C D
14. A B C D
15. A B C D
16. A B C D
17. A B C D
18. A B C D
19. A B C D
20. A B C D

II JAWABLAH DENGAN SINGKAT DAN JELAS !


(esai no 1 s/d 5)
LKP HERU SALON
LABUAPI. LOMBOK BARAT

B. DAFTAR ALAT, PERALATAN/MESIN DAN BAHAN

1. DAFTAR ALAT DAN PERALATAN PERALATAN.


Nama Alat dan Peralatan
No. Keterangan
1 2 3
1. Alat-alat Pengantin Pria (bros pengantin pria,
tempat/wadah kosmetik,)
,
2. Alat-alat Pengantin Muslim Wanita (Perhiasan bros
modern, kalung, sepasang gelang dan Cincin, leter S
sepasang, bros modern, kalung dan subang, ),
Almari pakaian pengantin, almari penyimpanan alat-
perlengkapan rias pengantin, tempat/wadah kosmetik,
tempat /wadah rambut , tempat /wadah perhiasan,
tempat/wadah busana,

3. Meja, kursi dan kaca rias.

Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 25 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

Nama Alat dan Peralatan


No. Keterangan
1 2 3
4. Perlengkapan Pengantin Muslim Pria (Busana pengantin
pria, Sandal/selop, sepatu, kaos kaki dan sarung
tangan, celana panjang, baju lengan panjang, jas
pengantin, penutup kepala/ songkok/peci, Rekaman
Produk Gaya MRP Muslim Pria.),

5. Perlengkapan Pengantin Muslim Wanita ( Busana


pengantin wanita, celana panjang wanita, selop
bertumit sesuai warna kebaya, kerudung tipis segi 4,
jilbab, selendang, Rekaman Produk Gaya MRP Muslim
6. wanita,
Buku pedoman tentang tata cara persiapan dan
pengemasan MRP Muslim.

6.1. Daftar Bahan

Nama Bahan
No. Keterangan
1 2 3
1. Pengantin Muslim Pria (kosmetik pria, bunga bros),

2.
Pengantin Muslim Wanita (hair spray, kosmetik
pembersih, penyegar, pelembab, alas bedak, bedak,
perona mata/ eye shadow, pensil alis, maskara, eye
liner, pewarna pipi,m emerah bibir, bulu mata imitasi,
lem bulu mata, kapas, tissue, cotton bath, kuas, spons
bedak, perhiasan kepala / rambut /

Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 26 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
SUB BIDANG MODIFIKASI RIAS PENGANTIN MUSLIM MRP. MS01.003.01.

sanggul/subal pandan ciput pengantin, irisan pandan,


karet, harnet, jepitan, roncean bunga melati dan ciput)

Judul Modul: Melakukan Persiapan Kerja dan Pengemasan di Tempat Kerja Halaman: 27 dari 26
Kurikulum LKP Versi: 2021

Anda mungkin juga menyukai