Anda di halaman 1dari 46

PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

BERITA RESMI STATISTIK


BPS PROVINSI KALIMANTAN SELATAN
Banjarbaru, 5 November 2020
✓ Pertumbuhan Ekonomi

✓ Ketenagakerjaan
PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

Pertumbuhan Ekonomi Triwulan III 2020


(PDRB Triwulan III 2020)
No.058/11/63/Th. XXIV, 5 November 2020
Fenomena Global

Q3 2020 dibanding Q2 2020


❖ Peningkatan output dan permintaan global didukung oleh
meningkatnya pekerja yang masuk setelah lockdown maupun
pembatasan sosial

❖ Output manufaktur global kembali meningkat karena sebagian besar


pabrik di dunia terus pulih dan kembali beroperasi dalam era new
normal

❖ Harga komoditas internasional mulai menunjukkan peningkatan


dimana rata-rata harga minyak mentah dunia mengalami kenaikan

❖ Kondisi ekonomi masih melemah jika dibandingkan dengan tahun 2019


akibat masih berlanjutnya pandemik COVID-19
4
Fenomena Global

Q3 2020 dibanding Q3 2019


❖ Pertumbuhan ekonomi Negara Q3/2020 Q2/2020 Q3/2019
negara mitra dagang Tiongkok 4,9 3,2 6,0
(persen):
Singapura -7,0 -13,3 0,7
Korea Selatan -1,2 -2,7 2,0
India -10,0*) -23,9 5,1
Malaysia -5,0*) -17,1 4,4
*) Estimasi dari Trading Economics

Komoditas q-to-q y-on-y ❖ Harga Komoditas Unggulan


Batubara -4,26 -23,22 Ekspor (persen):
Palm Oil 22,29 31,71
Karet 14,56 -4,05

5
Catatan Peristiwa Kalimantan Selatan Triwulan III-2020

Q3 2020 dibanding Q2 2020


❖ Nilai ekspor batubara menurun sebesar 19,40 persen dibanding triwulan
sebelumnya
❖ Kalimantan Selatan berada pada puncak musim panen
❖ Perayaan Idul Adha menyebabkan produksi peternakan meningkat
❖ Nilai ekspor CPO mengalami peningkatan sebesar 34,30 persen
❖ Realisasi pengadaan semen dari Asosiasi Semen Indonesia (ASI) mengalami
peningkatan sebesar 11,70 persen
❖ Indeks Penjualan Riil Bank Indonesia menunjukkan peningkatan di Kota Banjarmasin
❖ Penumpang berangkat dengan angkutan udara di Syamsuddinoor Juli-September
mengalami peningkatan 182,49 persen menyusul mulai diijinkannya penerbangan
komersial setelah PSBB
❖ Tingkat Penghunian Kamar (TPK) hotel berbintang di Kalimantan Selatan pada
triwulan III berturut-turut (Juli: 37,23%; Agustus: 45,80% September: 43,69%) lebih
tinggi dari triwulan II (April 13,29%; Mei 16,85%, Juni 23,92%)

6
Catatan Peristiwa Kalimantan Selatan Triwulan III-2020

Q3 2020 dibanding Q2 2020


❖ Nilai impor barang modal meningkat mencapai 445,41 persen, sedangkan impor
bahan baku menurun sebesar 10,42 persen.
❖ Nilai impor barang konsumsi mengalami kenaikan 21,26 persen
❖ Secara total nilai impor mengalami kenaikan 12,50 persen.
❖ Realisasi belanja barang dan jasa APBD menurun sebesar 25,04 persen.
❖ Sedangkan untuk belanja pegawai dan belanja modal APBD mengalami kenaikan
masing-masing 7,53 persen dan 69,34 persen.
❖ Realisasi belanja APBN untuk belanja barang dan jasa naik 35,66 persen, belanja
modal naik 55,27 persen, dan belanja pegawai turun 1,94 persen.
❖ Pencairan gaji ke-13 untuk PNS dan pensiunan
❖ Secara umum, nilai ekspor turun sekitar 14,72 persen. Beberapa komoditas yang
mengalami penurunan ekspor antara lain CPO, batubara, dan kayu
❖ Kampanye pilkada untuk 8 kabupaten/kota/provinsi mulai terlihat
❖ Pencairan BLT pra kerja dan Bantuan Pangan Non Tunai.

7
Catatan Peristiwa Kalimantan Selatan Triwulan III-2020

Q3 2020 dibanding Q3 2019


❖ Nilai ekspor batubara menurun sebesar 48,51 persen
❖ Luas panen padi pada 2020 diperkirakan sebesar 292.027 hektar, mengalami penurunan
sebanyak 64.219 hektar atau 18,03 persen dibandingkan 2019 yang sebesar 356.246
hektar
❖ Produksi padi pada 2020 diperkirakan sebesar 1,13 juta ton GKG, mengalami penurunan
sebanyak 208.412 ton atau 15,52 persen dibandingkan 2019 yang sebesar 1,34 juta ton
GKG
❖ Nilai ekspor CPO mengalami penurunan sebesar 37,30 persen
❖ Realisasi pengadaan semen dari Asosiasi Semen Indonesia (ASI) mengalami penurunan
sebesar 32,77 persen
❖ Penumpang berangkat dengan angkutan udara di Syamsudin Noor Juli-September
mengalami penurunan 67,68 persen
❖ Tingkat Penghunian Kamar (TPK) hotel berbintang di Kalimantan Selatan secara y-on-y
bulan Juli turun 17,99 poin; Agustus turun 3,10 poin, dan September turun 6,49 poin.

8
Catatan Peristiwa Kalimantan Selatan Triwulan III-2020

Q3 2020 dibanding Q3 2019


❖ Penurunan permintaan jumlah hewan qurban jika dibandingkan tahun 2019
❖ Ibadah umroh dan haji masih tertunda akibat masih dilakukan penutupan border dan travel
restrictions
❖ Nilai impor barang modal, barang konsumsi, dan bahan baku mengalami penurunan
masing-masing sebesar 58,75 persen, 49,17 persen, dan 66,42 persen
❖ Secara total nilai ekspor mengalami penurunan hingga 42,43 persen. Beberapa komoditas
yang mengalami penurunan antara lain batubara, CPO, karet, dan kayu
❖ Total realisasi APBD belanja barang/jasa dan belanja modal mengalami penurunan
masing-masing sebesar 24,26 persen dan 39,40 persen.
❖ Untuk belanja pegawai mengalami kenaikan 3,98 persen
❖ Realisasi APBN untuk belanja barang dan jasa turun 32,11 persen, belanja modal turun
29,13 persen, dan belanja pegawai naik 0,08 persen
❖ Inflasi tahun ke tahun bulan September 1,04 persen

9
Ekonomi Kalimantan Selatan Triwulan III-2020
Terkontraksi 4,68 persen (y-on-y)

3,26%

Rp 47,58 Rp 44,28 Rp 45,96


Triliun (ADHB) Triliun (ADHB) Triliun (ADHB)
Rp 35,01 Rp 32,32 Rp 33,38
Triliun (ADHK) Triliun (ADHK) Triliun (ADHK)

Triwulan III Triwulan II Triwulan III


2019 2020 2020

-4,68%

Secara kumulatif, pertumbuhan ekonomi Kalimantan Selatan triwulan I s/d III-2020 dibanding
dengan triwulan I s/d III-2019 tumbuh sebesar -1,23 persen

10
Laju Pertumbuhan PDRB Triwulanan
Tahun 2017-2020 (Persen)
Laju Pertumbuhan Triwulanan Y-on-Y

2017 2018 2019 2020

Laju Pertumbuhan Triwulanan Q-to-Q

2017 2018 2019 2020

11
PDRB MENURUT
LAPANGAN USAHA
Nilai PDRB Lapangan Usaha

Pertumbuhan dan Struktur PDRB

Sumber Pertumbuhan PDRB

12
12
PDRB ADHB dan ADHK Menurut Lapangan Usaha
(Miliar Rupiah)

Harga Berlaku Harga Konstan


Kategori Uraian
Triwulan II-2020 Triwulan III-2020 Triwulan II-2020 Triwulan III-2020
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
A Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan 7 108,15 7 846,60 5 080,37 5 548,57
B Pertambangan dan Penggalian 7 708,03 7 676,08 7 673,37 7 659,98
C Industri Pengolahan 5 798,42 5 866,33 3 935,71 3 974,06
D Pengadaan Listrik dan Gas 66,43 71,17 39,61 42,12
Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah,
E 199,65 204,99 141,87 145,38
Limbah dan Daur Ulang
F Konstruksi 3 588,90 3 747,83 2 450,08 2 550,89
Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi
G 4 642,46 4 835,94 2 927,96 3 041,82
Mobil dan Sepeda Motor
H Transportasi dan Pergudangan 2 802,52 2 946,05 1 846,19 1 933,43
I Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum 931,30 947,62 637,05 648,04
J Informasi dan Komunikasi 1 748,37 1 796,00 1 356,50 1 389,32
K Jasa Keuangan dan Asuransi 1 585,41 1 635,29 1 048,46 1 077,60
L Real Estate 1 063,93 1 113,32 769,85 812,24
M,N Jasa Perusahaan 325,46 322,95 198,25 196,26
Administrasi Pemerintahan, Pertahanan
O 2 875,47 2 985,91 1 730,84 1 795,00
dan Jaminan Sosial Wajib
P Jasa Pendidikan 2 218,64 2 308,74 1 467,77 1 521,94
Q Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 1 020,05 1 049,59 647,34 664,79
R,S,T,U Jasa lainnya 592,39 601,99 371,96 376,02
PDRB 44 275,59 45 956,40 32 323,17 33 377,46

13
Pertumbuhan PDRB Tertinggi Menurut Lapangan Usaha
Triwulan III-2020

q-to-q y-on-y
3,26 % -4,68 %
9,22 %
7,84 %
6,87 %
6,35 %
5,96 %
5,51 %

Pertanian Pengadaan Real Estate Jasa Kesehatan Informasi dan Real Estate
Listrik dan Gas Komunikasi

14
Struktur dan Pertumbuhan PDRB Menurut Lapangan Usaha
Triwulan III-2020 (y-on-y)

Struktur PDRB (%) Pertumbuhan PDRB (%)


17.07 Pertanian -2.99
16.70 Pertambangan -9.08
12.76 Industri -8.10
10.52 Perdagangan -5.91
8.16 Konstruksi -4.53
6.50 Adm. Pemerintah 0.38
6.41 Transportasi -8.41
5.02 Jasa Pendidikan -0.25
3.91 Informasi dan Komunikasi 6.87
3.56 Jasa Keuangan dan Asuransi 0.25
2.42 Real Estate 5.96
2.28 Jasa Kesehatan 7.84
2.06 Akomodasi dan Makan Minum -5.41
1.31 Jasa lainnya -2.90
0.70 Jasa Perusahaan -5.79
0.45 Pengadaan Air 5.63
0.15 Pengadaan Listrik dan Gas 4.95
15
Sumber Pertumbuhan Triwulanan y-on-y Menurut Lapangan Usaha

Sumber
Pertumbuhan
Ekonomi
Kalimantan Selatan
Triwulan III-2020
(y-on-y)

Sumber kontraksi
terdalam ada pada
Lapangan Usaha
Pertambangan dan
Penggalian yakni
sebesar
-2,18 persen.
16
PDRB MENURUT
PENGELUARAN
Pertumbuhan Komponen

Struktur dan Pertumbuhan PDRB

Sumber Pertumbuhan PDRB

17
17
PDRB ADHB dan ADHK Menurut Pengeluaran
(Miliar Rupiah)

Harga Berlaku Harga Konstan


(Miliar Rupiah) (Miliar Rupiah)

Komponen
Triwulan II Triwulan III Triwulan II Triwulan III
2020 2020 2020 2020
(1) (3) (4) (6) (7)
1 Pengeluaran Konsumsi Rumahtangga 21 299,54 22 067,28 15 057,93 15 582,11

2 Pengeluaran Konsumsi LNPRT 480,18 485,90 309,90 313,37

3 Pengeluaran Konsumsi Pemerintah 5 451,61 5 523,26 3 333,82 3 348,51

4 PMTB 11 193,66 11 863,05 7 261,33 7 632,91

- 251,99 149,61 - 177,30 105.20


5 Perubahan Inventori

22 702,31 19 668,72 20 318,41 19 036.12


6 Ekspor Barang dan Jasa

16 599,72 13 801,42 13 780,92 12 640.76


7 Dikurangi Impor Barang dan Jasa

PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO 44 275,59 45 956,40 32 323,17 33 377,46

18
PERTUMBUHAN PDRB MENURUT PENGELUARAN
TRIWULAN III-2020 (PERSEN)

Pertumbuhan PDRB Pertumbuhan Y-on-Y


Triwulan III 2020 (Q-to-Q): 3,26 Triwulan III 2020 (Y-on-Y): -4,68

5,12
3,48
Konsumsi
1,12 Rumah Konsumsi Konsumsi
0,44
Tangga LNPRT Pemerintah PMTB Ekspor Impor

Konsumsi Konsumsi Konsumsi PMTB Ekspor Impor


Rumah LNPRT Pemerintah -0,67 -0,04
Tangga -3,40
-5,88

-6,31
-8,27

-23,07
-27,92

Pertumbuhan Q-to-Q Pertumbuhan Y-on-Y

19
STRUKTUR DAN PERTUMBUHAN PDRB MENURUT PENGELUARAN
TRIWULAN III-2020 (Y-ON-Y) : -4,68 %

Struktur % Pertumbuhan (%

48,02
Konsumsi -0,67
Rumah Tangga

42,80 Ekspor -23,07

30,03 Impor -27,92

25,81 PMTB -3,40

Konsumsi
12,02 -5,88
Pemerintah

1,06 Konsumsi LNPRT -0,04

20
Sumber Pertumbuhan Triwulanan y-on-y
Menurut Pengeluaran

Sumber
Triwulan III-2019 Triwulan II-2020 Triwulan III-2020 Pertumbuhan
4,02 -2,63 -4,68
Ekonomi
Kalimantan Selatan
1.36 Triwulan III-2020
(Y-on-Y)
1.69

0.30

1.81 1.55

-0.30
-1.13 -0.60
-1.53
-0.77
-0.70 Sumber
-0.41
-2.32 Kontraksi terdalam
-1.53
ada pada Komponen
-0.69
Net Ekspor sebesar
-2,32 persen
PK-RT PK-P PMTB Net Ekspor Lainnya

21
Perbandingan Pertumbuhan PDRB Kalimantan
Triwulan III-2020

Provinsi Q to Q Y on Y C to C

Kalimantan Barat 4,89 -4,46 -1,74

Kalimantan Tengah 1,69 -3,12 -1,12

Kalimantan Selatan 3,26 -4,68 -1,23

Kalimantan Timur 2,39 -4,61 -2,94

Kalimantan Utara 2,86 -1,59 0,06

KALIMANTAN 2,84 -4,24 -1,74

22
PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

Keadaan Ketenagakerjaan
Provinsi Kalimantan Selatan
Agustus 2020
No. 59/11/63/Th. XXIV, 05 November 2020
BPS PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

Keadaan Ketenagakerjaan Kalimantan Selatan


Agustus 2020 (dalam juta jiwa)

2,09
37,49 ribu orang 1,23 77,42 ribu
orang
2,19
51,87 ribu orang 0,10 0,66 55,84 ribu
orang

3,15 0,497
14,38 ribu orang 0,20 59,06 ribu
orang

49,65 ribu orang


0,248
0,97
0,089 Perubahan Agustus 2019-Agustus 2020
2,22 ribu orang

Ket:
✓ Pekerja Paruh Waktu adalah mereka yang bekerja kurang dari 35 jam seminggu, tetapi tidak mencari pekerjaan atau tidak bersedia menerima pekerjaan lain
✓ Setengah Pengangur adalah mereka yang bekerja kurang dari 35 jam seminggu, dan masih mencari atau menerima pekerjaan tambahan
24
BPS PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

Perkembangan
Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK)
Agustus 2018 – Agustus 2020

Tahun 2018 69,74%


2,13 Juta orang

TPAK Kalimantan
Selatan mengalami
Tahun 2019 peningkatan sebanyak
68,77%
2,14 Juta orang 0,56 poin

Tahun 2020 69,33%


2,19 Juta orang

25
TPAK Menurut Jenis Kelamin
Agustus 2018– Agustus 2020

84,22 83,22
% 82,91
%
69,74 %
% 68,77 69,33
% %
Laki-laki
54,98 55,50
54,05 % Perempuan
%
%

2018 2019 2020

Terjadi pengurangan kesenjangan TPAK antara laki-laki dan perempuan

26
TPAK Menurut Klasifikasi Wilayah
Agustus 2018 – Agustus 2020

73,02
72,59
% 71,43 %
%
66,06
65,85 65,73
%
% %
Perdesaan

Perkotaan

2018 2019 2020

TPAK di wilayah perdesaan meningkat sebesar 1,16 poin,


dan TPAK di wilayah perkotaan menurun sebesar 0,12 poin.

27
TPAK menurut Kabupaten/Kota
Agustus 2020

Banjarmasin 62.07

64.68
Kota Baru
66.82
Banjar Baru
69.27 Kalsel
Tabalong 70.08 69.33%
Hulu Sungai Utara 70.16

Tanah Bumbu 70.17

Tapin 71.15

72.03
Hulu Sungai Tengah
72.55
Tanah Laut
73.15
Banjar 74.61
Hulu Sungai Selatan 76.50

Barito Kuala
Balangan
28
KARAKTERISTIK
PENDUDUK
YANG BEKERJA

29
BPS PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

Penduduk Bekerja menurut Lapangan Pekerjaan Utama


Agustus 2019 dan Agustus 2020

30.65 Pertanian
33.33
27.02 Perdagangan, Rumah Makan 34,05% 26.65
dan Akomodasi

Jasa Kemasyarakatan, Sosial


16.65 dan Perorangan 24,05% 15.65

9.11 Industri
17,49% 8.79

5.39 Konstruksi 5.23


Tahun 2019 4.50 Transportasi, Pergudangan
dan Komunikasi 4.60 Tahun 2020
Penduduk Bekerja sebanyak Penduduk Bekerja sebanyak
2,04 Juta Orang 3.80 Pertambangan 3.39 2,08 Juta Orang

Lembaga Keuangan, Real estate,


2.34 Usaha persewaan dan Jasa 1.88

0.53 Listrik, Gas dan Air Minum 0.47

30
BPS PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

Penduduk Bekerja menurut Status Pekerjaan Utama


Agustus 2020 Perubahan Distribusi (Y-on-Y)
Jumlah Penduduk Bekerja: 2,083 juta orang (Persen poin)

Buruh/Karyawan/
36.15% -3.88 [-
Pegawai
65,94]
22.13% Berusaha Sendiri -1.44 [-
21,08]
Berusaha Dibantu [28,94]
16.31% 1.12
Buruh Tidak Tetap

15.84%
Pekerja Keluarga/
2.82 [63,68]
Tak Dibayar

6.54% Pekerja Bebas 1.50 [32,09]

Berusaha Dibantu
3.03% Buruh Tetap
-0.11 [-1,21]

[…] Merupakan selisih jumlah penduduk bekerja Agt 2020 – Agt 2019 (ribu Orang)

31
Perkembangan Sektor Formal Informal
Agustus 2018 – Agustus 2020

39.93% 43.19% 39.18%

60.07% 56.81% 60.82%

Agt 18 Agt 19 Agt 20

Informal Formal

Terjadi peningkatan persentase pekerja informal


sebesar 3,99 poin.

32
BPS PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

Penduduk Bekerja menurut Jam Kerja Seminggu


(dalam persen)

Agustus 2019 Agustus 2020

0 Jam, 0 Jam,
≥ 35 *) 2.76% ≥ 35 *) 3.40%
Jam, Jam,
61.08% 55.57%
12
1–7 Jam, 12 1–7 Jam,
3.06% 4.30%
8–14 Jam,
9 3 9 3 8–14 Jam,
6.72%
7.83%
6 15–24 6

Jam, 15–24
12.58% Jam,
25–34 15.17%
Jam, 25–34
13.81% Jam,
13.73%

Terjadi penurunan persentase penduduk bekerja lebih dari 35 jam seminggu


sebesar 5,51 poin. Sedangkan pada penduduk yang sementara tidak bekerja
(0 Jam seminggu) mengalami peningkatan sebesar 0,64 poin.
33
BPS PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

Penduduk Bekerja menurut Pendidikan


(dalam persen)

Agustus 2019 Agustus 2020

SMA SMA Diploma dan


sederajat, Diploma dan
sederajat, Universitas,
26.07% Universitas,
26.52% 11.20%
11.81%

SD ke
SD ke bawah,
SMP, bawah, SMP, 43.87%
17.80% 44.32% 18.41%

*) Termasuk sementara tidak bekerja *) Termasuk sementara tidak bekerja

Terjadi penurunan persentase penduduk lulusan SD ke bawah


yang bekerja sebesar 0,45 poin.

34
KARAKTERISTIK
PENGANGGURAN

35
Perkembangan Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT)
Agustus 2018 – Agustus 2020

4.8 4.74
4.7
4.6
4.5
4.35
4.4
4.3
4.18
4.2
4.1
4
2018 2019 2020
TPT
36
TPT Kalimantan Selatan meningkat 0,56 poin
TPT Menurut Jenis Kelamin
Agustus 2018– Agustus 2020

4,78% 4,65%
5,13%
69,74
% 68,77 69,33
% %
Laki-laki
3,69% 4,15%
3,45% Perempuan

2018 2019 2020

Terjadi pengurangan kesenjangan TPT antara laki-laki dan perempuan

37
TPT Menurut Klasifikasi Wilayah
Agustus 2018 – Agustus 2020

6,52%
3,34%
2,79%

5,84% 6,45%
2,61%
Perdesaan

Perkotaan

2018 2019 2020

TPAK di wilayah perdesaan meningkat sebesar 1,16 poin,


dan TPAK di wilayah perkotaan menurun sebesar 0,12 poin.

38
TPT menurut Pendidikan
Agustus 2020

9.01
7.13
4.76 4.90 4.95
2.79

SD Ke Bawah SMP SMA SMK Diploma I/II/III Universitas

Perkembangan TPT SMK, 2018-2020


TPT SMK memperlihatkan tren yang menurun
12.80%
9.08% 9.01%

Agustus 2018 Agustus 2019 Agustus 2020

39
TPT menurut Kabupaten/Kota
Agustus 2020

Hulu Sungai Selatan 2.24


✓ TPT tertinggi tercatat di
Balangan 2.46 Kota Banjarmasin
2.93 sebesar 8,32 persen
Barito Kuala
3.07
Tabalong 3.57 ✓ TPT terendah di Kab.
Tanah Laut Hulu Sungai Selatan
3.73
sebesar 2,24 persen
Tapin 3.87

Banjar 3.90

Hulu Sungai Tengah


4.49 Kalsel
4.96 4,74%
Hulu Sungai Utara
5.54
Kota Baru 6.95
Banjar Baru 8.32

Tanah Bumbu
Banjarmasin
40
KONDISI
KETENAGAKERJAAN
DI TENGAH
PANDEMI

41
Kalender Pandemi COVID-19
Pemberlakuan PSBB di beberapa wilayah:
Presiden Jokowi Penutupan sekolah, pembatasan aktivitas pekerjaan
mengumumkan 2 WNI positif di kantor diganti WFH, pembatasan transportasi umum, penutupan fasilitas
corona umum, Perkecualian untuk aktivitas pemenuhan bahan pokok
2 MARET 2020 MARET – MEI 2020

100 ribu kasus 50 ribu kasus Pembukaan perkantoran, Pembukaan


rumah makan, Pembukaan mall, pertokoan,
Sembuh 52.164 Sembuh 20.449 Pembukaan taman rekreasi outdoor dan
Meninggal 4.838 Meninggal 2.620 indoor, Tranportasi umum
27 JUNI 2020 25 JUNI 2020 JUNI 2020

150 ribu kasus


PENCACAHAN SAKERNAS Sembuh 105.192
Sampel 300.000 rumah tangga, Meninggal
sampai level kabupaten/kota
6.594
8-31 AGUSTUS 2020 22 AGUSTUS 2020

*) Kondisi angka kasus covid-19 se-Indonesia 42


SAKERNAS AGUSTUS 2020: MENGUKUR DAMPAK COVID-19

Terjadi disrupsi pada kondisi ketenagakerjaan akibat munculnya pandemi Covid-19

Dampak Covid-19 pada ketenagakerjaan tidak hanya diukur dari besaran TPT

Selain pengangguran, perlu diperhatikan seberapa besar pekerjaan


yang hilang akibat pandemi

Komponen dari dampak Covid-19 terhadap pasar kerja yang


berupa pengurangan jam kerja (working hour losses):
1. Pengangguran karena Covid-19
2. Bukan Angkatan Kerja (BAK) karena Covid-19
3. Sementara tidak bekerja karena Covid-19
4. Penduduk bekerja yang mengalami pengurangan jam kerja
(shorter hours) karena Covid-19

43
BPS PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

Dampak Covid-19 Terhadap Penduduk Usia Kerja, Agustus 2020

400,05
Ribu orang

Penduduk Usia
Kerja yang
Terdampak Covid-19

27,72 11,34 28,41 332,58


Ribu orang Ribu orang Ribu orang Ribu orang

Pengangguran Bukan Angkatan Kerja Sementara tidak bekerja Bekerja dengan


karena Covid-19 (BAK) karena Covid-19 karena Covid-19 pengurangan jam kerja
(shorter hours)
karena Covid-19

Dari total penduduk usia kerja sebanyak 3,15 juta orang, persentase penduduk usia kerja
yang terdampak Covid-19 sebesar 12,68 persen
Keterangan:
✓ Pengangguran karena Covid-19 adalah penduduk usia kerja yang termasuk pengangguran dan memiliki pengalaman berhenti bekerja karena Covid-19
pada periode Februari-Agustus 2020
✓ Bukan angkatan kerja (BAK) karena Covid-19 adalah penduduk usia kerja yang pernah memiliki pengalaman berhenti bekerja karena Covid-19 pada periode Februari-Agustus 2020 dan
bukan angkatan kerja
44
Dampak Covid-19 Terhadap Usia Kerja Menurut Kelompok Umur
di Kalimantan Selatan, Kondisi Agustus 2020
350000
323,768

300000

250000

200000

150000

100000

47,450
50000 28,828

0
Muda (15-24) Dewasa (25-59) Lansia (60+)
45
BADAN PUSAT STATISTIK
PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

Terima Kasih

BPS Provinsi
(0511) 6749001 (0511) 6749106 bps6300@bps.go.id @bpsprovkalsel
Kalimantan Selatan

Anda mungkin juga menyukai