Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI SOAL PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) GENAP

TAHUN PELAJARAN 2020-2021


BIDANG STUDI : AL-ISLAM
BENTUK
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL NO SOAL
SOAL

- Melafalkan QS Al-‘Alaq, At- - Membaca QS Al-‘Alaq, At-Tin, Al-Insyirah, - 1, 2, 3, 4, 5 - PG


Tin, Al-Insyirah, Adh-Dhuha Adh-Dhuha secara keseluruhan ayat
1 - Menunjukan hafalan QS - Membiasakan melafalkan Al-Qur’an Surat-
Al-‘Alaq, At-Tin, Al-Insyirah, surat Juz 30
Adh-Dhuha

- Meyakini bahwa Allah swt - Terbiasa membaca kalimah Thayyibah - 6, 7, 8, 9, 10 - PG


Maha Adil, Maha Agung, Maha - Menyebutkan Asmaul Husna : Al-Adil, Al-
Mematikan, Maha Hidup, dan Adhim, Al-Mumit, Al-Hayyu, dan Al-Quyyum
2
Maha Mandiri - Mengimanai adanya Malaikat yang gaib
- Mengenal nama-nama Malaikat - Menyebutkan nama-nama Malaikat beserta
Allah serta tugasnya tugasnya

- Menerima ajaran agama Islam - Membiasakan perilaku kerja keras, tekun, ulet, - 11, 12,13, 14, 15 - PG
tentang perilaku kerja keras, dan teliti
tekun, ulet, dan teliti - Menyebutkan manfaat mamiliki sikap kerja
- Memiliki sikap disiplin dan keras, tekun, ulet, dan teliti
3
tanggung jawab sebagai bentuk
penerapan sikap perilaku kerja
keras, tekun, ulet, dan teliti,
hemat dan mandiri

- Mengetahui tata cara - Menyebutkan tata cara menjalakan puasa - 16, 17, 18, 19, 20 - PG
menjalankan puasa sunnah sunnah
4 - Memiliki sikap disiplin, - Menyebutkan macam-macam puasa sunnah
tanggung jawab, dan peduli - Menunjukan sikap disiplin, tanggung
sebagai implikasi dari ibadah jawab, dan peduli
puasa

- Meneladani sifat Nabi Ayub as, - Menyebutkan keteladanan Nabi Ayub as, - 21, 22, 23, 24, 25 - PG
Nabi Syuaib as, Nabi Musa, dan Nabi Syuaib as Nabi Musa, dan Nabi Harun
Nabi Harun - Memiliki sifat tegas seperti Nabi Musa as
- Menunjukan contoh perilaku dan Nabi Harun as
5 keteladanan Nabi Ayub as, Nabi
Syuaib as, Nabi Musa, dan Nabi
Harun
Sukabumi, 03 Maret 2021
Pembuat soal

Abdul Azis Salim

Anda mungkin juga menyukai