Anda di halaman 1dari 2

FORMAT No.

Dokumen STIE-01-AKD-KK5317
No. Revisi
Tanggal Berlaku Agustus 2016

SOAL UJIAN Halaman 1 dari 2


Review Kajur/Kaprodi
Tanggal Ttd
SEKOLAH TINGGI ILMU
EKONOMI SEMARANG

UJIAN AKHIR SEMESTER GASAL


TAHUN AJARAN 2019 - 2020

Nama Mata Kuliah : Akuntansi Keuangan Lanjut 1 Hari/Tanggal :


SKS : 3 SKS Waktu :
Semester/Tahun : Offline / 6 / 2017-1 Pukul :
Prodi/Jurusan : Akuntansi S1 Ruang :
Pengampu : Arini Novandalina, SE, M.Si Jumlah :

=============================SOAL=================================

Petunjuk Mengerjakan:
1. Jawablah soal dibawah ini secara urut
2. Boleh membuka buku, internet dan sumber belajar lain dalam mengerjakan
3. Kerjakan sendiri secara jujur dan penuh tanggung jawab.
4. Jawaban di tulis tangan di kertas folio lalu foto dan di upload ke aplikasi Edlink dan
kirim email ke singgih.widyatmoko@gmail.com
SOAL :
1. Sebutkan beberapa alasan penggabungan usaha!
2. Jelaskan bagaimana konsep dasar laporan konsolidasi metode equity dan bagaimana
pencatatan atas pembukuan jika terjadi laba pada perusahaan anak dan jika perusahaan
anak melakukan pembayaran deviden.
3. Diketahui neraca kedua perusahaan sebagai berikut :
PT Intan PT Sentosa
Aset
Kas 6.000.000 4.000.000
Piutang Usaha 85.000.000 35.000.000
Persediaan 90.000.000 65.000.000
Aset tetap (bersih) 375.000.000 250.000.000
Aset lain-lain 30.000.000 15.000.000
Investaso pada PT.Sentosa 300.000.000
Total Aset 886.000.000 369.000.000
Liabilitas dan Ekuitas
Utang jangka pendek 50.000.000 9.000.000
Utang jangka panjang 200.000.000 60.000.000
Modal Saham Biasa 500.000.000 200.000.000
Saldo Laba 136.000000 100.000.000
Total L + E 886.000.000 369.000.000

Dari informasi di atas susunlah neraca konsolidasi dua perusahaan tersebut dengan
informasi sebagai berikut :
 PT Intan membeli seluruh saham PT Sentosa pada 1 Januari 2016
 PT Intan menggunakan metode ekuitas untuk mencatat investasi pada PT
Sentosa
FORMAT No.Dokumen STIE-01-AKD-KK5317
No. Revisi
Tanggal Berlaku Agustus 2016

SOAL UJIAN Halaman 2 dari 2


Review Kajur/Kaprodi
Tanggal Ttd
SEKOLAH TINGGI ILMU
EKONOMI SEMARANG

 PT Sentosa berutang Rp 1.000.0000 kepada PT. Intan

4. Diketahui neraca 2 perusahaan sebagai berikut :

PT. Selamat PT. Sukses


Aset
Kas 150.000.000 55.000.0000
Investasi pada PT. Sukses 200.000.000
Aset lain-lain 250.000.000 120.000.000
Total Aset 600.000.000
Liabilitas dan Ekuitas
Utang Jangka Pendek 100.000.000 85.000.000
Modal Saham Biasa 300.000.000 50.000.000
Saldo Laba 200.000.000 40.000.000
Total L + E 600.000.000 175.000.000

PT. Selamat membeli seluruh saham PT. Sukses pada tanggal 1 Januari 2016 secara tunai.
Diketahui bahwa selsisih lebih pembelian dialokasikan ke Goodwill

Buatlah Neraca Konsolidasi sesaat setelah akuisisi (konsolidasi pada tanggal 1 Januari 2016)

5. Sebutkan kegunaan dan keterbatasan laporan keuangan konsolidasi.

Anda mungkin juga menyukai