Anda di halaman 1dari 7

1.

Salam Ketua LPM

Lembaga Penjaminan Mutu Sekolah Tinggi Teknik Nusantara Mandiri (STT Nuri) sesuai
dengan visinya untuk mengawal mutu yang diusung STT Nuri guna menjadikan Sekolah
Tinggi Teknologi Unggul yang berstandar internasional dan mampu berperan aktif dalam
pembangunan bangsa melalui proses pendidikan, Penelitian dan Pengabdian kepada
Masyarakat. Misi utama LPM adalah membangun system pendidikan secara terpadu dan
menyeluruh untuk pengelolaan pendidikan yang berkualitas. budaya mutu melalui
terselenggaranya PPEPP (Perencanaan, Pelaksanaan, Evaluasi, Pengendalian,
Peningkatan) dalam setiap aspek baik dalam aspek pembelajaran, penelitian, pengabdian,
kemahasiswaan, sumber daya manusia, manajemen tata Kelola dan Kerjasama hingga
sarana prasara dan keuangan untuk menggapai luaran yang ditargetkan sesuai dengan
visi, misi, tujuan dan sasaran Sekolah Tinggi Teknik Nusantara Mandiri (STT NURI).
Seiring spirit di atas, LPM mencanangkan penguatan penjaminan mutu di tingkat fakultas
hingga prodi melalui pendampingan, dan benchmark serta penguatan kerjasama dengan
penjaminan mutu Perguruan Tinggi Nasional maupun Internasional.

Kelengkapan dan tertatanya dokumen mutu didukung data kampus yang terintegrasi
dalam system online menjadi keniscayaan untuk memudahkan proses-proses pengelolaan
kampus yang lebih baik, efektif dan efisien. Maka LPM perlu mengawal mendorong
hadirnya data tunggal dan terintegrasi segera pada pangkalan data dan informasi pada
Sekolah Tinggi Teknik Nusantara Mandiri (STT Nuri).
Pada akhirnya dukungan semua pihak yang menjadi bagian tak terpisahkan dari Sekolah
Tinggi Teknik Nusantara Mandiri (STT Nuri) untuk mengawal visi STT Nuri dengan
mewujudkan budaya mutu yang berkesinambungan, semoga Allah senantiasa
memberikan kekuatan, bimbingan dan pertolongan-Nya, amin.

Fatmi Zola, S.Pd., M.Kom

2. Dasar Hukum
a. Undang-undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
b. Undang-undang Nomor 12 tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi;
c. Peraturan Pemerintah Nomor 19 tahun 2005 tentang Standar Pendidikan Nasional;
d. Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Pendidikan
Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi
e. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 50 Tahun 2014 tentang Sistem
Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi

3. Tugas Pokok dan Fungsi


TUGAS POKOK
mengkoordinasikan, mengendalikan, mengaudit, memantau, menilai, dan
mengembangkan mutu penyelenggaraan kegiatan akademik.
FUNGSI
1. Pelaksanaan penyusunan rencana, evaluasi program dan anggaran, serta pelaporan;
2. Pelaksanaan pengembangan mutu akademik;
3. Pelaksanaan audit, pemantauan, dan penilaian mutu akademik; dan
4. Pelaksanaan administrasi lembaga.

4. Visi dan Misi

VISI

Menjadi Sekolah Tinggi Teknologi unggul yang berstandar internasional dan mampu
berperan aktif dalam membangun bangsa melalui proses pendidikan, penelitian, dan
pengabdian kepada Masyarakat 

MISI

1. Menyelenggarakan pendidikan berstandar internasional agar peserta didik mampu


memiliki kemampuan akademik
2. Mengelolah pendidikan tinggi yang beretika secara efektif dan efisien
3. Membangun system pendidikan secara terpadu dan menyeluruh untuk pengelolaan
pendidikan yang berkwalitas
4. Mengembangkan proses pendidikan yang relevan bagi pembangunan Nasional dengan
menggali keunggulan/ potensi lokal

5. Profil Pengelolah
Ketua

Email: 
Sekretaris 

Email: 
Kepala Pusat Audit dan Pengendalian Mutu

Email: 
Kepala Pusat Pengembangan Standar Mutu

Email: 
Kepala Pusat Pendampingan dan Pengembangan Mutu Mahasiswa

Email: 
Kasubag TU 

Email: 
Staf Tata Usaha
Mustakim
Email: 
Staf Tata Usaha

Email: 
Akreditasi Institusi

6. Akreditasi
7. Dokumen SPMI

 Kebijakan
 UU No 12 Tahun 2012
 PP no 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan
 Permenristekdikti No. 62 Tahun 2016 tentang PM Dikti
 Permenristekdikti No. 44 Tahun 2015 tentang SN Dikti
 SK Rektor No 401 ttg Kebijakan SPMI
 Lampiran SK Rektor No 401 ttg Kebijakan SPMI
 SK Rektor No 402 ttg Manual SPMI
 Lampiran SK Rektor No 402 ttg Manual SPMI
 SK Rektor No 403 Th 2017 ttg Standar SPMI
 Renstra UIN Walisongo 2019 – 2023
 Renstra LPM 2014-2018
 Renstra LPM 2019-2023
 SK Arah Kebijakan Pengabdian kepada Masyarakat
 SK arah kebijakan penelitian

8. Jadwal Amai
jadwal Kegiatan Audit 2022

Jadwal Kegiatan Audit 2023


Program Kerja

NO KEGIATAN 2021 2022 2023 2024 2025

I BIDANG Audit Mutu Internal (AMI)

1 SIM Audit Mutu Internal V

2 Pelatihan Perancangan Sistem audit mutu internal V

3 AMI di setiap unit kerja V V V V V

(Prodi S1, Pusat Penjaminan Mutu, BAAK, BAU,


Keuangan, Laboratorium, LP3M, Perpustakkaan,
Kemahaiswaan)

4 Pelaksanaan Pelatihan dan Sertifikasi Auditor Internal V


Mutu

II BIDANG SPMI

1 Studi banding / Benchmark tentang Sistem Penjaminan V V V


Mutu Internal

2 Bimbingan teknis MISHEQA

2 Penyusunan pedoman Sistem Penjaminan Mutu Internal V V V V V

III MANAJEMEN REPRESENTATIF

1 Updating Website STT Nuri (tambahkan menu Pusat V V V V


Penjaminan Mutu)
2 Penyediaan Technical Assistant (TA) dan Tenaga ahli V
bidang Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI), Audit
Mutu Internal (AMI), Monitor dan Evaluasi Internal
(Monevin)

3 Tinjauan Manajemen (Manajemen review) V V V V V

4 Reorganisasi Pusat Penjaminan Mutu V V

5 Rapat Kerja Pusat Penjaminan Mutu V V V V V

6 Pelatihan dan Workshop Mamenejemen Kerja V V

7 Pelatihan dan peyusunan Manajemen resiko bagi setiap unit V

8 Pelatihan dan  workshop SKP (sasaran kinerja pegawai) da V V V V V


DP3 (daftar penilaian pegawai)

9 Kompilasi data BKD dan LKD V

10 Program The Best Lecturer & The Best Staff V V V V

11 Program Unit Kerja Teladan V

IV BIDANG MONEVIN

1 Monevin tengah tahun V V V V V

2 Monevin akhir tahun V V V V V

3 Rapot tenaga pendidik dan tenaga kependidikan V

4 SIM Monevin V

9.
 

Anda mungkin juga menyukai