Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Program Studi : S2 Pendidikan Bahasa Indonesia


Mata Kuliah : Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Pembelajaran
Kode Mata Kuliah : 05076205
SKS : 2
Semester : II
Dosen Pengampu : Dr. Zeni Hariyanto, M. Pd
Dr. Azainil, M.Pd.
Capaian Pembejaran : Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa mampu mengembangkan media pembelajaran bahasa dan sastra berbasis TIK.
Deskripsi : Mata kuliah ini membahas tentang kosep dasar TIK, manfaat, implementasi dan dampak TIK dalam dunia pendidikan dan
pembelajaran khususnya pada pembelajaran bahasa dan sastra di sekolah
Referensi :
1. Asra, D. D. & Riyana, C. (2007). Komputer dan Media Pembelajaran. Jakarta: DIKTI, Depdiknas.
2. Oetomo, B. S. D. (2002). E-Education; Konsep TI dan Aplikasi Internet Pendidikan. Yogyakarta: Andi Offset.
3. Depdiknas. (2006). Keterampilan Dasar Teknologi Informasi dan Komunikasi. Jakarta: Depdiknas.
4. Jogiyanto, H. 2000. Pengenalan Komputer; dasar ilmu komputer, pemrograman, sistem informasi dan intelegensi buatan. Yogyakarta: Andi
Offset.
5. Kadir, A. 2005. Pengenalan Teknologi Informasi. Yogyakarta: Andi Offset.
6. Kadir, A. 2003. Pengenalan Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi Offset.
7. Morrison, G. R. & Lowther D. L. (2010). Integrating Computer Technology into the Classroom: Skills for the 21st Century. (Vol. 4). Boston
New York: Pearson Education, Inc.
8. Cuban, L. (2001). Oversold and Underused Computers in the Classroom. London. Harvard University Press.
9. Davies, C. (2007). What Can Technology do for/to English? In Teaching Secondary English With ICT. Edited by Anthony Adams and Sue
Brindley. England. Open University Press, McGraw-Hill Education.
10. Mayer E., R. (2016). Introduction to Multimedia Learning. In The Cambridge Handbook of Multimedia Learning. Second Edition. Edited by
Richard E. Mayer. Cambridge UK. Cambridge University Press
Perte Kemampuan Indikator Materi Pokok Metode Pengalaman Penilaian Refe-
muan Akhir yang (Bahan Kajian) Pembela Belajar Jenis Kreteria Bo rensi
Ke Diharapkan jaran bot
(SUB -
CPMK)
1 Mahasiswa memahami konsep Pengertian TIK, Hakikat Ceramah, Mahasiswa Peng Kelogisan 1 Buku
memahami dasar teknologi TI, Hakikat Informasi. tanya mendiskusikan amat dan 1, 2,
konsep dasar informasi dan jawab, dan konsep dasar an. ketepatan 3, 4,
teknologi komunikasi. diskusi. teknologi dalam 5, 6,
informasi dan informasi dan memberi 7, 8,
komunikasi. komunikasi. mengajukan 9,
dan dan
menjawab 10
pertanyaan
dalam
diskusi.

2 mahasiswa Menganalisis Manfaat Manfaat TIK dalam dunia Ceramah Mahasiswa Peng Kelogisan 3 Buku
memahami TIK dalam dunia pendidikan. Dengan sub dan diskusi menganalisis amat dan 1, 2,
Manfaat TIK pendidikan pokok bahasan tentang; Manfaat TIK an. ketepatan 3, 4,
dalam dunia manfaat secara umum, dan dalam dunia dalam 5, 7,
pendidikan beberapa contoh atau kasus pendidikan. memberi 8, 9,
kegunaan TIK mengajukan dan
dan 10.
menjawab
pertanyaan
dalam
diskusi.

3-4 mahasiswa Menganalisis Penerapan TIK dalam Ceramah, Mahasiswa Peng Kelogisan 10 Buku
mengetahui Penerapan TIK dalam mendukung Proses tanya mendiskusikan amat dan 1, 2,
Penerapan TIK mendukung Proses Pembelajaran. Dengan sub jawab, dan Penerapan TIK an. ketepatan 4, 7,
dalam Pembelajaran pokok bahasan tentang; diskusi. dalam dalam 8, 9,
mendukung penerapan TIK dalam mendukung memberi dan
Proses pembelajaran khususnya Proses mengajukan 10.
Pembelajaran pada pembelajaran bahasa Pembelajaran dan
dan sastra baik bagi menjawab
pendidik, lembaga maupun pertanyaan
siswa dalam
diskusi.

5-6 Mahasiswa Menganalisis Dampak Dampak penerapan TIK Metode Mahasiswa Peng Kelogisan 10 Buku
mampu penerapan TIK dalam dalam ceramah, mendiskusikan amat dan 1, 2,
mahasiswa pendidikan/pembelaja pendidikan/pembelajaran. diskusi Dampak an ketepatan 4, 7,
mampu ran. Dengan sub Dengan sub pokok kelompok. penerapan TIK dalam 8, 9,
mengidentifika pokok bahasan bahasan tentang; dampak- dalam memberi dan
si Dampak tentang dampak- dampak penggunaan TIK pendidikan/ mengajukan 10.
penerapan TIK dampak penggunaan baik dampak positif Pembelajaran. dan
dalam TIK baik dampak maupun dampak negatif. Dengan sub menjawab
pendidikan/ positif maupun pokok pertanyaan
Pembelajaran. dampak negatif. bahasan dalam
tentang; diskusi.
dampak-
dampak
penggunaan
TIK baik
dampak positif
maupun
dampak
negatif.

7 mahasiswa Menganalisis konsep konsep internet dan Metode Mahasiswa Peng Kelogisan 10 Buku
mengetahui internet dan pemanfaatannya dalam ceramah, mendiskusikan amat dan 1, 2,
konsep internet pemanfaatannya pendidikan khususnya pada diskusi konsep an. ketepatan 4, 7,
dan dalam pendidikan pembelajaran bahasa dan kelompok. internet dan dalam 8, 9,
pemanfaatanny khususnya pada sastra. pemanfaatanny memberi dan
a dalam pembelajaran bahasa a dalam mengajukan 10.
pendidikan dan sastra.. pendidikan dan
khususnya khususnya menjawab
pada pada pertanyaan
pembelajaran pembelajaran dalam
bahasa dan bahasa dan diskusi.
sastra. sastra.

UTS
9-10 Mahasiswa Menganalisis manfaat internet untuk pendidikan Metode Mahasiswa Peng Kelogisan 5 Buku
mampu internet untuk ceramah, mendiskusikan amat dan 1, 2,
menggunakan pendidikan. diskusi manfaat an. ketepatan 3, 4,
dan kelompok. internet untuk dalam 7, 8,
memanfaatkan pendidikan. memberi 9,
internet untuk mengajukan dan
pendidikan. dan 10.
menjawab
. pertanyaan
dalam
diskusi.

11-12 Mahasiswa Memahami konsep konsep dasar Metode Mahasiswa Peng Kelogisan 10 Buku
memahami dasar pengembangan pengembangan media ceramah, mendiskusikan amat dan 1, 2,
konsep dasar media berbasis TIK berbasis TIK diskusi konsep dasar an. ketepatan 4, 7,
pengembangan kelompok. pengembangan dalam 8, 9,
media berbasis media berbasis memberi dan
TIK TIK mengajukan 10.
dan
menjawab
pertanyaan
dalam
diskusi.
13-15 mahasiswa Mahasiswa pengembangan media Metode Mahasiswa Peng Kelogisan 10 Buku
mampu memahami pembelajaran berbasis ceramah, mendiskusikan amat dan 1, 2,
mengembangk pengembangan media TIK untuk pembelajaran diskusi pengembangan an. ketepatan 4, 7,
an media pembelajaran berbasis bahasa dan sastra. kelompok. media dalam 8, 9,
pembelajaran TIK untuk pembelajaran memberi dan
berbasis TIK pembelajaran bahasa berbasis TIK mengajukan 10.
untuk dan sastra. untuk dan
pembelajaran pembelajaran menjawab
bahasa dan bahasa dan pertanyaan
sastra. sastra. dalam
diskusi.

UAS

Samarinda, 2 Januari 2018


Dosen Pengampu I Dosen Pengampu II

Dr. Zeni Hariyanto, M. Pd Dr. Azainil, M. Si

Mengetahui,
Ketua Program Studi
Magister Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Dr. Yusak Hudiyono, M.Pd.

Anda mungkin juga menyukai