Anda di halaman 1dari 3

UNIVERSITAS JEMBER

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN


PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI

KONTRAK KULIAH
Nama Mata Kuliah : Dasar – Dasar Akuntansi
Kode Mata Kuliah : KPK1103
Semester/Tahun : 1 / 2021/2022
Akademik
SKS : 2
Koordinator Mata : Dr. Sri Kantun, M.Ed.
Kuliah
Tim Pengajar : Dwi Herlindawati, S.Pd., M.Pd.
Diskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah ini memberikan pemahaman dan pengetahuan
tentang dasar akuntansi keuangan, persamaan akuntansi, teknik
pemrosesan data akuntansi yang meliputi jurnal, buku besar,
neraca lajur serta dasar penyusunan laporan keuangan baik
untuk perusahaan jasa, dagang, maupun manufaktur. Setelah
menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa diharapkan memiliki
pemahaman dan pengetahuan tentang dasar akuntansi keuangan,
sehingga dapat menyusun laporan keuangan perusahaan dagang,
jasa, dan manufaktur.
Capaian Pembelajaran : Meningkatkan kemampuan mahasiswa sehingga dapat
Matakuliah menjelaskan konsep akuntansi dan kegunaan laporan keuangan,
serta mengerti tahapan dalamm siklus akuntansi dalam
perusahaan jasa, dagang dan perusahaan mmanufaktur.
Sehingga, dapat mmelakukan proses pencatatan dalam siklus
akuntansi sampai menyusun laporan keuangan.
Bahan Kajian : 1. Ruang Lingkup Akuntansi dan Profesi Akuntan
2. Persamaan Dasar Akuntansi dan Analisis Transaksi serta
Penyajian Laporan Keuangan
3. Proses Pencatatan Transaksi Perusahaan Jasa: Perkiraan,
Jurnal Umum dan Neraca Saldo
4. Penyesuaian Perkiraan: Jurnal Penyesuaian dan Penyiapan
Kertas Kerja
5. Siklus Akhir Pencatatan: Neraca lajur (Work Sheets) dan
Laporan Keuangan Perusahaan Jasa
6. Jurnal Penutup, Neraca Saldo Setelah Penutupan, dan Jurnal
Pembalik
7. Akuntansi Perusahaan Dagang: Tahap Pencatatan dengan
Sistem Perpetual dan Periodik
8. Pencatatan Jurnal Khusus dan Posting Buku Besar, Buku
Besar Pembantu serta Neraca Saldo
9. Pengendalian Internal, Pengendalian Kas, Penggunaan Bank,
Pelaporan Kas
10. Persediaan Barang Dagang (FIFO, LIFO, dan Average),
Penetapan Harga Pokok Penjualan dan Penyesuaian
Persediaan Barang Dagang
11. Penyusunan Neraca Lajur (Worshett), Laporan Keuangan,
Jurnal Penutup dan Penyusunan Neraca Saldo setelah
penutupan serta Jurnal Pembalik
Referensi : 1. Jusup, AL Haryanto, 2016, Dasar-Dasar Akuntansi, Jilid II,
Yogyakarta, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YKPN
2. Agus Purwaji, Murtanto, Wibowo, 2016, Pengantar Akuntansi,
Buku 1, Edisi Dua, Jakarta, Salemba Empat
3. Kieso, Jerry J.Weygant, Warfield, 2011, Akuntansi
Intermdeiate, Edisi XII, Jilid 2, Jakarta
4. Soemarso, 2012, Akuntansi Suatu Pengantar, Buku I, Edisi
Lima, Jakarta, Salemba Empat
5. Rudianto. 2012. Pengantar Akuntansi IFRS. Erlangga
6. Muhammad Nuh, Suhajar Wiyoto, 2011, Accounting
Principles Suatu Aplikasi Perusahaan Indonesia Berbasis
PSAK & IFRS, Buku 1, Jakarta, Lentera Ilmu Cendikia
7. Ikatan Akuntan Indonesia (2002), Standar Akuntansi
Keuangan, Per April 2002 Jakarta: Salemba Empat.
Tugas : 1. Formmatif
2. Individu
3. Kelommpok
4. Sumatif
5. Tertrukstur
Kriteria Penilaian :  Teknik penilaian :
UAS 30 %
UTS 30 %
Tugas 20 %
Lain-lain 10 %
Kehadiran 10 %
 Kehadiran minimal untuk mengikuti ujian adalah 70 % dari
total jadwal tatap muka.
 Toleransi keterlambatan adalah 15 menit dari jadwal yang
ditetapkan, kecuali mengkonirmasikan terlebih dahulu sehari
sebelum jam perkuliahan.
Jadwal Perkuliahan :
Pert Tanggal dan Jam Bahan Kajian Dosen Pengampu
em.
Ke-.
1 Selasa,16.10-17.50 WIB Pendahuluan: Kontrak Perkuliahan, 1. Dr. Sri Kantun, M.Ed.
Maksud dan Tujuan Perkuliahan, dan 2. Dwi Herlindawati,
Analisis Referensi. S.Pd,.M.Pd
2 Selasa,16.10-17.50 WIB Ruang Lingkup Akuntansi dan Profesi
Akuntan.
3-4 Selasa,16.10-17.50 WIB Persamaan Dasar Akuntansi dan
Analisis Transaksi serta Penyajian
Laporan Keuangan.
5 Selasa,16.10-17.50 WIB Proses Pencatatan Transaksi Perusahaan
Jasa: Perkiraan, Jurnal Umum dan
Neraca Saldo.
6 Selasa,16.10-17.50 WIB Penyesuaian Perkiraan: Jurnal
Penyesuaian dan Penyiapan Kertas
Kerja.
7 Selasa,16.10-17.50 WIB Siklus Akhir Pencatatan: Neraca lajur
(Work Sheets) dan Laporan Keuangan
Perusahaan Jasa
8 Selasa,16.10-17.50 WIB Ujian Tengah Semester (UTS)

9 Selasa,16.10-17.50 WIB Jurnal Penutup, Neraca Saldo Setelah


Penutupan
10 Selasa,16.10-17.50 WIB Akuntansi Perusahaan Dagang: Tahap
Pencatatan dengan Sistem Perpetual dan
Periodik
11 Selasa,16.10-17.50 WIB Pencatatan Jurnal Khusus dan Posting
Buku Besar, Buku Besar Pembantu serta
Neraca Saldo
12 Selasa,16.10-17.50 WIB Pengendalian Internal, Pengendalian
Kas, Penggunaan Bank, Pelaporan Kas
13 Selasa,16.10-17.50 WIB Persediaan Barang Dagang (FIFO,
LIFO, dan Average), Penetapan Harga
Pokok Penjualan dan Penyesuaian
Persediaan Barang Dagang
14-15 Selasa,16.10-17.50 WIB Penyusunan Neraca Lajur (Worshett),
Laporan Keuangan, Jurnal Penutup dan
Penyusunan Neraca Saldo setelah
penutupan serta Jurnal Pembalik
16 Selasa,16.10-17.50 WIB Ujian Akhir Semester (UAS)

Jember, 15 Agustus 2021


Dosen Pembina/Koordinator Dosen Penyusun
Matakuliah

Dr. Sri Kantun, M.Ed. Dwi Herlindawati, S.Pd., M.Pd.


NIP. 195810071986022001 NIP. 198512122019031029

Anda mungkin juga menyukai