Anda di halaman 1dari 2

PEMERII{TAII I{.A.

EI]PATEN I{EI{DAL

DINAS KESEHATAN
.It- [yalujre I{o-rO l{end*r Trrp.( 0294 } 3Al I59, F*x" 3ArsAa fiode Fos : 5131a

Kendal,23 Februai2022

Nomor 440/ l51Y /Dinkes Kepada Yth. :

Lamp. 1. Kepala Bidang di Dinas Kesehatan Kab.


Perihal Pemberitahuan Pelaksanaan Kendal
Uii Kompetensi Kenaikan Jenianq 2. Direktur RSUD dr. Soewondo Kendal
Jabatan Funqsional Kesehatan 3. Kepala Puskesmas se-Kabupaten Kendal
Iahun 2022 4. Kepala Laboratorium Kesehatan Daerah
Kab. Kendal
di-
Temoat

Disampaikan dengan hormat, sehubungan dengan pelaksanaan uli kompetensi kenaikan jenjang
jabatan fungsional kesehatan dinas kesehatan Kabupaten Kendal untuk periode Oktober 2022,
diberitahukan hal-hal sebagai berikut :

1. Uji kompetensi kenaikan jenjang jabatan fungsional kesehatan yang akan diselenggarakan
meliputi jabatan fungsional Perawat, Perawat Gigi/Terapis Gigi dan Mulut, Radiografer, Teknisi

Elektromedis, Perekam Medis dan Pembimbing Kesehatan Keria, Administrator Kesehatan,


Apoteker, Asisten Apoteker, Bidan, Dokter, Dokter Gigi, Dokdiknis, Entomolog Kesehatan,
Epidemiolog Kesehatan, Fisikawan Medis, Fisioterapis, Nutrisionis, 0kupasi Terapi, 0rtotis
Prostetis, Penyuiuh Kesehatan Masyarakat, Pranata Laboratorium Kesehatan, Psikologi Klinis,

Refraksionis Optisien, Sanitarian, Teknisi Gigi, Teknls Transfusi Darah, Terapis Wicara, Penata

Anestesi dan Asisten Penata Anestesi;

2. Dinas Kesehatan, RSUD dr. Soewondo, Puskesmas, dan laboratorium Kesehatan Daerah
di Kabupaten Kendal dapat mengusulkan peserta uji sesuai dengan kriteria persyaratan uji
sebagaimana terlampir;

3. Usulan peserta uji sesuai format terlampir dan berkas administrasi dikirimkan ke Dinas Kesehalan

Kabupaten Kendal seksi SDMK atau melalui email deng an psdmk.dinkeskendal@qmail.com


paling lambat 1 M*et2022
4, Pelaksanaan Uji Kompetensi dan konsultasi pra uji akan diinformasikan kemudian

lnformasi lebih lanjut dapat menghubungi Subkoordinator Seksi SDMK Moh Samhudi, S.S|T
(081326721392) dan Erawati Yusriana, SKM (081901444300).
Demikian surat pemberitahuan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan
terima kasih.
PIt, KEPALA DINAS KESEHATAN
KABUPATEN KENDAL
.ffiaris DLH
:l6r
(-/^ l'

I
0-

*-
.P .t. MH
N IP 82 1001201 101 1012
Lampiran Surat Kepala Dinas
Kesehatan Kabupaten Kendal
Nomor : t1\o I ts{t/ D(n\.aej
Tanggal : 2_3 f.vcr-oot 20 z_z-
1. Kriteria Persyaratan Peserta Uji
a. Sekurang-kurangnya sudah memangku jabatan fungsional sebelumnya selama 1
(satu) tahun.
b. Memiliki surat keputusan jabatan fungsional jenjang terakhir
c. Prestasi kerja paling kurang bernilai baik selama 1 tahun terakhir yang dibuktikan
dengan Sasaran Kinerja Pegawai (SKP)
d- Jenjang jabatan yang akan diduduki sudah ada dalam peta jabatan
e. Memiliki surat rekomendasi dari pimpinan unit kerja untuk mengikuti uji kompetensi
jabatan fungsional kesehatan.
2. Formal Usulan Peserta U
No Nama NIP Jenis Kategori Jenjang Jenjang No dan Unit
Jabfun (ketrampilan Jabatan jabatan Tgl SK Kerja
gkes /keahlian) saat ini yg akan Jenjang
diduduki Jabfung

I
__r___T_- terakhir

2
dst m
3. Soft file peserta uji kompetensi diemailkan oleh peserta ke alamat
psd mk.dinkeskenda iacrsmail_coll, terdiri dari :

a. Biodata peserta uji


b. Surat Permohonan uji kompetensi
c. Surat Pemyataan Peserta Uji
d. Surat Pernyataan Melakukan Kegiatan
e. SK jabatan fungsional terakhir
f. SK pangkat terakhir
g. Surat ijin/Surat rekomendasi dari pimpinan unit kerja untuk mengikuti uji kompetensi
.iabfung kesehatan.
h. STR
i. ljasah
j. SKP satu tahun terakhir
Dokumen discan pdf dljadikan satu file, format nama file sebagai berikut :

" nama peserta uji-jenis jabfung - unit kerja"


Contoh : KartikaPerawatRSUD

4. Format Biodata Peserta Uji

FORMAT BIODATA PESERTA UJI

FOTO
PESERTA UJl
(4x6)

1. NIP
2. NAII/IA LENGKAP
3- UNIT KERJA
4. PERIODE UJI KOMPETENSI
5. KATEGORI UJI KOMPETENSI
6. JENIS JABATAN FUNGSIONAL KESEHATAN
7. JENJANG JABATAN FUNGSIONAL
8. NO TELP / HP
9. NO IJAZAH TERAKHIR
1O.NO SK JABATAN FUNGSIONAL
1 l,TANGGAL SK JABATAN FUNGSIONAL

Anda mungkin juga menyukai