Anda di halaman 1dari 2

PENCATATAN UTANG OBLIGASI

Contoh :
1 Maret 1999 : PT. Barata menerbitkan 5.000 lembar obligasi 12%.
Nominal Rp.100.000 per lembar.
Kupon 1/3 – 1/9.

16 Maret 1999 : Dijual/ditempatkan 1.000 lembar obligasi dengan kurs 98%.

Buatlah jurnal penempatan obligasi tanggal 16 Maret 1999 !

Jawab :

Harga Nominal = 1.000 lembar x Rp.100.000 = Rp.100.000.000


Harga jual = 1.000 lembar x Rp.100.000 x 98% = Rp. 98.000.000
Selisihnya = Rp. 2.000.000 (dinamakan DISAGIO)

Jika Harga Nominal > Harga Jual Terjadi DISAGIO


Jika Harga Nominal > Harga Jual Terjadi AGIO

Lama bunga berjalan = Tanggal kupon terdekat s/d tanggal penempatan obligasi.
Tanggal 1/3 s/d tanggal 16/3 = 15 hari

Bunga berjalan = Rp.100.000 x 1.000 lembar x 15 x 12% = Rp.500.000


360

Setahun ada 360 hari

Tanggal Akun D K
16 Maret Kas 98.000.000 -
1999 Disagio Obligasi 2.000.000 -
Utang Obligasi - 100.000.000
Beban Bunga - 500.000
Soal :
1 Maret 1999 : PT. Barata menerbitkan 5.000 lembar obligasi 13%.
Nominal Rp.100.000 per lembar.
Kupon 1/4 – 1/10.

16 April 1999 : Dijual/ditempatkan 2.000 lembar obligasi dengan kurs 96%.

Buatlah jurnal penempatan obligasi tanggal 16 April 1999 !

Jawab :

Harga Nominal = ………. lembar x Rp…………… = Rp………………….


Harga jual = ………. lembar x Rp…………... x ….% = Rp. ……………….
Selisihnya = Rp....................(dinamakan DISAGIO)

Jika Harga Nominal > Harga Jual Terjadi DISAGIO


Jika Harga Nominal > Harga Jual Terjadi AGIO

Lama bunga berjalan = Tanggal kupon terdekat s/d tanggal penempatan obligasi.
Tanggal 1/… s/d tanggal 16/…. = …. hari

Bunga berjalan = Rp……………. x ……….. lembar x … x ….% = Rp……………


360

Setahun ada 360 hari

Tanggal Akun D K
16 April Kas ……………………. -
1999 Disagio Obligasi ……………………. -
Utang Obligasi - ……………………..
Beban Bunga - ……………………..

Anda mungkin juga menyukai