Anda di halaman 1dari 2

UNIVERSITAS NEGERI MALANG

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS


DEPARTEMEN : AKUNTANSI – MANAJEMEN-STUDI PEMBANGUNAN

Soal = Ujian Tengah Semester


Tanggal =
Mata Kuliah = Statistik Deskriptif
Dosen = Dr. Ludi Wishnu Wardana, ST.Spd.SE.MM.
Waktu = 60 Menit
Sifat = Open Book ( Buka Buku )

1. Berikut adalah gaji harian karyawan pada PT Persada Indonesia di Bekasi.


Buatlah diagram ogifnya.

Kisaran Gaji Harian (000) Jumlah Pegawai


20 – 30 4
30 – 40 20
40 – 50 41
50 – 60 44
60 – 70 29
70 – 80 16
80 – 90 2
90 - 100 4

2. Berikut ini adalah suku bunga (%) dari beberapa Bank di Indonesia pada Bulan
Mei 2009.

Bank Suku Bunga


Citi Bank 6,8
Bank Central Asia 9,5
Bank Jabar 9,8
Bank Lippo 10,0
Bank Mandiri 10,3
Bank Buana 10,5
Bank BNI 11,0
Bank BRI 11,0
Bank NISP 11,0
Bank Niaga 11,0
Bank BII 11,0
Bank BTN 11,3
Bank Permata 11,3
Bank Danamon 11,5
Bank Bukopin 12,5
a. Hitunglah K1 yaitu 25% Bank yang memberikan suku bunga terendah.
b. Bank mana saja yang termasuk 10% (D9) dari bank yang memberikan
suku bunga tertinggi.
c. Bank mana saja yang memberikan suku bunga yang termasuk 15%
terendah(P15).

3. Berikut adalah realisasi pembangunan perumahan melalui KPR BTN dalam unit
selama tahun 2020 di Wilayah Sumatera.

Propinsi Unit
Aceh 18
Sumatera Utara 324
Sumatera Barat 216
Riau 468
Jambi 120
Sumatera Selatan 302
Bengkulu 152
Lampung 176

a). Hitunglah range dari tingkat realisasi pembangunan rumah melalui KPR
BTN.
b). Hitunglah standar deviasinya.
c). Hitunglah koefisien relatifnya.

4. Berikut adalah harga saham sektor perikanan di BEJ pada bulan Mei 2020:

Kisaran Harga Saham Jumlah Perusahaan


200–300 2
300–400 4
400–500 12
500–600 8
600–700 5

a. Hitunglah deviasi rata-rata


b. Hitunglah standar deviasi

Anda mungkin juga menyukai