Anda di halaman 1dari 15

Suffixes - Akhiran

Suffix adalah kata ‘preposisi’ atau ‘adverb’ yang disambungkan pada akhir suatu kata untuk mengubah
maknanya. Banyak pula akhiran ini berupa ‘adjective’ atau ‘noun’ yang ditambahkan untuk membentuk
kata majemuk; mereka disebut ‘pseudosuffixes’.

Untuk memudahkan belajar, akhiran yang mengubah makna ini diklasifikasikan atas suffix diagnostik,
operasi, dan gejala; dan elemen tambahan.

Dalam menganalisa suatu istilah dianjurkan untuk mulai dengan suffix, dan kemudian root atau root dan
prefix. Cara ini bisa membuka definisi sesungguhnya istilah tersebut, atau mendapatkan artinya yang
dikiaskan.

Tabel 1. Suffix Diagnostik dan Elemen Tambahannya

Suffix Term Analisis Definisi


cystocele kystis = bladder hernia kandung kemih
-cele
gastrocele gaster = lambung hernia lambung
hernia
hydrocele hydor = air tumor serosa testis
tumor
myelocele myelos = sumsum penonjolan korda spinalis keluar
penonjolan
omphalocele omphal = pusat penonjolan pusat
hyper = berlebihan gula darah tinggi
hyperglycemia
glykys = manis, gula
-emia hyperglycosemia
haima = darah
darah
polys = banyak, berlebihan kadar sel darah merah dan
polycythemia
kythos = sel hemoglobin berlebihan di darah
pelebaran abnormal pembuluh
angiectasis angeion = pembuluh
darah
-ectasis ektasis = pelebaran
expansi / atelectasis ateles = tak sempurna
paru-paru tak berisi udara dan tak
perluasan
berfungsi
dilatasi / - neonatorum neos = baru
cacad pelebaran paru-paru waktu
pelebaran natus = lahir
bayi baru lahir
bronchiectasis bronchos = bronchus
pelebaran abnormal bronkhus
-iasis lithiasis lithos = batu pembentukan batu
keadaan cholelitihasis iasis = kehadiran kehadiran batu di kandung empedu
pembentukan chole = empedu
kehadiran nephrolithiasis nephros = ginjal kehadiran batu di ginjal
carditis kardia = jantung radang jantung
-itis iritis iris = pelangi, iris radang iris
peradangan poliomyelitis polios = abu-abu radang sumsum abu-abu
otitis ot = telinga radang telinga
-malacia encephalomalaciaenkephalos = otak pelunakan otak
pelunakan malakia = pelunakan
osteomalacia osteon = tulang pelunakan tulang
splenomalacia splen = limpa pelunakan limpa
keratomalacia kerat = tanduk atau kornea pelunakan kornea
acromegaly akros = ujung pembesaran ujung tulang
-megaly megas = besar
pembesaran hepatomegali hepat = hati pembesaran hati
splenomegaly splen = limpa pembesaran limpa
adenoma aden = kelenjar tumor kelenjar
-oma oma = tumor
tumor carcinoma karkinos = kanker tumor ganas jaringan epitel
sarcoma sark = jaringan lunak tumor ganas jaringan penyambung
arteria = arteri
arteriosclerosis pengerasan arteri
sklerosis = pengerasan
-osis
derma = kulit
keadaan dermatosis suatu keadaan pada kulit
osis = keadaan
penyakit
neuron = syaraf
peningkatan neurosis gangguan fungsi sistem syaraf
cirrhosis = kematian sel
cirrhosis hepatis kematian sel-sel hati
diganti jaringan ikat
adenopathy pathos = penyakit penyakit kelenjar
-pathy
myopathy mys = otot penyakit otot
penyakit
myelopathy myelos = sumsum penyakit sumsum (korda spinalis)
blepharoptosis blepharon = kelopak mata kelopak jatuh
-ptosis
gastroptosis gastr = lambung lambung turun
kejatuhan
nephroptosis nephro = ginjal ginjal turun
angiorrhexis angeion = pembuluh pembuluh (darah/limpa) pecah
-rhexis
cardiorrhexis cardi = jantung jantung pecah
ruptur/pecah
hysterorrhexis hysteria = uterus / rahim rahim pecah

Tabel 2. Suffix Operasi dan Elemen Tambahannya

Suffix Term Analisis Definisi


penusukan rongga
paracentesis para= di samping
-centesis
kentesis = tusukan
penusukan, penusukan dan penyedotan rongga
abdominal - abdomen = perut
puncture perut
thoracocentesis thorax = dada
penyedotan rongga pleura
myomectomy mys = otot pemotongan tumor otot
-ectomy oma = tumor
penyayatan ektome =
pembuangan pemotongan
pengangkatan oophorectomy oophor =ovarium pembuangan ovarium
tonsillectomy tonsilla = tonsil pembuangan tonsil
-desis arthrodesis arthron = sendi pengikatan sendi (bedah)
pengikatan spondylosyndesisspondylo = pengikatan vertebra
pelekatan vertebra
fiksasi tenodesis tenon = tendon pelekatan tendon ke tulang
-lithotomy cholelithotomy chole = empedu sayatan kandung empedu untuk
sayatan untuk membuang batu
sayatan ginjal untuk membuang batu
nephrolithotomy nephro = ginjal
membuang batu sayatan kelenjar liur untuk membuang
sialolithotomy sialon = saliva
batu
hysteropexy hysteria = rahim fiksasi rahim di abdomen
-pexy
pexis = fiksasi
penggantungan
mastopexy mastos = mamma fiksasi mammae jatuh
fiksasi
orchiopexy orchis = testis fiksasi testis yang tidak turun
arthron = sendi
arthroplasty rekonstruksi sendi
plassein =
-plasty
membentuk
perbaikan bedah
hernos = tunas
reparasi plastik hernioplasty perbaikan hernia
proksos = anus,
proctoplasty perbaikan rectum
rectum
perineorrhapy perinaion = penjahitan perineum robek
perineum
-rrhapy
rhaphe = jahitan
penjahitan
staphylorrhapy staphyle = uvula penjahitan langit-langit belah
trachelorrhapy trachelos = leher penjahitan leher rahim yang robek
bronchos = mengamati bronkus dengan endoscope
bronchoscopy
saluran udara
-scopy
skopein =
inspeksi / melihat
mengamati
examination /
kystis = bladder melihat bladder dengan cystoscope
pengamatan cystoscopy
eisophagus = mengamati esofagus dengan
esophagoscopy
esophagus endoscope
membuat lobang di kolon melalui
kolon = colon
colostomy perut
stoma = lobang
-stomy kystis = bladder
cystostomy membuat lobang di bladder melalui
pembuatan lobang gaster = lambung
gastroduodeno- perut
duoden =
stomy membuat lobang antara lambung dan
duodenum
duodenum
antrotomy antron = antrum sayatan ke dalam ‘antrum Highmore’
tome = sayatan ke untuk membuat saluran pembuangan
-tomy
dalam
sayatan ke dalam
neurotomy neuron = syaraf penyayatan syaraf
thoracotomy thorax = dada pembukaan rongga dada
penghancuran batu (di bladder atau
lithotrypsi lithos = batu
urethra)
-trypsi tripsis =
penghancuran penghancuran
penghancuran nervus Phrenicus (syaraf
phrenicotrypsi phren = diafragma
ke diafragma)

Tabel 3. Suffix Simptomatik (gejala) dan Elemen Tambahannya.

Suffix Term Analisis Definisi


gastralgia gaster = lambung nyeri ulu hati
-algia algos = nyeri
nyeri nephralgia nephros = ginjal nyeri ginjal
neuralgia neuron = syaraf nyeri syaraf
bronchogenic bronchos = saluran udara berasal dari bronkhus
gennan = berasal dari
-genic
neurogrnic neuron = syaraf berasal dari syaraf
asal
osteogenic osteon = tulang berasal dari tulang
berasal dari
pathogenis pathos = penyakit asal penyakit
carcinogenic karkinos= kanker asal kanker
hemolysis haima = darah pecahnya sel-sel darah merah
-lysis lysis = pecah
larut, becah myolysis mys = otot kerusakan jaringan otot
neurolysis neuron = syaraf pecahnya jaringan syaraf
fibroid fibra = serat
tumor jaringan ikat, mirip serat
-oid eidos = menyerupai
mirip lemak
mirip lipoid lipos = lemak
mirip cairan getah bening
lymphoid lympha = getah bening
ukuran sel-sel tidak seragam
anisocytosis anisos = tidak seimbang
-osis
kytos = sel
peningkatan
osis = keadaan
keadaan sel-sel lympha (limfosit)
lymphocytosis lympha = getah bening
berlebihan
-penia leukopenia leukos = putih penurunan kadar lekosit
kekurangan penia = menurun
penurunan neutropenia neuter = netral penurunan kadar netrofil
kontraksi kejang tangan
chirospasm cheir = tangan
-spasm
spasmos = kontraksi otot
kontraksi kramp jari tangan/kaki
dactylospasm dactylos = jari
bawah sadar kontraksi usus yang
enterospasm enteron = usus
menyakitkan

Prefixes - Awalan
Prefix merupakan elemen yang termasuk paling sering digunakan, terdiri dari satu atau dua suku-kata
yang diletakkan sebelum suatu kata untuk mengubah artinya.
Suku kata ini sering berupa preposisi atau adverbs.

Beberapa prefix yang umum digunakan adalah seperti pada tabel berikut ini :

PREFIX Term Analisis Definisi


ab = jauh dari yang menjauhkan dari pusat
abductor
ab – ductor = yang menarik
dari norma = aturan jauh dari aturan
abnormal
jauh dari ruptere = robek robek dan lepasnya plasenta
abruptio placentae
placenta = kue datar dari perlekatannya di rahim
hilangnya sensasi rasa
anesthesia an = tanpa
aesthesis = perasaan nafas berhenti sementara
a, an –
apnea a = tanpa
tanpa,
pnoe = nafas lemah, hilang kekuatan
tidak
asthenia sthenos = kekuatan tidak ada atau menutupnya
atresia tresis = lobang lobang atau saluran yang
biasanya ada
yang menarik ke arah pusat
adductor ad = ke arah
bersama
ad – ductor = yang menarik
kelenjar buntu dekat ginjal
perlekatan, adrenal ad = dekat
meningkat, ren = ginjal
perlekatan abnormal
dekat, adhesion ad = melakukan
permukaan satu sama lain
ke arah haerere = menempel
bagian tambahan, misalnya
adnexa nectere = mengikat
adnexa uteri
anteflexion ante = ke depan pergeseran organ ke depan,
ante- flectere = membengkok misalnya uterus
sebelum antenatal natus = lahir sebelum lahir
antepartum partum = melahirkan sebelum proses melahirkan
penjauhan kuman pembusuk
antisepsis anti = melawan protein yang
anti – sepsis = pembusukan mempertahankan tubuh dari
melawan antitoxin toxikon = racun racun
antipyretic pyretos = demam obat yang menurunkan
demam
kepala kembar dua
biceps bi = dua
caput = kepala
otot berkepala dua di lengan
bi – -brachii brachii = lengan atas
atas
dua -femoris femoris = paha
otot paha
keduanya biconvex convexus = permukaan
lensa dengan dua permukaan
kembar cembung
cembung
bilateral latus = sisi
mengenai kedua sisi
bifurcation furca = garpu
pemisahan atas dua cabang
cacad yang dibawa dari lahir
con = dengan
congenital defect
genitus = lahir
co, con – defectus = cacad
membran mukosa pelapis
bersama jungere = gabungan
conjunctiva mata dan kelopak mata
dengan
jaringan yang
con = bersama
connctive tissue menghubungkan atau
nectere = mengikat
mengikat
contra = berlawanan
contraception pencegahan konsepsi /
concipera = pembuahan
contra – pembuahan
indicare = menunjukkan
melawan, contraindication keadaan yang bertentangan
berlawanan dengan pengobatan
contra = sebaliknya
contralateral mempengaruhi sisi lain tubuh
latus = sisi
dysentery dys = menyakitkan radang membran mukosa
enteron = usus usus dengan nyeri
dysmenorrhea men = bulan menstruasi yang nyeri
rhoia = aliran
dys- dyspepsia dys = jelek pencernaan tak sempurna
jelek, peptein = mencernakan
susah, dysphagia dys = susah susah menelan
menyakitkan phagein = makan
dysphasia phasis = bicara susah bicara
dyspnea pnoe = bernafas susah bernafas
dystocia tokos = lahir susah lahir
dysuria ouron = urine susah /nyeri urinasi
ek = luar
trepein = belokan
ectropion
cervix = leher
ec- luar kelopak mata pembelokan kelopak mata
uteri = rahim
ectopic = cervix uteri keluarnya saluran cervix uteri
ecto = di luar
di luar
topos = tempat
ecopic pregnancy hamil di luar rahim
prae = sebelum
natus = lahir
em = di dalam
empyema pyon = nanah / pus nanah di rongga tubuh.
em, en
en = di dalam terutama rongga pleura
di dalam
encephalopathy kephale = kepala penyakit otak
pathos = penyakit
epi = pada lapisan terluar kulit
epi = epidermis
derma = kulit
tentang, pada,
gaster = lambung daerah ulu lambung / hati
sebagai epigastrium
epi = pada pusat pemanjangan tulang
tambahan pada epiphysis
physis = tumbuh pada pada tulang panjang tubuh
endo- endocardium endon = di dalam selaput pelapis dinding dalam
di dalam kardia = jantung jantung
radang endokardium
endocarditis itis = radang
kelenjar buntu penghasil
endocrine gland krinein = men-sekresi
hormon
glans = kelenjar
endocrinology logos = ilmu
ilmu kelenjar buntu
endometrium metra = rahim
selaput pelapis dalam rahim
endometritis itis = radang
radang endometrium
endoscope skopeion = memeriksa
alat pemeriksa rongga tubuh
melalui lobang alamiah
endoscopy endo = dalam
pemeriksaan rongga tubuh
skopein = memeriksa
dengan endoskop
endosteum osteon = tulang
lapisan pembatas rongga
tulang panjang
endostitis itis = radang
radang endosteum
pengawatan gejala
exacerbation
ex = melewati
acerbus = kasar penyayatan bagian tubuh
exeresis
ex-= ex = keluar
keluar, eiresis = mengambil penonjolan bola mata
exophtalmia
jauh dari, ophthalmos = mata goiter dengan mata menonjol
exophthalmic
melewati goiter = tenggorokan pengeluaran mukus dari paru-
goiter
pector = dada paru
expectoration
sudare = berkeringat penumpukan cairan akibat
exudate
radang
pembuangan setengah lidah
hemiglossectomy glossa = lidah
hemi - = ektome = sayatan
pembuangan setengah
setengah hemigastrectomy gaster = lambung
lambung
hemiplegia plege = stroke
kelumpuhan setengah tubuh
acidus = masam kelebihan asam lambung
hyperacidity
ad = dekat sekresi adrenal berlebihan
hyperadrenalism
ren = ginjal
ismos = keadaan
calx = kapur kalsium darah berlebihan
hyper = hypercalcemia
haima = darah
di atas,
emesis = muntah muntah berlebihan pada
berlebihan, hyperemesis
gravida = wanita hamil hamil
melewati gravidarum
haima = darah bendungan darah
hyperemia
pyrexia = demam
hyperpyrexia
tensio = tekanan demam tinggi >41ºC/>ºF
hypertension
trophe = pemberian tekanan darah tinggi
hypertrophy
makanan pembesaran organ
hypo = hypochondriac chindros = rawan bagian abdomen di bawah iga
sebelum, region regio = daerah
di bawah, hypodermic derma = kulir suntikan di bawah kulit
kekurangan injection injectus = melempar ke
dalam
gula darah rendah
hypoglycemia glykys = gula
penusukan rongga dengan
paracentesis kentesis = tusukan penarikan cairan
jaringan lemak dan
parametrium metra = rahim penyambung di sekitar uterus
para, par = itis = radang radang parametrium
di samping, parametritits itis = radang radang kapsul atau jaringan
sekitar, paranephritis nephros = ginjal penyambung ginjal
dekat, penyakit jiwa dengan curiga
abnormal paranoia nous = pikiran tinggi
parathyroid thyreos = tameng kelenjar buntu dekat kelenjar
eidos = bentuk tiroid
parotitis ot = telinga
radang kelenjar parotid
selaput pembungkus jantung
pericardium kardia = jantung
radang perikardium
pericarditis itis = radang
peri = radang peritoneum penutup
perimetritis metra = rahim
di sekitar, rahim
periosteum osteon = tulang
tentang selaput yang melapisi dan
memberi makan tulang
periostitis itis = radang
radang periosteum
sebelum kanker berkembang
prae = sebelum
precancerous
cancer = kepiting
daerah sebelum jantung
cor = jantung
precordium keracunan darah sewaktu
ek = luar
eclampsia hamil
pre = lampein = memancar
sebelum,
preeclampsia sebelum eklampsia
di depan prae = di depan
prepatellar bursitis radang bursa di depan lutut
patella = lutut
bursa = kantong
praesentation =
presentation bentuk penempatan janin di
penempatan sebelum
leher rahim
prognosis pro = sebelum ramalan akhir penyakit
pro =
gnosis = pemahaman
di depan,
prolapse pro = ke depan bergeser ke depan, biasa pada
sebelum,
lapse = bergeser rektum / uterus
ke depan
procidentia jatuh ke depan prolapse lengkap (uterus)
retro = retroflexion retro = ke arah belakang fleksi ke belakang (uterus)
ke arah flexio = membengkok
belakang, retrogasserian retro = di belakang pemotongan akar posterior
di belakang, neurotomy gasserian = suatu ganglion ganglion gasseria (ganglion
tertinggal neuron = syaraf sensoris n. trigeminus)
tome = sayatan ke dalam
retro = di balik
di belakang peritoneum
retroperitoneal
version = membelok keadaan posisi membelok ke
retroversion
belakang (uterus)
satu dari tiga saluran di
circulus = cincin
semicircular canal labirinth telinga
canal = saluran
semi- = koma ringan
coma = koma
setengah semicoma katup berbentuk setengah
luna = bulan
semilunar valves bulan (aorta dan a.
valva= daun pintu
pulmonalis)
clavicular = kunci kecil
subclavicular costa = iga di bawah tulang clavicula
subcostal cutis = kulit di bawah iga
sub - =
subcutaneous involution = berubah di bawah kulit
di bawah,
subinvolution menjadi pengecilan rahim yang tidak
lebih bawah
memadai setelah melahirkan
suppuration pur = pusa proses pembentukan nanah
tion = keadaan
natare = mengapung
supernatant apungan di permukaan
occiput = tulang tengkorak
super, supra supraoccipital berada di atas occiput
pubis = tulang pelvis
= di atas, suprapubic sayatan menuju bladder
kystys = bladder
melewati, cystotomy melalui atas pubis
tome = sayatan
lebih tinggi
ren = ginjal
suprarenal kelenjar adrenal di atas ginjal
al = tentang
penyatuan tulang-tulang pubis
sym = bersama
symphisis of pubis di garis tengah depan
sym, syn - = physis = pertumbuhan
sendi yang tidak bisa
dengan, syn = bersama
synarthrosis digerakkan
di sepanjang, arthron = sendi
bersama, osis = keadaan
di samping daktylos = jari, angka
syndactylism penyatuan dua atau lebih jari-
ismos = keadaan
jari
trans = melintasi
transection sectio = memotong sayatan melintasi sumbu
trans- = fusio = menuangkan panjang, = cross-section
melintasi, transfusion ourethra = utrethra injeksi darah ke orang lain
di atas transurethral- prostates = prostat pembuangan kelenjar prostat
prostatectomy ektome = sayatan/ melalui urethra
membuang
tres, tria = tiga memiliki tiga cuspis, katup
tricuspid
cuspis = suatu titik tricuspidalis
tri- =
facialis = facial syaraf kepala nomor V
tiga trifacial
trigonon = bentuk bersudut rongga segitiga, terutama
trigone
tiga bagian bawah bladder
Roots - Kata dasar
Bagian akar kata ini merupakan organ atau bagian yang diubah artinya oleh suffix, prefix, atau keduanya.

Seharusnya, root Greek hanya digunakan bersama suffix dan prefix Greek, begitu pula dengan root Latin
digunakan bersama suffix dan prefix Latin. Dalam kenyataannya, ini tidak konsisten.

Suatu huruf hidup, biasanya a, i, atau o, disisipkan antara root dengan prefix atau suffx untuk
menimbulkan bunyi yang enak atau memudahkan pengucapannya.

Root Term Analisis Definisi


adenectomy aden = kelenjar sayatan kelenjar
aden- ektome = sayatan
kelenjar adenoma oma = tumor tumor kelenjar
adenocarcinoma karkinos = kanker tumor ganas epitel kelenjar
aer = udara diisi udara
aerated
aer- bios = kehidupan hidup butuh udara
aerobic
udara neuron = syaraf gangguan syaraf waktu
aeroneurosis
osis = keadaan sakit terbang
angiotomy angeion = pembuluh memotong pembuluh
angio-
tome = pemotongan
pembuluh
angitis/angiitis itis = radang radang pembuluh
arthralgia arthron = sendi nyeri sendi
arth-
arthritis algos = nyeri radang sendi
sendi
arthrology logos = ilmu ilmu tentang sendi
blepharedema blepharon = kelopak mata sembab kelopak
blephar- oidema = sembab
kelopak mata blepharoplasty plassein = membentuk operasi plastik kelopak
blepharoptosis ptosis = jatuh kelopak jatuh
kardia = jantung
tentang jantung atau muara
cardiac phono = suara
esofagus di lambung
cardi- phonocardiographygraphein = menulis
rekaman suara jantung
jantung elektron =amber (kuning
rekaman denyut jantung
electrocardiogram coklat)
dengan elektrometer
gramma = menulis
cerebrum = otak tentang otak
cerebral
cerebro- malakia = pelunakan pelunakan otak
cerebromalacia
otak spina = duri, tulang tentang otak dan sumsum
cerebrospinal
punggung punggung
cephalad kephale = kepala ke arah kepala
cephal- ad = ke arah
kepala cephalic ic = tentang tentang kepala
cephalitis itis = radang radang otak
cerv- cervical cervix = leher tentang leher
leher al = tentang
sayatan leher rahim
cervicectomy ektome = sayatan
tentang leher rahim dan
cervicovesical vesica = bladder
bladder
radang bibir
cheilitis cheilos = bibir
cheil-
itis = radang
chil- operasi plastik bibir
cheiloplasty plassein = membentuk
bibir sakit bibir karena kekurangan
cheilosis osis = keadaan sakit
vit B
pembesaran tangan,
chiromegaly cheir = tangan
pergelangan, atau tumit
chir- megas = besar
operasi plastik tangan
tangan chiroplasty plassein = membentuk
pengobatan keadaan tangan
chiropody pous = kaki
dan kaki
radang pembuluh empedu
cholangitis chole = empedu
angeion = pembuluh
chol-
itis = radang
empedu kandung empedu
cholecyst kystis = bladder, kantong
gambaran penyinaran kandung
cholecystogram gramma = menandai
empedu
penyayatan tlg rawan
chondrectomy chondros= tulangrawan
chondr- ektome = sayatan
tumor campur jar. serat dan
tlg rawan chondrofibroma fibra = serat
rawan
chondroma oma = tumor
tumor tulang rawan
costochondral costa = iga tentang iga dan rawannya
chondros = rawan
cost-
costophrenic angle phren = diafragma sudut iga dan diafragma
iga
angle = sudut
costosternal sternon = dada tentang iga dan tulang dada
cranial kranion = tengkorak tentang tengkorak
crani- al = tentang
tengkorak craniotabes tabes = kurus kering penipisan tulang tengkorak
craniotomy tome = sayatan pembukaan tengkorak
cyst kystis = bladder, kantong kantong berisi cairan
cysto-
cystography graphein = menulis pembuatan gambar
bladder,
radiography bladder
kantong
cystoscope skopein = melihat alat untuk melihat isi bladder
ilmu tentang sel
cytology kytos = sel
cyt- logos = belajar, ilmu
sel darah merah
sel erythrocyte erythros = merah
sel limfe, sel darah putih tanpa
lymphocyte lympha = getah bening
granul
dacry- dacryadenitis dakry = air mata radang kelenjar air mata
air mata aden = kelenjar
itis = radang
dacryocele kele = hernia tonjolan kantong air mata
dacryocyst kystis = kantong kantong air mata
dactylitis dactylos = jari penyakit kronis tulang jari
dactyl-
dactylogram gramma = suatu tanda sidik jari
jari
dactylomegaly megas =besar jari-jari besar
dermatitis derma = kulit radang kulit
derm- itis = radang
kulit dermal -al = tentang tentang kulit
dermopathy pathos = penyakit penyakit kulit
encephalitis encephal = otak radang otak
encephal- itis = radang
otak encephaloma oma = tumor tumor otak
encephalography graphein = menulis pemeriksaan radiografi otak
enteritis enteron = usus radang usus
enter- itis = radang
usus enterocele kele = hernia hernia usus
enterocolitis kolon = colon radang usus dan kolon
gastrectasis gaster = lambung pelebaran lambung
ectasis = pelebaran
gastr-
gastroenterostomy enteron = usus pembentukan saluran antara
lambung
stoma = muara, lobang lambung dan usus
gastrointestinal intestinum = usus tentang lambung dan usus
glycemia / glykys = manis gula di dalam darah
glyco-
glycosemia haima = darah
manis
glycosuria ouron = urine gula di dalam urin
hematemesis haima = darah muntah darah
hem-
emesis = muntah
hemat-
hematoma oma = tumor tumor terbuat dari darah
darah
hemophilia philein = mencintai kegagalan darah membeku
pembelokan kolon di bawah
hepatic flexure hepat = hati
hati
hepat- flexura = pembelokan
hati hepatitis itis = radang
radang hati
hepatolysis lysis = kehancuran
kehancuran sel-sel hati
pemotongan rahim
hysterectomy hystera = uterus
ektoma = pemotongan
hyster- psikoneurosis – ditandai oleh
hysteria -ia penyakit dari
rahim emosi labil dan gejala badan
pengikatan rahim dengan
hysteropexy pexis = pelekatan
menggantungnya ke abdomen
bagian 1/3 akhir usus halus
ileum ileum = ileum
ile- dua lipatan di pertemuan
ileocecal valve caecus = buta, buntu
eile ileum dengan caucum
valva = daun pintu
ileum pembuatan lobang ke ileum
ileostomy stoma = muara, lobang
melalui abdomen
ili- ilium ilium = sisi, samping tulang panggul, bagian atas
ilium iliofemoral femoralis = femur tentang ilium dan femur
iliosacral sacral = sacrum tentang ilium dan sacruk
leukos = putih penyakit dengan sel darah
leukemia
leuk- haima = darah putih sangat banyak
leukocytosis
putih osis =kelebihan/keadaan sel darah putih berlebihan
leukopenia
penia = kekurangan sel darah putih berkurang
pembuangan jar. lemak
lipos = lemak
lipectomy
ektome = pemotongan
lip- lemak di dalam darah
haima = darah
lemak lipemia minyak opak yang disuntikkan
iodium
lipiodol ke rongga tubuh untuk
oleum = minyak
radiografi
lithiasis lithos = batu kehadiran batu
iassis = kehadiran
lith-
lithocystotomy kystis = kantong, bladder sayatan bladder untuk
batu
tome = sayatan membuang batu
lithoscope skopein = memeriksa alat pemeriksa batu di bladder
meningeal meninx = selaput tentang meningen
mening- al = tentang
membran meningitis itis = radang radang selaput meningen
selaput meningioma oma = tumor tumor meningen
meningococcus kokkos = buah berry kuman penyebab meningitis
metritis metra= rahim radang rahim
metr-
metrorrhagia regnunai = menyemprot perdarahan dari rahim
rahim
metrorrhexia rhexis = robekan ruptura/robekan rahim
myelitis myelos = sumsum radang sumsum tulang atau
myel- itis = radang medulla spinalis
sumsum myelogenous gennan = menghasilkan berasal dari sumsum
myelosarcoma sark = daging tumor ganas sumsum tulang
myitis atau mys = otot radang otot
my-
myositis itis = radang
otot
myocardium kardia = jantung otot jantung
operasi melekatkan ginjal
nephropexy nephros = ginjal
yang lepas dari dinding
nephr- pexis = melekatkan
belakang perut
ginjal nephrosclerosis sklerosis = pengerasan
pengerasan ginjal
nephrosis osis =suatu kondisi
kerusakan ginjal
radang berat mata
ophthalmia ophthalmos = mata
- - pada bayi baru lahir
ophthalm- - - neonatorum ia = penyakit
mata neos = baru; natus = lahir
ilmu tentang mata dan
ophthalmology logos = ilmu
penyakitnya
osteoclasia osteon = tulang pematahan tulang untuk
osteo- klasis = pematahan memperbaiki cacad
tulang osteoma oma = tumor tumor tulang
osteomalacia malakia = pelunakan pelunakan tulang
pneum- pneumococcus pneumon = paru-paru kuman penybab pneumonia
radang paru-paru dengan
pemadatan dan pengeluaran
kokkos= buah berry
cairan
paru-paru pneumonia ia = menyakit
masuknya udara ke rongga
udara pneumothorax thorax = dada
pleura
pneumoperitoneumperitonaion = peritoneum
masuknya udara ke
peritoneum
ilmu penyakit rektum
proctology proktos = rektum
proct-
logos = ilmu
rektum alat pemeriksa rektum
proctoscopy skopein = memeriksa
anus penjahitan rektum untuk
proctopexy pexis = fixasi
melekatkannya ke bagian lain
psyche = fikiran ilmu pengobatan penyakit jiwa
psychiatry
iatreia = penyambuhan dan neurosis
psycho- neuron = syaraf gangguan fungsi tubuh akibat
psychoneurosis
jiwa osis = penyakit atau gangguan jiwa
keadaan penyakit jiwa dengan
psychopathy
pathos = penyakit gangguan kepribadian
radang pelvis ginjal
pyel- pyelitis pyelos = pelvis radiogram ureter dan pelvis
panggul pyelogram gramma = suatu tanda ginjal
pelvis pyelography graphein = menulis radiografi ureter dan pelvis
ginjal
saluran antara lambung dan
pyloro- pylorus pyloros = penjaga gerbang
duodenum
pylorus stenosis = penyempitan
penyempitan pylorus
penjaga pylorostenosis mys = otot
penyayatan otot sfingter
gerbang pyloromyotomy tome = pemotongan
pilorus
pyogenic pyon = nanah pembentukan nanah
pyo-
genesis = pembentukan
nanah
pyometritis metra = rahim radang bernanah rahim
pus
pyonephrosis nephros = ginjal nanah di pelvis ginjal
daya memancarkan sinar yang
radioactivity radius = sinar
bisa menembus berbagai zat
activus = bertindak
radi- bisa dihancurkan oleh zat
radiosensitive sensitivus = merasakan
sinar radioaktif
penggunaan radiasi untuk
radiotherapy therapeia= pengobatan
mengobati penyakit
radang vertebrae
spondyl- spondylitis spondylos = vertebra
pergeseran vertebra lumbalis
vertebra spondylolisthesis olisthesis = tergelincir
pada kelainan panggul
tulang
pembentukan ankylosis secara
punggung spondylosyndesis syndesis = saling melekat
bedah antara vertebra
trachel- trachelitis trachelos = leher radang leher rahim
leher tracheloplasty plassein = membentuk operasi plastik leher rahim
trachelorrhaphy rhaphe = jahitan penjahitan leher rahim yang
robek
lesi (tempat rusak)
tubercle tuberculum = sedikit tuberkulosis; juga tonjolan
penyembaban bulat tulang
tubercle bacillus bacillus = batang kuman penyebab penyakit
tubercul-
tuberkulosis
tuberkel
tubercular aris = mirip dengan tentang tonjolan tulang
bulatan
tuberculous ous = penuh dengan terkena tuberculosis
tuberculoma oma = tumor abses atau tumor tuberkulosis
tuberculosis osis = proses penyakit dengan pembentukan
tuberkel di jaringan mana pun
tentang organ dalam
visceral viscus = organ
al = tentang
viscer- organ
viscus
organ organ-organ
viscera
penurunan letak viscera
visceroptosis ptosis = jatuh
(penyakit Glenard)

Anda mungkin juga menyukai