Anda di halaman 1dari 2

A.

DATA STANDAR PERENCANAAN

URAIAN DIMENSI NOTASI DIMENSI SATUAN


Tinggi abutment H 2,79 m
Lebar abutment tegak lurus jembatan Bx 2,50 m
Lebar abutment searah jembatan By 10,00 m
Tebal Wingwall hw 0,30 m
Tanah Timbunan :
Berat volume, γt 17,2 kN/m³
Sudut geser, f 35 º
Kohesi, C 0 kPa
Tanah Asli di kedalaman 5,00 - 5,50 m :
Berat volume, γs 19,18 kN/m³
Sudut geser, f 20,506 º
Kohesi, C 11,700 kPa

B. SPESIFIKASI ANALISA PERHITUNGAN H KRITIS

NO URAIAN
1 Standar perencanaan jalan pendekat Jembatan PdT-11-2003

I. ANALISA H KRITIS TIMBUNAN

1.1. H KRITIS DENGAN DAYA DUKUNG TANAH ASLI

Sudut geser tanah asli f= 20,506 º


dengan asumsi, H= 0 m
L= 1,00 m
Didapat daya dukung ultimit,

Faktor daya dukung menurut Thomlinson


Nc = (228 + 4,3 *f) / (40 - f) = 16,219
Nq = (40 + 5 *f) / (40 - f) = 7,311
Nγ = (6 *f) / (40 - f) = 6,311
Daya dukung ultimit,
Qult = c Nc + γ*H*(Nq-1) + 1/2 γ*L*Nγ = 250,291 kN/m²
Angka Aman, SF = 3,00
Daya dukung ijin Qijin = Qult / SF = 83,430 kN/m²

Perubahan tekanan tanah, Δp = Qijin = 83,430 kN/m²


Berat tanah timbunan, γt = 17,200 kN/m³

Jadi H kritis timbunan yang di dapat, Hkritis = Δp/γt = 4,851 m


1.2. H KRITIS DENGAN DAYA DUKUNG JIKA MENGGUNAKAN CBR

CBR untuk Oprit timbunan tanah minimal sebesar, 6 %


Berdasarkan Rahardjo (2008) Korelasi untuk tanah lempung ialah
Daya dukung tanah, qc = 2*CBR = 1200 kN
Luas timbunan oprit B= 11 m
L= 40 m
A= 440 m²
Daya dukung tanah yang dijinkan, Qijin = L*Qc/A = 109,091 kN/m²
Berat tanah timbunan, γt = 17,200 kN/m³

Jadi H kritis timbunan yang di dapat, Hkritis = Qijin/γt = 6,342 m

1.3. H KRITIS DENGAN DAYA DUKUNG JIKA MENGGUNAKAN CERUCUK

Dimensi cerucuk yang digunakan φ 10 - 12 cm, Panjang 8 m


Daya dukung cerucuk untuk φ 10 cm = 2,443 kN dengan SF = 3,00
Daya dukung cerucuk untuk φ 12 cm = 3,435 kN dengan SF = 3,00
Daya dukung total = 2,939 kN
Luas timbunan oprit B= 11 m
L= 40 m
A= 440 m²
Jumlah tiang cerucuk, n= 4889 buah asumsi spasi = 0,30 m
Daya dukung tanah yang dijinkan, Qijin = n * Qtotal/A = 32,657 kN/m²
Berat tanah timbunan, γt = 17,200 kN/m³

Jadi H kritis timbunan yang di dapat, Hkritis = Qijin/γt = 1,899 m

Anda mungkin juga menyukai